Anda di halaman 1dari 1

PENDAFTAR,AN ULANG MAHASISWA BARU UNIVERSITAS AIRLANGGA (UNAIR)

YANG DITERIMA MELALUI JALUR MANDIRI GELOMBANG II TAHUN 2014



Pengumuman, 94781 UN3/PPd/2014
Wakil Rektor I, 25-07-2014
dengan ini diumumkan kepada Calon Mahasiswa Baru Program Sarjana (S-1) Universitas Airlangga yang
diterima berdasarkan Pengumuman Hasil Seleksi Jalur Mandiri Gelombang II Tahun 2014, selanjutnya
disebut Calon Maba Mandiri UNAIR, bahwa setiap Calon Mahasiswa Baru wajib mengikuti proses
pendaftaran ulang yang diatur sebagai berikut :

I. PRA PENDAFTARAN ULANG
1. Calon Maba UNAIR wajib melakukan pengisian dengan lengkap dan benar secara online :
a. Formulir Data Registrasi
b. Melakukan upload file scan Ijazah/surat keterangan lulus, SKHUN/SKHUN Sementara, dan Akte
Kelahiran dalam bentuk file PDF melalui website http://regmaba.unair.ac.id, mulai tanggal
04 S.d. 07 AgustUs 2014 (sampai dengan pukut 14.00 WIB)

2. Calon mahasiswa mencetak Formulir Data Registrasi, Formulir Surat Pernyataan Bersedia Memenuhi
dan mentaati ketentuan dan peraturan serta keputusan yang berlaku di Universitas Airlangga dan
Formulir Surat Pernyataan Bebas NAPZA yang telah diisi dengan lengkap dan benar.

II. PEMBAYARAN BIAYA PENDIDIKAN
Calon Mahasiswa Baru wajib membayar Biaya Pendidikan setelah melakukan pengisian formulir
registrasi secara online pada tanggal 06 - 07 AGUSTUS 2014 (sampai densan pukut 15.00 WIB)

Pembayaran dapat dilakukan di teller semua kantor cabang Bank Mandiri, BNI, BNI Syariah, BRI,
BTN dan Bank Mandiri Syariah seluruh Indonesia (termasuk mobile banking yang disediakan di
Kampus UNAIR), dengan menyebutkan Nomor Pesefta Jalur Seleksi Mandiri Gelombang II UNAIR
Tahun 2014. Pembayaran tidak dapat dilakukan melalui transfer.

Untuk Pembuatan KTM (Kartu Tanda Mahasiswa) yang berfungsi juga sebagai ATM maka
Mahasiswa baru diwajibkan untuk membuka rekening di salah satu Bank tersebut di atas pada
Cabang Universitas Airlangga sesuai dengan Bank pada saat Pembayaran Biaya Pendidikan Peftama
(Semester Gasal Tahun Akademik 2014/2015).

Besaran Biaya Pendidikan sesuai dengan pilihan program studi. Penetapan Besaran Biaya
Pendidikan, dengan rincian sebagai berikut ini:
Download Lampiran :
Mandiri_2_2014.doc

Anda mungkin juga menyukai