Anda di halaman 1dari 21

FIRGHANA ATTAMIMI 110 207 0116

MUHAMMAD IQBAL TANASA C11109104


IDENTITAS PASIEN
Nama : Tn. MN
Umur : 25 Tahun
Alamat : Makassar
Status perkawinan : Belum Menikah
Tgl. Masuk RS/Poli : 10 September 2014
Anamnesis : Autoanamnesis
Keluhan Utama : Bercak-bercak
Kehitaman
Anamnesis Terpimpin : Muncul Bercak-bercak
kehitaman pada seluruh badan sejak 4 hari yang
lalu, gatal dan perih serta mengelupas, demam (+),
Muntah (+). Nyeri (+). Riwayat menderita penyakit
serupa (+), Riwayat pengobatan dengan MDT sejak 1
bulan. Riwayat keluarga disangkal.
Riwayat alergi (-)

Keadaan Umum :
Sakit Sedang
Gizi Cukup
Higiene Sedang
Tanda Vital : Tensi : 100/70 mmHg
Nadi : 88x/menit
Pernapasan : 24x/menit
Suhu : 39 C


Kepala : Sclera : Ikterus (+)
Konjungtiva : Anemia (-)
Bibir : Cianosis (-)
Jantung/Paru : BP : Vesikuler RH -/- WH -/-
BJ : I/II Murni Reguler
Abdomen : Peristaltik (+) Kesan Normal
Nyeri Tekan Epigastrik (-)
Hepar/Lien tidak teraba
Ekstremitas : Edema (-)
Kelenjar Limfa : Tidak ada pembesaran

Status Lokalis : Wajah, Dada, Punggung,
Ekstremitas (Superior/Inferior)

Status Dermatologi - Venerologi

Lokasi : Regio Generalisata
Effloresensi : Makula Eritem

MAKULA ERITEM
MAKULA ERITEM
MAKULA ERITEM
Pemeriksaan Laboratorium
WBC : 27,8 10
3
/uL
RBC : 31,68 10
6
/uL
HGB : 11,6 g/dl
HCT : 32,7%
MCV : 88,9 fL
MCH : 31,5 pg
MCHC: 35,5 g/dl

Kimia Hasil Rujukan Satuan Keterangan
Glukosa
Sewaktu
122 70-140 Mg/dl H
Kreatinin 3.46 0.9 1.3 Mg/dl H
Bil. Total 34.73 < 1.1 Mg/dl H
Bil. Direct 19.4 < 0,2 Mg/dl H
Jumlah 474 <39 U/L H
Resume
Seorang pasien laki-laki umur 25 tahun datang dengan
keluhan muncul bercak-bercak kehitaman pada seluruh
badan sejak 4 hari yang lalu, gatal dan perih. Riwayat
pengobatan dengan MDT sejak 1 bulan.
Anemis (-), Ikterus (+), Sianosis (-)
Demam (+), muntah (+), nyeri (+)
Riwayat pengobatan: MDT (Rifampisin, Lampren, DDS)
Diagnosis
Drug Eruption + Sindrom Dapson

Diagnosis Banding
Pityriasis Rosea
Diskusi
Erupsi obat alergik atau allergic drug eruption adalah
reaksi alergik pada kulit atau daerah mukokutan yang
terjadi sebagai akibat pemberian obat yang biasanya
sistemik
PATOGENESIS
Reaksi Antara limfosit T
dan antigen
Pelepasan berbagai
dari limfosit
Terjadinya reaksi
inflamasi
Vasodilatasi
Premebialitas dari
vaskuler
Gejala klinis: erupsi pada kulit,
eritema, nodul-nodul atau
eczhema
Diagnosis
Anamnesis
Pemeriksaan fisik
Pemeriksaan laboratorium
Terapi
IVFD NaCl 0,9%
HP Pro 3 x 1
Omeprazole 2 x 1
Sistenol tab 3 x 1
Cefadroxil 2 x 1
Inj. Dexamethason 1 amp/ 12 jam (hari 2)
Cetirizine 2 x 1
MBS (pagi sore)
Stop MDT


Komplikasi dan Prognosis

Pada dasarnya erupsi kulit karena obat akan sembuh bila obat
penyebabnya diketahui dan segera dihentikan. Akan tetapi pada
beberapa bentuk, misalnya eitroderma dan kelainan-kelainan
berupa sindrom lyell dan sindrom Stevens-Johnson.
Prognosis dapat menjadi buruk bergantung pada luas kulit yang
terkena.

Anda mungkin juga menyukai