Anda di halaman 1dari 65

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

Universitas Airlangga

LAPORAN AKHIR KKN-BBM TEMATIK KE-50

Oleh :
KELOMPOK MAHASISWA
KELURAHAN

GEBANG PUTIH

KECAMATAN

SUKULILO

KOTA

SURABAYA

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat


Universitas Airlangga
Surabaya
2014

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN

KULIAH KERJA NYATA-BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT (KKN-BBM) TEMATIK


KE-50
UNIVERSITAS AIRLANGGA
DI KELURAHAN GEBANG PUTIH KECAMATAN SUKOLILO
KOTA SURABAYA

I Made Wahyu W
Rinaldi Adi Putra
Weiji Santosa
Hamdan Hariawan
131311123062
Sri Utami
101311123068
Siti Hidayati A.
Yulistyorini

041112384
041012321
131311123055
131311123062
101311123068
131311123039
131311123018

Anis Candra Dewi


Syafrina Mareta Sari
Ona Oktalina
101311223013
Ani Sukarsih
101311123
Isha Winda Sandya
101311123
Lusha Ayu Astari
101311123
Senjayani

131311123016
101311223003
101311223013
101311123015
101311123031
101311123051
101311123082

Surabaya 30 Agustus 2014


Dosen Pembimbing Lapangan

Koordinator Kelurahan

Saikhu A. Husein, Drs., M. Kes.


NIP. 196308141989031004

Hamdan Hariawan
NIM. 131311123062

Mengetahui,
Lurah Gebang Putih

Agus Utarto, S.H.


Penata Tk-I
ii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

NIP. 196308191996021001
KATA PENGANTAR
Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan rahmat-Nya
kami dapat melaksanakan program Kuliah Kerja Nyata Belajar bersama
Masyarakat Tematik (KKN-BBM-Tematik) ke 50 di Kelurahan Gebang Putih,
Kecamatan Keputih, Kota Surabaya. Kegiatan ini merupakan pengalaman yang
sangat berharga bagi kami untuk bisa mengaplikasikan secara langsung ilmu yang
kami dapat di bangku perkuliahan serta menjadi bakal bagi kami untuk menempuh
kehidupan nyata di luar kampus.
Selama kegiatan KKN-BBM Tematik ke-50 ini yang dilaksanakan pada tanggal
5 Juli 30 Agustus 2014, hambatan dan rintangan tidak lepas mengiringi langkah
kami, namun atas petunjuk-Nya, bimbingan dari berbagai pihak , dan kekompakkkan
dalam tim kami dapat mengatasi segala permasalahan dengan baik. Laporan akhir
ini kami susun untuk mempertanggungjawabkan hasil kegiatan kami dan
membandingkan rencana kegiatan dengan realisasi kegiatan yang telah kami
laksanakan.
Selain itu, keberhasilan program ini tidak semata-mata karena kemampuan
kelompok sendiri tetapi karena bantuan dan dukungan berbagai pihak, baik bantuan
moril, materil, maupun tenaga sehingga tugas kami dapat terlaksana dengan baik.
Oleh karena itu, pada kesempatan ini kami menyampaikan rasa hormat dan
terimakasih kepada:
1. Walikota Surabaya beserta staff
2. Bapak Prof. Dr. Fasich, Apt selaku Rektor Universitas Airlangga beserta staff.
3. Bapak Dr. Djoko Agus Purwanto,Apt.,M.Si selaku ketua LPPM Universitas
Airlangga beserta staff.
4. Kepala Kecamatan Sukolilo beserta staff.
5. Bapak Agus Utarto, S.H., selaku Lurah Gebang Putih beserta staff yang telah
banyak membantu dan mempermudah kegiatan kami.
6. Bapak Saikhu A. Husein, Drs., M. Kes. selaku Dosen Pembimbing Lapangan
(DPL) yang telah memberikan bimbingan, arahan, saran, dan bantuan moril
selama pelaksanaan KKN-BBM Tematik ke-50.

iii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

7. Kepala Puskesmas Keputih beserta staff yang telah membantu dan


mendukung program kami.
8. Kelapa Sekolah Dasar Islam Mabadiul Ulum beserta guru, staff dan karyawan
yang telah membantu dan mendukung program kami.
9. Pimpinan dan Pengurus Pondok Pesantren Muhyiddin Gebang putih yang
telah membantu dan mendukung program kami.
10. Ketua RW I-IV kelurahan Gebang Putih yang telah kooperatif membantu dan
mendukung program kami.
11. Kader Posyandu RW III Kelurahan Gebang Putih yang telah membantu dan
mendukung program kami.
12. Remaja-remaja RW II dan RW III yang telah membantu dan mendukung
program kami.
13. Semua pihak yang telah memberikan dukungan dan bantuan hingga proses
KKN-BBM Tematik ke-50 ini terlaksana dengan optimal.
Kami berharap semoga laporan yang kami susun ini dapat bermanfaat untuk
semua pihak dan dapat dijadikan sebagai bahan masukan serta pertimbangan bagi
Pemerintah Kota Surabya khususnya Kecamatan Sukolilo dalam perencanaan
pembangunan dan pengembangan dalam berbagai bidang di Kelurahan Gebang
Putih.
Kami menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna, untuk itu kami
sangat berterima kasih apabila para pembaca bersedia memberikan saran dan kritik
yang bersifat membangun.
Surabaya, 30 Agustus 2014

Penyusun
Tim KKN-BBM Tematik ke-50 Universitas Airlangga
Kelurahan Gebang Putih Kecamatan Sukolilo
Kota Surabaya

DAFTAR ISI

iv

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

HALAMAN PENGESAHAN..........................................................................................ii
KATA PENGANTAR.....................................................................................................iii
DAFTAR ISI...................................................................................................................v
BAB I PENDAHULUAN................................................................................................1
1.1 Latar Belakang Masalah......................................................................................1
1.2 Rumusan Masalah...............................................................................................4
1.3 Tujuan Kegiatan...................................................................................................5
1.4 Manfaat Kegiatan.................................................................................................5
BAB II RENCANA BIDANG GARAPAN......................................................................7
2.1 Rencana Perbidang Garapan..............................................................................7
2.2 Rencana Target dan Indikator Keberhasilan Kegiatan......................................13
BAB III REALISASI KEGIATAN.................................................................................14
3.1 Waktu dan Tempat Kegiatan..............................................................................14
3.2 Realisasi Kegiatan.............................................................................................14
BAB IV PEMBAHASAN..............................................................................................21
4.1 Evaluasi Kegiatan Perbidang.............................................................................21
4.2 Realisasi Anggaran Dana...................................................................................38
BAB V PENUTUP.......................................................................................................41
5.1 Kesimpulan.........................................................................................................41
5.2 Saran..................................................................................................................41
REKOMENDASI .........................................................................................................43
LAMPIRAN..................................................................................................................44

BAB I
PENDAHULUAN

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

1.1 Latar Belakang Masalah


1.1.1 Hasil Observasi
Kelurahan Gebang Putih adalah salah satu Kelurahan yang terdapat di
Kecamatan Sukolilo, Kota Surabaya. Kelurahan ini memiliki luas 132.685 Ha. Jumlah
pemukiman yang ada di kelurahan ini 66.890 Ha, dengan penjabaran 47.360 Ha
pemukiman real-estate, dan 19.530 Ha pemukiman umum. Batas-batas wilayah sari
kelurahan Gebang Putih adalah sebagai berikut :
Sebelah Utara
: Kelurahan Mulyorejo, Kecamatan Mulyorejo
Sebelah Selatan : Kelurahan Keputih, Kecamatan Sukolilo
Sebelah Barat
: Kelurahan M. Sabrangan, Kecamatan Mulyorejo
Sebelah Timur
: Kelurahan Keputih, Kecamatan Sukolilo
Jumlah penduduk di Kelurahan Gebang Putih adalah 6.739 jiwa dengan total
KK sebanyak 1.765 KK. Di kelurahan ini ada 3.340 jiwa dengan jenis kelamin lakilaki, dan 3.399 jiwa berjenis kelamin perempuan. Berikut tabel jumlah penduduk
kelurahan Gebang Putih:
Tabel 1.1
Jumlah Penduduk berdasarkan Jenis kelamin
No.
1
2

Status
Penduduk Tetap
Musiman
WNA
Laki-laki
3799 jiwa
410 jiwa
7 jiwa
Perempuan
3863 jiwa
245 jiwa
2 jiwa
Sumber: Laporan Kependudukan Kelurahan Gebang Putih

Berdasarkan hasil survey yang telah dilaksanakan, diketahui bahwa penduduk


Kelurahan Gebang Putih didominasi oleh wiraswasta. Berikut di bawah ini adalah
tabel status mata pencaharian penduduk Kelurahan Gebang Putih:

vi

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

Tabel 1.2
Status Mata Pencaharian Penduduk
No.
Status
Jumlah (Jiwa)
1
TNI
4
2
POLRI
1
3
PNS/BUMN/BUMD
325
4
Wiraswasta
2596
5
Lain-lain
5
Sumber: Laporan Kependudukan Kelurahan Gebang Putih
Selain data-data lembaga dan mata pencaharian di atas, sarana yang dimiliki
kelurahan Gebang Putih diantaranya adalah Taman Kanak-kanak (TK) dan Sekolah
Dasar (SD). Adapun prasarana pendidikan keterampilan seperti kursus menjahit,
kursus bahasa, Tempat Pendidikan Agama (TPA),
1.1.2 Latar Belakang Keilmuwan
Mahasiswa adalah generasi muda yang diharapkan dapat meneruskan usaha
dalam memperjuangkan kehidupan bangsa dan negara ke arah yang lebih baik.
Sehubungan dengan peranan tersebut, maka mahasiswa hendaknya berusaha
bersikap kritis dalam menghadapi realitas dan fenomena sosial. Selain itu, tantangan
yang semakin kompleks menuntut mahasiswa untuk lebih maju dalam berpikir dan
bertindak dalam mencari solusi untuk menyelesaikan masalah-masalah sosial yang
timbul. Keberadaan mahasiswa juga mempunyai arti penting dalam upaya menata
kehidupan sosial.
Praktik Kuliah kerja Nyata Belajar Bersama Masyarakat merupakan manifestasi
pembelajaran terhadapa mahasiswa untuk berpartisipasi dalam pembangunan
nasional. Melalui kegiatan ini mahasiswa diharapakan dapat mengembangkan
kemampuannya dalam berbagai hal, seperti kemampuan dalam menyesuaikan diri
dengan lingkungan yang baru, menumbuhkan rasa berpartisipasi, meningkatkan
kemampuan untuk menganalisis kondisi sekitar, dan memberikan solusi dalam
mengatasi masalah sesuai dengan bidang keilmuan yang mereka miliki.
Kuliah Kerja Nyata Belajar Bersama Masyarakat juga merupakan salah satu
bentuk pengamalan Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu pendidikan, penelitian, dan
pengabdian. Singkat kata, Penyelenggaraan KKN seyogyanya dapat menjangkau
vii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

tiga sasaran utama. Pertama, sebagai sarana pembelajaran bagi para mahasiswa
(peserta KKN) untuk mengimplementasikan ilmu yang sudah didapatkan selama
perkuliahan

sesuai

memberikan

nilai

dengan
tambah

bidangnya
dalam

masing-masing. Kedua, KKN

rangka

meningkatkan

kualitas

dapat

kehidupan

masyarakat. Ketiga, KKN merupakan media untuk membangun kemitraan antar


lembaga perguruan tinggi yang bersangkutan dengan masyarakat, termasuk di
dalamnya sebagai upaya untuk membangun citra.
Untuk mencapai sasaran tersebut Univesitas Airlangga melalui wadahnya yaitu
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) menjadi penggerak dalam
mengimplementasikan Tri Dharma Perguruan Tinggi. KKN dilaksanakan di
lingkungan di luar kampus dengan maksud meningkatkan relevansi pendidikan
perguruan tinggi dengan perkembangan dan kebutuhan masyarakat akan IPTEK
serta meningkatkan persepsi mahasiswa tentang relevansi materi kurikulum
pendidikan yang didapatkan dengan realita pembangunan dalam masyarakat.
Dengan demikian KKN diharapkan dapat memberikan pengalaman kepada
mahasiswa untuk hidup di tengah masyarakat dan menangani masalah-masalah
yang dihadapi dalam upaya meningkatkan isi dan kualitas pendidikan serta
mendapatkan nilai tambah bagi proses pembelajaran mahasiswa itu sendiri. Dalam
konteks ini, Kelurahan Gebang Putih, Kecamatan Keputih, Kota Surabaya menjadi
salah satu lokasi untuk merealisasikan cita-cita KKN-BBM ke-50 Universitas
Airlangga.

