Anda di halaman 1dari 22

Teori Dasar Pompa Sentrifugal

07 Mei
Pompa adalah suatu alat atau mesin yang digunakan untuk memindahkan cairan dari suatu
tempat ke tempat yang lain melalui suatu media perpipaan dengan cara menambahkan energi
pada cairan yang dipindahkan dan berlangsung secara terus menerus.
Pompa beroperasi dengan prinsip membuat perbedaan tekanan antara bagian masuk (suction)
dengan bagian keluar (discharge). Dengan kata lain, pompa berfungsi mengubah tenaga mekanis
dari suatu sumber tenaga (penggerak) menjadi tenaga kinetis (kecepatan), dimana tenaga ini
berguna untuk mengalirkan cairan dan mengatasi hambatan yang ada sepanjang pengaliran.
Pompa Sentrifugal
alah satu jenis pompa pemindah non positip adalah pompa sentrifugal yang prinsip kerjanya
mengubah energi kinetis (kecepatan) cairan menjadi energi potensial (dinamis) melalui suatu
impeller yang berputar dalam casing.
esuai dengan data!data yang didapat, pompa reboiler debutani"er di #idrokracking $nibon
menggunakan pompa sentrifugal single % stage double suction.
Klasifikasi Pompa Sentrifugal
Pompa entrifugal dapat diklasifikasikan, berdasarkan &
1. Kapasitas :
'apasitas rendah ( )0 m* + jam
'apasitas menengah )0 !&! ,0 m* + jam
'apasitas tinggi - ,0 m* + jam
2. Tekanan Discharge :
.ekanan /endah ( 0 'g + cm)
.ekanan menengah 0 !&! 00 'g + cm)
.ekanan tinggi - 00 'g + cm)
3. Jumlah / Susunan Impeller an Tingkat :
ingle stage & .erdiri dari satu impeller dan satu casing
Multi stage & .erdiri dari beberapa impeller yang tersusun seri dalam satu casing.
Multi 1mpeller & .erdiri dari beberapa impeller yang tersusun paralel dalam satu casing.
Multi 1mpeller 234 Multi stage & 'ombinasi multi impeller dan multi stage.
!. Posisi Poros :
Poros tegak
Poros mendatar
". Jumlah Suction :
ingle uction
Double uction
#. $rah aliran keluar impeller :
/adial flo5
67ial flo5
Mi7ed fllo5
%agian&'agian (tama Pompa Sentrifugal
ecara umum bagian!bagian utama pompa sentrifugal dapat dilihat sepert gambar berikut &
Rumah Pompa Sentrifugal
$. Stuffing %o)
tuffing 8o7 berfungsi untuk mencegah kebocoran pada daerah dimana poros pompa menembus
casing.
%. Packing
Digunakan untuk mencegah dan mengurangi bocoran cairan dari casing pompa melalui poros.
8iasanya terbuat dari asbes atau teflon.
*. Shaft +poros,
Poros berfungsi untuk meneruskan momen puntir dari penggerak selama beroperasi dan tempat
kedudukan impeller dan bagian!bagian berputar lainnya.
D. Shaft slee-e
haft slee9e berfungsi untuk melindungi poros dari erosi, korosi dan keausan pada stuffing bo7.
Pada pompa multi stage dapat sebagai leakage joint, internal bearing dan interstage atau distance
slee9er.
.. /ane
udu dari impeller sebagai tempat berlalunya cairan pada impeller.
0. *asing
Merupakan bagian paling luar dari pompa yang berfungsi sebagai pelindung elemen yang
berputar, tempat kedudukan diffusor (guide 9ane), inlet dan outlet no"el serta tempat
memberikan arah aliran dari impeller dan mengkon9ersikan energi kecepatan cairan menjadi
energi dinamis (single stage).
1. .2e of Impeller
8agian sisi masuk pada arah isap impeller.
3. Impeller
1mpeller berfungsi untuk mengubah energi mekanis dari pompa menjadi energi kecepatan pada
cairan yang dipompakan secara kontinyu, sehingga cairan pada sisi isap secara terus menerus
akan masuk mengisi kekosongan akibat perpindahan dari cairan yang masuk sebelumnya.
