Anda di halaman 1dari 19

Membantu proses pengobatan

1-2 kali pertemuan


Hubungan/interaksi yang baik
mempermudah proses penyembuhan
1. Membangun hubungan
2. Eksplorasi dan pemahaman
3. Diskusi yang rasional
Konselor harus mengerti dan memahami
pasien. Kemudian membuat alur
permasalahan, merefleksikan,dan
merangkum permasalahan tersebut.
Memposisikan diri dan mengerti situasi yang
dihadapi pasien, pemberian motivasi, dan
penyelesaian masalah.
1. Mendefinisikan dan menilai masalah
Mendefinisikan masalah yang ada karena
biasanya tidak mudah, luas, dan kompleks
2. Menyusun dan menerapkan tujuan terapi
Menentukan target peningkatan kualitas
pasien yang ingin dicapai. Harus ada kontak
terapi.
3. Terminasi dan evaluasi
Menilai hasil pencapaian dan hal-hal yang
harus dilakukan selanjutnya.
Ketika pasien didengar, maka mereka akan
merasa bahwa masalahnya tidak sebesar yang
dia duga dan ada yang peduli dengannya
1. Bisa melepaskan ketegangan, kemarahan,
dan frustasi
2. Menjernihkan pemikiran
3. Orang bisa terbantu untuk mengerti diri dan
situasinya
4. Membagi kedukaan
5. Membangun hubungan
Harus sabar
Pengertian
Sensitif
Mengeluarkan perasaan sebenarnya dari
pasien
Tidak sabar
Pasif
Membangun opini sebelum bicara dengan
orang
Menginterupsi
Tidak memberikan waktu
Tidak konsentrasi
Teknik untuk konselor yang sibuk untuk
membantu banyak pasien
B = Background
A = Affect
T = Troubling
H = Handling
E = Empathy
B = cari tahu kepribadian orang atau
keseharian di luar masalah
A = apa yang dia rasakan sesuai background
nya
T = apa yang menjadi masalahnya,
menganggu atau tidak
H = bagaimana dia menangani masalahnya
E = konselor harus berempati
Untuk membantu pasien lebih jauh, bisa
memakai SOAP :
S = Support ( dukungan )
O = Objective ( membantu pasien berpikir
realistis terhadap masalahnya )
A = Acceptance ( jangan menjadi penilai )
P = Present Focus ( harus diarahkan berpikir
untuk saat ini, bukan untuk masa depan dan
masa lalu )
Masalah hidup yang ada yang dimana orang
tersebut membutuhkan pertolongan selain
pertolongan medis
Dokter keluarga harus mencari tahu adanya
masalah hidup, bukan hanya masalah
penyakit pada pasien yang dihadapinya
dengan cara melihat adanya tanda-tanda
orang yang mengalami kesehatan hidup.
Orang tersebut sering datang dengan gejala
yang ringan atau sama
Pemarah
Manipulatif
Tidak komunikatif
Sok tahu
Mendatangi banyak dokter

1. Harus mengerti
2. Harus mengembangkan diskusi
3. Membangun hubungan
Strategi Konsultasi
1. Tenang, sabar, menjalin kontak mata
2. Mendengarkan ( sebanyak-banyaknya )
3. Gunakan kata-kata dengan tidak
mengandung unsur emosi di dalamnya

Anda mungkin juga menyukai