Anda di halaman 1dari 6

1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN



Satuan Pendidikan : SMA
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : XII IPA/1
Pertemuan : ke
Alokasi Waktu : 6 x 45 menit

1. Standar Kompetensi :
4. Menggunakan konsep barisan dan deret dalam pemecahan masalah

2. Kompetensi dasar:
4.1 Menentukan suku ke-n barisan dan jumlah n suku deret aritmatika dan geometri

3. Indikator:
a. Menjelaskan ciri barisan, barisan aritmatika dan barisan geometri
b. Merumuskan suku-n dan jumlah n suku deret aritmatika dan geometri
c. Menentukan suku ke-n dan jumlah n suku deret aritmatika dan geometri
d. Menjelaskan ciri deret geometri tak hingga yang mempunyai jumlah
e. Menghitung jumlah deret geometri tak hingga

4. Tujuan Pembelajaran :
Setelah pembelajaran berlangsung siswa dapat;
a. Menjelaskan ciri barisan, barisan aritmatika dan barisan geometri
b. Merumuskan suku-n dan jumlah n suku deret aritmatika dan geometri
c. Menentukan suku ke-n dan jumlah n suku deret aritmatika dan geometri
d. Menjelaskan ciri deret geometri tak hingga yang mempunyai jumlah
e. Menghitung jumlah deret geometri tak hingga

5. Materi Ajar
Barisan dan Deret Bilangan

6. Alokasi Waktu 6 x 45 menit

7. Metode Pembelajaran
Pendekatan pembelajaran adalah pendekatan saintifik

8. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1
Fase Kegiatan Waktu
Pendahuluan o Guru memberi salam
o Guru mengajak siswa untuk berdoa sebelum memulai pelajaran
o Guru mengecek kehadiran siswa
o Sebagai apersepsi guru bertanya siapa yang punya tabungan di Bank,
o Orientasi (Guru menyampaikan permasalahan sistem bunga Bank)
o Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai


15
Inti Mengamati:
o Siswa mengamati beberapa pola dan barisan bilangan yang
ditampilkan oleh guru

Menanya:
o Bagaimana menentukan angka selanjutnya dari pola/barisan bilangan
yang telah ada
o Bagaimana menentukan angka selanjutnya dari pola/barisan bilangan
dengan cara yang lebih cepat
o Apa perbedaan barisan, barisan aritmatika dan barisan geometri

Mengumpulkan data:
o Siswa berdiskusi dengan teman sebangku mencari informasi tentang
pola bilangan, barisan aritmatika dan geometri

Mengasosiasi:






55


2

o Siswa bekerjasama dengan teman sebangku merumuskan perbedaan
barisan, barisan aritmatika dan barisan geometri
o Siswa berdiskusi dengan teman sebangku menentukan rumus pola
bilangan/barisan
o Siswa berdiskusi dengan teman sebangku mentukan rumus umum
suku ke-n suatu barisan aritmatika dan geometri
Mengomunikasikan:
o Siswa mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas dan ditanggapi
oleh temannya secara demokratis
o Guru memberikan penilaian atas pekerjaan siswa
o Guru memberikan penguatan atas hasil pekerjaan siswa
o Siswa dibimbing untuk mendapatkan kesimpulan dari pembelajaran
yang telah dilakukan
Penutup o Guru dan Siswa bersama-sama merefleksi materi pada hari itu
o Siswa diberi arahan tentang materi pada pertemuan selanjutnya
tentang pembuatan telur asin dan bahan/alat apa saja yang harus
disiapkan

10

Pertemuan 2
Fase Kegiatan Waktu
Pendahuluan o Guru memberi salam
o Guru mengajak siswa untuk berdoa sebelum memulai pelajaran
o Guru mengecek kehadiran siswa
o Sebagai apersepsi guru memberikan informasi manfaat materi narisan
dan deret dalam kehidupan sehari-hari
o Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai


15
Inti Mengamati:
o Siswa mengamati tayangan tentang hal yang berkaitan dengan deret
aritmatika dan geometri

Menanya:
o Apa perbedaan barisan dan deret
o Bagaimana menentukan jumlah n suku dari suatu deret aritmatika dan
geometri

Mengumpulkan data:
o Siswa berdiskusi dengan teman sebangku mencari informasi
perbedaan barisan dan deret serta metode penyelesaian menentukan
jumlah n suku deret aritmatika dan geometri

