Anda di halaman 1dari 19

A

STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI

KISI-KISI PENULISAN SOAL


TEORI KEJURUAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)
TAHUN PEMELAJARAN 20011/ 2012
MATA DIKLAT
KELAS
ALOKASI WAKTU
JUMLAH SOAL
BENTUK SOAL
: Menggambar Konstruksi Lantai dan Dinding Bangunan
: 004.KK.5

KOMPETENSI DASAR

1. Melakukan pekerjaan
persiapan menggambar
konstruksi.

: TEORI KEJURUAN
: XI TEKNIK GAMBAR BANGUNAN
: 90 MENIT
: 20 (pondasi dan lantai dinding)
: PILIHAN GANDA

INDIKATOR

Skala, ukuran
kertas, dan format gambar
dikenali.

Berbagai tipe
pondasi dipahami
konstruksinya.

INDIKATOR SOAL

Siswa dapat menyebutkan skala


gambar yang digunakan dalam
menggambar rencana denah
penempatan kusen pintu/jendela

Siswa dapat menyebutkan jenis


pondasi dan kegunaannya

Siswa dapat membedakan jenis


pondasi

SOAL

Skala gambar yang digunakan dalam menggambar rencana denah penempatan kusen pintu/jendela
adalah .
A. 1 : 5
B. 1 : 10
C. 1 : 20
D. 1 : 50
E. 1 : 100
Jenis pondasi yang harus dikombinasikan dengan pondasi lain adalah pondasi .
A. Batu kali
B. Umpak
C. Bored pile
D. Foot plate
E. Sumuran
Berikut ini adalah jenis-jenis pondasi dangkal, kecuali pondasi.
A. Batu kali
B. Tapak
C. Straus
D. Tiang pancang kayu
E. Tiang pancang beton

PAGE 1

NO.
SOAL

KUNCI
JAWABAN

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

INDIKATOR SOAL

SOAL

NO.
SOAL

KUNCI
JAWABAN

Perhatikan gambar berikut !


Jenis sambungan pada gambar detail sambungan kusen pintu tersebut adalah sambungan kusen pada
.
A.
ambang atas
B. ambang tengah
C. ambang bawah
D. Duk
E. Angkur

PAGE 2

KOMPETENSI DASAR
2. Menggambar detail
sambungan kayu pada kusen
atau daun pintu/ jendela.

INDIKATOR

Detail
sambungan yang spesifik
dari rancangan kusen atau
daun pintu/ jendela
digambar dengan benar
dan rapi.

INDIKATOR SOAL
Siswa dapat menentukan potongan
detail pintu jendela dengan benar

SOAL

NO.
SOAL

KUNCI
JAWABAN

Perhatikan gambar berikut!


5

Detail potongan 5 yang benar dari gambar pintu/jendela di atas adalah .

A.

B.

C.

D.

E.

PAGE 3

STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI

: Menggambar Konstruksi Langit-Langit


: 004.KK.5

KOMPETENSI DASAR
1.

Melakukan pekerjaan
persiapan menggambar
konstruksi.

INDIKATOR

2.

Mengumpulkan
informasi yang
diperlukan.

Skala, ukuran
kertas, dan format
gambar dikenali.

Berbagai tipe
langit-langit dan
konstruksinya, termasuk
konstruksi
penggantungnya
dipahami.

Berbagai
bahan konstruksi langitlangit, plin dan
penutupnya dikenali.
Karakter dari asbes, kayu
lapis, lambrisering dan
gypsum dipahami.

Posisi langitlangit dan elevasi


ketinggian bagian bawah
langit-langit ditentukan
sesuai arahan atasan
atau berdasarkan gambar
potongan.

Bahan
penutup langit-langit
ditentukan berdasarkan
arahan atasan, termasuk
di dalamnya modul bahan
yang akan dipakai.

