Anda di halaman 1dari 22

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

PERATURAN DAERAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN


NOMOR 23 TAHUN 2009
TENTANG
ORGANISASI DAN TATA KERJA
RUMAH SAKIT JIWA SAMBANG LIHUM
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
GUBERNUR KALIMANTAN SELATAN,
Menimbang : a. bahwa dalam rangka peningkatan mutu dan perluasan
pelayanan kesehatan jiwa sesuai kebutuhan masyarakat
seiring dengan telah ditetapkannya peningkatan kelas Rumah
Sakit Jiwa Sambang Lihum menjadi Kelas A berdasarkan
Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
omor !"#$M%K%S$SK$&II$'##( tentang )eningkatan Kelas
Rumah Sakit Jiwa Sambang Lihum Milik )emerintah )ro*insi
Kalimantan Selatan+ maka kelembagaan Rumah Sakit Jiwa
Sambang Lihum perlu ditinjau dan ditata kembali,
a bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
dalam huru- a+ perlu membentuk )eraturan .aerah
tentang /rganisasi dan 0ata Kerja Rumah Sakit Jiwa Sambang
Lihum,
Mengingat : 1. 2ndang32ndang omor '! 0ahun 1(!4 Jo. 2ndang32ndang
omor '1 0ahun 1(!" tentang )enetapan 2ndang32ndang
.arurat omor 1# 0ahun 1(!5 antara lain mengenai
)embentukan .aerah Swatantra 0ingkat I Kalimantan Selatan
6Lembaran egara Republik Indonesia 0ahun 1(!4 omor 4!+
0ambahan Lembaran egara Republik Indonesia
omor 11#47,
2. 2ndang32ndang omor " 0ahun 1(58 tentang )okok3)okok
Kepegawaian 6Lembaran egara Republik Indonesia
0ahun 1(58 omor !!+ 0ambahan Lembaran egara Republik
Indonesia omor 9#817 sebagaimana telah diubah dengan
2ndang32ndang omor 89 0ahun 1((( tentang )erubahan
Atas 2ndang32ndang omor " 0ahun 1(58 tentang )okok3
)okok Kepegawaian 6Lembaran egara Republik Indonesia
0ahun 1((( omor 14(+ 0ambahan Lembaran egara Republik
Indonesia omor 9"(#7,
3. 2ndang32ndang omor ! 0ahun 1((5 tentang )sikotropika
6Lembaran egara Republik Indonesia 0ahun 1((5 omor 1#+
0ambahan Lembaran egara Republik Indonesia
omor 94517,

4. 2ndang32ndang omor 1# 0ahun '##8 tentang )embentukan
)eraturan )erundang3undangan 6Lembaran egara Republik
Indonesia 0ahun '##8 omor !9+ 0ambahan Lembaran
egara Republik Indonesia omor 89"(7,

5. 2ndang32ndang omor 9' 0ahun '##8 tentang )emerintahan
.aerah 6Lembaran egara Republik Indonesia 0ahun '##8
omor 1'!+ 0ambahan Lembaran egara Republik Indonesia
omor 88957 sebagaimana telah diubah beberapa kali+
terakhir dengan 2ndang32ndang omor 1' 0ahun '##"
tentang )erubahan Kedua Atas 2ndang32ndang omor 9'
0ahun '##8 tentang )emerintahan .aerah 6Lembaran egara
Republik Indonesia 0ahun '##" omor !(+ 0ambahan
Lembaran egara Republik Indonesia omor 8"887,
6. 2ndang32ndang omor 99 0ahun '##8 tentang )erimbangan
Keuangan Antara )emerintah )usat dan )emerintahan
.aerah 6Lembaran egara Republik Indonesia 0ahun '##8
omor 1'4+ 0ambahan Lembaran egara Republik Indonesia
omor 889"7,
7. )eraturan )emerintah omor 5( 0ahun '##!
tentang )edoman )embinaan dan )engawasan
)enyelenggaraan )emerintahan .aerah 6Lembaran egara
Republik Indonesia 0ahun '##! omor 14!+ 0ambahan
Lembaran egara Republik Indonesia omor 8!(97,
8. )eraturan )emerintah omor 9" 0ahun '##5
tentang )embagian 2rusan )emerintahan Antara )emerintah+
)emerintahan .aerah )ro*insi dan )emerintahan .aerah
Kabupaten$Kota 6Lembaran egara Republik Indonesia
0ahun '##5 omor "'+ 0ambahan Lembaran egara
omor 85957,
9. )eraturan )emerintah omor 81 0ahun '##5 tentang
/rganisasi )erangkat .aerah 6Lembaran egara Republik
Indonesia 0ahun '##5 omor "(+ 0ambahan Lembaran
egara Rrepublik Indonesia omor 85817,
10. )eraturan )emerintah omor 5 0ahun '##"
tentang .ekonsentrasi dan 0ugas )embantuan 6Lembaran
egara 0ahun '##" omor '#+ 0ambahan Lembaran egara
omor 8"147,
2
11. )eraturan )residen omor 1 0ahun '##5 tentang )engesahan+
)engundangan dan )enyebarluasan )eraturan )erundang3
undangan,
12. )eraturan Menteri .alam egeri omor 1! 0ahun '##4
tentang Jenis dan :entuk )roduk ;ukum .aerah,
19. )eraturan Menteri .alam egeri omor 14 0ahun '##4
tentang )rosedur )enyusunan )roduk ;ukum .aerah,
14. )eraturan Menteri .alam egeri omor 15 0ahun '##4
tentang Lembaran .aerah dan :erita .aerah,
15. )eraturan .aerah )ro*insi Kalimantan Selatan omor !