Mengasosiasi:
o Siswa bekerjasama dengan teman sebangku merumuskan perbedaan
barisan dan deret
o Siswa berdiskusi dengan teman sebangku mentukan rumus umum
menentukan jumlah n suku deret aritmatika dan geometri
Mengomunikasikan:
o Siswa mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas dan ditanggapi
oleh temannya secara demokratis
o Guru memberikan penilaian atas pekerjaan siswa
o Guru memberikan penguatan atas hasil pekerjaan siswa
o Siswa dibimbing untuk mendapatkan kesimpulan dari pembelajaran
yang telah dilakukan






55
Penutup o Guru dan Siswa bersama-sama merefleksi materi pada hari itu
o Siswa diberi arahan tentang materi pada pertemuan selanjutnya
tentang pembuatan telur asin dan bahan/alat apa saja yang harus
disiapkan

10


Pertemuan 3
Fase Kegiatan Waktu
Pendahuluan o Guru memberi salam
o Guru mengajak siswa untuk berdoa sebelum memulai pelajaran
o Guru mengecek kehadiran siswa
o Sebagai apersepsi guru bertanya tentang ada berapa banyak bilangan,
biasakah dicari jumlahnya?
o Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai


15


3

Inti Mengamati:
o Siswa mengamati beberapa deret geometri tak hingga

Menanya:
o Apakah semua deret geometri tak hingga bias dicari jumlahnya
o Bagaimana menentukan jumlah deret geometri tak hingga

Mengumpulkan data:
o Siswa berdiskusi dengan teman sebangku mencari informasi deret
geometri tak hingga
o Siswa berdiskusi dengan teman sebangku mencari informasi tentang
deret konvergen dan divergen

Mengasosiasi:
o Siswa bekerjasama dengan teman sebangku merumuskan deret
geometri tak hingga yang bias dicari jumlahnya dan yang tidak
o Siswa bekerja sama dengan teman sebangku menentukan rumus deret
geometri tak hingga
Mengomunikasikan:
o Siswa mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas dan ditanggapi
oleh temannya secara demokratis
o Guru memberikan penilaian atas pekerjaan siswa
o Guru memberikan penguatan atas hasil pekerjaan siswa
o Siswa dibimbing untuk mendapatkan kesimpulan dari pembelajaran
yang telah dilakukan






55
Penutup o Guru dan Siswa bersama-sama merefleksi materi pada hari itu
o Siswa diberi arahan tentang materi pada pertemuan selanjutnya
tentang pembuatan telur asin dan bahan/alat apa saja yang harus
disiapkan

10


9. Penilaian.
Sesuai dengan tuntutan Kompetensi Dasar, untuk melihat ketercapaian KD, maka penilaian yang dilakukan
adalah;

No Aspek Indikator Butir yang dinilai
Penilaian
Teknik Instrumen
1 Spiritual Menghayati dan mengamalkan ajaran
agama yang dianutnya
Rasa syukur Observasi Lembar
observasi
(Lamp 1) 2 Sosial Menunjukkan sikap bekerjasama,
disiplin, tanggung jawab, dan ulet

Kerjasama
Disiplin
Tanggung jawab
Ulet
3 Pengetahuan o Menjelaskan ciri barisan, barisan
aritmatika dan barisan geometri
o Merumuskan suku-n dan jumlah
n suku deret aritmatika dan
geometri
o Menentukan suku ke-n dan
jumlah n suku deret aritmatika
dan geometri
o Menjelaskan ciri deret geometri
tak hingga yang mempunyai
jumlah
o Menghitung jumlah deret
geometri tak hingga
Menjelaskan
Merumuskan
Menentukan
Menghitung

Tes
uraian
Lembar soal
tes uraian
(lamp 2)
4 Keterampilan Merumuskan suku ke-n dan
jumlah n suku deret aritmatika
dan geometri
Menurunkan
rumus
Observasi Lembar
observasi
(Lamp 3 )





4

Mengetahui Sukabumi, Juni 2014
Kepala SMA PU Al Bayan Guru Mata Pelajaran


Drs. H. Heriyanto, M.Pd. Deni Awaludin, S.Si.
NIPY 1983080811039 NIPY 1980130210037






Lampiran 1
Lembar Pengamatan Penilaian Sikap

No Nama
Sikap Nilai
R
a
s
a

S
y
u
k
u
r

K
e
r
j
a
s
a
m
a

D
i
s
i
p
l
i
n

t
a
n
g
g
u
n
g

j
a
w
a
b

U
l
e
t

Jumlah Nilai Nilai Akhir/ Skor
Rerata
1. ......................................