1.2 Rumusan Masalah


Berdasarkan hasil observasi dan wawancara yang dilakukan dengan perangkat
kelurahan Gebang Putih, Kecamatan Sukolilo, Kota Surabaya, maka dapat dibuat
rumusan masalah pada pelaksanaan KKN ini yaitu sebagai berikut:
Bidang Kesehatan :
1.
Apakah anak usia sekolah setempat mengetahui cara mencuci tangan dan
mnggosok gigi yang benar ?
viii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

2.

Apakah warga mengetahui cara pencegahan hipertensi dan control tekanan

3.
4.

darah dan gizi pada penderita hipertensi?


Apakah ibu ibu menyusui setempat mengetahui manfaat ASI ?
Apakah warga lanjut usia setempat aktif memelihara kesehatannya dan

5.

mengetahui makanan yang baik untuk mereka ?


Apakah santri di pondok mengetahui tentang kesehatan reproduksi, penyakitpenyakit menyertainya?

Bidang Lingkungan
1.

Apakah kontribusi warga sudah diupayakan untuk merawat lingkungan

2.

sekitarnya?
Apakah masyarakat sudah mengerti tentang pentingnya PHBS dalam

lingkungan?
Bidang Pemberdayaan Masyarakat
1. Apakah masyarakat bisa memanfaatkan pangan lokal hasil dari lingkungan
disekitarnya?
2. Apakah masyarakat dapat memaksimalkan pemasaran hasil UKM?
Bidang pendidikan
1.

Apakah anak-anak di SD setempat memerlukan pendampingan belajar agama

2.

islam berkaitan dengan momentum Ramadhan ?


Apakah anak-anak di SD setempat memerlukan pengarahan tentang cita-cita

3.

positif yang ingin diraih ?


Apakah anak-anak sudah memiliki ruang untuk mengembangkan kreativitas
mereka?

1.3 Tujuan Kegiatan


Tujuan dari pelaksanaan kegiatan KKN-BBM di kehidupan masyarakat antara lain :
1.

Turut membantu masyarakat dalam memberikan solusi terhadap permasalahan

2.

yang dihadapi di lingkungannya,


Meningkatkan relevansi pendidikan tinggi dengan perkembangan kebutuhan

3.

masyarakat,
Menjadi wahana

4.

diperkuliahan dengan realita di kehidupan masyarakat,


Meningkatkan peran aktif mahasiswa Universitas Airlangga sesuai dengan

5.

disiplin ilmunya,
Memberikan alternatif solusi bagi masalah pembangunan di wilayah Gebang

dalam

pengaplikasian

disiplin

ilmu

Putih Surabaya di masa sekarang dan masa mendatang,


ix

yang

diperoleh

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

6.

Manfaat yang bisa diambil dari kegiatan ini adalah memberikan pengalaman
belajar kepada mahasiswauntuk turut serta membantu pelaksanaan dan
pemecahan masalah dalam pembangunan wilayah Gebang Putih Kec. Sukolilo,
Kota Surabaya. Selain itu juga melatih mahasiswa menjadi motivator

7.

dinamisator dalam penggerakan pembangunan dalam masyarakat.


Bagi masyarakat bermanfaat memperoleh bantuan pemikiran, tenaga, ilmu
pengetahuan dan teknologi dalam pembangunan. Selain itu, masyarakat juga
mendapat cara baru yang dibutuhkan untuk merumuskan dan memecahkan

8.

masalah-masalah yang ada.


Masyarakat menjadi lebih mandiri.

1.4 Manfaat Kegiatan


1.4.1. Bagi Mahasiswa
a. Meningkatkan pemahaman tentang kehidupan dan masalah-masalah yang
ada di masyarakat, termasuk adanya kelompok masyarakat yang masih
tertinggal.
b. Memanfaatkan hasil pendidikan dan penelitian dengan melatih cara berpikir
dalam merumuskan,
program-program

merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi

kegiatan

yang

berorientasi

pada

pembangunan

masyarakat.
c. Menambah wawasan dan keterampilan (skill).
d. Melatih mahasiswa untuk menjadi seorang motivator dan problem solver
dalam memecahkan kesulitan masyarakat dalam pemberdayaan.
e. Mengembangkan sikap kemandirian dan rasa tanggung jawab.
1.4.2 Bagi Perguruan Tinggi
a. Memberikan umpan balik dalam mengembangkan kurikulum dan sistem
pendidikan perguruan tinggi.
b. Memperkaya bahan studi dengan mengembangkan berbagai kasus yang
dijumpai dilapangan.
c. Mempererat dan meningkatkan kerjasama antar perguruan tinggi dengan
institusi di luar kampus.
1.4.3 Bagi Masyarakat dan Pemerintahan Daerah

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

a. Memperoleh bantuan pikiran (ide) dan tenaga dari mahasiswa dalam


memecahkan masalah pembangunan.
b. Menjadi penghubung antara masyarakat dengan institusi institusi di luar
masyarakat.
c. Menambahkan wawasan dan cara berpikir ilmiah yang diperlukan untuk
memecahkan berbagai masalah.
d. Membentuk kader-kader pembangunan yang berasal langsung dari lokasi
KKN.
e. Meningkatkan pemanfaatan sumber daya alam yang ada.
f. Meningkatkan kualitas lingkungan hidup.

BAB II
RENCANA BIDANG GARAPAN

2.1 Rencana perbidang garapan


2.1.1 Bidang Kesehatan
2.1.1.1Penyuluhan tentang cara mencuci tangan dan menggosok gigi yang
benar
a.

Tujuan

: Meningkatkan

pengetahuan

tentang

bagaimana cara mencuci tangan dan menggosok gigi yang baik dan
benar bagi anak SD
b.

Target sasaran

: Siswa SD setempat

c.

Koordinator kegiatan

: Anis Candra Dewi

d.

Pelaksana

: TIM KKN-BBM 50 Tematik

e.

Waktu

: Minggu, 20 Juli 2014

f.

Tempat

: SD Islam setempat

xi

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

g.

Deskripsi acara

: Mengajarkan dan membekali siswa cara

mencuci tangan dan menggosok gigi yang baik dan benar dengan cara
mempraktekkan prosedur mencuci tangan dan menggosok gigi yang
benar dan mengajak siswa untuk mempraktekkan prosedur mencuci
tangan dan menggosok gigi yang benar.
2.1.1.2. Hipertensi dan Konsultasi Gizi
a.

Tujuan

: Melakukan pemeriksaan tekanan darah untuk

mengetahui status kesehatan tekanan darah warga dan memberikan


informasi tentang cara pencegahan dan control hipertensi, serta
memberikan konseling gizi untuk penderita hipertensi.
b.

Target sasaran

: Lansia Gebang Putih

c.

Koordinator kegiatan

: Wieji Santosa

d.

Pelaksana

: TIM KKN-BBM 50 Tematik

e.

Waktu

: Sabtu, 12 Juli 2014

f.

Tempat

: Posyandu lansia Kelurahan Gebang Putih

g.

Deskripsi acara

: Tim KKN akan melakukan pemeriksaan

tekanan darah pada lansia, kemudian memberikan informasi cara


mencegah hipertensi, mengontrol tekanan darah, dan diet atau konsumsi
gizi untuk penderita hipertensi.
2.1.1.3. Kelompok ibu menyusui
a.

Tujuan

Memberikan

informasi

kepada

ibu-ibu

menyusui mengenai pentingnya memberikan ASI walaupun di saat


puasa
b.

Target sasaran

: Ibu menyusui

c.

Koordinator kegiatan

: Ani Sukarsih

d.

Pelaksana

: Tim KKN-BBM 50 Tematik

e.

Waktu

: Rabu, 16 Juli 2014

f.

Tempat

: Posyandu balita

g.

Deskripsi acara

: Memberikan

informasi

kepada

ibu-ibu

menyusui tentang pentingnya ASI Eksklusif, cara meningkatkan produksi


xii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

ASI dan relaktasi, serta memeragakan cara menyusui yang benar


dengan mengatur posisi bayi dan payudara (menggunakan media
boneka).
2.1.1.4. PMT Demo untuk Lansia dengan Pangan Fungsional
a.

Tujuan

: Memberikan informasi jenis makanan yang

baik untuk lansia dan meningkatkan keterampilan peserta untuk


b.
c.
d.
e.
f.
g.

membuat PMT dengan pangan fungsional yang sesuai bagi lansia


Target sasaran
: Lansia
Koordinator kegiatan
: Ona Oktalina
Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
Waktu
: Sabtu, 16 Agustus 2014
Tempat
: Posyandu Lansia Kelurahan Gebang Putih
Deskripsi acara
: Menjelaskan tentang jenis jenis makanan
yang baik dikonsumsi bagi para lansia. Kemudian Memeragakan cara
membuat PMT yang sesuai bagi lansia dan membagikan hasil demo
kepada para audience

2.1.1.5. Kesehatan Reproduksi Pesantren


a.
Tujuan
: Meningkatkan pengetahuan santri tentang
kesehatan reproduksi serta meningkatkan pengetahuan santri tentang
b.
c.
d.
e.
f.
g.

kebersihan diri sendiri


Target sasaran
Koordinator kegiatan
Pelaksana
Waktu
Tempat
Deskripsi acara

:
:
:
:
:
:

Santri Pesantren Gebang Putih


Sri Utami
TIM KKN-BBM 50 Tematik
Jumat, 15 Agustus 2014
Pesantren Gebang Putih
Penyampaian materi tentang

kespro

beserta penyakit yang menyertai, kemudian dilakukan diskusi dan


diakhiri dengan kuis serta pembagian doorprize
2.1.1 Bidang lingkungan
2.1.1.1 Program Minggu Bersih
a.

Tujuan
indah,

: Menciptakan
nyaman

dan

sehat

bagi

lingkungan

warga;

yang

menumbuhkan

bersih,
rasa

kekeluargaan antarwarga; meningkatkan kepedulian warga terhadap


lingkungan sekitar tempat tinggalnya.
xiii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

b.

Target sasaran

: Warga kelurahan Gebang Putih

c.

Koordinator kegiatan

: Rinaldi Adi Putra

d.

Pelaksana

: TIM KKN-BBM 50 Tematik

e.

Waktu

: Minggu, 24 Agustus 2014

f.

Tempat

: Daerah sekitar RW 2 Gebang putih

g.

Deskripsi acara

: Kegiatan membersihkan lingkungan oleh

sekitar

bersama warga sekitar kelurahan untuk menciptakan

lingkungan yang bersih, hijau dan sehat.


h.

Anggaran dana

: Rp. 40.000

2.1.1.2 PHBS Masyarakat


a.

Tujuan

: Memberikan informasi dan pengetahuan

mengenai pentingnya hygiene dan sanitasi yang baik di lingkungan


b.
c.
d.
e.
f.
g.

rumah warga khususnya mengenai


Target sasaran
: Warga RW 2 Gebang Putih
Koordinator kegiatan
: Isha Winda Sandya
Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
Waktu
: Minggu, 13 Juli 2014
Tempat
: Balai RW 2 Gebang Putih
Deskripsi acara
: Menjelaskan tentang pentingnya sanitasi
lingkungan, penggunaan jamban dan pembuangan limbah manusia.

2.1.3. Bidang Pemberdayaan Masyarakat


2.1.3.1.
a.

Pemanfaatan pangan lokal


Tujuan

: Memberikan

informasi

tentang

pemanfaatan pangan lokal dengan membuat salah satu produk dari


b.
c.
d.
e.
f.

salah satu jenis pangan lokal yang ada di daerah tersebut.


Target sasaran
: Ibu ibu UKM
Koordinator kegiatan
: Syafrina Mareta Sari
Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
Waktu
: Minggu, 20 Juli 2014
Tempat
: Balai Kelurahan

g.

