Mekanisme Peracunan-2012

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 16

PESTISIDA MIKROBA

PESTISIDA
MIKROBA
INSEKTISIDA MIKROBA:
mikroba yang dapat digunkaan sebagai
pengendali serangga hama
FUNGISIDA MIKROBA
mikroba yang dapat digunkaan sebagai
pengendali jamur patogen
NEMATISIDA MIKROBA
mikroba yang dapat digunkaan sebagai
pengendali nematoda / cacing akar
HERBISIDA MIKROBA
mikroba yang dapat digunkaan sebagai
pengendali GULMA
PESTISIDA MIKROBA
INSEKTISIDA MIKROBA
Jamur : Verticillium lecanii , Beauveria bassiana , Metharizium
anisopliae, Paecilomyces fumosoroseus, Cordyceps
militaris dll.

Bekteri : Bacillus thuringiensis, B. cereus, B. mycoides
Pseudomonas apisepticus, P. aeruginosa,
Strept0coccus pyogenes

Virus : Ascovirus, Nuclear polyhedrosis virus (NPV),
Granulosis virus (GV), Iridovirus, Densovirus, Cytoplasmic
polyhedrosis virus (CPV) dll.
MEKANISME PERACUNAN
INFEKSI
INTEGUMEN SERANGGA
patogem menghasilkan enzym chitinase
Mis; Aspergillus flavus, B. bassiana, M.anisoliae,
Cordicep militaris
TRACHEA DAN PERNAPASAN
Trachea tidak sekuat integumen, dan selalu
lembab. Sehingga jamur dan bakteri mudah
melakukan infeksi
Misal : Aspergillus flavus, B. bassiana, M.anisoliae,
Pseudomonas apisepticus, NPV. GV, CPV
MULUT (SALURAN PENCERNAKAN)
hambatan infeksi adalah PH dalam usus, enzym
Bacillus cereus, B. thuringiensis, B. mycoides,
Streptomyces pyogenes, Pseudomonas aeruginosa,
Virus NPV, GV, CPV, protozoa
JARINGAN LEMAK (ADIPOSUM)
NPV, GV, CPV, Richketsia,
MIKROBA
LUBANG EKSKRESI SERANGGA
Malamoeba locustae pada wereng, Bacillus larvae
SARAF
NPV, Aspergillus
pengaruh pada
gerakan,
keseimbangan ,
pernafasan,
pencernakan
P
E
R
A
C
U
N
A
N


MEKANISME PERACUNAN:
PARASITASI
Interaksi didasari kebutuhan nutrisi bagi mikroba

ANTIBIOSIS,
Mikr0ba menghasilkan racun sehingga serangga sakit
dan mati
B. basiana menghasilkan enzim protease, kitinase, dan lipase yang
menyerang dan melarutkan komponen penyusun kutikula serangga.
Setelah

PARASITASI BAHAN GENETIK
Menggunakan metabolisme dan material serangga
untuk memperbanyak diri


Bacillus thuringiensis var. kurstaki telah diproduksi
sebagai insektisida biologi dan diperdagangkan
dalam berbagai nama:
Dipel,
Sok-Bt,
Thuricide,
Certan dan
Bactospeine.
Bacillus thuringiensis var. Israelensis diperdagangkan
dengan nama:
Bactimos,
BMC,
Teknar dan
Vektobak.
PESTISIDA MIKROBA
FUNGISIDA MIKROBA
Jamur : Trichoderma viridae, T. koningii, T. harzianum,
Glyocladium spp. Vertisillium sp.,

Bekteri : Pseudomonas fluorescens, P. airuginosa, P. ovalis, P.
mildenbergil, P. reptilivora, P. geniculata, P.
alciprecipitans Agrobacterium radiobacter, Bacillus
subtilis,
Virus : Mycovirus

MEKANISME PERACUNAN
KOMPETISI DAN KOLONISASI
Mikroba antagonis membutuhkan unsur yang
sama dengan patogen tetapi mempunyai
kemampuan kolonisasi yang lebih cepat.
Mis. Pseudomonas fluorescens mengikat Fe yang
dibutuhkan pathogen tanaman
ANTIBIOSIS DAN ENDOLITIK
Miroba mengeluarkan racun / antibiotik yang
dapat meracun pathogen
Misal: Streptomyces spp., Trichoderma spp.
MYCOPARASITISME DAN EKTOLISIS
Mikroba antagonis mengambil nutrisi dari Jamur
patogen tanaman dan menghancurkan dinding sel
meggunakan enzym
Mis. Trichoderma spp.
FUNGISTASIS
mencegah perkecambahan spora patogen
tanaman
MIKROBA
SYSTEMIC ACQUAIRED RESISTANCE (SAR)
Mikroba antagonia menghasilkan zat yang dapat
menstimulasi ketahananan tanaman
Rhizobakteria
Mengeluarkan eksresi
berupa asam salisilat
(SA), asam jasmonik
(JA) dan ethylene (ET)
yang menstimulasi
meningkatnya
ketahananan tanaman
Arabidopsis, kacang
buncis, mentimun,
bunga anyelir, lobak,
tembakau, dan
tomat
jamur Arthrobotrys spp. dalam tanah untuk
menekan serangan nematoda Meloidogyne
sp.
NEMATISIDA MIKROBA
Mekanisme:
Miselium jamur menjerat nematoda
dan memarasitasi hingga nematoda
mati
Hifa jamur Arthrobotrys spp.
Arthrobotrys spp. menjerat nematoda
TUGAS INDIVIDU

BUAT TULISAN TENTANG:
PESTISIDA NABATI ATAU PESTISIDA MIKROBA

fokuskan pada satu materi atau satu agens hayati saja
Tulis mulai dari latar belakang, sejarah penemuan,
dukungan alam terhadap bahan baku, nama bahan
aktif bahan aktif, sasaran, mekanisme peracunan,
pembuatan (ramuan), teknik aplikasi, pemasaran dll.
Referensi dapat mengambil dari internet, buku
perpustakaan, koran dll. Tetapi tidak mengunduh /
download
Tulis 4-5 lembar saja.
Setiap mahasiswa tidak diperkenankan sama
Kumpulkan bersama dengan UTS, atau sebelum UTS
Scanning Elektron Mikroskop pada permukaan patogen tular tanah
Rhizoctonia solani setelah diparasit Trichoderma sp. Erosi terjadi pada dinding sel
akibat aktivitas enzim yang mendegradasi dinding sel. Lubang-lubang yang
nampak adalah bekas penetrasi Trichoderma. (photo courtesy of Ilan Chet,
Hebrew University of Jerusalem).
Kolonisasi rambut akar pada tanaman jagung oleh strain
T.harzianum T22 (Harman,2000. Plant Disease 84 : 377-393).
Mycoparasitasi Trichoderma terhadap patogen penyebab rebah
kecambah Pythium pada permukaan kacang. Trichoderma diberi pewarnaan
orange fluorescent,sedangkan Pythium diberi pewarnaan dengan green).
(Hubbard et al., 1983. Phytopathology 73:655-659).

Anda mungkin juga menyukai