INDIKATOR SOAL

SOAL

Siswa dapat menyebutkan skla


yang digunakan dalam
penggambaran rencana instalasi
listrik

Gambar rencana instalasi listrik merupakan gambar rencana pelaksanaan yang digambarkan dengan skala
.
A. 1 : 100
B. 1 : 50
C. 1 : 20
D. 1 : 10
E. 1 : 5

Siswa dapat menyebutkan


ukuran kayu yang digunkan
sebagai rangka plafond

Siswa dapat menyebutkan


dimensi/ukuran kayu yang
digunakan sebagai klos pada
konstruksi rangka langit-langit

NO.
SOAL

KUNCI
JAWABAN

10

Ukuran kayu yang digunakan sebagai batang rangka plafond pada bentang 100 s/d 200 cm adalah
A. 2/3
B. 5/7
C. 6/10
D. 6/12
E. 8/12
Ukuran kayu yang digunakan sebagai klos pada pertemuan rangka plafond adalah ....
A. 2/3
B. 5/7
C. 6/10
D. 6/12
E. 8/12

Siswa dapat menentukan


pembagian petak-petak pada
pemasangan eternit

Pembagian petak-petak pada pemasangan eternit untuk setiap ruangan tidak selalu dibuat untuk lembarlembar yang utuh, dan harus dipotong sesuai sesuai sesuai dengan ukuran petak sisa. Maka penempatan
petak sisa diletakkan pada bagian ruangan
A. Tengah
B. Pojok
C. Bawah
D. Tepi
E. Atas

Siswa dapat menyebutkan


bahan penutup atap yang sesuai
dengan kemiringa atap yang
dipakai

Bahan penutup atap yang cocok untuk kemiringan atap dengan sudut 1o 2o adalah .
A. Sirap
B. Genteng
C. seng
D. Asbes
E. beton

PAGE 4

KOMPETENSI DASAR
3.

INDIKATOR

Menggambar detail
konstruksi langit-langit.

Detail
tumpuan balok induk
rangka langit-langit ke
dinding digambar dengan
benar dan rapi.

INDIKATOR SOAL
Siswa dapat menyebutkan
dimensi balok induk rangka
langit-langit pada detail tumpuan
ke dinding

SOAL

11

NO.
SOAL

KUNCI
JAWABAN

12

6/12
5/7
4/ 6

2/3

: Menggambar Konstruksi Atap


: 004.KK.5

KOMPETENSI DASAR
1. Melakukan pekerjaan
persiapan menggambar
konstruksi.

KUNCI
JAWABAN

Dimensi kayu yang digunakan pada balok induk rangka langit-langit pada tumpuan ke dinding adalah

A.
B.
C.
D.
E.

STANDAR KOMPETENSI
KODE KOMPETENSI

NO.
SOAL

INDIKATOR

Karakter
bahan penutup atap dan
persyaratan konstruksinya
(jarak reng, jarak kaso,
jarak gording, kemiringan
atap, dan lain-lain)
dipahami.

INDIKATOR SOAL
Siswa dapat menjelaskan
mengenai istilah pertemuan
bidang atap

SOAL
Pertemuan antara bidang atap pada konstruksi atap gabungan seperti yang ada pada gambar dengan
keterangan garis tebal berikut disebut ....
A. Jurai
B. Nok
C. Bubungan
D. Lisplank
E. Reuter

PAGE 5

KOMPETENSI DASAR
2. Mengumpulkan
informasi yang
diperlukan.

INDIKATOR

Bahan
penutup atap yang akan
dipakai ditentukan sesuai
arahan atasan atau
menurut gambar
potongan bangunan yang
telah dibuat.
Kemiringan
atap ditentukan
berdasarkan arahan
atasan atau menurut
persyaratan kemiringan
minimal jenis penutup
atap yang dipakai.