I. 4earing 5ing
:earing ring berfungsi untuk memperkecil kebocoran cairan yang mele5ati bagian depan
impeller maupun bagian belakang impeller, dengan cara memperkecil celah antara casing
dengan impeller.
J. %earing
8eraing (bantalan) berfungsi untuk menumpu dan menahan beban dari poros agar dapat berputar,
baik berupa beban radial maupun beban a7ial. 8earing juga memungkinkan poros untuk dapat
berputar dengan lancar dan tetap pada tempatnya, sehingga kerugian gesek menjadi kecil.
K. *asing
Merupakan bagian paling luar dari pompa yang berfungsi sebagai pelindung elemen yang
berputar, tempat kedudukan diffusor (guide 9ane), inlet dan outlet no"el serta tempat
memberikan arah aliran dari impeller dan mengkon9ersikan energi kecepatan cairan menjadi
energi dinamis (single stage).
Kapasitas Pompa
'apasitas pompa adalah banyaknya cairan yang dapat dipindahkan oleh pompa setiap satuan
5aktu . Dinyatakan dalam satuan 9olume per satuan 5aktu, seperti &
8arel per day (8PD)
;alon per menit (;PM)
<ubic meter per hour (m*+hr)
3ea Pompa
#ead pompa adalah energi per satuan berat yang harus disediakan untuk mengalirkan sejumlah
"at cair yang direncanakan sesuai dengan kondisi instalasi pompa, atau tekanan untuk
mengalirkan sejumlah "at cair,yang umumnya dinyatakan dalam satuan panjang.
Menurut persamaan 8ernauli, ada tiga macam head (energi) fluida dari sistem instalasi aliran,
yaitu, energi tekanan, energi kinetik dan energi potensial
#al ini dapat dinyatakan dengan rumus sebagai berikut &
'arena energi itu kekal, maka bentuk head (tinggi tekan) dapat ber9ariasi pada penampang yang
berbeda. =amun pada kenyataannya selalu ada rugi energi (losses).
Pada kondsi yang berbeda seperti pada gambar di atas maka persamaan 8ernoulli adalah sebagai
berikut &
1. 3ea Tekanan
#ead tekanan adalah perbedaan head tekanan yang bekerja pada permukaan "at cair pada sisi
tekan dengan head tekanan yang bekerja pada permukaan "at cair pada sisi isap.
#ead tekanan dapat dinyatakan dengan rumus & (Pd!Ps) + >
2. 3ea Kecepatan
#ead kecepatan adalah perbedaan antar head kecepatan "at cair pada saluran tekan dengan head
kecepatan "at cair pada saluran isap.
#ead kecepatan dapat dinyatakan dengan rumus &
3. 3ea Statis Total
#ead statis total adalah perbedaan tinggi antara permukaan "at cair pada sisi tekan dengan
permukaan "at cair pada sisi isap.
#ead statis total dapat dinyatakan dengan rumus &
? @ ?d % ?s(0)
Dimana &
? & #ead statis total
?d & #ead statis pada sisi tekan
?s & #ead statis pada sisi isap
.anda A & Bika permukaan "at cair pada sisi isap lebih rendah dari sumbu pompa (uction lift).
.anda % & Bika permukaan "at cair pada sisi isap lebih tinggi dari sumbu pompa (uction head).
!. Kerugian hea +hea loss,
'erugian energi per satuan berat fluida dalam pengaliran cairan dalam sistem perpipaan disebut
sebagai kerugian head (head loss).
#ead loss terdiri dari &
a. 6a2or hea loss +ma2or losses,
Merupakan kerugian energi sepanjang saluran pipa yang dinyatakan dengan rumus &
#arga f (faktor gesekan) didapat dari diagram Moody (lampiran % ,) sebagai fungsi dari 6ngka
/eynold (/eynolds =umber) dan 'ekasaran relatif (/elati9e /oughness ! CD+D ), yang nilainya
dapat dilihat pada grafik (lampiran) sebagai fungsi dari nominal diameter pipa dan kekasaran
permukaan dalam pipa (e) yang tergantung dari jenis material pipa.
edangkan besarnya Reynolds Number dapat dihitung dengan rumus &
'. 6inor hea loss +minor losses,
Merupakan kerugian head pada fitting dan 9al9e yang terdapat sepanjang sistem perpipaan.