0ahun '##" tentang 2rusan )emerintahan yang Menjadi
Kewenangan )emerintah )ro*insi Kalimantan Selatan
6Lembaran .aerah )ro*insi Kalimantan Selatan 0ahun '##"
omor !7,
16. )eraturan .aerah )ro*insi Kalimantan Selatan omor 4 0ahun
'##" tentang )embentukan+ /rganisasi dan 0ata Kerja
)erangkat .aerah )ro*insi Kalimantan Selatan 6Lembaran
.aerah )ro*insi Kalimantan Selatan 0ahun '##" omor 47,
Dengan Pe!e"#$#an Be!a%a
DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH PROVINSI
KALIMANTAN SELATAN
&an
GUBERNUR KALIMANTAN SELATAN
MEMUTUSKAN '
Menetapkan : PERATURAN DAERAH TENTANG ORGANISASI
DAN TATA KERJA RUMAH SAKIT JIWA
SAMBANG LIHUM.

BAB I
KETENTUAN UMUM
Pa!a( )
.alam )eraturan .aerah ini yang dimaksud dengan :
3
1. .aerah adalah )ro*insi Kalimantan Selatan.
'. )emerintah .aerah adalah <ubernur dan perangkat .aerah sebagai unsur
penyelenggara pemerintahan .aerah )ro*insi Kalimantan Selatan.
9. <ubernur adalah <ubernur Kalimantan Selatan.
8. Rumah Sakit Jiwa adalah Rumah Sakit Jiwa Sambang Lihum.
!. .irektur adalah .irektur Rumah Sakit Jiwa Sambang Lihum.
4. Instalasi adalah -asilitas penyelenggaraan pelayanan medik+ penunjang medik
dan non medik Rumah Sakit Jiwa Sambang Lihum.
5. ap=a adalah narkotika+ psikotropika+ prekusor dan =at adikti- lainnya.
BAB II
KEDUDUKAN, TUGAS DAN *UNGSI
Pa!a( 2
Rumah Sakit Jiwa adalah unsur pendukung tugas pemerintahan .aerah
yang dipimpin oleh seorang .irektur yang berkedudukan di bawah
dan bertanggung jawab kepada <ubernur melalui Sekretaris .aerah.
Pa!a( 3
Rumah Sakit Jiwa mempunyai tugas melaksanakan upaya kesehatan jiwa se>ara
berdaya guna dan berhasil guna dengan mengutamakan upaya penyembuhan
dan pemulihan yang dilaksanakan se>ara serasi dengan upaya peningkatan
kesehatan lainnya serta pen>egahan penyakit kejiwaan.
Pa!a( +
2ntuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam )asal 9+ Rumah Sakit
Jiwa mempunyai -ungsi :
(1) penyelenggaraan pelayanan medis ,
(2) penyelenggaraan penunjang medis ,
(3) penyelenggaraan pelayanan dan asuhan keperawatan ,
(4) penyelenggaraan pelayanan kesehatan jiwa rujukan ,
(5) penyelenggaraan rehabilitasi korban nap=a ,
(6) penyusunan anggaran dan pengelolaan keuangan ,
(7) penyusunan program dan rekam medik ,
(8) penyelenggaraan urusan ketatausahaan ,
BAB III
SUSUNAN ORGANISASI
Pa!a( ,
(1) Susunan /rganisasi Rumah Sakit Jiwa terdiri dari :
a. .irektur ,
b. ?akil .irektur Administrasi dan Keuangan ,
c. ?akil .irektur )elayanan dan )enunjang Medik ,
4
d. :agian 0ata 2saha ,
e. :agian Keuangan ,
f. :agian )rogram ,
g. :idang )elayanan Medis ,
h. :idang )enunjang Medis ,
i. :idang Keperawatan ,
j. Instalasi ,
k. .ewan )enyantun ,
l. Satuan )engawas Intern ,
m. Komite Medik ,
n. Sta- Medik @ungsional , dan
o. Komite Keperawatan ,
(2) :agan Struktur /rganisasi Rumah Sakit Jiwa sebagaimana ter>antum dalam
Lampiran dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari )eraturan
.aerah ini.
Bag-an Pe"a%a
Wa.-( D-e."# A&%-n-!"a!- &an Ke#angan
Paaga/ )
Wa.-( D-e."# A&%-n-!"a!- &an Ke#angan
Pa!a( 0
?akil .irektur Administrasi dan Keuangan mempunyai tugas mengkoordinasikan
dan mengendalikan :
a. penyelenggaraaan urusan ketatausahaan,
b. penyusunan anggaran,
>. pengelolaan keuangan,
d. organisasi,
e. penyusunan program dan ketatalaksanaan rumah sakit.
Pa!a( 1
?akil .irektur Administrasi dan Keuangan membawahi :
a. :agian 0ata 2saha ,
b. :agian Keuangan , dan
c. :agian )rogram.