INDIKATOR SOAL

SOAL

Siswa dapat menyebutkan


syarat-syarat bahan yang
harus dipenuhi untuk
digunakan sebagai bahan
penutup atap

Berikut ini adalah syarat-syarat yang harus dipenuhi oleh bahan penutup atap, kecuali ....
A. Rapat air serta padat
B. Tahan lama/awet
C. Tidak mudah terbakar
D. Bobot ringan
E. Harga murah

Siswa dapat menyebutkan


besar kemiringan atap
berdasarkan bahan penutup
atap yang digunakan

Besarnya kemiringan atap yang terbuat dari bahan genteng (tanah liat) adalah ....
A.
B.
C.
D.
E.

300 - 350
200 - 250
150 - 250
100 - 200
10 - 20

PAGE 6

NO.
SOAL

KUNCI
JAWABAN

13

14

KOMPETENSI DASAR
3. Melakukan pekerjaan
persiapan menggambar
konstruksi.

INDIKATOR

Skala, ukuran
kertas, dan format gambar
dikenali.

Dimensidimensi batang kayu yang


ada di pasaran dikenali.

Elemenelemen kuda-kuda: balok


bubung, kaki kuda-kuda,
begel, batang tarik dan
lain-lain beserta fungsinya
dipahami.

INDIKATOR SOAL

SOAL

Siswa dapat menyebutkan


skala yang digunakan dalam
penggambaran gambar
penjelas (detail)kuda-kuda
lengkap dengan ukuran dan
konstruksinya

Gambar penjelas (detail) kuda-kuda disajikan dengan lengkap ukuran dan konstruksinya, sehingga
penggambaran menggunakan skala gambar
A. 1 : 2 atau 1: 5
B. 1 : 5 atau 1: 10
C. 1 : 10 atau 1 : 20
D. 1 : 20 atau 1 : 50
E. 1 : 50 atau 1 : 100

Siswa dapat menyebutkan


ukuran dimensi kayu yang
digunkan sebagai bahan reng
untuk rangka atap

Dimensi kayu yang digunakan untuk bahan reng rangka atap adalah .....

Siswa dapat menyebutkan


nama bagian detail konstruksi
kuda-kuda

Perhatikan gambar detail kuda-kuda berikut ini !

A.
B.
C.
D.
E.

NO.
SOAL

KUNCI
JAWABAN

15

16

17

2/3 dan 3/4


5/7 dan 6/8
6/10 dan 6/12
6/10 dan 8/15
6/12 dan 8/12

Bagian konstruksi yang ditunjukkan oleh huruf E adalah


A. Balok tarik
B. Balok kunci
C. Usuk/kasau
D. Kaki kuda-kuda
E. Tiang kuda-kuda

PAGE 7

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

INDIKATOR SOAL
Siswa dapat menyebutkan
nama bagian detail konstruksi
kuda-kuda

SOAL

NO.
SOAL

KUNCI
JAWABAN

Perhatikan gambar detail kuda-kuda berikut ini !


18

19

Gambar detail konstruksi kuda-kuda yang ditunjukkan dengan huruf A adalah .


A. Tupai-tupai
B. Murplat
C. Ringbalk
D. Gording
E. Reng
Siswa dapat menyebutkan
nama bagian detail konstruksi
kuda-kuda

Perhatikan gambar detail kuda-kuda berikut ini !

.
Gambar detail konstruksi kuda-kuda yang ditunjukkan dengan huruf B adalah .
A. Tupai-tupai
B. Murplat
C. Ringbalk
D. Gording
E. Reng

PAGE 8

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

SOAL

Jenis
sambungan kayu untuk
konstruksi kuda-kuda
terutama sambungan tarik
dan tekan dipahami.
Sistem sambungan kayu
dengan besi atau beton
dipahami

Siswa dapat menyebutkan alat


sambung yang digunakan
untuk memperkuat sambungan
kuda-kuda kayu dengan
ringbalk pada tumpuan

Untuk memperkuat kedudukan kuda-kuda kayu pada tumpuan kuda-kuda dengan ringbalk diberi perkuatan
dengan alat sambung....

Bentang kudakuda ditentukan


berdasarkan arahan
atasan atau berdasarkan
jarak tumpuan kuda-kuda
yang terlihat di gambar
denah atau potongan.