Dapat dicari dengan menggunakan /umus &
Dalam menghitung kerugian pada fitting dan 9al9e dapat menggunakan tabel pada lampiran E.
8esaran ini menyatakan kerugian pada fitting dan 9al9e dalam ukuran panjang eki9alen dari pipa
lurus.
c. Total 7osses
.otal losses merupakan kerugian total sistem perpipaan, yaitu &
Da2a Pompa
Daya pompa adalah besarnya energi persatuan 5aktu atau kecepatan melakukan kerja.
6da beberapa pengertian daya, yaitu &
1.Da2a hirolik +h2raulic horse po8er,
Daya hidrolik (daya pompa teoritis) adalah daya yang dibutuhkan untuk mengalirkan sejumlah
"at cair. Daya ini dapat dihitung dengan rumus &
2. Da2a Poros Pompa +%reak 3orse Po8er,$ntuk mengatasi kerugian daya yang dibutuhkan
oleh poros yang sesungguhnya adalah lebih besar dari pada daya hidrolik.
8esarnya daya poros sesungguhnya adalah sama dengan effisiensi pompa atau dapat dirumuskan
sebagai berikut &
3. Da2a Penggerak +Dri-er,Daya penggerak (dri9er) adalah daya poros dibagi dengan effisiensi
mekanis (effisiensi transmisi). Dapat dihitung dengan rumus &
.ffisiensi Pompa
Fffisiensi pada dasarnya didefinisikan sebagai perbandingan antara output dan input atau
perbandingan antara ##P Pompa dengan 8#P pompa.
#arga effisiensi yang tertinggi sama dengan satu harga effisiensi pompa yang didapat dari
pabrik pembuatnya.
Fffisiensi pompa merupakan perkalian dari beberapa effiaiensi, yaitu&
/eferensi utama & Ir. Sularso, MSME dan Prof. Dr. Haruo Tahara, Pompa dan ompresor, PT
Pradnya Paramita, !a"arta, #$%&.
7ampiran :
















(umber &http&++555.agussu5asono.com)
PGMP6 F=./1H$;6I

Pompa dan istem Pemompaan
istem pemompaan bertanggung ja5ab terhadap hampir )0J kebutuhan energi listrik dunia dan
penggunaan energi dalam operasi pabrik industri tertentu berkisar )0!00J ($ DGF, )00E).
Pompa adalah suatu alat yang fungsi untuk memindahkan "at cair dari satu tempat ke tempat
yang lain atau dari tempat yang rendah ke tempat yang lebih tinggi.
Pompa memiliki dua kegunaan utama&
K Memindahkan cairan dari satu tempat ke tempat lainnya (e7 & air dari aLuifer ba5ah tanah ke
tangki penyimpan air)
K Mensirkulasikan cairan sekitar sistem (misalnya air pendingin atau pelumas yang mele5ati
mesin!mesin dan peralatan)
Pompa Sentrifugal
Pompa sentrifugal merupakan salah satu peralatan paling sederhana dalam berbagai proses
pabrik.
K /umah pompa.
K udu!sudu atau impeller.
K Poros sudu!sudu atau poros impeller.
K Poros penghubung impeller dengan motor penggerak.
K /uang antara keliling impeller bagian luar dengan rumah pompa.
K aluran isap.
K aluran tekan
<ara 'erja Pompa entrifugal
Pompa sentrifugal bekerja berdasarkan prinsip gaya sentrifugal yaitu bah5a benda yang bergerak
secara melengkung akan mengalami gaya yang arahnya keluar dari titik pusat lintasan yang
melengkung tersebut. 8esarnya gaya sentrifugal yang timbul tergantung dari masa benda,
kecepatan gerak benda, dan jari!jari lengkung lintasannya.
