Anda di halaman 1dari 6

Jadwal Olah Data Untuk Pencairan Tunjangan Dikdas 2014

Sedikit meninggalkan permasalahan yang masih terjadi pada pendataan dapodik 2012 yang berakibat
pada tersendatnya pencairan tunjangan tahun 2013 dan sebagainya. Alangkah baiknya para operator dan
para ptk, terutama penerima tunjangan sudah mulai mempersiapkan diri untuk mengetahui kapan proses
pendataan masuk kemudian data kita diolah termasuk saat kapan bisa diperbaiki terutama terkait tunjangan
tahun 2014 agar permasalahan yang terjadi sebelumnya bisa dihindari.
Rencana 2014 terkait tunjangan :
Semua penerbitan SK unjangan berdasarkan dapodik !ersi baru. "#apodikdas 2013$
#ata yang digunakan untuk penerbitan SK tunjangan adalah %
1. #ata Semester &enap 2013'2014 untuk pembayaran tunjangan periode januari sd juni 2014
2. #ata Semester &anjil 2014'201( untuk pembayaran tunjangan periode juli sd desember 2014
Jan-Fe 2014 : Peri!de U"dating Data
)ara &uru dipersilahkan melakukan pembaharuan data melalui Aplikasi dapodik untuk data semester
2 A. 2013'2014.
Sinkronisasi antara Ser!er #apodik dan Ser!er )2K #ikdas akan dilakukan secara rutin setiap hari.
)ara guru dipersilahkan melakukan pengecekan data melalui *alaman +eri,ikasi &uru "-n,o &uru$
)2K akan melakukan )enutupan Sinkronisasi ".losing$ data pada tanggal 1 /aret 2014, maka sejak
tanggal ini pembaharuan pada aplikasi dapodik untuk ri 0ulan 1 tidak akan masuk ke ser!er )2K
#ikdas.
#esalahan "engentrian "ada a"likasi da"!dik $ang %en$eakan kerugian a"a"un "ada &uru
%enjadi tanggung jawa &uru $s, karena sudah diberikan 1aktu untuk pengecekan melalui
lembar in,o guru.
Alamat Pengecekan Verifikasi Guru Penerima SK Tunjangan (Info Guru)
http://cek-dapodik.blogspot.com/
htt":''22()2*)144)1+,'in-!)"h"
htt":''22()2*)144)1+,:.0.1'in-!)"h"
htt":''22()2*)144)1+,:.0.2'in-!)"h"
htt":''22()2*)144)1+,:.0.('in-!)"h"
Tgl 1-1, /aret 2014 : Peri!de Peng!lahan Data T01
P2Dikdas akan melakukan pengolahan sbb :
1. )enghitungan jumlah jam mengajar
2. )enghitungan jumlah murid
3. )enghitungan jumlah jam rombel
4. )engecekan #ata Sarana dan )rasarana ")erpustakaan dan laboratorium$
(. )engecekan ugas ambahan, dll
Hasil pengolahan akan menentukan :
1. 2ominasi penerima Aneka unjangan untuk semua kabupaten 3 kota
2. &uru berserti,ikat pendidik yang dapat di SK kan untuk mendapatkan hak bayar pada ri1ulan 1 "jan'mar
2014$
Tgl 11-2( /aret 2014 : Peri!de Pengusulan 2#
4perator #inas Kab3Kota melakukan pengusulan untuk %
1. )enerima unjangan 5ungsional "Semester 1$
2. )enerima 6antuan Kuali,ikasi Akademik "Semester 1$
3. )enerima unjangan &uru #aerah Khusus "ri1ulan 1$
4. )enerima unjangan )ro,esi "ri1ulan 1$
#inas )ro!insi melakukan kordinasi dengan #inas Kab3kota.
4perator #inas )ro!. melakukan )enyetujuan3)enolakan atas usulan kab3kota
Tgl 24 -(1 /aret 2014 : Peri!de Peneritan 2#
)2K #ikdas akan menerbitkan SK unjangan )ro,esi dan Aneka unjangan bagi guru guru yang
dinyatakan memenuhi syarat memperoleh unjangan.