Siswa dapat menentukan


perencanaan bentang efektif
maksimal unhtuk kuda-kuda
kayu

Bentang kuda-kuda efektif maksimal untuk kuda-kuda kayu adalah


A. 15 M
B. 12 M
C. 10 M
D.
8M
E.
6M

Denah
rencana atap digambar
dengan benar dan rapi
yang menunjukkan
peletakan kuda-kuda dan
gording.

Siswa dapat menentukan skala


gambar yang digunakan dalam
menggambar denah rencana
atap

Skala gambar yang digunakan dalam menggambar denah rencana atap adalah ....
A. 1 : 5
B. 1 : 20
C. 1 : 50
D. 1 : 100
E. 1 : 200

4. Mengumpulkan
informasi yang
diperlukan.

INDIKATOR SOAL

5. Menggambar denah
rencana atap.

A.
B.
C.
D.
E.

NO.
SOAL

KUNCI
JAWABAN

20

21

22

Paku
Angkur
Baut
Beugel
Pen kayu

PAGE 9

KOMPETENSI
KODE
KOMPETENSI DASAR
1.

Menghitung
volume pekerjaan
bangunan gedung
sederhana

: Menyusun Rencana Anggaran Biaya (RAB) Bangunan


: 004.KK.2
INDIKATOR

INDIKATOR SOAL

Volume pekerjaan
/material struktur dan
non-struktur dihitung

Siswa dapat menghitung


volume pekerjaan pasangan
pondasi batu kali

SOAL
Diketahui pondasi batu kali dengan ukuran lebar pondasi atas 25 cm, lebar pondasi bawah 80 cm, dan tinggi badan
pondasi 80 cm, panjang total lajur pondasi 18 meter, maka volume total pekerjaan pasangan batu kali tersebut
adalah

A.
B.
C.
D.
E.

Siswa dapat menghitung


jumlah batu bata yang
diperlukan

KUNCI
JAWABAN

23

24

25

26

4,56 M3
4,56 M3
5,56 M3
6,56 M3
7,56 M3

Diketahui lebar bawah pondasi 70 dan kedalaman pondasi 80 cm, jika panjang pondasi 10 m, maka volume pondasi
adalah ...
A. 3,0 m
B. 3,5 m
C. 4,0 m
D. 4,5 m
E. 5,0 m

Siswa dapat menghitung


volume pekerjaan pasangan
batu bata

NO.
SOAL

Diketahui suatu dinding pagar dengan tinggi pasangan batu bata 350 cm, lebar pasangan batu bata 900 cm. terdapat
lubang ventilasi dengan ukuran 20 x 20 cm sebanyak 5 buah. Maka volume total pekerjaan pasangan batu bata
tersebut adalah
A.
31,30 M2
B.
31,46 M2
C.
31,50 M2
D.
31,54 M2
E.
31,70 M2
Apabila koefisien bata merah 70 buah per m, sedangkan luas dinding yang harus dikerjakan panjang 10 m tinggi 4
m, maka jumlah bata merah yang diperlukan adalah ....
A. 450 buah
B. 750 buah
C. 1050 buah
D. 2800 buah
E. 3100 buah

PAGE 10

KOMPETENSI DASAR
2.

Membuat
estimasi biaya / RAB

INDIKATOR
Biaya material non
struktural dihitung

Biaya upah pekerja


lapangan dihitung

INDIKATOR SOAL

SOAL

Siswa dapat menghtung


biaya pekerjaan pasang
dinding batu hias
berdasarkan analisa SNI

Diketahui: Biaya 1 m2 Pasang Dinding Batu Hias ( Candi ) berdasarkan analisa SNI adalah Rp. 141116,88. Maka
biaya pekerjaan untuk 4 m2 adalah ........
A. Rp. 564465,52
B. Rp. 564466,52
C. Rp. 564467,52
D. Rp. 564477,52
E. Rp. 564487,52