*ara Ker9a Pompa Sentrifugal
1mpeller adalah semacam piringan berongga dengan sudu!sudu melengkung di dalamnya dan
dipasang pada poros yang digerakkan oleh motor listrik, mesin uap atau turbin uap. Pada bagian
samping dari impeller dekat dengan poros, dihubungkan dengan saluran isap, dan cairan (air,
minyak, dll) masuk ke dalam impeller yang berputar melalui saluran tersebut. Dan karena
gerakan berputar dari impeller maka cairan yang terdapat pada bagian tersebut ikut berputar
akibat gaya sentrifugal yang terjadi, air didesak keluar menjauhi pusat, dan masuk dalam
ruangan antara keliling impeller bagian luar dan rumah pompa, dan menuju ke saluran keluar.
%agaimana Pompa Sentrifugal %eker9a:
K <airan dipaksa menuju sebuah impeler oleh tekanan atmosfir, atau dalam hal ini 'et pump oleh
tekanan buatan.
K 8aling!baling impeler meneruskan energi kinetik ke cairan, sehingga menyebabkan cairan
berputar. <airan meninggalkan impeler pada kecepatan tinggi.
K 1mpeler dikelilingi oleh (olute )asing atau dalam hal pompa turbin digunakan cincin diffuser
stasioner. *olute atau cincin diffuser stasioner mengubah energi kinetik menjadi energi tekanan.
Komponen Pompa Sentrifugal :
'omponen statis&
K )asing,
K penutup )asing,
K bearings
Impeler
1mpeler merupakan cakram bulat dari logam dengan lintasan untuk aliran fluida yang sudah
terpasang. 1mpeler biasanya terbuat dari perunggu, polikarbonat, besi tuang atau stainless steel,
namun bahan!bahan lain juga digunakan. ebagaimana kinerja pompa tergantung pada jenis
impelernya, maka penting untuk memilih rancangan yang cocok dan mendapatkan impeler dalam
kondisi yang baik. Bumlah impeler menentukan jumlah tahapan pompa. Pompa satu tahap
memiliki satu impeler dan sangat cocok untuk layanan head (@tekanan) rendah. Pompa dua tahap
memiliki dua impeler yang terpasang secara seri untuk layanan head sedang. Pompa multi!tahap
memiliki tiga impeler atau lebih terpasang seri untuk layanan head yang tinggi.
Impeler apat igolongkan atas asar:
M. 6rah utama aliran dari sumbu putaran& aliran radial, aliran aksial, aliran campuran
). Benis hisapan& hisapan tunggal dan hisapan ganda
*. 8entuk atau konstruksi mekanis& impeler yang tertutup, impeler terbuka dan semi terbuka,
impeler pompa berpusar+9orte7.
%entuk atau konstruksi mekanis:
K 1mpeler yang tertutup memiliki baling!baling yang ditutupi oleh mantel (@ penutup) pada kedua
sisinya. 8iasanya digunakan untuk pompa air, di mana baling!baling seluruhnya mengurung air.
#al ini mencegah perpindahan air dari sisi pengiriman ke sisi penghisapan, yang akan
mengurangi efisiensi pompa. Dalam rangka untuk memisahkan ruang pembuangan dari ruang
penghisapan, diperlukan sebuah sambungan yang bergerak diantara impeler dan 5adah pompa.
Penyambungan ini dilakukan oleh cincin yang dipasang diatas bagian penutup impeler atau di
bagian dalam permukaan silinder 5adah pompa. 'erugian dari impeler tertutup ini adalah resiko
yang tinggi terhadap rintangan.
K 1mpeler terbuka dan semi terbuka. kemungkinan tersumbatnya kecil. 6kan tetapi untuk
menghindari terjadinya penyumbatan melalui resirkulasi internal, (olute atau ba)"+plate pompa
harus diatur secara manual untuk mendapatkan setelan impeler yang benar.