0alaupun SK )enerima unjangan berlaku setahun, namun dalam proses pembayaran harus
memperhatikan pemenuhan syarat penerima tunjangan, misalnya %
1. Status Akti, guru "Akti,3.uti30a,at3)ensiun3dll$
2. Status Kepega1aian ")2S3&3&73dll$
3"ril 2014 : Peri!de Pe%a$aran T01 4 2/T1
)enerima SK ) yang terbit pada bulan maret 2014 berhak menerima unjangan )ro,esi untuk ri1ulan
1 "januari'maret$, kecuali untuk &uru yang 1a,at3pensiun3cuti di tengah tri1ulan. 8umlah hak bulan
disesuaikan dengan masa akti,. /isalnya pensiun maret 2014 maka ybs berhak 2 bulan saja.
)enerima SK'5 yang terbit pada bulan maret 2014 berhak menerima . 5ungsional untuk Semester 1
"periode januari sd juni 2014$.
)enerima SK'unjangan Kuali,ikasi yang terbit pada bulan maret 2014 berhak menerima . Kuali,ikasi
untuk Semester 1 "periode januari sd juni 2014$.
)enerima SK'unjangan Khusus yang terbit pada bulan maret 2014 berhak menerima . Khusus untuk
ri1ulan 1 "periode januari sd /aret 2014$
/ei 2014 : Peri!de U"dating Data Da"!dik 2usulan T02
)ada bulan /ei 2014, )2K #ikdas akan membuka kembali sinkronisasi dengan Ser!er #apodik. *al ini
untuk mengakomodasi pembaharuan data yang diakibatkan %
1. &uru tidak mendapat jam pada ri1ulan 1 namun dapat memenuhi pada ri1ulan 2.
2. Adanya peralihan jam karena &uru /utasi, 0a,at atau )ensiun setelah ri1ulan 1.
Tgl 1-14 Juni 2014 : Peri!de Peng!lahan Data 2usulan T02
)2K akan kembali melakukan .losing data pada tanggal 1 juni 2014 untuk data #apodik 02.
)2K akan melakukan pengolahan data dapodik yang masuk per 1 juni 2014.
*asil dari pengolahan data tersebut akan menentukan penerima unjangan )ro,esi pada 0 1 yang tidak
berhak lagi menerima pada 02 yang diakibatkan %
1. Kehilangan jam mengajar pada 02.
2. idak akti, menurut dapodik karena sakit, pensiun, 1a,at, cuti, dll
3. #ibatalkan tunjangannya karena sebab sebab tertentu oleh dinas kabupaten3Kota
*asil dari pengolahan data tersebut akan menentukan penerima unjangan )ro,esi
1. &uru berserti,ikat pendidik yang yang belum mendapat SK) pada bulan maret "tidak mendapat
tunjangan 01$, namun sudah memenuhi syarat untuk 02.
2. 2ominasi unjangan Khusus yang dapat menggantikan penerima tunjangan yang dibatalkan pada 0
2 karena sebab'sebab tertentu.
3. )enerima unjangan Khusus pada 0 1 yang tidak berhak lagi menerima pada 02 yang
diakibatkan hal yang sama dengan unjangan )ro,esi.
Tgl 1,-2( Juni : Peri!de Pengusulan 2usulan
#inas Kab3kota melakukan pengusulan untuk )enerima unjangan )ro,esi susulan.
#inas Kab3kota melakukan pengusulan untuk )enerima unjangan Khusus )engganti
#inas )ro!insi melakukan Kordinasi dengan #inas Kab3Kota
#inas )ro!insi melakukan penyetujuan3penolakan usulan dinas Kab3Kota
Tgl 2(-(1 Juni : Peri!de Peneritan 2# 2usulan T02
)2K #iknas akan menerbitkan SK unjangan )ro,esi bagi guru guru yang dinyatakan memenuhi syarat
memperoleh unjangan pada 02 namun belum di sk kan pada 01.
)2K akan menerbikan SK tunjangan Khusus pengganti untuk 02 "jika ada$
Juli 2014 : Peri!de Pe%a$aran T02
)enerima SK ) yang terbit pada bulan /aret 2014 berhak menerima unjangan )ro,esi untuk ri1ulan
2 "april'juni$, kecuali untuk &uru yang dinyatakan kehilangan haknya akibat tidak memenuhi syarat,
misalnya kehilangan jam mengajar pada 02, 1a,at, pensiun atau sebab lain sesuai peraturan yang
berlaku.