Siswa dapat menghitung


kebutuhan biaya bahan
semen yang digunakan
dalam suatu pekerjaan

Diketahui : 1 zak semen (PC) = 40 kg,


harga 1 zak semen = Rp. 40.500,00, maka harga untuk 60 kg semen adalah ......
A. Rp. 40.500.00
B. Rp. 60.250,00
C. Rp. 60.500,00
D. Rp. 60.750,00
E. Rp. 90.000,00

Siswa dapat menghitung


biaya upah satuan pekerjaan
berdasarkan analisa SNI

Diketahui analisa satuan pekerjaan untuk 1 m3 Bongkaran Plesteran dinding pada analisa SNI adalah sebagai
berikut:
Pekerja 0,125
Mandor 0,0125
Upah Mandor Rp. 40.000,00
Upah Pekerja Rp. 30.000,00
Maka biaya upah satuan pekerjaan 1 m3 berdasarkan analisa tersebut adalah
A. Rp
425, 00
B. Rp
4.250, 00
C. Rp 42.500, 00
D. Rp 425.000, 00
E. Rp 450.000, 00

PAGE 11

NO.
SOAL

KUNCI
JAWABAN

27

28

29

KOMPETENSI DASAR

INDIKATOR

Biaya pajak dihitung

Menjelaskan daftar
rekapitulasi biaya

INDIKATOR SOAL

Siswa dapat menghitung


biaya pajak dari besarnya
nilai persentase yang
ditentukan

Siswa dapat menjelaskan


daftar rekapitulasi biaya

NO.
SOAL

SOAL

Diketahui nilai total biaya proyek sebesar Rp. 100.000.000,00


Jika ditentukan persentase pajak sebesar 10% maka besar pajak yang harus dibayarkan adalah ....
A.
B.
C.
D.
E.

KUNCI
JAWABAN

30

31

Rp.
1.000,00
Rp.
100.000,00
Rp. 1.000.000,00
Rp. 10.000.000,00
Rp. 100.000.000,00

Biaya yang ditulis pada daftar rekapitulasi rencana anggaran biaya adalah ....
A. Jumlah harga setiap komponen pekerjaan
B. Jumlah harga satuan pekerjaan
C. Jumlah harga bahan yang digunakan
D. Jumlah harga pekerja
E.
Jumlah harga bahan dan pekerja

Bag. Evalusai dan Kurikulum

Kendal,
Penyusun soal

__________________
NIP.

ANISAH PRIHASTUTI. S.T.


NIP. 19790523 200801 2 013

PAGE 12

SOAL TEORI KEJURUAN


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)
TAHUN PEMELAJARAN 2011/2012
TES SEMESTER GASAL
MATA DIKLAT
KELAS
ALOKASI WAKTU
JUMLAH SOAL
BENTUK SOAL

: TEORI KEJURUAN
: XI TEKNIK GAMBAR BANGUNAN
: 90 MENIT
: 40
: PILIHAN GANDA

PILIHLAH JAWABAN YANG BENAR!


1. Skala gambar yang digunakan dalam menggambar rencana denah penempatan kusen
pintu/jendela adalah .
A. 1 : 5
B. 1 : 10
C. 1 : 20
D. 1 : 50
E. 1 : 100
2. Jenis pintu yang dibuka dengan cara digeser disebut pintu .
A. Rolling door
B. Sliding door
C. Pintu lipat
D. Pintu panel
E. Pintu ayun
3. Berikut ini adalah jenis-jenis kusen berdasarkan konstruksi rangka kusen, kecuali .
A. Kusen gendong/kombinasi
B. Kusen tunggal
C. Kusen kayu
D. Kusen jendela
E. Kusen penerangan/bovenlight
4. Perhatikan gambar berikut !

Jenis sambungan pada gambar detail sambungan kusen pintu tersebut adalah
sambungan kusen pada .
A. ambang atas
B. ambang tengah
C. ambang bawah
D. Duk
E. Angkur
5. Perhatikan gambar berikut!