2. ......................................


3. ......................................


4. ......................................



Keterangan
Skor terentang antara 1 4
Jumlah skor keseluruhan terentang antara 6 24
Nilai : 1 6 = Kurang
7 12 = Cukup
13 18 = Baik
19 24 = Sangat baik

Lampiran 2

No.
Soal
Butir Soal Penyelesaian Skor
1 Diketahui barisan-barisan bilangan
sebagai berikut:
Jawab:


5

No.
Soal
Butir Soal Penyelesaian Skor
a. -2, 0, 1, 3, 7, 11,
b. 7, 4, 1, -2, -5,.
c. 2, 4, 8, 16, 32,
Sebutkan jenis serta unsur yang
etrdapat pada 3 pola bilangan di
atas dan berikan penjelasan
seperlunya!
a. Bukan merupakan barisan karena tidak ada aturan pada
penyusunan bilangan-bilangan tersebut.
b. Adalah barisan aritmatika, unsur yang terdapat
didalamnya adalah suku pertama (U1=7) dan beda (b=3).
Ada aturan pada susunan bilangan tersebut yaitu selisih
dua suku berdekatan selalu sama
c. Adalah barisan geometri. Unsurnya adalah suku pertama
(U1=2) dan rasio (r=2). Ada aturan pada susunan
bilangan tersebut yaitu perbandingan dua suku berurutan
selalu sama.



10

2
Tentukan rumus suku ke-n dari
barisan bilangan berikut:
3, 5, 7, 9, .
Jawab;
Suku ke-1 = U1 = 3 = 2(1) + 1
Suku ke-2 = U2 = 5 = 2(2) + 1
Suku ke-3 = U3 = 7 = 2(3) + 1
Suku ke-4 = U4 = 9 = 2(4) + 1
.
Suku ke-n = Un =2(n) + 1
Jadai rumus suku ke-n barisan tersebut adalah Un = 2n + 1
10


3
Jumlah 100 suku pertama dari
deret 2 + 4 + 6 + 8 + . adalah
Jawab;
Dik: U1=a= 2
b=2
n=100
dengan rumus Sn= n(2a+(n-1)b)

() (() ( ))

( )


Jadi jumlah 100 suku pertama deret tersebut adalah 10.100
10
4 Apakah deret-deret dibawah ini
bisa ditentukan jumlahnya?
Berikan penjelasan seperlunya
a. 1+2+4+8+
b.


Jawab:
a. tidak bisa ditentukan jumlahnya karena deret tersebut tidak
menuju ke satu nilai atau deret divergen dengan rasio 2
b. Bisa ditentukan jumlahnya, deret tersebut adalah deret
konvergen, menuju ke satu nilai tertentu yaitu 0. Rasionya
10
5 Tentukan nilai dari


Jawab:
Perhatikan deret yang merupakan
deret geometri tak hingga dengan a = 1 dan r =
Sehingga


Jadi


10

c. Pedoman penskoran




Lampiran 3
Lembar Pengamatan Penilaian Keterampilan
No Nama
Keterampilan Nilai
K
e
a
k
t
i
f
a
n

K
e
r
j
a
s
a
m
a

k
e
t
e
r
l
i
b
a
t
a
n

t
a
n
g
g
u
n
g

j
a
w
a
b

P
e
n
g
u
a
s
a
a
n

m
a
t
e
r
i

Jumlah Nilai Nilai Akhir/ Skor
Rerata


6

1. ......................................


2. ......................................


3. ......................................


4. ......................................



Keterangan
Skor terentang antara 1 4
Jumlah skor keseluruhan terentang antara 6 24
Nilai : 1 6 = Kurang
7 12 = Cukup
13 18 = Baik
19 24 = Sangat baik


10. Sumber Belajar : Buku Matematika, Buku Matematika SMA/MA kelas XII Karangan Hery Nugroho. dkk
Penerbit Yudhistira , Buku matematika seri buku soal Erlangga, LCD, power point.

Anda mungkin juga menyukai