Paaga/ 2
Bag-an Ta"a U!a2a
Pa!a( 3
:agian 0ata 2saha mempunyai tugas menyelenggarakan urusan umum dan
kepegawaian+ pengelolaan ketatausahaan+ rumah tangga+ perlengkapan+
organisasi dan ketatalaksanaan+ hukum dan perundang3undangan serta
hubungan masyarakat.
5
Pa!a( 9
2ntuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam )asal "+ :agian
0ata 2saha menyelenggarakan -ungsi :
a. pengelolaan urusan surat menyurat+ rumah tangga+ perlengkapan
dan pemeliharaan ,
b. pengelolaan administrasi kepegawaian 4
c. pengelolaan urusan hukum dan perundang3undangan ,
d. penyelenggaraan hubungan masyarakat+ orgnisasi dan tatalaksana , dan
e. -asilitasi kerjasama $ kemitraan dengan pihak ketiga
Pa!a( )0
:agian 0ata 2saha terdiri dari :
a. Sub :agian 2mum dan Kepegawaian , dan
b. Sub :agian ;ukum+ ;ubungan Masyarakat dan Ketatalaksanaan.
Pa!a( ))
(1) Sub :agian 2mum dan Kepegawaian mempunyai tugas menyelenggarakan
dan mengelola urusan ketatausahaan+ administrasi kepegawaian+ rumah
tangga+ perlengkapan dan pemeliharaan.
(2) Sub :agian ;ukum+ ;ubungan Masyarakat dan Ketatalaksanaan
mempunyai tugas memberikan bantuan dan perlindungan hukum+ telaahan
hukum kepada setiap unsur rumah sakit jiwa+ hubungan masyarakat dalam
upaya peningkatan mutu pelayanan+ organisasi dan tata laksana serta
kerjasama kemitraan dengan pihak ketiga.
Paaga/ 3
Bag-an Ke#angan
Pa!a( )2
:agian Keuangan mempunyai tugas melaksanakan kegiatan penyusunan
anggaran+ pengelolaan administrasi penerimaan dan pengeluaran+ mobilisasi
dana+ dan melaksanakan sistem akuntansi pemerintahan serta menyusun laporan
petanggungjawaban keuangan.
Pa!a( )3
2ntuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam )asal 1'+ :agian
Keuangan menyelenggarakan -ungsi :
a. koordinasi penyusunan anggaran ,
b. pelaksanaan administrasi penerimaan dan pengeluaran ,
c. *eri-ikasi dan penatausahaan keuangan ,
d. pelaksanaan sistem akuntasi keuangan ,
e. pemantauan dan laporan pertanggungjawaban keuangan ,
6
Pa!a( )+
:agian Keuangan terdiri dari :
a. Sub :agian Administrasi )enerimaan dan Mobilsasi .ana , dan
b. Sub :agian Administrasi )engeluaran dan Akutansi Keuangan.
Pa!a( ),
(1) Sub :agian Administrasi )enerimaan dan Mobilisasi .ana mempunyai tugas
melaksanakan penyusunan anggaran+ pengelolaan administrasi penerimaan+
pendapatan dan melaksanakan upaya mobilisasi dana dari berbagai sumber
yang sah.
(2) Sub :agian Administrasi )engeluaran mempunyai tugas melaksanakan
administrasi pengeluaran+ *eri-ikasi+ penatausahaan keuangan+ pelaksanaan
sistem akuntansi keuangan+ pemantauan dan laporan pertanggungjawaban
keuangan.
Paaga/ 3
Bag-an P5ga%
Pa!a( )0
:agian )rogram mempunyai tugas mengoordinasikan penyusunan program dan
ren>ana kegiatan rumah sakit jiwa+ menyusun ren>ana strategis+ melaksanakan
e*aluasi dan penyusunan laporan akuntabilitas kinerja serta rekam medik.
Pa!a( )1
2ntuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam )asal 14+ :agian
)rogram menyelenggarakan -ungsi :
a. koordinasi penyusunan program dan ren>ana kegiatan rumah sakit jiwa ,
b. koordinasi penyusuna ren>ana strategis rumah sakit jiwa ,
c. pelaksanaan pemantauan dan e*aluasi program dan ren>ana kegiatan
rumah sakit jiwa ,
d. penyusunan laporan akuntabilitas kinerja rumah sakit jiwa ,
e. pelaksanaan rekam medik ,
Pa!a( )3
:agian )rogram terdiri dari :
a. Sub :agian )enyusunan )rogram+ %*aluasi dan )elaporan , dan
b. Sub :agian Rekam Medik.
Pa!a( )9
(1) Sub :agian )enyusunan )rogram+ %*aluasi dan )elaporan mempunyai
tugas menyiapkan bahan dan melaksanakan kerjasama pengumpulan +
pengolahan data dan penyusunan program dan ren>ana kegiatan+
7
penyusunan ren>ana strategis+ pemantauan dan e*aluasi serta penyusunan
laporan akuntabilitas kinerja rumah sakit jiwa.
(2) Sub :agian Rekam Medik mempunyai tugas melaksanakan pengumpulan+
pengolahan dan rekam medik.
Bag-an Ke&#a
Wa.-( D-e."# Pe(a6anan &an Pen#n$ang Me&-.