5umah Pompa
K Hungsi utama rumah pompa adalah menutup impeler pada penghisapan dan pengiriman pada
ujung dan sehingga berbentuk tangki tekanan. .ekanan pada ujung penghisapan dapat sekecil
sepersepuluh tekanan atmosfir dan pada ujung pengiriman dapat )07 tekanan atmosfir pada
pompa satu tahap. $ntuk pompa multitahap perbedaan tekanannya jauh lebih tinggi. :adah
dirancang untuk tahan paling sedikit dua kali tekanan ini untuk menjamin batas keamanan yang
cukup.
K Hungsi rumah pompa yang kedua adalah memberikan media pendukung dan bantalan poros
untuk batang torak dan impeler.
4aah
K :adah (olute memiliki impeler yang dipasang dibagian dalam 5adah. alah satu tujuan
utamanya adalah membantu kesetimbangan tekanan hidrolik pada batang torak pompa. :alau
begitu, mengoperasikan pompa dengan 5adah (olute pada kapasitas yang lebih rendah dari yang
direkomendasikan pabrik pembuatnya dapat mengakibatkan tekanan lateral pada batang torak
pompa. #al ini dapat meningkatkan pemakaian sil, bantalan poros, dan batang torak itu sendiri.
:adah (olute ganda digunakan bilamana gaya radial menjadi cukup berarti pada kapasitas yang
berkurang.
K :adah bulatmemiliki baling!baling penyebaran stasioner disekeliling impeler yang mengubah
kecepatan menjadi energi tekanan. :adah tersebut banyak digunakan untuk pompa multi!tahap.
:adah dapat dirancang sebagai&
% :adah padat & seluruh 5adah dan nosel dimuat dalam satu cetakan atau potongan yang sudah
dibuat pabrik pembuatnya.
% :adah terbelah &dua bagian atau lebih disambungkan bersama. 8ilamana bagian 5adah dibagi
oleh bidang horisontal, 5adahnya disebut terbelah secara horisontal atau 5adah yang terbelah
secara aksial.
Jenis Pompa Sentrifugal:
K Pompa jenis /umah 'eong (Nolut)
1mpeller membuang fluida ke dalam rumah spiral yang secara berangsurangsur berkembang. #al
ini dibuat sedemikian rupa untuk mengurangi kecepatan fluida yang diubah menjadi tekanan
statis.
K Pompa jenis /umah 'eong /umah keong ganda (kembar)
menghasilkan kesimetrisan yang hampir radial pada pompa bertekanan tinggi dan pada pompa
yang dirancang untuk operasi aliran yang sedikit. /umah keong akan menyeimbangkan beban!
beban radial pada poros pompa sehingga beban akan saling meniadakan, dengan demikian akan
mengurangi pembebanan poros dan resultan lenturan.
K Pompa jenis Diffuser
8aling!baling pengarah yang tetap mengelilingi runner atau impeller pada jenis pompa diffuser.
Ialuan!laluan yang berangsur!angsur mengembang ini akan mengubah arah aliran fluida dan
mengkon9ersikannya menjadi tinggi!tekan tekanan (pressure head).
K Pompa jenis .urbin
Buga disebut pompa Norteks (*orte,), periperi (Periphery), dan regeneratif. <airan dipusar oleh
baling!baling impeller dengan kecepatan tinggi selama hampir satu putaran di dalam saluran
yang berbentuk cincin (annular), tempat impeller tadi berputar. Fnergi ditambahkan ke cairan
dalam sejumlah impuls.
K Pompa jenis 6liran <ampur (Mi,ed -lo.)
Pompa aliran campur menghasilkan sebagian tinggi tekan (head) oleh adanya gaya angkat (lift)
baling!baling pada cairan. Diameter sisi buang baling!baling ini lebih besar daripada diameter
sisi masuknya.
K Pompa jenis 6liran 6ksial
Pompa aliran aksial menghasilkan tinggi tekan (head) oleh propeller atau oleh gaya angkat (lift)
baling!baling pada cairan. Diameter baling!baling pada sisi hisap sama dengan pada sisi buang.
3ukum Kese'angunan Pompa:
K Bika ada dua buah pompa (misal pompa M dan pompa )) yang secara geometris sebangun satu
sama lain, maka untuk kondisi aliran yang sebangun pula.
