Anda di halaman 1dari 13

LANGKAH-LANGKAH INSTALASI WINDOWS

SERVER 2008
Adapun langkah-langkah instalasi windows server dimulai dengan Mengatur fist boot di
komputer dari DVD-ROOM, karena instalasi akan dilakukan dengan media DVD.

Prosesnya adalah sebagai berikut :
1. Masukkan DVD Windows Server 2008 kedalam optical drive yang ada di
komputer , setelah itu restart komputer .
2. Maka akan muncul pesan Press any key to boot from CD, tekan lah
sembarang tombol (misalnya Enter).
3. Selanjutnya akan muncul tampilan baru berwarna hitam dengan tulisan
Windows is loading files, disusul dengan tampilan loading lagi dengan tulisan
Microsoft Corporation.

4.Kemudian akan muncul pada jendela baru yang berisi Language to install, yaitu
pilihan untuk bahasa yang akan digunakan. Time and currency format, yaitu pilihan
waktu dimana lokasi berada. Keyboard or input method adalah jenis keyboard yang
akan digunakan. Pilihlah sesuai dengan selera atau kebutuhan . Pada contoh ini, saya
menggunakan pengaturan default. Klik Next.


5.Langkah selanjutnya akan muncul pada jendela yang terdapat tombol Install Now.
Dimana jika mengklik tombol itu intalasi akan segera dilakukan. Maka kliklah tombol
Install Now tersebut.

6.Jendela selanjutnya akan diminta untuk memasukkan Product Key. Jika memilikinya
silahkan masukkan. Disini saya akan mencoba versi trial, dan Automatically activate
Windows when Im online saya uncheck, setelah itu langsung saya klik Next
.
7.Maka akan muncul kotak dialog yang menanyakan apakah ingin memasukkan
Product Key sekarang atau tidak. Jika sudah memasukkan Product Key sebelumnya,
maka klik Yes, jika menggunakan versi yang trial, klik No.

8.Langkah selanjutnya adalah memilih edisi Windows Server 2008 yang akan install.
Edisi yang pilih haruslah sesuai dengan kebutuhan . Untuk lebih jelasnya tentang edisi-
edisi pada Windows Server 2008 bisa tanya mbah Google, karena akan sangat panjang
jika dijelaskan disini. Pada contoh kali ini saya menggunakan edisi Windows Server
2008 Enterprise (Full Installation). Berikan juga centang pada I have selected the
edition of Windows that I purchased. Jika sudah klik Next.

9.Pada jendela selanjutnya akan ditampilkan mengenai aturan dari lisensi Windows
Server 2008. Bacalah bila perlu. Jika sudah berikan centang pada I accept the license
terms, kemudian klik Next.

10.Langkah Selanjutnya akan ditanya tipe instalasi apa yang akan gunakan. Upgrade
adalah tipe instalasi yang digunakan apabila sebelumnya di komputer sudah terinstal
Windows Server versi sebelum 2008 dan ingin melakukan upgrade. Karena di dalam
komputer saya ini tidak terdapat sistem operasi apapun alias masih kosong
melompong, maka opsi Upgrade ini terdisable. Sedangkan pilihan Custom (Advanced)
adalah pilihan yang digunakan untuk melakukan instalasi secara custom. Dengan
pilihan Custom bisa menentukan di partisi mana Windows Server akan diinstal, berapa
space harddisk yang akan digunakan, dan lain sebagainya. Pada tutorial ini saya
menggunakan pilihan Custom.

11.Selanjutnya akan ditanya, dimana akan menginstal Windows Server 2008. Disini
saya hanya memiliki harddisk dengan 1 buah partisi yang memiliki spase 50GB, dan
saya ingin menggunakan seluruh harddisk saya untuk instalasi Windows Server 2008,
maka saya klik partisi saya itu dan langung saya klik Next. Jika ingin membagi partisi ,
memfortmat, dan lain sebagainya, bisa menggunakan pilihan Drive Option
(Advanced).