Paaga/ )
Wa.-( D-e."# Pe(a6anan &an Pen#n$ang Me&-.
Pa!a( 20
?akil .irektur )elayanan mempunyai tugas mengoordinasikan dan
mengendalikan penyelenggaraaan pelayanan medis dan spesialistis+ upaya
rujukan+ pengembangan -asilitas medis dan non medis+ ketenagaan dan etika
pro-esi+ asuhan keperawatan dan tindakan medis lainnya.
Pa!a( 2)
?akil .irektur )elayanan membawahi :
a. :idang )elayanan Medis ,
b. :idang )enunjang Medis , dan
c. :idang Keperawatan.
Paaga/ 2
B-&ang Pe(a6anan Me&-!
Pa!a( 22
:idang )elayanan Medis mempunyai tugas mengoordinasikan dan
mengendalikan kegiatan pelayanan rawat inap dan rawa jalan+ peman-aatan dan
pemantauan sarana dan prasarana serta e*aluasi pelayanan rawat inap dan
rawat jalan.
Pa!a( 23
2ntuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam )asal ''+ :idang
)elayanan Medis menyelenggarakan -ungsi :
a. koordinasi dan pengendalian penyelenggaraan rawat inap ,
b. koordinasi dan pengendalian penyelenggaraan rawat jalan+ intensi- dan
darurat ,
c. pemantauan peman-aatan sarana dan prasarana rawat inap ,
d. pemantauan peman-aatan sarana dan prasarana rawat jalan,
e. e*alauasi pelayanan rawat inap , dan
f. e*aluasi pelayanan rawat jalan.
8
Pa!a( 2+
:idang )elayanan Medis terdiri dari :
a. Seksi Rawat Inap , dan
b. Seksi Rawat Jalan+ Intensi- dan .arurat ,

Pa!a( 2,
(1) Seksi Rawat Inap mempunyai tugas menyiapkan pedoman dan petunjuk
teknis pelayanan rawat inap+ menyediakan dan memantau peman-aatan
-asilitas+ sarana dan prasarana+ serta melaksanakan e*aluasi kegiatan
rawat inap ,
6'7 Seksi Rawat Jalan+ Intensi- dan .arurat mempunyai tugas menyiapkan
pedoman dan petunjuk teknis pelayanan rawat jalan+ menyediakan
kebutuhan+ menyediakan -asilitas+ mengkoordinasikan dan melakukan
pengawasan terhadap kegiatan pasien rawat jalan+ intensi- dan darurat.
Paaga/ 3
B-&ang Pen#n$ang Me&-!
Pa!a( 20
:idang )enunjang Medis mempunyai tugas mengoordinasikan dan
mengendalikan kegiatan peren>anaan kebutuhan dan logistik penunjang serta
penunjang diagnostik dan terapi+ in*entarisasi dan pemeliharaan -asilitas
penunjang medis dan non medis serta penunjang diagnostik dan terapi.
Pa!a( 21
2ntuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam )asal '4+ :idang
)enunjang Medis menyelenggarakan -ungsi :
a. peren>anaan kebutuhan logistik penunjang medis+ serta penunjang
diagnostik dan terapi ,
b. pelaksanaan in*entarisasi sarana dan prasarana penunjang medis dan non
medis serta serta penunjang diagnostik dan terapi ,
c. pemeliharaan -asilitas penunjang medis dan non medis serta penunjang
diagnostik dan terapi ,
d. pengawasan peman-aatan penunjang medis dan non medis serta
penunjang diagnostik dan terapi ,
Pa!a( 23
:idang )enunjang Medis terdiri dari :
a. Seksi )emeliharaan Sarana dan )rasarana , dan
b. Seksi )enunjang .iagnostik dan 0erapi ,
Pa!a( 29
9
(1) Seksi )emeliharaan Sarana dan )rasarana mempunyai tugas
melaksanakan ren>ana dan pengadaan+ in*entarisasi dan pemeliharaan
sarana dan prasarana penunjang medis dan non medis.
(2) Seksi )enunjang .iagnostik dan 0erapi mempunyai tugas melaksanakan
ren>ana kebutuhan sarana dan prasarana penunjang diagnostik dan terapi
pada Instalasi <i=i+ @armasi+ Laboratorium dan Rontgen serta pengawasan
peman-aatannya.
Paaga/ 3
B-&ang Ke7ea8a"an
Pa!a( 30
:idang Keperawatan mempunyai tugas mengoordinasikan+ membina dan
mengendalikan kegiatan penyediaan dan pemenuhan sarana dan tenaga
keperawatan serta menyelenggarakan pembinaan etika+ mutu dan asuhan
keperawatan.
Pa!a( 3)
2ntuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam )asal 9#+ :idang
Keperawatan menyelenggarakan -ungsi :
a. koordinasi dan pembinaan penyediaan sarana+ prasarana dan -asilitas
kegiatan keperawatan ,
b. koordinasi dan pembinaan penyediaan dan pemenuhan tenaga
keperawatan,
c. pembinaan mutu dan penegakan etika pro-esi keperawatan, dan
d. pembinan penyelenggaraan asuhan keperawatan
Pa!a( 32
:idang Keperawatan terdiri dari :
a. Seksi Sarana dan 0enaga Keperawatan : dan
b. Seksi Mutu dan Asuhan Keperawatan.
