Anda di halaman 1dari 19

Tentir Patologi Anatomi

By :
Ahmad Hudan Eka Prayoga
Karlina Sari Sujana
We will learn about
SC3 Adenoma
SC8 Adenosarkoma
SC2 Hemoroid
HB2 Hepatitis
HB3 Perlemakan
Hepar
HB5 Karsinoma
Hepatoseluler
Terjadi di organ usus halus dan kolon
Adenoma tubular
Makroskopik (Polip berdiameter kurang dari 1 cm)
Miskroskopik (Mukosa dan submukosa terangkat, terlihat tangkai
fibrovaskular kelenjar epitel displastik, dan hiperkromatik)

Adenoma vilosa sessile
Makroskopik (Polip berdiameter lebih dari 4 cm)
Mikroskopik (Vilus terangkat membuat susunan yang tidak
beraturan)


Terjadi di organ kolon
Makroskopik (Tumor di kolon proksimal tumbuh
sebagai massa polipoid eksofitik. Tumor di kolon
distal lesi berbentuk anular, yang disebut konstriksi
napkin-ring dan penyempitan lumen usus)
Mikroskopik (Sel anaplasia, hiperkromatik)
Tanda dan Gejala (Lelah, lesu, anemia defisiensi zat
besi, perubahan pola defekasi, kram perut)


Mikroskopik (Dilatasi vena pleksus
hemoroidales di lamina propria, dan bercak
perdarahan)
Tanda dan gejala (protrusio, perdarahan,
pruritus, nyeri tumpul)


Makroskopik (Pembesaran hati)
Mikroskopik (Degenerasi Balonning,
sitoplasma keruh nampak kosong, sel
hepatosit membesar)

Mikroskopik (Ada pulau tumor dengan inti
hiperkromatik, fibrosis)
Makroskopik (Hepatomegali)

Anda mungkin juga menyukai