Deskripsi acara

: Menjelaskan tentang jenis pangan lokal

yang ada di daerah tersebut seperti ikan yang kemudian akan diolah
menjadi tepung ikan. Tepung ikan tersebut akan dibuat salah satu
produk makanan seperti biskuit yang mempunyai kandungan gizi yang
xiv

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

baik.

Kemudian

memeragakan

cara

membuat

biskuit

dengan

memanfaatkan pangan lokal tersebut dan membagikan hasil demo


kepada para audience.

2.1.3.2.

Pemasaran Produk UKM

a.

Tujuan

: Memberikan pengetahuan dan informasi

b.
c.
d.
e.
f.
g.

mengenai pemasaran produk-produk UKM.


Target sasaran
: Warga kelurahan Gebang Putih
Koordinator kegiatan
: I Made Wahyu
Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
Waktu
: Minggu, 10 Agustus 2014
Tempat
: Balai Kelurahan
Deskripsi acara
: Para peserta diberikan tontonan video
mengenai pemasaran barang secara online, dan dibimbing oleh
narasumber.

2.1.4. Bidang Pendidikan


2.1.4.1. Pesantren Sehat
a. Tujuan Program

: Memberikan pelajaran dan pemahaman

terutama tentang agama Islam dengan cara yang menyenangkan


b.
c.
d.
e.
f.
g.

sehingga dapat mudah diterima oleh siswa


Target Sasaran
: Siswa SD Islam setempat
Koordinator kegiatan
: Hamdan Hariawan
Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
Waktu
: Sabtu dan Minggu, 19 20 Juli 2014
Tempat
: SD Islam Setempat
Deskripsi acara
: Memberikan berbagai kegiatan

yang

menyangkut agama Islam. Para peserta akan dibagi dalam beberapa


kelompok

untuk

dapat

dibimbing

secara

lebih

intensif

dalam

penyampaian materi oleh mentor. Diadakan juga beberapa kegiatan


lomba untuk memacu kreatifitas para siswa dan membuat acara lebih
inovatif.

xv

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

2.1.4.2.Kelas Inspirasi
a. Tujuan Program

: Mengajak anak anak agar dapat memilih

cita cita yang lebih beragam; mampu menginspirasi anak anak


b.
c.
d.
e.
f.
g.

dalam belajar kejenjang yang lebih tinggi


Koordinator kegiatan
: Siti Hidayati Al Indasah
Sasaran Program
: Anak-anak RW 1 Gebang Putih
Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
Waktu
: Sabtu, 16 Agustus 2014
Tempat
: Balai RW 1 Gebang Putih
Deskripsi Acara
: Memperkenalkan
kepada
anak-anak
tentang beragam profesi yang mungkin belum mereka ketahui. Akan
ada pohon mimpi, dimana anak-anak tersebut dapat menuliskan cita
citanya dalam sebuah kertas dan ditempel di pohon mimpi (Pohon
mimpi dapat berupa kertas karton manila yang dibentuk menyerupai
pohon dan ada pohon mimpi yang dibentuk dari potongan potongan
ranting pohon yang ditaruh di dalam kerdus bekas sebaga media pot.).
Pohon mimpi tersebut diletakkan di dalam kelasnya, agar cita cita
mereka akan selalu diingat dan selalu berusaha untuk meraihnya.

2.1.4.3.Boneka Lampion
a. Tujuan
b.
c.
d.
e.
f.
g.

: Meningkatkan

kreativitas

melalui

pemanfaatan barang bekas


Target Sasaran
: Anak-anak PAUD RW 1
Koordinator kegiatan
: Lusha Ayu Lestari
Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
Waktu
: Sabtu, 23 Agustus 2014
Tempat
: PAUD RW 1
Deskripsi acara
: Memberikan pelatihan membuat kerajinan
agar para siswa dapat mempunyai karya yang bagus dan unik dengan
bahan bahan yang mudah didapatkan. Sehingga siswa dapat berpikir
kreatif dan memberi wawasan tentang percobaan sederhana tentang
lingkungan sekitar kita.

2.2. Rencana Target dan Indikator Keberhasilan Masyarakat


Kuliah Kerja Nyata Belajar Bersama Masyarakat (KKN-BBM) Tematik
nerupakan program kerja bagi mahasiswa Alih Jenis Universitas Airlangga Strata
1 dalam bentuk karakter sosial yang berguna bagi masyarakat atau bangsa dan
negara. Dengan begitu kami memiliki banyak target program kerja :
xvi

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

1. Minimal 75% program kerja terlaksana


2. Masing masing program kerja berjalan dengan catatan tidak membebani
masyarakat yang bersangkutan dengan acara
3. Terlaksananya program kerja dihadiri perangkat kelurahan atau perwakilannya
4. Pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata Belajar Bersama Masyarakat (KKN-BBM)
Tematik tidak melebihi batas waktu yang sudah ditetapkan.

BAB III
REALISASI KEGIATAN
3.1 Waktu dan Tempat Kegiatan
Waktu
: 05 Juli 2014 sampai dengan 30 Agustus 2014
xvii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

Tempat

: Kelurahan Gebang Putih, Kecamatan Sukolilo, Kota Surabaya

3.2 Realisasi Kegiatan


3.2.1 Bidang Kesehatan
3.2.1.1 Penyuluhan tentang Cara Cuci Tangan dan Gosok Gigi
a. Koordinator kegiatan : Anis Candra Dewi
b. Tujuan Program
: Memberikan pendidikan kesehatan tentang
cara cuci tangan dan gosok gigi yang baik dan benar
c. Target Sasaran
: Siswa SD Islam Kelas 5 dan 6 Mabadiul
Ulum
d. Pelaksana
e. Waktu
f. Tempat
g. Peserta

: TIM KKN-BBM 50 Tematik


: Sabtu,19 Juli 2014
: SD Islam Mabadiul Ulum
: 59 Siswa SD Islam Kelas 5 dan 6 Mabadiul

Ulum
h. Keterangan

: Terlaksana

3.2.1.2 Penyuluhan tentang penyakit Hipertensi dan konsultasi Gizi


a. Koordinator kegiatan : Wieji Santosa
b. Tujuan program
: Memberikan informasi tentang penyakit
hipertensi dan makanan yang bisa menyebabkan hipertensi
c. Target sasaran
: Lansia pada RW 03
d. Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
e. Waktu
: Sabtu, 19 Juli 2014
f. Tempat
: Balai RT 03 RW 03
g. Peserta
: 47 orang
h. Keterangan
: Terlaksana
3.2.1.3 Kelas Ibu Menyusui
a. Koordinator kegiatan : Ani Sukarsih
b. Tujuan program
: Memberikan informasi tentang ASI dan
c.
d.
e.
f.
g.
h.

cara menyusui yang baik benar


Target sasaran
: Ibu Menyusui
Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
Waktu
: Kamis, 21 Agustus 2014
Tempat
: Posyandu Balita (Balai RW 3)
Peserta
: Ibu ibu Menyusui (20 orang)
Keterangan
: Terlaksana

3.2.1.4 Kesehatan Reproduksi


a. Koordinator kegiatan : Sri Utami
b. Tujuan program
: Santri putri pondok pesantren muhyddin
dapat mengetahui tentang pentingnya kesehatan reproduksi,
perubahan-perubahan baik secara biologis maupun psikologis,
xviii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

proses dan siklus menstruasi, proses kehamilan dan melahirkan


serta penyakit menular seksual.
c. Target sasaran
: Seluruh santri putri pondok pesantren
muhyddin tingkat SMP, SMA dan kuliah
d. Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
e. Waktu
: Jumat 22 agustus 2014
f. Tempat
: Pondok pesantren muhyddin

RW

Kelurahan Gebang Putih


g. Peserta
: 27 santri putri tingkat SMP, SMA dan kuliah
h. Keterangan
: Terlaksana

3.2.1.5 PMT sebagai pangan fungsional untuk lansia


a. Koordinator kegiatan : Ona Oktalina
b. Tujuan program
: Memberikan informasi jenis makanan yang
baik untuk lansia dan meningkatkan pengetahuan peserta untuk
c.
d.
e.
f.
g.
h.

membuat PMT sebagai pangan fungsional yang sesuai bagi lansia


Target sasaran
: Lansia pada RW 03
Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
Waktu
: Sabtu, 23 Agustus 2014
Tempat
: Balai RT 03 RW 03
Peserta
: 30 orang
Keterangan
: Terlaksana

3.2.1.6 Senam lansia dan Senam Otak


a. Koordinator kegiatan : Isha Winda
b. Tujuan program
: Memberikan informasi jenis makanan yang
baik untuk lansia dan meningkatkan pengetahuan peserta untuk
c.
d.
e.
f.
g.
h.

membuat PMT sebagai pangan fungsional yang sesuai bagi lansia


Target sasaran
: seluruh ibu-ibu RW 03
Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
Waktu
: Sabtu, 23 Agustus 2014
Tempat
: Balai RT 03 RW 03
Peserta
: 30 orang
Keterangan
: Terlaksana

3.2.2 Bidang Lingkungan


3.2.2.1 Minggu Bersih
a. Koordinator kegiatan : Rinaldi Adi Saputra

xix

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

b. Tujuan program : Menumbuhkan rasa sadar akan cinta lingkungan,


mempererat tali silaturahmi masyarakat dan mahasiswa juga
membangkitkan kembali semangat gotong royong yang mulai
berkurang
c. Target sasaran

: Masyarakat pada RW 03

d. Pelaksana

: TIM KKN-BBM 50 Tematik

e. Waktu

: Minggu, 17 Agustus 2014

f. Tempat

: Kampung RW 03

g. Peserta

: Masyarakat setempat

h. Keterangan

: Terlaksana

3.2.2.2 PHBS
a. Koordinator kegiatan : Isha Winda
b. Tujuan program

: Memberikan informasi tentang kesehatan

berperilaku hidup bersih dan sehat.


c. Target sasaran

: warga RW 02

d. Pelaksana

: TIM KKN-BBM 50 Tematik

e. Waktu

: Minggu, 24 Agustus 2014

f. Tempat

: Halaman paving RW 02

g. Peserta

: warga RW 02

h. Keterangan

: Tidak Terlaksana

3.2.3 Bidang Pemberdayaan Masyarakat


3.2.3.1 Boneka lampion
a. Koordinator kegiatan : Luscha Ayu Astari
b. Tujuan program
: Meningkatkan kreativitas untuk menambah
pengetahuan yang dapat dibuat dari bahan bahan yang murah
dan mudah di dapat sehingga dapat dijadikan bisnis yang memiliki
nilai jual yang tinggi untuk membantu meningkatkan perekonomian.
c. Target sasaran : Remaja masjid dan Ibu-ibu rumah tangga
d. Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
e. Waktu
: - Minggu, 20 Juli 2014 dan
- Jumat, 15 Agustus 2014
f. Tempat
: - Masjid RW 3 dan
xx

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

- Halaman rumah ibu rumah tangga RW 2


g. Peserta
h. Keterangan

RT 1
: - Remaja masjid (17 orang)
- Ibu-ibu rumah tangga (27 orang)
: Terlaksana

3.2.3.2 Keikutsertaan memeriahkan peringatan HUT RI yang ke 69


a. Koordinator kegiatan : Yulistyorini dan Senjayani
b. Tujuan program : Meningkatkan rasa nasionalisme dan sosialisasi
antara peserta KKN dan masyarakat melalui moment 17 Agustus
c. Target sasaran
: Remaja dan anak-anak di RW II : RT 1, 2,
d.
e.
f.
g.
h.

3, 4; RW III Kelurahan Gebang Putih.


Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
Waktu
: 13 - 17 Agustus 2014
Tempat
: RW II : RT 1, 2, 3, 4; RW III
Peserta
: Masyarakat setempat
Keterangan
: Terlaksana

3.2.3.3 Pemanfaatan Pangan Lokal


a. Koordinator kegiatan : Syafrina Mareta Sari
b. Tujuan program
:
Memberikan
informasi

tentang

pemanfaatan pangan lokal dengan membuat salah satu produk


makanan dari salah satu jenis pangan lokal yang ada di daerah
c.
d.
e.
f.
g.
h.

tersebut.
Target sasaran
Pelaksana
Waktu
Tempat
Peserta
Keterangan

: Ibu ibu PKK


: TIM KKN-BBM 50 Tematik
: Jumat, 15 Agustus 2014
: Balai RW 4
: Ibu ibu PKK (30 orang)
: Terlaksana

3.2.3.4 Pemasaran Produk UKM


a. Koordinator kegiatan : I Made Wahyu Wedhangga
b. Tujuan program
: Memberikan informasi mengenai strategi
pemasaran produk-produk UKM yang ada di Kelurahan Gebang
c.
d.
e.
f.