Pa!a( 33
(1) Seksi Sarana dan 0enaga Keperawatan mempunyai tugas menyiapkan
bahan analisis kebutuhan+ mengatur dan mengendalikan sarana+ tenaga
keperawatan+ perlengkapan dan -asilitas keperawatan ,
(2) Seksi Mutu dan Asuhan Keperawatan mempunyai tugas menyiapkan bahan+
mengatur+ membimbing dan memantau pengembangan mutu+ penegakan
pro-esi dan penyelenggaraan asuhan keperawatan.
Bag-an Kee%7a"
In!"a(a!-
Pa!a( 3+
10
(1) Instalasi merupakan -asilitas penyelenggaraan pelayanan medis+ penunjang
medis dan keperawatan rumah sakit jiwa.
(2) Instalasi dalam melaksanaan tugasnya dikoordinasikan oleh ?akil .irektur
)elayanan dan )enunjang Medik.
(3) )engembangan dan pengurangan instalasi ditetapkan dengan Keputusan
.irektur+ disesuaikan dengan kebutuhan rumah sakit jiwa.
(4) Instansi terdiri dari :
a. Instalasi Rawat Inap ,
b. Instalasi Rawat Jalan ,
c. Instalasi ap=a ,
d. Instalasi <awat .arurat dan Intensi- ,
e. Instalasi Rehabilitasi Mental dan Medik 4
f. Instalasi Laboratorium ,
g. Instalasi %lektromedik ,
h. Instalasi Radiologi ,
i. Instalasi @armasi ,
j. Instalasi <i=i ,
k. Instalasi )endidikan+ )elatihan dan )enelitian ,
l. Instalasi Kesehatan Lingkungan dan )engendalian ,
m. Instalasi )emeliharaan Sarana Rumah Sakit ,
n. Instalasi )enyuluhan Kesehatan Jiwa Masyarakat dan )emasaran ,
o. Instalasi )emulasaran Jena=ah ,
p. Instalasi )sikologi , dan
q. Instalasi Loundry.
Pa!a( 3,
(1) Instalasi Rawat Inap merupakan -asilitas pelayanan medik dan keperawatan
Rumah Sakit Jiwa yang menyelenggarakan kegiatan pelayanan rawat inap
dan terdiri dari beberapa kelas perawatan.
(2) Instalasi Rawat Jalan+ Intensi- dan .arurat merupakan -asilitas pelayanan
medik Rumah Sakit Jiwa yang menyelenggarakan kegiatan pelayanan rawat
jalan+ terdiri dari beberapa jenis klinik berdasarkan disiplin ilmu kedokteran.
(3) Instalasi <awat .arurat merupakan -asilitas pelayanan medik Rumah Sakit
Jiwa yang menyelenggarakan kegiatan pelayanan kegawat daruratan sesuai
dengan indikasi medik yang bersi-at penyelamat jiwa.
(4) Instalasi Rehabilitasi Mental dan Medik merupakan -asilitas penunjang medik
Rumah Sakit Jiwa yang melaksanakan kegiatan pelayanan+ pemulihan dan
peningkatan kesehatan jiwa dan kesehatan -isik untuk pasien rawat jalan
maupun rawat inap.
11
(5) Instalasi Laboratorium merupakan -asilitas penunjang medik Rumah Sakit
Jiwa yang menyelenggarakan kegiatan pelayanan pemeriksaan se>ara
laboratorium untuk kepentingan penegakan diagnosa.
(6) Instalasi ap=a merupakan -asilitas penunjang pelayanan medik rumah sakit
jiwa yang menyelenggarakan kegiatan pelayanan dan rehabilitasi korban
penyalahgunaan nap=a.
(7) Instalasi %lektromedik merupakan -asilitas penunjang medik Rumah Sakit
Jiwa yang menyelenggarakan kegiatan pelayanan elektromedik untuk
kepentingan penegakan diagnosa.
(8) Instalasi Radiologi merupakan -asilitas penunjang medik Rumah Sakit Jiwa
yang menyelenggarakan+ melaksanakan dan menge*aluasi kegiatan
radiologi untuk kepentingan penegakan diagnosa.
(9) Instalasi @armasi merupakan -asilitas penunjang medik Rumah Sakit Jiwa
yang meren>anakan pengadaan+ penyimpanan+ penyaluran perbekalan
-armasi serta pengemasan kembali -armasi untuk pasien yang dirawat dan
instalasi yang memerlukan.
(10) Instalasi <i=i merupakan -asilitas penunjang medik Rumah Sakit Jiwa yang
menyelenggarakan kegiatan peren>anaan+ pengadaan+ pengolahan dan
penyajian makanan+ penyuluhan terapi dan konsultasi gi=i untuk pasien
rawat inap+ rawat jalan dan keluarga.
(11) Instalasi )endidikan+ )elatihan dan )enelitian merupakan -asilitas
penunjang medik Rumah Sakit Jiwa yang menyelenggarakan kegiatan
pendidikan+ penelitian dan pelatihan tenaga medik+ keperawatan dan teknisi
non medis.
