Anda di halaman 1dari 1

1.

Definisi
Kawasan tanpa Rokok (KTR) adalah ruangan atau area yang dinyatakan dilarang untuk kegiatan
merokok atau kegiatan memproduksi, menjual, mengiklankan, dan atau mempromosikan produk
tembakau.

2. Tujuan dan Landasan Hukum
Pengaturan Kawasan Tanpa Rokok diatur dalam:
a. Peraturan pemerintah RI No.81 Th.1999
b. Peraturan pemerintah RI No.38 Th.2000
c. Peraturan pemerintah RI No.7 Th.2011
Pelaksanaan KTR secara umum bertujuan untuk melindungi masyarakat terhadap resiko
ancaman gangguan kesehatan karena lingkungan tercemar asap rokok, khususnya ditempat kerja,
tempat umum, dan angkutan umum. Sedangkan tujuan secara khusus adalah sebagai berikut:
a. Memberikan acuan bagi pemerintah daerah dalam menetapkan KTR
b. Memberikan perlindungan yang efektif dari bahaya asap rokok
c. Memberikan ruang dan lingkungan yang bersih dan sehat bagi masyarakat
d. Melindungi kesehatan masyarakat secara umum dari dampak buruk merokok baik langsung
maupun tidak langsung
3. Manfaat Kawasan tanpa Rokok

Anda mungkin juga menyukai