12.Setelah mengklik Next tadi, maka proses pengcopyan file dari DVD ke harddisk pun
dilakukan. Cepat atau lambat proses ini tergantung dari spesifikasi komputer .

13.Setelah proses pengcopyan selesai komputer akan melakukan restart otomatis.
Setelah itu akan muncul tulisan The users password must be changed before
logging on the first time, Klik saja Ok, karena saya yakin sudah mengerti maksdunya.

14.Jendela selanjutnya diharuskan memasukkan sebuah password baru. pada
Windows Server 2008 password harus memiliki kriteria antara lain: 1) Password tidak
mengandung username 2) Minimal terdiri dari 6 karakter 3) Mengandung huruf besar,
huruf kecil, dan juga simbol. Jika sudah klik t panah yang ada disamping.

15.Jika password diterima atau sesuai, maka instalasi pun selesai.

Menginstall Web server
1. 1.Tahap pertama, install xampp-win32-1.7.4-installer. Klik icon seperti gambar
dibawah ini:

2. Lalu tekan tombol OK

5.Centang kelima kotak tersebut dan klik tombol install, lalu tunggu beberapa menit

6. Proses instalasi sedang berlangsung

7. Xampp sedang melakukan proses konfigurasi

8. Setelah menunggu proses instalasi, klik tombol Finish

9. Instlasi sukses, jika ingin melihat control panel xampp, klik Yes

Tempilan control panel Xampp

Membuat Database
1. Tahap kedua, anda membuat database sebagai tempat file-file webside yang akan
anda buat, lalu buka browser pada computer anda dan ketik
http://localhost/phpmyadmin/.
Kemudian pilih bahasa yang akan digunakan. Klik ada tulisan English


2 Kemudian cari tulisan dan klik phpMyAdmin
3.Isikan nama database anda, misalnya latihan, lalutekan tombol Create

Menginstal drupal 7.10 Offline
.1.Tahap ketiga, anda masuk dalam menginstal drupal 7.10. Pastikan drupal 7.10 sudah
ada.
Drupal 7.10 dalam ekstension tar, ekstraklah file drupal 7.10 dilokasi hardisk untuk
sementara, kemudian bukalah folder Xampp yang sudah di install, cari folder htdocs
pada C:/xamp/htdocs.
Kemudian pindahkan foder drupal 7.10 yang telah anda ekstrak tadi ke folder htdocs.
Rename folder drupal 7.10 menjadi Drupal saja
2. Setelah itu buka kembali browser anda dan ketik http://localhost/drupal

1. Maka akan muncul akan bahasa untuk menginstal, dan pilih Choose Language, dan
tulisan Instal Drupal in English. Tungu beberapa detik, sampai keluar database
Configuration.

2. Apabila sudah keluar, anda tinggal mengisi Database Configuration, caranya sebagai
berikut:
Database type : centang mysql
Database name : isikan dengan nama latiahn (sesuai dengan pembuatan
database pada phpmyadmin).
Database username: ketik root
Database password: Dikosongkan saja.
3. Pada menu Advanced Options biarkan saja apa adanya.Kemudian klik tombol Save
and continue.tungtgu beberapa menit instalasi Drupal 7.10 sedangberlangsung.
4. Setelah proses instalasi selesai,maka anda akan dis8uguhkan untuk mengisi
Configure site cranya sebagtai berikut:
-untuk site neme :localhost
-Site e0mail address :isikan dengan e-mail anda walupun untuk e0mail dalam kondiisi
offline tidak berpengaruh.
-User name :Isikan dengan nama account anda misalnya latihan
-Password :isikan denganh nama pqssword anda
-Confirm password :ulangi dengan nama password anda
5.setelah itu,klik tombol save and continue
6.tahap ini anda telah berhasil menginstal drupal 7.10.untuk melihat website
anda,silahkan klik pada
tulisan your new site.

Anda mungkin juga menyukai