(12) Instalasi Kesehatan Lingkungan dan )engendalian merupakan -asilitas
penunjang medik Rumah Sakit Jiwa yang menyelenggarakan kegiatan
pelayanan penyehatan lingkungan+ peren>anaan dan pemeliharaan serta
pengendalian sanitasi rumah sakit jiwa.
(13) Instalasi )emeliharaan Sarana Rumah Sakit merupakan -asilitas penunjang
medik Rumah Sakit Jiwa yang menyelenggarakan kegiatan pemeliharaan
sarana medik dan non medik.
(14) Instalasi )enyuluhan Kesehatan Masyarakat dan )emasaran merupakan
-asilitas penunjang medik Rumah Sakit Jiwa yang menyelengarakan
kegiatan penyuluhan kesehatan jiwa dan pemasaran unggulan pelayanan
rumah sakit jiwa kepada masyarakat.
(15) Instalasi )emulasaran Jena=ah merupakan -asilitas penunjang medik yang
menyelenggarakan kegiatan pemulasaran.
(16) Instalasi )sikologi merupakan -asilitas yang menyelenggarakan pemeriksaan
psikologi untuk menunjang penegakan diagnosa.
(17) Instalasi Loundry merupakan -asilitas yang menyelenggarakan kegiatan >u>i
tenun dan linen.
BAB IV
DEWAN PENYANTUN
Pa!a( 30
12
(1) .ewan )enyantun adalah kelompok pengarah dan penasehat yang
keanggotaannya terdiri dari unsur pemilik rumah sakit jiwa+ lembaga lain
yang dianggap perlu dan tokoh masyarakat+ dengan jumlah keanggotaan
.ewan )enyantun sebanyak3banyaknya 5 6tujuh7 orang.
(2) .ewan )enyantun mempunyai tugas memberikan arahan kepada .irektur
dalam melaksanakan *isi+ misi+ tugas dan -ungsi rumah sakit jiwa sesuai
dengan peraturan perundang3undangan yang berlaku.
(3) Ketua .ewan )enyantun beserta Susunan /rganisasi ditetapkan
oleh <ubernur atas usulan .irektur dengan masa kerja 9 6tiga7 tahun.
BAB V
SATUAN PENGAWAS INTERN 9SPI:
Pa!a( 31
(1) 2ntuk kepentingan kelan>aran penyelenggaraan pelayanan Rumah Sakit
Jiwa+ dibentuk Satuan )engawas Intern.
(2) Satuan )engawas Intern adalah kelompok yang bertugas melaksanakan
pengawasan terhadap pengelolaan sumber daya rumah sakit jiwa dalam
kaitannya dengan pelayanan rumah sakit.
(3) Satuan )engawas Intern ditetapkan oleh dan bertanggungjawab kepada
.irektur+ dengan susunan /rganisasi berdasarkan kebutuhan untuk masa
kerja paling lama 9 6tiga7 tahun.
BAB VI
KOMITE MEDIK
Pa!a( 33
(1) Komite Medik terdiri dari sub3sub komite dan panitia yang mempunyai tugas
membantu .irektur dalam menyusun standar pelayanan medik+ memantau
pelaksanaanya+ pembinaan etika pro-esi+ mengatur kewenangan pro-esi
anggota sta- medik -ungsional dan mengembangkan program pelayanan.
(2) Komite Medik keanggotaannya ditetapkan oleh .irektur+ dengan susunan
organisasi berdasarkan kebutuhan untuk masa kerja paling lama 9 6tiga7
tahun.
(3) Komite Medik keanggotaannya terdiri dari Ketua3Ketua Sta- Medik
@ungsional yang ditetapkan .irektur.
(4) Komite Medik berada di bawah dan bertanggungjawab kepada .irektur.
13
BAB VII
STA* MEDIK *UNGSIONAL
Pa!a( 39
617 Sta- Medik @ungsional adalah dokter yang bekerja dalam jabatan -ungsional
di Instalasi pelayanan medik dan penunjang medik.
(2) Sta- Medik @ungsional mempunyai tugas memberikan pelayanan kesehatan
meliputi penegakan diagnosa penyakit+ pengobatan+ pen>egahan akibat
penyakit+ peningkatan dan pemulihan kesehatan serta penyuluhan
kesehatan.
(3) Sta- Medik @ungsional dalam melaksanakan tugasnya bertanggung jawab
kepada .irektur melalui Ketua Komite Medik.
BAB VIII
KOMITE KEPERAWATAN
Pa!a( +0
(1) Komite Keperawatan merupakan kelompok pro-esi keperawatan
yang keanggotaannya terdiri dari perawat dan bidan.
(2) Komite Keperawatan mempunyai tugas membantu .irektur menyusun
standar pelayanan keperawatan+ pembinaan asuhan keperawatan
dan pembinaan etika pro-esi keperawatan.
(3) Komite Keperawatan berada di bawah dan bertanggungjawab
kepada .irektur.
BAB I;
TATA KERJA
Pa!a( +)
(1) .alam melaksanakan tugas dan -ungsinya+ Rumah Sakit Jiwa mempunyai
hubungan koordinati-+ kooperati- dan -ungsional dengan .inas Kesehatan
)ro*insi Kalimantan Selatan.
(2) .alam melaksanakan pelayanan kesehatan+ Rumah Sakit Jiwa mempunyai
hubungan jaringan pelayanan terkait dengan institusi pelayanan kesehatan
lainnya .