Putih
Target sasaran
Pelaksana
Waktu
Tempat

: UKM di RW 04 & RW 02
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
: Minggu, 24 Agustus 2014
: Lokasi UKM RW 04 dan RW 02
xxi

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

g. Peserta
h. Keterangan

: 5 kelompok UKM
: Terlaksana

3.2.4 Bidang Pendidikan


3.2.4.1 Pesantren Sehat
a.
b.

Koordinator kegiatan : Hamdan Hariawan


Tujuan Program
: Memberikan pelajaran dan pemahaman
terutama tentang agama Islam dengan cara yang menyenangkan

c.

sehingga dapat mudah diterima oleh siswa


Target Sasaran
: Siswa SD Islam Kelas 5 dan 6 Mabadiul

d.
e.
f.
g.

Ulum
Pelaksana
Waktu
Tempat
Peserta

: TIM KKN-BBM 50 Tematik


: Sabtu,19 Juli 2014
: SD Islam Mabadiul Ulum
: Siswa SD Islam Kelas 5 dan 6 Mabadiul

h.

Ulum
Keterangan

: tidak terlaksana

3.2.4.2 Kelas Inspirasi


a. Koordinator kegiatan : Siti Hidayati Al Indasah
b. Tujuan Program
: Mengajak anak anak agar dapat memilih
cita cita yang lebih beragam; mampu menginspirasi anak anak
c.
d.
e.
f.
g.
h.

dalam belajar kejenjang yang lebih tinggi


Target Sasaran
: Siswa SD Pesantren Muhidin
Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
Waktu
: Jumat, 22 Agustus 2014
Tempat
: Pesantren Muhidin RW 2 Gebang Putih
Peserta
: Siswa SD Pesantren Muhidin (17 orang)
Keterangan
: Terlaksana

xxii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

BAB IV
PEMBAHASAN
Dari program yang telah direncanakan dalam proposal program kerja Tim
KKN BBM ke-50 Universitas Airlangga di Kelurahan Gebang Putih, Kecamatan
Sukolilo, Kota Surabaya sebagian besar terlaksana dengan baik. Berikut ini adalah
evaluasi kegiatan yang dilaksanakan oleh Tim KKN BBM ke-50 Universitas
Airlangga.
4.1 Evaluasi Kegiatan Perbidang
4.1.1 Bidang Kesehatan
4.1.1.1 Penyuluhan tentang Cara Cuci tangan dan Gosok Gigi
a. Hari/tanggal
: Sabtu,19 Juli 2014
b. Pukul
: 16.00-17.00 WIB
c. Tempat
: SD Islam Mabadiul Ulum
d. Sasaran peserta
: Siswa SD Islam Kelas 5 dan 6 Mabadiul Ulum
e. Jumlah peserta
: 58 siswa

xxiii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

f. Tujuan

: Memberikan pendidikan kesehatan tentang cara

cuci tangan dan gosok gigi yang baik dan benar


g. Pelaksana
: TIM KKN BBM Tematik ke-50 Kel. Gebang Putih
Penanggung Jawab
: Anis Candra Dewi
Pemateri
: Anis Candra Dewi dan Senjayani
Moderator
: Isha Winda dan Sri Utami
h. Metode kegiatan
: Memberikan penyuluhan tentang cuci tangan
dengan cara menyanyikan lagu serta praktek langsung cuci tangan dan
penyuluhan gosok gigi yang disertai dengan penayangan video
i. Sarana dan Prasarana
Laptop
LCD
Kamera
Spidol
doorprize
j. Pelaksanaan program : Pertama dilakukan penyuluhan cara menggosok
gigi dan mencuci tangan yang baik dan benar. Kemudian untuk cuci
tangan siswa dibantu untuk cuci tangan bersama sambil melantunkan lagu
sesuai dengan yang telah diajarkan.
k. Hambatan
:Tidak terdapat hambatan serta para guru juga
membantu mengkoordinasi siswa untuk melaksanakan kegiatan.
l. Evaluasi pelaksanaan :Para siswa cukup tertib dalam melakukan kegiatan
m.Rekomendasi
: Sebaiknya kegiatan cuci tangan dan gosok gigi
bersama ini dilakukan secara berkesinambungan dan senantiasa selalu
mengingatkan siswa untuk menerapkannya di lingkungan sekitar.
n. Biaya
: Rp. 546.000,00
4.1.1.2 Penyuluhan Penyakit Hipertensi dan penyuluhan gizi
a. Hari/tanggal
: Sabtu,19 Juli 2014
b. Pukul
: 16.00-17.00 WIB
c. Tempat
: Balai RT 03 RW 03
d. Sasaran peserta
: Lansia pada RW 03
e. Jumlah peserta
: 47 orang
f. Tujuan
: Memberikan informasi tentang

penyakit

Hipertensi
dan makanan yang boleh di konsumsi
g. Pelaksana
: TIM KKN BBM Tematik ke-50 Kel. Gebang Putih
Penanggung Jawab
: Wieji santosa
Pemateri
: - Wieji santosa
- Yulistyorini
- Ona Oktalina
xxiv

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

h. Metode kegiatan

: Menjelaskan tentang penyakit hipertensi dan

makanan yang boleh dikonsumsi untuk mencegah hipertensi dan yang


sudah mempunyai penyakit hipertensi terhadap lansia RT 03 RW 03
kelurahan Gebang Putih.
i. Sarana dan Prasarana : Leaflet
j. Pelaksana program
: Pertama dilakukan penyuluhan tentang penyakit
hipertensi, pencegahan, tanda dan gejala hipertensi, faktor resiko yang
menyebabkan hipertensi, akibat hipertensi bila tidak dirawat atau akibat
dari hipertensi, cara mencegah timbulnya hipertensi.
Kemudian memberikan penyuluhan makanan yang boleh dan tidak boleh
serta penyuluhan gizi untuk mencegah terjadinya penyakit hipertensi.
Kemudian melakukan pemeriksaan tekanan darah kepada peserta
k. Hambatan
: Tidak terdapat hambatan dalam kegiatan
tersebut.
l. Evaluasi pelaksanaan :
Peserta dapat menyebutkan pengertian hipertensi
Keluarga dapat menyebutkan tanda dan gejala hipertensi (3 dari 6)
Keluarga dapat menyebutkan 3 faktor resiko yang menyebabkan
hipertensi
Keluarga dapat menyebutkan 2 akibat dari hipertensi bila tidak dirawat
Keluarga dapat menyebutkan 2 cara mencegah timbulnya hipertensi
Keluarga dapat mendemonstrasikan cara menyusun menu sehari
m. Rekomendasi

: Diharapkan para lansia dapat mencegah dan

mendeteksi secara dini tanda awal dari hipertensi


n. Biaya
4.1.1.3 Kelas Ibu Menyusui
a. Hari/tanggal
b. Pukul
c. Tempat
d. Sasaran peserta
e. Jumlah peserta
f. Tujuan

: Rp. 100.000,00

: Kamis, 21 Agustus 2014


: 09.00-11.00 WIB
: Posyandu Balita (Balai RW 3)
: Ibu ibu Menyusui
: 20 orang
: Memberikan informasi tentang ASI dan cara

menyusui yang benar.


g. Pelaksana
: TIM KKN BBM Tematik ke-50 Kel. Gebang Putih
Penanggung Jawab : Ani Sukarsih
xxv

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

Pemateri
h. Metode kegiatan

: Ani Sukarsih dan Ona Oktalina


: Menjelaskan tentang Kandungan yang terdapat

pada ASI dan perbedaannya dengan susu sapi atau susu formula,
kemudian menjelaskan tentang manfaat ASI, keuntungan menyusui,
bahaya susu fomula dan mengajarkan pada ibu bagaimana cara
menyusui yang benar
i. Sarana dan Prasarana
j. Pelaksanaan program

: Leaflet
: Pertama dilakukan penyuluhan tentang ASI

tujuan memberikan informasi kepada ibu tentang ASI dan mengajarkan


kepada ibu cara menyusui yang benar dan membagikan leaflet.
k. Hambatan
: Tidak terdapat hambatan dalam kegiatan
tersebut
l. Evaluasi pelaksanaan

: Para ibu-ibu cukup tertib dan antusias

bertanya saat melakukan penyuluhan.


m. Rekomendasi
: Diharapkan

ibu-ibu

dapat

segera

mengaplikasikan pengetahuan yang telah di dapat dari penyuluhan.


n. Biaya
: Rp 150.000,00
4.1.1.4 Kesehatan Reproduksi
a. Hari/ Tanggal
b. Pukul
c. Tempat
Kelurahan Gebang Putih
d. Sasaran

: Jumat 22 agustus 2014


: 08.30 wib
: Pondok pesantren muhyddin

RW

: Seluruh santri putri pondok pesantren

muhyddin tingkat SMP, SMA dan kuliah.


e. Jumlah peserta
: 27 santri putri tingkat SMP, SMA dan
kuliah.
f. Tujuan kegiatan

Diharapkan

dengan

diadakannya

penyuluhan ini santri putri pondok pesantren muhyddin dapat mengetahui


tentang pentingnya kesehatan reproduksi, perubahan-perubahan baik
secara biologis maupun psikologis, proses dan siklus menstruasi, proses
kehamilan dan melahirkan serta tentang penyakit menular seksual.
g. Pelaksana
: TIM KKN-BBM KE 50 Tematik Kel. Gebang
Putih
Penanggung jawab
Pemateri
Moderator

: Sri Utami
: Sri Utami
: Syafrina Mareta Sari

xxvi

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

h. Metode Kegiatan

Memberikan

penyuluhan

tentang

kesehatan reproduksi remaja dengan metode ceramah dan praktek


menghitung siklus menstruasi, masa subur.
i. Sarana dan Prasarana
Laptop
LCD
Leaflet
Alat tulis
Karton
Kalender
Spidol
Camera
j. Proses Pelaksanaan
:
Acara dipandu oleh moderator, dibuka dengan membaca lafal
basmallah.
Dilanjutkan dengan penyuluhan tentang kesehatan reproduksi remaja
yang meliputi tentang pengertian remaja, pentingnya kesehatan
reproduksi.

perubahan-perubahan

psikologis, proses dan siklus

baik

secara

biologis

maupun

menstruasi, proses kehamilan dan

melahirkan, penyakit menular seksual. Praktek menghitung siklus


menstruasi dan masa subur.
Peserta diperbolehkan mengajukan pertanyaan tanpa harus menunggu
penyajian materi selesai disampaikan.
Peserta mengajukan beberapa pertanyaan pada penyaji
Penyaji memberikan pertanyaan kepada peserta
Panitia memberikan dorprise kepada peserta yang bisa menjawab
pertanyaan dengan baik.
Acara ditutup dengan hamdallah dan dilanjutkan dengan foto bersama.
k. Hambatan
: Tidak semua anggota tim KKN bisa ikut
masuk dalam acara ini terutama tim kkn pria dikarenakan acara
dilaksanakan diasrama putri pesantren al-quran muhyddin. Akan tetapi
tidak ada hambatan yang berarti sehingga dapat mengganggu kelancaran
program.
l. Evaluasi

Peserta

antusias

mengikuti

materi

penyuluhan yang diberikan oleh penyaji dengan mengajukan pertanyaanpertanyaan pada penyaji.

xxvii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

m. Rekomendasi

: Acara kegiatan penyuluhan kesehatan

reproduksi pada remaja putri santri wati pondok pesantren al-quran


muhyddin berjalan dengan lancar tanpa ada hambatan yang dapat
mengganggu kelancaran acara, santriwati sangat antusias dalam
memperhatikan materi yang disampaikan, santriwati dapat memahami
serta mengerti tentang apa yang telah disampaikan oleh pemateri hal ini
dapat dilihat ketika pemateri memberikan pertanyaan kepada santriwati
dan mereka dapat menjelaskan pertanyaan tersebut dengan benar.
Kegiatan seperti dapat dijadikan sebagai acara kegiatan di pondok
pesantren.
n. Biaya

