Anda di halaman 1dari 6

PENGAJAR : BU RUPAYANI

ANGGOTA KELOMPOK :

Made Budi Hartama (07)
Komang Niko Romano Prodi (20)
Luh Krisna Weda Yanti (14)
Putra Maulana Syahfiar (21)
Kadek Deki Suardika (9)
Ni Made Amara Dwi Cahyani (01)

Foto Kelompok :















I.Pendahuluan:
Om Swastiastu,selamat pagi teman-teman,kami dari kelompok tiga,yaitu Geng
Kreatif akan menjelaskan gambaran umum tentang karya kerajinan yang kami buat.Nama
karya yang kami buat adalah Cute Craft,namun sebelum kami mermbuat Cute Craft,kami
sudah membuat karya kerajinan sebelumnya yaitu dua Ashtray Love dan tiga Classic
Ashtray.Bahan-bahan yang kami gunakan untuk membuat dua Ashtray Love dan tiga Classic
Ashtray adalah dari bahan alam yaitu tanah liat yang kita dapatkan dari daerah Sambangan
yang tepatnya di sawah jln.Srikandi.Pada saat kami melakukan pembakaran semua karya
kerajinan kami pecah di antaranya dua Ashtray Love dan tiga Classic Ashtray
disebabkan,karna saat dibakar pecah dan lalu ada yang di injak.Namun kami tidak
menyerah,dengan kurang lebih tiga hari kami berhasil membuat satu karya kerajinan yaitu
Cute Craft.Bahan yang kita gunakan untuk membuat karya kerajinan Cute Craft yaitu tanah
liat yang berwarna abu-abu,tanah liat itu kami dapatkan di daerah Sukasada.Fungsi dari karya
kerajinan yang kami buat adalah sebagai tempat aksesoris di antaranya untuk tempat alat-alat
tulis dan camilan-camilan kecil.Akhir kata kami tutup dengan paramasanthi,Om Santhi Santhi
Santhi Om.

II.Karya Kerajinan Tanah Liat
A.Nama Karya:Cute Craft
B.Nama Kelompok:Geng Kreatif
Anggota Kelompok:
Made Budi Hartama (07)
Komang Niko Romano Prodi (20)
Luh Krisna Weda Yanti (14)
Kadek Deki Suardika (09)
Putra Maulana Syahfiar (21)
Ni Made Amara Dwi Cahyani (01)
C.Sketsa/Rancangan(Lama/terbaru,jadikan softcopy/di scan):










D.Bahan-bahan yang digunakan (disertai tempat mendapatkan bahan tanah liat):
Tanah Liat,kami mendapatkan tanah liat tersebut di daerah Sukasada

E.Alat-alat (yang digunakan dalam proses pembuatan):
Celemek
Slop Tangan
Plastik Bening
Lap Kain
Penggaris
Pensil
F.Alat-alat Keselamatan Kerja:
Celemek
Slop Tangan
Plastik Bening
Lap Kain
G.Jadwal Penyelesaian Karya Kerajinan Tanah Liat:














H.Langkah-langkah proses pembuatan (Jelaskan Tiap-tiap karya yang dibuat):

Produk pertama yaitu:Cute Craft:
1.Mula-mula kita menyiapkan bahan tanah liat secukupnya.
2.Tanah Liat ditekan hingga membentuk lempengan.
3.Kami bentuk lempengan itu agar membentuk jantung.
4.Kami merapikan agar hasilnya lebih terlihat bagus dengan
menggunakan air secukupnya dan menggunakan jari tangan
kami agar rapi dan rata.
5.Setelah itu kami menggunakan penggaris untuk meratakan
jari-jari tangan kami dan agar bentuknya simetris.



Produk kedua yaitu:Classic Ashtray:
1.Pertama-tama kami sediakan tanah liat dan air secukupnya.
2.Setelah itu kami bentuk persegi menggunakan teknik pijat
tekan
3.Setelah itu kami rapikan agar rata dan rapi,untuk merapikan
itu kami menggunakan jari tangan dan air secukupnya.
4.Hiasan asbak yang kami buat menggunakan tanah liat yang
berbeda sesuai dengan tempat menemukannya.



I. Gambar karya proses pembuatan:































J. Langkah-langkah proses pembuatan produk terbaru:
Produk terbaru yaitu:Cute Craft:

Anda mungkin juga menyukai