Pa!a( +2
.irektur berkewajiban memberikan petunjuk+ bimbingan dan pengawasan
terhadap pekerjaan unsur3unsur pembantu dan pelaksana yang berada
dalam satuan kerja Rumah Sakit Jiwa.
14
Pa!a( +3
(1) :agian dipimpin oleh seorang kepala :agian yang berkedudukan dibawah
dan bertanggung jawab kepada ?akil .irektur
(2) Masing3masing bidang dipimpin oleh seorang Kepala :idang
yang berkedudukan dibawah dan bertanggung jawab kepada ?akil .irektur
(3) Masing3masing sub bagian dipimpin oleh seorang Kepala Sub.:agian
yang berkedudukan dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala :agian
(4) Masing3masing Seksi dipimpin oleh seorang Kepala Seksi
yang berkedudukan dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala :idang.
Pa!a( ++
(1) Instalasi dipimpin oleh Kepala Instalasi dalam Jabatan @ungsional+ diangkat
dan diberhentikan serta bertanggungjawab kepada .irektur dengan masa
kerja paling lama 9 6tiga7 tahun.
(2) Kepala Instalasi mempunyai tugas memimpin+ meren>anakan+
menyelenggarakan+ membina dan mengembangkan kegiatan pelayanan
rumah sakit jiwa+ membina dan mengendalikan terhadap semua tenaga yang
bekerja dalam satuan kerja.
(3) Kelengkapan organisasi instalasi ditetapkan oleh .irektur atas usul Kepala
Instalasi.
BAB ;
PENGANGKATAN, PEMINDAHAN DAN PEMBERHENTIAN
Pa!a( +,
)engangkatan+ pemindahan dan pemberhentian pejabat struktural+ -ungsional
dan nonstruktural dilaksanakan sesuai dengan ketentuan )eraturan )erundang3
undangan yang berlaku.
BAB ;I
PEMBIAYAAN
Pa!a( +0
(1) Segala biaya yang diperlukan untuk pelaksanaan kegiatan Rumah Sakit Jiwa
dibebankan keada Anggaran )endapatan dan :elanja .aerah )ro*insi
Kalimantan Selatan.
15
(2) Selain biaya sebagaimana dimaksud pada ayat 617+ Rumah Sakit Jiwa dapat
memperoleh bantuan dan penghasilan lain yang sah sesuai dengan
peraturan perundang3undangan yang berlaku.
BAB ;II
KETENTUAN PENUTUP
Pa!a( +1
(1) )ada saat )eraturan .aerah ini mulai berlaku+ maka )asal 8! )eraturan
.aerah )ro*insi Kalimantan Selatan omor 4 0ahun '##" tentang
)embentukan+ /rganisasi dan 0ata Kerja )erangkat .aerah )ro*insi
Kalimantan Selatan 6Lembaran .aerah )ro*insi Kalimantan Selatan 0ahun
'##" omor 47 dan produk3produk hukum daerah lain yang mengatur
tentang Rumah Sakit Jiwa Sambang Lihum+ di>abut dan dinyatakan
tidak berlaku.
(2) Ketentuan lebih lanjut mengenai hal3hal yang belum diatur dalam )eraturan
.aerah ini sepanjang mengenai teknis pelaksanaannya+ diatur dengan
)eraturan <ubernur.
Pa!a( +3
)eraturan .aerah ini mulai berlaku paling lambat 1 6satu7 tahun setelah tanggal
diundangkan.
Agar setiap orang mengetahuinya+ memerintahkan pengundangan )eraturan
.aerah ini dengan penempatannya dalam Lembaran .aerah )ro*insi Kalimantan
Selatan.
.itetapkan di :anjarmasin
pada tanggal '( September '##(
GUBERNUR KALIMANTAN SELATAN,
H< RUDY ARI**IN
.iundangkan di :anjarmasin+
pada tanggal '( September '##(
SEKRETARIS DAERAH PROVINSI
KALIMANTAN SELATAN,
H<M< MU=HLIS GA*URI
L%M:ARA .A%RA; )R/&ISI KALIMA0A S%LA0A
0A;2 '##( /M/R '9
16
PENJELASAN
ATAS
PERATURAN DAERAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN
NOMOR 23 TAHUN 2009
TENTANG
ORGANISASI DAN TATA KERJA
RUMAH SAKIT JIWA SAMBANG LIHUM
I. UMUM
Rumah Sakit Jiwa Sambang Lihum sekarang ini merupakan satu3satunya
rumah sakit jiwa khusus dibentuk dengan )eraturan .aerah )ro*insi
Kalimantan Selatan omor 4 0ahun '##" tentang )embentukan+ /rganisasi
dan 0ata Kerja )erangkat .aerah )ro*insi Kalimantan Selatan pada )asal 8!.