PAGE 13

Detail potongan 5 yang benar dari gambar pintu/jendela di atas adalah .


A.

B.

C. .

D.

E.

6. Gambar rencana instalasi listrik merupakan gambar rencana pelaksanaan yang


digambarkan dengan skala .
A. 1 : 100
B. 1 : 50
C. 1 : 20
D. 1 : 10
E. 1 : 5
7. Ukuran kayu yang digunakan sebagai batang rangka plafond pada bentang 100 s/d 200
cm adalah
A. 2/3
B. 5/7
PAGE 14

C. 6/10
D. 6/12
E. 8/12
8. Ukuran kayu yang digunakan sebagai klos pada pertemuan rangka plafond adalah ....
A. 2/3
B. 5/7
C. 6/10
D. 6/12
E. 8/12
9. Pembagian petak-petak pada pemasangan eternit untuk setiap ruangan tidak selalu
dibuat untuk lembar-lembar yang utuh, dan harus dipotong sesuai sesuai sesuai
dengan ukuran petak sisa. Maka penempatan petak sisa diletakkan pada bagian
ruangan
A. Tengah
B. Pojok
C. Bawah
D. Tepi
E. Atas
10. Bahan penutup atap yang cocok untuk kemiringan atap dengan sudut 1 o 2o adalah .
A. Sirap
B. Genteng
C. seng
D. Asbes
E. Beton
11. Dimensi kayu yang digunakan pada balok induk rangka langit-langit pada tumpuan ke
dinding adalah

A.
B.
C.
D.
E.

6/12
5/7
4/ 6

2/3

12. Pertemuan antara bidang atap pada konstruksi atap gabungan seperti yang ada pada
gambar dengan keterangan garis tebal berikut disebut ....
A. Jurai
B. Nok
C. Bubungan
D. Lisplank
E. Reuter

13. Berikut ini adalah syarat-syarat yang harus dipenuhi oleh bahan penutup atap,
kecuali ....
A. Rapat air serta padat
B. Tahan lama/awet
C. Tidak mudah terbakar
D. Bobot ringan
E. Harga murah
PAGE 15

14. Besarnya kemiringan atap yang terbuat dari bahan genteng (tanah liat) adalah ....
A.
B.
C.
D.
E.

300 - 350
200 - 250
150 - 250
100 - 200
10 - 20

15. Gambar penjelas (detail) kuda-kuda disajikan dengan lengkap ukuran dan
konstruksinya, sehingga penggambaran menggunakan skala gambar
A. 1 : 2 atau 1: 5
B. 1 : 5 atau 1: 10
C. 1 : 10 atau 1 : 20
D. 1 : 20 atau 1 : 50
E. 1 : 50 atau 1 : 100
16. Dimensi kayu yang digunakan untuk bahan reng rangka atap adalah .....
A. 2/3 dan 3/4
B. 5/7 dan 6/8
C. 6/10 dan 6/12
D. 6/10 dan 8/15
E. 6/12 dan 8/12
17. Perhatikan gambar detail kuda-kuda berikut ini !

Bagian konstruksi yang ditunjukkan oleh huruf E adalah


A. Balok tarik
B. Balok kunci
C. Usuk/kasau
D. Kaki kuda-kuda
E. Tiang kuda-kuda
18. Perhatikan gambar detail kuda-kuda berikut ini !

Gambar detail konstruksi kuda-kuda yang ditunjukkan dengan huruf A adalah .


A. Tupai-tupai
B. Murplat
C. Ringbalk
D. Gording
E. Reng
19. Perhatikan gambar detail kuda-kuda berikut ini !

PAGE 16

Gambar detail konstruksi kuda-kuda yang ditunjukkan dengan huruf B adalah .