: Rp 236.000,00

4.1.1.5 PMT sebagai pangan fungsional untuk lansia


a. Hari/tanggal
: Sabtu, 23 Agustus 2014
b. Pukul
: 08.30-09.00 WIB
c. Tempat
: Balai RT 03 RW 03
d. Sasaran peserta
: Lansia pada RW 03
e. Jumlah peserta
: 20 orang
f. Tujuan
: Memberikan informasi jenis makanan yang
baik untuk lansia dan meningkatkan keterampilan peserta untuk membuat
PMT sebagai pangan fungsional yang sesuai bagi lansia
g. Pelaksana
: TIM KKN BBM Tematik ke-50 Kel. Gebang
Putih
Penanggung Jawab
Pemateri
h. Metode kegiatan

: Ona Oktalina
: Ona Oktalina
:Memberikan penyuluhan kepada lansia

tentang PMT dan membagikan contoh makanan sehat buatan mahasiswa


i. Sarana dan Prasarana
:
Leaflet
Mic
soundsystem
j. Pelaksanaan program
: Pertama dilakukan penyuluhan jenis-jenis
makanan yang baik dikonsumsi bagi lansia di RT.3 RW.3 Kelurahan
Gebang Putih kemudian menjelaskan cara membuat PMT yang
merupakan pangan fungsional menyehatkan dan sesuai kebutuhan gizi
lansia. Sambil menjelaskan manfaat pangan fungsional tersebut dibagikan
tester PMT yaitu Puding sehat Lansia (bahan puding terdiri dari buah
naga, kurma, sari kulit manggis) dan bolu kukus labu kuning.
xxviii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

k. Hambatan

: Tidak terdapat hambatan dalam kegiatan

tersebut
l. Evaluasi pelaksanaan

Peserta

sangat

antusias

mendapat

penjelasan manfaat pangan fungsional yang diaplikasikan sebagai


makanan tambahan bagi lansia dan merasa puas menikmati tester
dibuktikan dengan langsung menghabiskan makanannya.
m. Rekomendasi
: Diharapkan PMT yang diberikan setiap
posyandu lansia dapat bervariasi, sesuai kebutuhan gizi lansia dan
memberikan dampak yang menyehatkan sebagai pangan fungsional.
n. Biaya
: Rp 250.000,00
4.1.1.6 Kegiatan Senam Lansia dan Senam Otak.
a. Hari/ Tanggal
: Sabtu, 23 Agustus 2014
b. Pukul
: 08.30 wib
c. Tempat
: Balai RW 03
d. Sasaran
: Seluruh ibu-ibu RW 04
e. Tujuan
:Bermanfaat
untuk

meningkatkan

konsentrasi serta menajamkan daya ingat, dan menyehatkan jasmani.


f. Pelaksana
: TIM KKN-BBM KE 50 Tematik Kel. Gebang
Putih.
Penanggung jawab
Pemateri
Moderator
g. Metode Kegiatan

: Isha winda
: Isha winda
: Ona oktalina
: Memberikan penyegaran dengan senam

lansia dan senam otak agar dapat meningkatkan kosentrasi serta


menajamkan daya ingat.
h. Sarana dan Prasarana
Laptop
Sound sistem
Microphone
i. Hambatan

: Tidak semua anggota anggota ibu-ibu

lansia mengikuti senam di teras balai RW 03 dikarenakan banyak ibu-ibu


lansia yang tidak mampu berdiri lama.
j. Evaluasi
: Peserta antusias mengikuti senam lansia
dan senam otak yang diberikan oleh instruktur senam
k. Rekomendasi
: Acara kegiatan senam lansia dan senam
otak

pada ibu-ibu lansia RW 03 berjalan dengan lancar tanpa ada

hambatan yang dapat mengganggu kelancaran acara, ibu-ibu lansia


dalam memperhatikan gerakan yang disampaikan, ibu-ibu lansia dapat
xxix

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

megikuti. Kegiatan seperti ini dapat dijadikan sebagai jadwal rutin


kegiatan posyandu lansia.
l. Biaya
4.1.2 Bidang Lingkungan
4.1.2.1 Minggu Bersih
a. Hari/ Tanggal
b. Pukul
c. Tempat
d. Sasaran
e. Tujuan
f. Pelaksana
Putih.
Penanggung jawab
g. Metode Kegiatan

: -

: Minggu, 17 Agustus 2014


: 06.00 - 08.00 WIB
: RW 03
: Masyarakat pada RW 03
:Menciptakan lingkungan bersih di RW 03
:TIM KKN-BBM KE 50 Tematik Kel. Gebang
: Rinaldi Adi Saputra dan Hamdan Hariawan
: Membantu warga RW 03 dalam

menciptakan lingkungan yang bersih dan sehat, seperti pembersihan


pada saluran air yang tersumbat dan pembersihan tempat ibadah di RW
03
h. Sarana dan Prasarana
i. Pelaksanaan Program

: Alat kebersihan
: Membersihkan saluran air yang tersumbat,

barang-barang yang tidak terpakai, ranting-ranting pohon yang mengering


sampai dengan pembersihan sampah
j. Hambatan
: Jumlah warga yang kurang memadai
dikarenakan sejumlah warga yang bekerja
k. Evaluasi kegiatan
: Sebagian warga membersihkan daerah
disekitar tempat tinggalnya dan membersihkan fasilitas umum seperti
masjid
l. Rekomendasi

Program

minggu

bersih

sebaiknya

dilakukan berkelanjutan dan dijadikan sebagai kegiatan rutin bulanan


warga RW setempat
m. Biaya

:-

4.1.2.2 Perilaku Hidup Bersih dan Sehat pada Masyarakat Musiman di RW2/2
a. Hari /tanggal
: Minggu, 24 Agustus 2014
b. Pukul
: 08.30 WIB
c. Tempat
: Halaman paving Rw 02
d. sasaran
: Warga rw 02
e. Tujuan program
: Memberikan informasi tentang kesehatan
berperilaku hidup bersih dan sehat.
f. Pelaksana
: TIM KKN-BBM 50 Tematik
Koordinator kegiatan
: Isha Winda S
xxx

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

g. Peserta
h. Keterangan
i. Deskripsi acara

: warga RW 02
: Tidak terlaksana
:Menjelaskan tentang perilaku hidup bersih

Menjelaskan tentang pentingnya sanitasi lingkungan, penggunaan jamban


dan pembuangan limbah manusia
j. Pelaksanaan program
: tidak terlaksana
k. Evaluasi pelaksanaan
: ----l. Hambatan
: Program PHBS yang ditujukan kepada
masyarakat musiman di Rw2/2 tidak dapat terlaksana sesuai dengan
rencana awal, dikarenakan bertepatan dengan 17 agustusan sehingga RT
yang dituju disibukkan dengan acara 17 agustus. Sehimgga penanggung
jawab PHBS menggantinya dengan kegiatan senam lansia di Rw3 yang
dilaksanakan di balai Rt3.
m. Rekomendasi

:Sebaiknya

dikaji lebih dalam masalah

PHBS yang dibutuhkan sebelum merencanakan, serta mengkaji faktor


hambatan lainnya
n. Biaya

: Tidak mengeluarkan biaya

4.1.3 Bidang Pemberdayaan Masyarakat


4.1.3.1 Boneka Lampion
a. Hari/ Tanggal
: Minggu, 20 Juli 2014 dan Jumat, 15
Agustus 2014
b. Tempat

: Masjid RW 3 dan Halaman rumah ibu

rumah tangga RW 2 RT 1
c. Sasaran
d. Tujuan

: Remaja masjid dan Ibu-ibu rumah tangga


: Meningkatkan kreativitas kerajinan tangan

yang berguna untuk menambah pengetahuan yang dibuat dari bahan


bahan yang murah dan mudah di dapat sehingga dapat dijadikan bisnis
yang memiliki nilai jual yang tinggi untuk membantu meningkatkan
perekonomian keluarga.
e. Pelaksana Program

: TIM KKN-BBM KE 50 Tematik Kel. Gebang

Putih.
Penanggung jawab
Pemateri
Moderator
f. Metode Kegiatan

: Luscha Ayu Astari


: Syafrina Mareta Sari
:Sri Utami
: Memberikan pelatihan membuat kerajinan

tangan agar sasaran dapat mempunyai karya yang bagus dan unik
dengan bahan yang mudah didapatkan. Sehingga hasil karya dapat juga
xxxi

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

dapat dijadikan bisnis dengan harga jual yang tinggi terutama untuk ibuibu rumah tangga untuk meningkatkan perekonomian rumah tangga.
g. Sarana dan Prasarana:
Alat dan bahan lampion
Speaker
h. Pelaksana program
: Pertama berbagi pengalaman yang pernah
dialami oleh salah satu anggota tim KKN dari bisnis boneka lampion
tersebut. Selanjutnya, menyebutkan bahan-bahan yang digunakan untuk
membuat boneka lampion, mengajarkan cara-cara membuat lampion, dan
mengajarkan cara menghias boneka lampion dari lampion yang sudah
siap dihias. Terakhir, menyerahkan kenang-kenangan boneka lampion
dari hasil karya sasaran.
i. Hambatan

: Tidak terdapat hambatan dalam kegiatan

tersebut
j. Evaluasi pelaksanaan

: Para remaja masjid dan ibu-ibu rumah

tangga sangat antusias untuk mengetahui cara membuat lampion dan


membantu dalam menyelesaikan boneka lampion untuk kenangkenangan.
k. Rekomendasi

: Diharapkan dapat menyalurkan ilmu yang

didapat kepada orang orang terdekat. Selain itu, dapat diaplikasikan


dirumah sebagai hiasan atau lampu tidur dan juga dapat dijadikan bisnis
untuk meningkatkan perekonomian rumah tangga.
l. Biaya
: Rp 275.000,00
4.1.3.2 Keikutsertaan memeriahkan peringatan HUT RI yang ke 69.
a. Hari/ Tanggal
: 13-17 Agustus 2014
b. Pukul
: 18.30 - 21.00 wib
a. Tempat
: RW II : RT 1, 2, 3, 4; RW III
b. Sasaran
: Remaja dan anak-anak di RW II : RT 1, 2, 3,
4; RW III Kelurahan Gebang Putih.
c. Tujuan
: Meningkatkan

rasa

nasionalisme

dan

sosialisasi antara peserta KKN dan masyarakat melalui moment 17


Agustus
c. Pelaksana
Putih.
Penanggung jawab

: TIM KKN-BBM KE 50 Tematik Kel. Gebang


: Yulistyorini dan Sri Utami

xxxii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

d. Metode Kegiatan

: Keikutsertaan dalam pembentukan panitia

lomba 17-an dan mengikuti beberapa lomba serta menjadi juri dalam
perlombaan
d. Sarana dan Prasarana
Doorprize
Makanan ringan
e. Pelaksanaan program

: Peserta KKN dibagi menjadi tiga tim dengan

tugas masing-masing. Diantaranya keikutsertaan dalam pembentukan


panitia 17-an di RT 2, 3, dan 4 RW II. Kemudian keikutsertaan dalam
mengikuti beberapa perlombaan seperti tusuk balon dan bola bandul di
RT 1 RW II. Serta keikutsertaan menjadi juri lomba karnaval 17-an di RW
III.
f. Evaluasi pelaksanaan

: Masyarakat

setempat

sangat

dalam mengikuti acara memperingati HUT RI yang ke 69


g. Hambatan
: Terdapat hambatan berupa
waktu

peserta

KKN

dalam

mengikuti

seluruh

antusias
kurangnya

rangkaian

lomba

memperingati HUT RI yang 69.


h. Rekomendasi
: Sebaiknya untuk kedepannya, peserta KKN
focus dalam keikutsertaan memperingati HUT RI pada satu RT saja.
i. Biaya
: Rp 150.000,00
4.1.3.3 Pemanfaatan Pangan Lokal
a. Hari/ Tanggal
b. Pukul
c. Tempat
d. Sasaran
e. Jumlah peserta
f. Tujuan

: Jumat 15 Agustus 2014


: 15.30 - 16.30 WIB
: Balai RW 4
: Ibu ibu PKK
: 30 orang
:Memberikan
informasi

tentang

pemanfaatan pangan lokal dengan membuat salah satu produk makanan


dari salah satu jenis pangan lokal yang ada di daerah tersebut untuk
g.

meningkatkan cita rasa dan nilai gizi yang tinggi.