.alam rangka peningkatan mutu dan perluasan pelayanan kesehatan jiwa
sesuai kebutuhan masyarakat yang semakin berat dan dengan dikaitkannya
-ungsi rumah sakit jiwa sebagai pusat pendidikan kesehatan jiwa untuk
mahasiswa @akultas Kedokteran Lambung Mangkurat+ Akademi Keperawatan
serta sebagai rehabilitasi korban penyalahgunaan nap=a dan dengan telah
ditetapkannya peningkatan kelas Rumah Sakit Jiwa Sambang Lihum dari Kelas
: menjadi Kelas A berdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan omor
!"#$M%K%S$SK$&II$'##( tentang )eningkatan Kelas Rumah Sakit Jiwa
Sambang Lihum Milik )emerintah )ro*insi Kalimantan Selatan+ maka
kelembagaan Rumah Sakit Jiwa Sambang Lihum perlu disempurnakan dan
ditata kembali sesuai dengan peraturan perundang3undangan yang berlaku.
)engaturan penyempurnaan dan penataan kelembagaan Rumah Sakit
Jiwa Sambang Lihum ditetapkan dengan )eraturan .aerah )ro*insi
17
Kalimantan Selatan tentang /rganisasi dan 0ata Kerja Rumah Sakit Jiwa
Sambang Lihum.yang mengatur tentang Kedudukan+ 0ugas dan @ungsi+
Susunan /rganisasi dan 0ata Kerja Rumah Sakit Jiwa.
)enataan kelembagaannya tetap berpedoman kepada )eraturan )emerintah
omor 81 0ahun '##5 tentang /rganisasi )erangkat .aerah.
II. PASAL DEMI PASAL
)asal 1
Aukup jelas.
)asal '
Aukup jelas.
)asal 9
Aukup jelas.
)asal 8
Aukup jelas.
)asal !
Aukup jelas.
)asal 4
Aukup jelas.
)asal 5
Aukup jelas.
)asal "
Aukup jelas.
)asal (
Aukup jelas.
)asal 1#
Aukup jelas.
)asal 11
Aukup jelas.
)asal 1'
Aukup jelas.
)asal 19
Aukup jelas.
)asal 18
Aukup jelas.
)asal 1!
Aukup jelas.
)asal 14
Aukup jelas.
18
)asal 15
Aukup jelas.
)asal 1"
Aukup jelas.
)asal 1(
Aukup jelas.
)asal '#
Aukup jelas.
)asal '1
Aukup jelas.
)asal ''
Aukup jelas.
)asal '9
Aukup jelas.
)asal '8
Aukup jelas.
)asal '!
Aukup jelas.
)asal '4
Aukup jelas.
)asal '5
Aukup jelas.
)asal '"
Aukup jelas.
)asal '(
Aukup jelas.
)asal 9#
Aukup jelas.
)asal 91
Aukup jelas.
)asal 9'
Aukup jelas.
)asal 99
Aukup jelas.
)asal 98
Aukup jelas.
19
)asal 9!
Aukup jelas.
)asal 94
Aukup jelas.
)asal 95
Aukup jelas.
)asal 9"
Aukup jelas.
)asal 9"
Aukup jelas.
)asal 8#
Aukup jelas.
)asal 81
Aukup jelas.
)asal 8'
Aukup jelas.
)asal 89
Aukup jelas.
)asal 88
Aukup jelas.
)asal 8!
Aukup jelas.
)asal 84
Aukup jelas.
)asal 85
Aukup jelas.
)asal 8"
Aukup jelas.
0AM:A;A L%M:ARA .A%RA; )R/&ISI KALIMA0A S%LA0A
0A;2 '##( /M/R '#
20
:A<A S0R2K02R /R<AISASI LAM)IRA )%RA02RA .A%RA; )R/&ISI KALS%L
R2MA; SAKI0 JI?A SAM:A< LI;2M /M/R : '##(
0A<<AL : '##(

DEWAN PENYANTUN
DIREKTUR
K%L/M)/K JA:A0A
@2<SI/AL
:A<IA K%2A<A
S2: :A<IA A.M.
)%%RIMAA .A
M/:ILISASI .AA
:A<IA 0A0A 2SA;A
S2: :A<IA
A.MIIS0RASI
)%<%L2ARA .A
AK20ASI K%2A<A
S2: :A<IA 2M2M
.A K%)%<A?AIA
:A<IA )R/<RAM
S2: :A<IA ;2K2M+
;2MAS .A 0A0A
LAKSAA
S2: :A<IA
)%B2S2A
)R/<RAM+ %&AL2ASI
.A )%LA)/RA
:I.A< )%2JA<
M%.IS
S%KSI )%M%LI;ARAA
SARAA .A
)RASARAA
:I.A< )%LABAA
M%.IS
S%KSI )%2JA<
.IA</S0IK .A
0%RA)I
S%KSI
RA?A0 IA)
WAKIL DIREKTUR
PELAYANAN DAN
PENUNJANG MEDIK
S%KSI
RA?A0 JALA+ I0%SI@
.A .AR2RA0
S2: :A<IA
R%KAM M%.IK
:I.A< K%)%RA?A0A
S%KSI SARAA .A
0%A<A
K%)%RA?A0A
S%KSI M202 .A
AS2;A
K%)%RA?A0A
SA02A )%<A?AS
I0%R
IS0ALASI
K/MI0%
K%)%RA?A0A
K/MI0%
M%.IK
WAKIL DIREKTUR
ADMINISTRASI DAN
KEUANGAN
S0A@ M%.IK
@2<SI/AL
GUBERNUR KALIMANTAN SELATAN,
H< RUDY ARI**IN

Anda mungkin juga menyukai