Kecepatan Spesifik
'ecepatan spesifik (spe)ifi) (elo)ity) merupakan indeks jenis pompa, yang menggunakan
kapasitas dan tinggi tekan yang diperoleh pada titik efisiensi maksimum. 'ecepatan spesifik
menentukan profil atau bentuk umum impeller. Dalam bentuk angka, kecepatan spesifik
merupakan kecepatan dalam putaran per menit yang impellernya akan berputar bila ukurannya
diperkecil untuk dapat mengalirkan M gpm cairan terhadap tinggi tekan sebesar M ft. 1mpeller
untuk tinggi tekan yang besar biasanya mempunyai kecepatan spesifik yang rendah, dan
sebaliknya.
Karakteristik Pompa Sentrifugal:
K Pompa sentrifugal yang dioperasikan pada kecepatan konstan akan mengalirkan kapasitas
mulai dari nol hingga maksimum, yang tergantung pada head, desain, dan kondisi hisapan.
K 'ur9a menunjukkan hubungan head, kapasitas, daya, dan efisiensi pompa untuk diameter
impeller dan ukuran rumah pompa tertentu.
K 'ur9a head % kapasitas (#!O) menunjukkan hubungan antara kapasitas dan head total.
K 'ur9a #!O menunjukkan kinerja pompa dengan berbagai ukuran diameter impeller yang
di9ariasikan di dalam satu rumah pompa (gambar atas).
K 8ila terdapat sederetan pompa dengan desain yang sama, maka kita bisa memilih pompa yang
akan kita gunakan melalui angka maupun modelnya (gambar ba5ah).
3ea 1esekan an 3ea Statis
K 'ur9a diperoleh dengan mengabungkan kur9a head gesekan sistem dengan head statis sistem
dan setiap perbedaan tekanan yang ada.
K 'ur9a head gesekan merupakan hubungan antara aliran dan gesekan dalam pemipaan, katup,
dan fitting pada bagian hisap dan buang. Gleh karena itu, head gesekan ber9ariasi terhadap
kuadrat aliran (biasanya berbentuk parabolis).
K #ead statis merupakan perbedaan ketinggian antara le9el cairan pada sisi hisap dan pada sisi
buang.
.fisiensi an Kerugian paa Pompa
K 'erugian pompa terdiri dari kerugian hidrolis (karena gesekan aliran di dalam pompa),
kerugian kapasitas (karena kebocorankebocoran dalam dan packing).
K 6danya kerugian hidrolis akan menambah energi pada aliran fluida yang sesungguhnya, yang
biasanya lebih kecil daripada yang diperoleh secara teoritis.
K ebagai akibat adanya aliran yang kembali melalui celah!celah ke bagian isap (Ocelah), maka
terjadilah kerugian kapasitas. 1nilah yang disebut dengan efisiensi (olumetris (0,P0 % 0,QP).
K 6danya gesekan mekanis pada bantalan!bantalan akan menimbulkan kerugian mekanis. Maka
efisiensi me"anis pompa didefinisikan sebagai& di mana Pteoritis adalah daya yang diterima
pompa untuk mengalirkan fluida dan Pe adalah daya motor penggerak. #arga Rm sebesar 0,Q, %
0,QQ.
K Badi, efisiensi total pompa (Rpompa) merupakan hasil kali seluruh efisiensi
Tinggi 3isap Pompa
.inggi isap merupakan kedudukan sumbu pompa di atas permukaan fluida yang diisap. 6gar
tidak terjadi penguapan (ka9itasi) pada fluida di dalam pompa atau di dalam pipa isap, maka
tinggi isap tersebut tidak dapat dibuat terlalu besar.
umber & bodaesmunti.5ordpress.com+)00Q+00+0Q+pompa+
http&++onnyapriyahanda.com+bagian!bagian!pompa!sentrifugal+
https&++555.google.com+searchSL@pompaAsentrifugalTie@utf!PToe@utf!
PTaL@tTrls@org.mo"illa&en!$&officialTclient@firefo7!a

Anda mungkin juga menyukai