Anda di halaman 1dari 1

TUGAS IB FISIKA

Diberikan empat buah resistor identik dengan hambatan masing-masing 2 . Anda diminta untuk menyusun
keempat resistor itu secara seri dan atau parallel.
a. Tentukan kemungkinan banyak niai hambatan yang dapat anda peroleh.
b. Hitung setiap nilai hambatan pengganti rangkaian itu dan urutkan besarnya mulai dari yang terkecil.
c. Jika besarnya beda potensial di setiap rangkaian V = 12 Volt, hitunglah kuat arus listrik yang
mengalir di setiap rangkaian dan kuat arus listrik di setiap resistor!
Contoh:
a.
A
B
R1
R4 R3
R2

b.
A
B
R1
R4
R3
R2

Anda mungkin juga menyukai