A. Tupai-tupai
B. Murplat
C. Ringbalk
D. Gording
E. Reng
20. Untuk memperkuat kedudukan kuda-kuda kayu pada tumpuan kuda-kuda dengan
ringbalk diberi perkuatan dengan alat sambung....
A. Paku
B. Angkur
C. Baut
D. Beugel
E. Pen kayu
21. Bentang kuda-kuda efektif maksimal untuk kuda-kuda kayu adalah
A. 15 M
B. 12 M
C. 10 M
D. 8 M
E. 6 M
22. Skala gambar yang digunakan dalam menggambar denah rencana atap adalah ....
A. 1 : 5
B. 1 : 20
C. 1 : 50
D. 1 : 100
E. 1 : 200
23. Diketahui pondasi batu kali dengan ukuran lebar pondasi atas 25 cm, lebar pondasi
bawah 80 cm, dan tinggi badan pondasi 80 cm, panjang total lajur pondasi 18 meter,
maka volume total pekerjaan pasangan batu kali tersebut adalah

A.
B.
C.
D.
E.

4,56 M3
4,56 M3
5,56 M3
6,56 M3
7,56 M3

24. Diketahui lebar bawah pondasi 70 dan kedalaman pondasi 80 cm, jika panjang pondasi
10 m, maka volume pondasi adalah ...
A. 3,0 m
B. 3,5 m
C. 4,0 m
D. 4,5 m
E. 5,0 m
PAGE 17

25. Diketahui suatu dinding pagar dengan tinggi pasangan batu bata 350 cm, lebar
pasangan batu bata 900 cm. terdapat lubang ventilasi dengan ukuran 20 x 20 cm
sebanyak 5 buah. Maka volume total pekerjaan pasangan batu bata tersebut adalah
A.
31,30 M2
B.
31,46 M2
C.
31,50 M2
D.
31,54 M2
E.
31,70 M2
26. Apabila koefisien bata merah 70 buah per m, sedangkan luas dinding yang harus
dikerjakan panjang 10 m tinggi 4 m, maka jumlah bata merah yang diperlukan
adalah ....
A. 450 buah
B. 750 buah
C. 1050 buah
D. 2800 buah
E. 3100 buah
27. Diketahui: Biaya 1 m2 Pasang Dinding Batu Hias ( Candi ) berdasarkan analisa SNI
adalah Rp. 141116,88. Maka biaya pekerjaan untuk 4 m 2 adalah ........
A. Rp. 564465,52
B. Rp. 564466,52
C. Rp. 564467,52
D. Rp. 564477,52
E. Rp. 564487,52
28. Diketahui : 1 zak semen (PC) = 40 kg,
harga 1 zak semen = Rp. 40.500,00, maka harga untuk 60 kg semen adalah ......
A. Rp. 40.500.00
B. Rp. 60.250,00
C. Rp. 60.500,00
D. Rp. 60.750,00
E. Rp. 90.000,00
29. Diketahui analisa satuan pekerjaan untuk 1 m3 Bongkaran Plesteran dinding pada
analisa SNI adalah sebagai berikut:
Pekerja 0,125
Mandor 0,0125
Upah Mandor Rp. 40.000,00
Upah Pekerja Rp. 30.000,00
Maka biaya upah satuan pekerjaan 1 m3 berdasarkan analisa tersebut adalah
A. Rp
425, 00
B. Rp
4.250, 00
C. Rp 42.500, 00
D. Rp 425.000, 00
E. Rp 450.000, 00
30. Diketahui nilai total biaya proyek sebesar Rp. 100.000.000,00
Jika ditentukan persentase pajak sebesar 10% maka besar pajak yang harus
dibayarkan adalah ....
A. Rp.
1.000,00
B. Rp.
100.000,00
C. Rp. 1.000.000,00
D. Rp. 10.000.000,00
E. Rp. 100.000.000,00

PAGE 18

31. Biaya yang ditulis pada daftar rekapitulasi rencana anggaran biaya adalah ....
A. Jumlah harga setiap komponen pekerjaan
B. Jumlah harga satuan pekerjaan
C. Jumlah harga bahan yang digunakan
D. Jumlah harga pekerja
E. Jumlah harga bahan dan pekerja

PAGE 19

Anda mungkin juga menyukai