)enerima SK ) yang terbit pada bulan 8uni 2014 berhak menerima unjangan )ro,esi untuk ri1ulan 2
"april'juni$, kecuali untuk &uru yang 1a,at3pensiun3cuti di tengah tri1ulan. 8umlah hak bulan disesuaikan
dengan masa akti,. /isalnya pensiun 8uni 2014 maka ybs berhak 2 bulan saja.
)enerima SK'unjangan Khusus yang terbit pada bulan maret 2014 namun dibatalkan karena sebab
sebab tertentu tidak berhak mendapatkan tunjangan untuk ri1ulan 2.
)enerima SK unjangan Khusus )engganti berhak menerima unjangan "hanya$ untuk 02 saja.
DIKDAS (SD dan SMP)
Pemanfaatan Dapodik !"# $nt%k Pene&bitan SK '%n(angan
!")
Beginilah alur data DAPODIK sampai pada penerbitan SK Tunjangan oleh pihak P2TK Dikdas.
Dari sini masing - masing mempunai peranan !
Guru-Guru !
"emberikan in#ormasi ang sejelas jelasna kepada operator mengenai data-data Indi$idu %uru
Kepala Sekolah :
"enugaskan kepada operator sekolah untuk menggunakan aplikasi Dapodik dan memberikan
in#ormasi ang lengkap mengenai Pembagian Tugas "engajar %uru
perator !inas Ka"upaten#Kota :
"elakukan Perbaikan data kelulusan &untuk Tunjangan Pro#esi' seperti !
"utasi %uru Keluar(masuk Kab. )ain
Alih *abatan &%uru-Penga+as'
Perbaikan ,-PTK
Kon$ersi Kode Bidang Studi Serti#ikasi
Penambahan *am diluar Dikdas
"engusulkan SK
prator Pusat (P$TK !ik%as) :
"elakukan Appro$al perbaikan data kelulusan
"enerbitka SK bagi PTK ang memenuhi Sarat menerima Tunjangan
"embatalkan Pembaaran Tunjangan karena hal hal tertentu
Sarat Administratif "enerima Tunjangan Pro#esi sebenarna sangat sederhana aitu !
"emiliki Serti#ikat Pendidik ang Sah
"engajar 2. *am sesuai dengan bidang ang diampu &linier'
"emiliki ,omor /egistrasi %uru &,/%'
Sarat Teknis "enerima Tunjangan Pro#esi sebenarna sangat sederhana aitu !
"elakukan -pdate Data melalui Aplikasi Dapodik
"engisi Penugasan pada rombel dgn mengisi se0ara benar matapelajaran ang diajarkan dan
jjm na
Status %uru dinatakan Akti# pada dapodik
/ombel ang diajarkan tidak termasuk dalam kategori /ombel Tidak ,ormal
&asa 'erlakun(a SK Tunjangan Profesi
Berlaku selama 1 tahun
Dibaarkan per 2 Bulan
3$aluasi data DAPODIKna per 2 bulan
Tunjangan %apat %ihentikan jika :
4ilang pemenuhan saratna karena perubahan data pada dapodik
Ada kesalahan pada SK sehingga harus disesuaikan
Pen(e"a" Ti%ak %apat %i SK kan
1. *am )inier Kurang
2. /ombel Tidak ,ormal
2. Data Kelulusan Tidak ditemukan
.. Status ,-PTK Tidak Akti#
5. Sudah memasuki masa pensiun
6. Sudah memenuhi sarat tapi data tidak lengkap
7%olongan dan masa kerja untuk P,S
7Data rekening Bank &,o Akun8 nama Bank8 0abang'
9.Tidak diusulkan Sudin(Dinas karena sesuatu hal
Alamat Pengecekan Vali%asi !ata Guru Penerima SK Tunjangan
http://cek-dapodik.blogspot.com/
htt":''22()2*)144)1+,'in-!)"h"
htt":''22()2*)144)1+,:.0.1'in-!)"h"
htt":''22()2*)144)1+,:.0.2'in-!)"h"
htt":''22()2*)144)1+,:.0.('in-!)"h"

Anda mungkin juga menyukai