Pelaksana
: TIM KKN-BBM KE 50 Tematik kelurahan
Gebang Putih.
Penanggung jawab

Pemateri
Moderator
h. Metode Kegiatan

: Syafrina Mareta Sari


: Syafrina Mareta Sari
: Ona Oktalina
: Memberikan pelatihan kepada ibu-ibu

dengan cara menjelaskan tentang jenis pangan lokal yang ada di daerah
xxxiii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

tersebut seperti ikan bandeng. Ikan bandeng bukan hanya dapat diolah
menjadi bandeng presto, krupuk bandeng, dan lain-lain. Pada program
tersebut, kami akan mengembangkan inovasi baru yaitu mengolah ikan
bandeng menjadi nugget yang mempunyai nilai gizi seimbang. Pengolahan
nugget ikan bandeng akan dilakukan melalui demo masak dihadapan ibuibu.
i. Sarana dan Prasarana :
Peralatan masak
Leaflet resep
Speaker
Camera
j. Proses Pelaksanaan

: Pertama memberikan informasi tentang

tujuan mengembangkan inovasi baru dari ikan bandeng, manfaat nugget


dan kandungan gizi pada nugget. Kemudian menyebarkan resep masakan
nugget dan selanjutnya melakukan demo masak dihadapan ibu-ibu
dengan menggunakan bahan-bahan nugget yang sudah disiapkan.
Terakhir, membagi-bagikan tester nugget kepada ibu-ibu yang sebelumnya
telah dibuat.
k. Hambatan

: Tidak terdapat hambatan dalam kegiatan

tersebut
l. Evaluasi

: Para ibu-ibu cukup tertib dan antusias

bertanya saat melakukan demo masak


m. Rekomendasi
: Diharapkan ibu-ibu dapat mengaplikasikan
hasil demo nugget ikan bandeng dirumah dan juga dapat dijadikan sebagai
salah satu bisnis.
n. Biaya
4.1.3.4 Pemasaran Produk UKM
a. Hari/ Tanggal
b. Pukul
c. Tempat
d. Sasaran
e. Tujuan

: Rp 130.000,00
: Minggu, 24 Agustus 2014
: 12.00 - 14.00 WIB
: RW 02 dan RW 4
: UKM di RW 04 dan RW 02
: Memberikan informasi serta berdiskusi

mengenai strategi terbaik dan kendala dalam pemasaran produk-produk


UKM. Dan memberikan motivasi serta inspirasi kepada pelaku UKM untuk
mengembangkan bisnis UKMnya.
f. Pelaksana
: TIM KKN-BBM KE 50 Tematik Kel. Gebang
Putih.
xxxiv

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

Penanggung jawab
g. Metode Kegiatan

: I Made Wahyu Wedhangga


: Menjelaskan tentang strategi yang efektif

dan efisien mengenai pemasaran, lalu berdiskusi mengenai kendalakendala yang dihadapi dalam pengembangan produk-produk UKM. Serta
memotivasi dan menginspirasi pelaku UKM untuk mengembangkan
UKMnya.
h. Sarana dan Prasarana
i. Pelaksanaan program

: Leaflet
: Pertama tim pelaksana menuju ke lokasi 5

UKM yang ada di Kelurahan Gebang Putih, yakni di RW 04 dan RW 02,


kemudian menjelaskan mengenai strategi yang efektif dan efisien dalam
meningkatkan pemasaran produk UKM. Sambil berdiskusi mengenai halhal yang menjadi kendala dalam mengembangkan UKM. Lalu memberikan
motivasi dan inspirasi agar bisnis UKM yang dijalani semakin berkembang.
j. Hambatan
: Tidak terdapat hambatan dalam kegiatan
tersebut
k. Evaluasi pelaksanaan

: Peserta sangat antusias mendapatkan

penjelasan dan berdiskusi mengenai strategi dalam mengembangkan dan


mengatasi kendala-kendala

yang

dihadapi

dalam

pemasaran

UKM

dapat

dan

pengembangan produk UKM


l. Rekomendasi

Diharapkan

semakin

meningkatkan pemasaran produk dan menghadapi kendala-kedala yang


dihadapi agar bisnis UKMnya semakin berkembang.
m. Biaya
: Rp 50.000,00
4.1.4 Bidang Pendidikan
4.1.4.1. pesantren sehat
a. Hari/ Tanggal
b. Pukul
c. Tempat
d. Sasaran
Ulum
e. Tujuan

: Sabtu, 19 Juli 2014.


: 16.00 WIB.
: SD Islam Mabadiul Ulum
: Siswa kelas 5 dan 6 SD Islam Mabadiul
: Memberikan pelajaran dan pemahaman

terutama tentang agama Islam dengan cara yang menyenangkan


sehingga dapat mudah diterima oleh siswa
f. Sasaran peserta
: Siswa SD Islam Kelas 5 dan 6 Mabadiul
Ulum
g. Pelaksana

: TIM KKN-BBM Tematik ke-50


xxxv

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

h. Metode Kegiatan

: Memberikan pengetahuan agama sebelum

berbuka yang sebelumnya diberikan penyuluhan kesehatan mengenai


cara menggosok gigi dan cuci tangan yang baik dan benar.
i. Evaluasi pelaksanaan
:
j. Hambatan
: terbatasnya waktu yang diberikan pihak
sekolah untuk pelaksanaan kegiatan
k. Rekomendasi
: sebaiknya waktu dikontrak terlebih dahulu
sebelum menyusun proposal.
4.1.4.2. Kelas Inspirasi
a. Hari/ Tanggal
b. Pukul
c. Tempat
d. Sasaran
e. Tujuan

: Jumat, 22 Agustus 2014


: 12.00 - 14.00 WIB
: RW 02 dan RW 4
: Siswa SD Pesantren Muhidin.
: Mengajak anak anak agar dapat memilih

citacita yang lebih beragam; mampu menginspirasi anak anak dalam


belajar kejenjang yang lebih tinggi
f. Pelaksana
: TIM KKN-BBM KE 50 Tematik Kel. Gebang
Putih.
Penanggung jawab
Pemateri
g. Metode Kegiatan

: Siti Hidayati Al Indasah


: Senjayani dan Isha Winda
: Menjelaskan dan Memperkenalkan kepada

anak-anak tentang beragam profesi yang mungkin belum mereka ketahui.


Terdapat pohon cita-cita, dimana anak-anak tersebut dapat menuliskan
cita citanya dalam sebuah kertas berbentuk daun dan buah dan ditempel
di pohon cita-cita. Kemudian pohon citacita akan ditempel di ruangan
anak-anak, sehingga dapat mengingatkan mereka tentang cita-citanya.
h. Sarana dan Prasarana
: Kertas, LCD, mic
i. Pelaksanaan program
: Acara diawali dengan memperkenalkan diri
masing-masing, baik panitia maupun anak-anak pesantren. Kemudian
bermain permainan seperti senam otak, permainan gajah, dan kepak
sayap. Menjelaskan tentang perngertian cita-cita dan meminta anak-anak
menyebutkan dan memberikan alasan tentang cita-cita mereka. Kemudian
menonton video berisi tentang motivasi untuk menggapai cita-cita. Setelah
itu, menuliskan cita-cita dan alasan mereka di selembar kertas berbentuk
daun dan buah kemudian ditempelkan di pohon cita-cita. Kegiatan diakhiri
dengan doa dan berfoto bersama.
xxxvi

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

j. Hambatan

: Tidak terdapat hambatan yang menyulitkan

kegiatan
k. Evaluasi pelaksanaan

: Para siswa cukup tertib dalam melakukan

kegiatan
l. Rekomendasi

: kegiatan seperti ini perlu dipertimbangkan

agar santri memiliki pengetahuan yang lebih berkembang


m. Biaya
: Rp 128.000,00

REALISASI ANGGARAN DANA


xxxvii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

A. Pemasukan
Tanggal
05 Juli 2014

Jenis Pemasukan
Swadaya Mahasiswa
14 orang @Rp. 150.000
Jumlah Pemasukan

Jumlah
Rp. 2.100.000
Rp. 2.100.000

B. Pengeluaran
1. Bidang Kesehatan
1.1. Penyuluhan tentang cara mencuci tangan dan menggosok gigi yang benar
No
Kebutuhan
1 Sikat gigi
2 Sabun Cuci Tangan
Konsumsi (Es belewa,
3
Roti, Puding)
Jumlah
1.2.

Rp. 546.000

66 lembar @150

Harga
Rp. 100.000
Rp. 100.000

100 lembar @150

Harga
Rp. 150.000
Rp. 150.000

PMT Demo untuk Lansia dengan Pangan Fungsional


No
1
2
3
4
5
6
7
8
9

1.5.

Rp. 514.000

Kelompok ibu menyusui


No
Kebutuhan
1 Fotocopy Leaflet
Jumlah

1.4.

Harga
Rp. 12.000
Rp. 20.000

Hipertensi dan Konsultasi Gizi


No
Kebutuhan
1 Fotocopy Leaflet
Jumlah

1.3.

4 buah @ Rp.3000
4 buah @ Rp.5000

Kebutuhan
Agar-agar
Wortel
Kurma
Sari kulit manggis
Buah naga
Gula batu
Susu skim
Kemasan
Herbal
Jumlah

Harga
Rp. 10.000
Rp. 15.000
Rp. 25.000
Rp. 50.000
Rp. 50.000
Rp. 35.000
Rp. 15.000
Rp. 20.000
Rp. 30.000
Rp. 250.000

Kesehatan Reproduksi Pesantren


No
Kebutuhan
1 Sewa LCD

Rp. 100.000 / hr
xxxviii

Harga
Rp. 150.000

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

2
3

1.6.

Karton
Leaflet
Jumlah
Senam Lansia

Rp. 36.000
Rp. 50.000
Rp. 236.000
: Tidak ada biaya yang dikeluarkan

2. Bidang lingkungan
2.1.

Program Minggu Bersih

: Tidak ada biaya yang dikeluarkan

3. Bidang Pemberdayaan Masyarakat


3.1.

Pemanfaatan pangan lokal


No
1
2
3
4
5
6
7
8

3.2.

3.3.

Kebutuhan
Tepung terigu 1 kg
Tempe
Gula halus 1 kg
Telur kg
Margarin kg
Wortel
Ikan bandeng
leaflet
Jumlah
Boneka Lampion

Rp. 10.000 / kg
Rp. 20.000 / kg
Rp. 20.000 / kg
43 Lembar @150

No

Bahan

Harga

Benang

7 @ Rp 5000

Rp.35.000

Lem

2 @ Rp 20.000

Rp 40.000

Balon

2 @ Rp 10.000

Rp 20.000

Toples

Rp 20.000

Kain planel

Rp 15.000

Jumlah

Rp. 130.000

Perayaan Kemerdekaan ke 69 di kelurahan Gebang Putih


No.
Kebutuhan
1.
Bantuan Doorprize
2.
Bantuan snack
Jumlah

3.4.

Harga
Rp. 10.000
Rp. 5.000
Rp. 10.000
Rp. 5.000
Rp. 10.000
Rp. 5.000
Rp. 20.000
Rp. 65.000
Rp. 130.000

Harga
Rp 100.000
Rp 50.000
Rp 150.000

Pemasaran Produk UKM


No
Kebutuhan
1 Leaflet

30 buah @ Rp 150
xxxix

Harga
Rp. 50.000

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

Rp 50.000,-

Jumlah
4. Bidang Pendidikan
4.1.

Kelas Inspirasi
No
1
2
3
4

Kebutuhan
Harga
Sewa LCD
Rp. 70.000
Kertas manila
Rp. 38.000
Lem kertas
Rp. 10.000
Spidol warna
Rp. 10.000
Jumlah
Rp. 128.000
Total Anggaran Keseluruhan Program : Rp. 2.015.000
Saldo
: Rp. 2.200.000- Rp 2.015.000
= Rp. 185.000
BAB V
PENUTUP
5.1. Simpulan
Berdasarkan kegiatan KKN-BBM yang telah dilakukan selama kurang lebih 6
minggu dapat disimpulkan bahwa Kelurahan Gebang Putih membutuhkan
pengembangan pada bidang pemberdayaan masyarakat sedangkan untuk
bidang kesehatan, pendidikan, lingkungan, sudah baik.
Pada bidang kesehatan, kami telah melakukan berbagai kegiatan antara lain
yaitu penyuluhan cuci tangan dan gosok gigi yang benar, penyuluhan tentang
hipertensi dan konsultasi gizi untuk hipertensi, kelompok ibu menyusui, PMT
untuk lansia, dan penyuluhan kesehatan reproduksi di lingkungan remaja
pesantren. Dalam pelaksanaan kegiatan dalam bidang kesehatan, peserta
kegiatan baik anak-anak, ibu-ibu, remaja, lansia antusias untuk hadir dalam
kegiatan yang kami laksanakan.
Pada bidang lingkungan, kami melakukan kegiatan yaitu program minggu
bersih. Kegiatan ini disambut hangat oleh warga dikarenakan kegiatan minggu
bersih bertepatan dengan adanya penilaian Green and Clean yang diadakan oleh
kota Surabaya.
xl

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

Pada bidang pemberdayaan masyarakat, kami melakukan beberapa kegiatan


diantaranya (kegiatan MADE)
Pada bidang pendidikan kami mengadakan kegiatan antara lain, pesantren
sehat, kelas inspirasi, boneka lampion. Seluruh kegiatan disambut antusias oleh
warga. Kelas inspirasi dapat memberika gambaran tentang cita-cita pada anakanak, boneka lampion selain meningkatkan kreativitas remaja dan ibu-ibu warga
Gebang Putih juga dapat menjadi ide kreativ menambah usaha kecil warga.
5.2. Saran
Secara keseluruhan, perkembangan kelurahan Gebang Putih pada bidang
kesehatan, pendidikan, lingkungan, pemberdayaan masyarakat cukup baik.
Namun, untuk pemberdayaan masyarkat perlu ditingkatkan, mengatasi beberapa
faktor kendala yang dihadapi dalam pengembangan usaha. Diperlukan
pelatihan, motivasi, dan ruang rekreasi yang harus diberikan pada warga agar
mereka dapat lebih produktif dan mandiri.

xli

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

REKOMENDASI
1. Rekomendasi untuk Pemerintah Kota Surabaya
2. Rekpmendasi untuk LPPM Universitas Airlangga
a. Memberikan informasi dengan transparan terkait dengan berita, dana,
serta panduan yang akan berguna untuk pelaksanaan KKKN-BBM
b. Mengadakan persiapan lebih matang bagi penyelenggara dan peserta
KKN-BBM untuk meningkatkan kualitas hasil KKN yang nyata bagi
masyarakat.
3. Rekomendasi untuk Mahasiswa KKN-BBM mendatang
a. Mahasiswa diharapakan dapat menjaga kekompakan sesame anggota tim
agar tercipta tim KKN-BBM yang tangguh dan profesional, dan dapat
berkomunikasi dengan baik, mencapai musyawarah mufakat dalam setiap
forum kegiatan.

xlii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

b. Mahasiswa diharapkan lebih peka terhadap permasalahan terkini yang


terjadi dalam lingkungan KKN-BBM agar program yang direncanakan
dapat dilaksanakan dengan baik dan bermanfaat secara nyata oleh
masyarakat.

LAMPIRAN
xliii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

LAMPIRAN I
DOKUMENTASI KEGIATAN

A. Bidang Lingkungan
1. Minggu Bersih

xliv

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

B. Bidang Pemberdayaan Masyarakat


1.Boneka Lampion

2.Keikutsertaan HUT RI ke-69

3.Pemanfaatan Pangan Lokal

xlv

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

4.Penyuluhan Pengemasan dan Pemasaran Produk UKM

C.Bidang Kesehatan
1.Penyuluhan Hipertensi dan Gizi
Lansia
xlvi

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

2.Penyuluhan Cuci Tangan dan Gosok Gigi


- Penyuluhan Cuci Tangan

- Penyuluhan Sikat Gigi

3.Kelas Ibu Menyusui

xlvii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

4.Kesehatan Reproduksi

5.PMT Lansia

6.Senam Lansia dan Senam Otak

xlviii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

D.Bidang Pendidikan
1.Kelas Inspirasi
Kelompok KKN BBM KE-50 TEMATIK

LAMPIRAN III
DAFTAR

HADIR

xlix

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

LAMPIRAN IV
MATRIKS KEGIATAN

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

I.
No

Ringkasan kegiatan KKN-BBM ke 50 Tematik Universitas Airlangga,


Kelurahan Gebang Putih, Kecamatan Sukolilo, Kota Surabaya
Bidang

Rumusan

Macam

Situasi

Kegiatan

masalah

Kegiatan

Awal

Kesehatan

Target

Situasi
Akhir

Faktor yang be
Pendukung

1. Penyuluhan

Sasaran
Siswa

Siswa

Sasaran
Siswa

1. Pihak sekolah

anak SD

tentang cara

kelas 5-6

kelas 5-6

kelas 5-6

dapat bekerja

memerlukan

mencuci

SD Islam

SD Islam

SD Islam

sama dengan

penyuluhan

tangan dan

Mabadiul

Mabadiul

Mabadiul

baik

cara cuci

menggosok

Ulum

Ulum

Ulum

tangan dan

gigi yang

fasilitas yang

gosok gigi

benar

dapat

Apakah anak-

yang benar?

2. Terdapat

mendukung
kegiatan kami.

Apakah lansia

2. Penyuluhan

Lansia

Lansia

Lansia

1. Peserta

memerlukan

tentang

Gebang

Gebang

Gebang

antusias untuk

pemeriksaan

penyakit

Putih RW

Putih RW

Putih RW

memeriksakan

tekanan darah

Hipertensi

3 (47 org)

3 (47 org)

3 (47

tekanan darah

peserta)

mereka dan

dan konsultasi
mengenai gizi
untuk
penderita

dan

meminta

konsultasi

konsultasi

Gizi

tentang

hipertensi?

makanan yang
harus mereka
konsumsi.
2. Kerjasama
yang terjalin
baik dengan
kader lansia
dan petugas
li

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014
posyandu
lansia.

Apakah para

3. Kelompok ibu

Ibu

Ibu

Ibu

ibu menyusui

menyusui

menyusui

menyusui

menyusui

mengikuti

membutuhkan

Posyandu

Posyandu

Posyandu

kegiatan

pengetahuan

balita

balita

balita

penyuluhan

mengenai

Gebang

Gebang

Gebang

dengan antusias.

pentingnya

Putih RW

Putih RW

Putih RW

pemberian ASI

3 (20

dengan petugas

peserta)

posyandu dan

dan cara

1. Peserta dapat

2. Kerjasama

menyusui yang

para kader

benar?

terjalin baik
sehingga
pelaksanaan
kegiatan
berjalan lancar.
3. Fasilitas yang
diberikan oleh
kader posyandu
mendukung
kegiatan

Apakah

4. PMT sebagai

Lansia

Lansia

Lansia

tersebut.
1. Peserta

lansia

pangan

Gebang

Gebang

Gebang

mengikuti

membutuhka

fungsional

Putih

Putih

Putih

kegiatan dengan

n informasi

untuk lansia

RW 03

RW 03

RW 03

baik dan ikut

(30 org)

(30 org)

(30

jenis
makanan

peserta)

yang baik

bekerjasama
dalam
pembuatan PMT
lansia.

lii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014
2. Terdapat

untuk lansia
dan

fasilitas yang

pengetahuan

disediakan

untuk

pihak posyandu
lansia sehingga

membuat

kegiatan

PMT sebagai

berjalan lancar.

pangan

3. Kerjasama

fungsional

dengan kader

yang sesuai

posyandu

bagi lansia?

terjalin baik.
1. Kegiatan

Apakah remaja 5. Kesehatan

Siswi

Siswi

Siswi

pesantren

Reproduksi

SMP-

SMP-

SMP-

berjalan

membutuhkan

Pesantren

SMA

SMA

SMA

lancar, peserta

Pesantren

Pesantren

Pesantren

antusias

mengenai

Muhyiddi

dengan tema

kesehatan

n RW 2

yang

reproduksi dan

(27 santri)

dibawakan

pengetahuan

kebersihan diri

oleh pemateri.

sendiri?

2. Pesantren
menyediakan
fasilitas
berupa tempat
untuk
mendiskusika
n tentang
kespro dengan
remaja.
1. Peserta

Apakah Lansia 6. Senam lansia Seluruh

Seluruh

Seluruh

membutuhkan

dan senam

Lansia

Lansia

Lansia

mengikuti

senam lansia

otak bersama

RW 3

RW 3

RW 3

kegiatan

untuk

lansia

yang

yang

yang

dengan baik

meningkatkan

mengikuti

mengikuti

mengikuti

dan ikut

kebugaran dan

posyandu

posyandu

posyandu

bekerjasama

kemandirian ?

lansia

lansia

lansia (30

dalam

peserta)

melaksanakan

liii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014
senam

2. Terdapat
fasilitas yang
disediakan
pihak
posyandu
lansia
sehingga
kegiatan
berjalan
lancar.
3. Kerjasama
dengan kader
posyandu
2.

Lingkungan

Apakah warga

1. Program

membutuhkan
kegiatan kerja

terjalin baik.
1. Warga

Keseluruh

Keseluruh

Keseluruh

Minggu

an warga

an warga

an warga

bekersama

Bersih

RW 3

RW 3

RW 3

dengan

bakti bersama

kelurahan

kelurahan

kelurahan

mahasiswa

untuk

Gebang

Gebang

Gebang

membersihkan

membersihkan

Putih

Putih

Putih

lingkungan.

lingkungan

2. Mendapatkan

disekitarnya?

kerjasama dari
lapisan
masyarakat
karena
kegiatan
sesuai dengan
kebutuhan
warga dalam
mengikuti
green and

3.

Pemberdayaan

Bagaimana

1. Pemanfaatan

masyarakat

memanfaatkan

Pangan

hasil pangan

Lokal
liv

clean
1. Fasilitas

Ibu PKK

Ibu PKK

Ibu PKK

RW 4

RW 4

RW 4

disediakan

Kelurahan

Kelurahan

Kelurahan

oleh ibu PKK

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014
lokal menjadi

Gebang

Gebang

Gebang

yang menjadi

sebuah produk

Putih

Putih

Putih (30

target sasaran

peserta)

kegiatan.

yang bisa
dipasarkan?

2. Ibu-ibu
antusias
dalam
mengikuti
kegiatan
terutama
dalam
pelaksanaan
demo
pembuatan
nugget dari

Bagaimana

2. Penyuluhan

masyarakat

ikan bandeng.
1. Warga yang

Warga

Warga

Warga

pengemasan

pengusaha

pengusaha

pengusaha

diberikan

dengan UKM

dan

UKM di

UKM di

UKM di

informasi

mengemas

pemasaran

keluaraha

keluaraha

keluaraha

mengenai

produk

produk

n Gebang

n Gebang

n Gebang

pengemasan

mereka?

UKM

Putih

Putih

Putih (5

produk yang

kelompok

mereka

UKM)

produksi
antusias.
2. Warga
tertarik
dengan
pengemasan
produk yang
lebih
menarik
untuk
meningkatka
n pemasaran
dan

lv

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014
penjualan
produk
mereka.

Bagaimana

3.Perayaan

Seluruh

Seluruh

warga

1.

Koordinas

pelaksanaan

Kemerdekaan

warga

warga

kelurahan

i dan

kegiatan 17

ke 69 di

kelurahan

kelurahan

Gebang

kerjasama

agustus untuk

kelurahan

Gebang

Gebang

Putih (RW

antara warga

memperingati

Gebang Putih

Putih

Putih

II dan RW

dan

III).

mahasiswa

hari
kemerdekaan

KKN BBM

ke 69

untuk

Indonesia?

pelaksanaan
HUT RI ke 69
berjalan baik.

Bagaimana

4.Boneka

Remaja

Remaja

Remaja

1. Remaja

para remaja

Lampion

masjid

masjid

masjid

masjid peserta

dan ibu-ibu

RW 3 dan

RW 3 dan

RW 3 dan

kegiatan

warga

Ibu rumah

Ibu rumah

Ibu rumah

memberikan

kelurahan

tangga

tangga

tangga

tempat dan

Gebang Putih

RW 2

RW 2

RW 2

antusias

meningkatkan

Kelurahan

Kelurahan

Kelurahan

dalam

kreativitasnya?

Gebang

Gebang

Gebang

mengikuti

Putih

Putih

Putih (34

kegiatan.

peserta).

2. Ibu-ibu rumah
tangga juga
sangat tertarik
dengan
kegiatan
pembuatan
lampion.
3. Kerjasama

lvi

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014
antara peserta
dan pelaksana
kegiatan baik
sehingga
kegiatan
berjalan
4.

Pendidikan

Bagaimana

Siswa SD

Siswa SD

Siswa SD

1-6

1-6

1-6

memberikan

memilih cita-

Pesantren

Pesantren

Pesantren

fasilitas

cita mereka?

Muhyidin

Muhyidin

Muhyidin

tempat untuk

(17 santri)

pemateri

anak-anak

2. Kelas

lancar.
1. Pesantren

inspirasi

memberikan
pengertian
cita-cita dan
pelaksanaan
kegiatan.
2. Anak-anak
peserta
kegiatan
sangat
bersemangat
mengikuti
kegiatan.
3. Kerjasama tim
KKN BBM
terjalin baik,
sehingga
kegiatan
berjalan
lancer
TOTAL

lvii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

II.

Ringkasan Kegiatan KKN-BBM Tematik ke-50 Kelurahan Gebang Putih,


Kecamatan Sukolilo, Kota Surabaya
Sifat Kegiatan : Fisik

No

Bidang

Rumusan

Macam

Situasi

Kegiatan

masalah

Kegiatan

Awal

Apakah

Senam lansia

Sasaran
Seluruh

Seluruh

Sasaran
Seluruh

Lansia

dan senam

Lansia

Lansia

Lansia

mengikuti

terda

membutuhkan

otak bersama

RW 3

RW 3

RW 3

kegiatan dengan

hamb

senam lansia

lansia

yang

yang

yang

baik dan ikut

dalam

untuk

mengikuti

mengikuti

mengikut

bekerjasama

ini, k

meningkatkan

posyandu

posyandu

dalam

berja

kebugaran dan

lansia

lansia

posyandu

melaksanakan

lanca

lansia (30

senam

sesua

Kesehatan

Target

Situasi
Akhir

kemandirian ?

peserta)

Faktor yang berpeng


Pendukung
Kend
4. Peserta

5. Terdapat

1. Tid

konse

fasilitas yang

yang

disediakan pihak

diren

posyandu lansia
sehingga
kegiatan
berjalan lancar.
6. Kerjasama
dengan kader
posyandu
2

Pemberdaya

Bagaimana

Pemanfaatan

Ibu PKK

an

memanfaatkan

Pangan Lokal RW 4

masyarakat

hasil pangan

terjalin baik.
3. Fasilitas

Ibu PKK

Ibu PKK

RW 4

RW 4

disediakan oleh

Kelurahan

Kelurahan

Keluraha

ibu PKK yang

lokal menjadi

Gebang

Gebang

n Gebang

menjadi target

sebuah produk

Putih

Putih

Putih (30

sasaran

peserta)

kegiatan.

yang bisa
dipasarkan?

4. Ibu-ibu antusias

lviii

3. K

dalam

mengikuti

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014
kegiatan

terutama dalam

pelaksanaan

demo

pembuatan

nugget dari ikan


bandeng.
2. Koordinasi

2.

Bagaimana

Perayaan

Seluruh

Seluruh

warga

pelaksanaan

Kemerdekaa

warga

warga

keluraha

dan kerjasama

kegiatan 17

n ke 69 di

kelurahan

kelurahan

n Gebang

antara warga

agustus untuk

kelurahan

Gebang

Gebang

Putih

dan mahasiswa

memperingati

Gebang Putih

Putih

Putih

(RW II

KKN BBM

hari

dan RW

untuk

kemerdekaan

III).

pelaksanaan

ke 69

HUT RI ke 69

Indonesia?

berjalan baik.

m
3

Lingkungan

Program

Keseluruh

Keseluruh

Keseluru

membutuhkan

Minggu

an warga

an warga

han

bekersama

kegiatan kerja

Bersih

RW 3

RW 3

warga

dengan

bakti bersama

kelurahan

kelurahan

RW 3

mahasiswa

untuk

Gebang

Gebang

keluraha

membersihkan

membersihkan

Putih

Putih

n Gebang

lingkungan.

lingkungan

Putih

disekitarnya?

3. Warga

K
2. K

Apakah warga

4. Mendapatkan
kerjasama dari

lapisan

masyarakat

karena kegiatan
lix

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014
sesuai dengan
kebutuhan
warga dalam
mengikuti green
and clean

Pendidikan

Bagaimana

Boneka

Remaja

Remaja

Remaja

4. Remaja masjid

para remaja

Lampion

masjid

masjid

masjid

peserta kegiatan

dan ibu-ibu

RW 3 dan

RW 3 dan

RW 3

memberikan

warga

Ibu rumah

Ibu rumah

dan Ibu

tempat dan

kelurahan

tangga

tangga

rumah

antusias dalam

Gebang Putih

RW 2

RW 2

tangga

mengikuti

meningkatkan

Kelurahan

Kelurahan

RW 2

kegiatan.

kreativitasnya

Gebang

Gebang

Keluraha

5. Ibu-ibu rumah

Putih

Putih

n Gebang

tangga juga

Putih (34

sangat tertarik

peserta).

dengan kegiatan

pembuatan
lampion.
6. Kerjasama

3. J

4. W

antara peserta

dan pelaksana

kegiatan baik

sehingga

kegiatan

berjalan lancar.

p
TOTAL DANA KEGIATAN FISIK
TOTAL DANA KEGIATAN FISIK DAN NON FISIK

lx

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

III.
Ringkasan Kegiatan KKN-BBM Tematik ke-50 Kelurahan Gebang Putih,
Kecamatan Sukolilo, Kota Surabaya
Sifat Kegiatan : Non Fisik
No

Bidang

Rumusan

Macam

Situasi

Kegiatan

masalah

Kegiatan

Awal

Kesehatan

Target

Situasi
Akhir

Faktor yang berpen


Pendukung
K

2. Penyuluhan

Sasaran
Siswa

Siswa

Sasaran
Siswa

3. Pihak sekolah

3. Ti

anak SD

tentang cara

kelas 5-6

kelas 5-6

kelas 5-6

dapat bekerja

ha

memerlukan

mencuci

SD Islam

SD Islam

SD Islam

sama dengan

sis

penyuluhan

tangan dan

Mabadiul

Mabadiul

Mabadiul

baik

cara cuci

menggosok

Ulum

Ulum

Ulum

4. Terdapat

pe

tangan dan

gigi yang

fasilitas yang

tan

gosok gigi

benar

dapat

go

mendukung

de

kegiatan kami.

se

Apakah anak-

yang benar?

da

m
Apakah lansia

4. Penyuluhan

Lansia

Lansia

Lansia

3. Peserta antusias

de
4. M

memerlukan

tentang

Gebang

Gebang

Gebang

untuk

pemeriksaan

penyakit

Putih RW

Putih RW

Putih RW

memeriksakan

ke

tekanan darah

Hipertensi

3 (47 org)

3 (47 org)

3 (47

tekanan darah

ter

peserta)

mereka dan

ka

meminta

konsultasi

ke

tentang

se

makanan yang

ter

harus mereka

konsumsi.

be

4. Kerjasama

5. Pe

dan konsultasi
mengenai gizi
untuk
penderita

dan
konsultasi
Gizi

hipertensi?

lxi

yang terjalin

ha

baik dengan

un

kader lansia

pe

dan petugas

tek

posyandu

ka

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014
lansia.
Apakah para

6. Kelompok ibu

ibu menyusui

menyusui

ter
2. Sua

Ibu

Ibu

Ibu

menyusui

menyusui

menyusui

mengikuti

sed

membutuhkan

Posyandu

Posyandu

Posyandu

kegiatan

kar

pengetahuan

balita

balita

balita

penyuluhan

ban

mengenai

Gebang

Gebang

Gebang

dengan antusias.

seh

pentingnya

Putih RW

Putih RW

Putih RW

pemberian ASI

3 (20

dengan petugas

peserta)

posyandu dan

dan cara

8. Peserta dapat

ala

9. Kerjasama

menyusui yang

para kader

benar?

terjalin baik

sed

ker

sehingga
pelaksanaan
kegiatan berjalan
lancar.
10.

Fasilitas

yang diberikan
oleh kader
posyandu
mendukung

Apakah

11.

PMT

Lansia

Lansia

Lansia

kegiatan tersebut.
4. Peserta mengikuti 2. Tid

lansia

sebagai

Gebang

Gebang

Gebang

kegiatan dengan

ham

membutuhka

pangan

Putih

Putih

Putih

baik dan ikut

keg

n informasi

fungsional

RW 03

RW 03

RW 03

bekerjasama

keg

jenis

untuk lansia

(30 org)

(30 org)

(30

dalam pembuatan

den

PMT lansia.

dan

makanan

peserta)

yang baik
untuk lansia

5. Terdapat fasilitas

den

yang disediakan

aca

pihak posyandu

dire

dan

lansia sehingga

pengetahuan

kegiatan berjalan

untuk

lancar.
6. Kerjasama

membuat

dengan kader
lxii

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

PMT sebagai

posyandu terjalin

pangan

baik.

fungsional
yang sesuai
bagi lansia?
Apakah remaja 12.

Kesehat

Siswi

Siswi

Siswi

pesantren

an Reproduksi

SMP-

SMP-

SMP-

berjalan lancar,

ha

membutuhkan

Pesantren

SMA

SMA

SMA

peserta antusias

re

Pesantren

Pesantren

Pesantren

dengan tema

mengenai

Muhyiddi

yang

pe

kesehatan

n RW 2

dibawakan oleh

ba

reproduksi dan

(27 santri)

pemateri.

4. Pesantren

pe

pengetahuan

kebersihan diri
sendiri?

Pemberdayaan

Bagaimana

4. Penyuluhan

Masyarakat

masyarakat

3. Kegiatan

2. Ti

menyediakan

di

fasilitas berupa

pe

tempat untuk

mendiskusikan

ke

tentang kespro

ke

dengan remaja.
3. Warga yang

4. H

Warga

Warga

Warga

pengemasan

pengusaha

pengusaha

pengusaha

diberikan

dengan UKM

dan

UKM di

UKM di

UKM di

informasi

mengemas

pemasaran

keluaraha

keluaraha

keluaraha

mengenai

produk

produk

n Gebang

n Gebang

n Gebang

pengemasan

mereka?

UKM

Putih

Putih

Putih (5

produk yang

kelompok

mereka

UKM)

produksi

antusias.

te

4. Warga tertarik

lxiii

5. W

dengan

pengemasan

produk yang

te

lebih menarik

untuk

meningkatkan

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014
pemasaran dan

penjualan

produk

mereka.

te

ju
3.

Pendidikan

Bagaimana

Siswa SD

Siswa SD

Siswa SD

1-6

1-6

1-6

memberikan

ha

memilih cita-

Pesantren

Pesantren

Pesantren

fasilitas tempat

cita mereka?

Muhyidin

Muhyidin

Muhyidin

untuk pemateri

ke

(17 santri)

memberikan

anak-anak

1. Kelas
inspirasi

4. Pesantren

le
2. Ti

pengertian citacita dan


pelaksanaan
kegiatan.
5. Anak-anak
peserta
kegiatan sangat
bersemangat
mengikuti
kegiatan.
6. Kerjasama tim
KKN BBM
terjalin baik,
sehingga
kegiatan
berjalan lancer
TOTAL DANA KEGIATAN NON FISIK
TOTAL DANA KEGIATAN FISIK DAN NON FISIK

lxiv

KULIAH KERJA NYATA BELAJAR BERSAMA MASYARAKAT TEMATIK


KE-50 UNIVERSITAS AIRLANGGA
KECAMATAN SUKOLILO, KELURAHAN GEBANG PUTIH
KOTA SURABAYA
5 JULI 30 AGUSTUS 2014

LAMPIRAN V
CATATAN KEGIATAN INDIVIDU

lxv

Anda mungkin juga menyukai