Anda di halaman 1dari 14

Faktor-faktor yang

mendorong seseorang
menjadi wirausahawan
&
alasan seseorang
tidak ingin menjadi
wirausahawan
By:
Fadly ilhamy
Papan
Rumah
B a t u
b a t
Kumpulan beberapa konsep ke dalam suatu
kerangka yang dapat dipahami membentuk
suatu model atau kerangka konsep.
faktor-faktor yang mendorong seseorang
seseorang menjadi wirausahawan
Keputusan seseorang menjadi pengusaha bisa
didorong oleh beberapa kondisi dan motivasi.
Kondisi tersebut yaitu:
Confidence Modalities
Yaitu lahir atau dibesarkan di keluarga
dengan tradisi usaha
Tension Modalities
Yaitu kondisi yang menekan atau
menyudutkan seseorang sehingga tidak ada
lagi pilihan selain menjadi pengusaha
Emotion Modalities
Yaitu seseorang yang mempersiapkan diri
menjadi pengusaha.
Faktor-faktor yang
mendorong kondisi ini
adalah:
Modal sukses

Kultur

Ideologi
Menurut Timmons (2008)
Wirausahawan harus menjauhi arena
persaingan yang sekiranya tidak
menguntungkan dirinya, atau
memanfaatkan potensi yang ada
secara kreatif untuk menghasilkan
kompetensi. Berusaha menciptakan
pertambahan nilai perusahaan yang
tidak terputus, sehingga menarik
minat perusahaan modal untuk
berinvestasi

Faktor-faktor
Pendorong Kewirausahawan
Menurut timmons, saat ini terjadi
kecenderungan di mana
wirausahawan yang telah sukses
membawa pengalaman,
pengetahuan, dan keterampilan
yang menjadi nilai tambah untuk
menjadi invenstor terhadap
perusahaan pemula yang
berpotensi tinggi. Salah satu
kriteria ventura potensial adalah
mampu mengidentifikasi mitra
dalam hal pendanaan dan
anggota tim inti
Menurut Saifudin
(2002)
Faktor pemicu kewirausahaan
ditentukan oleh property
light, competency incentives,
dan environment. Sedangkan
menurut kuncara (2008:1)
faktor pendorong
kewirausahaan terdiri atas
faktor internal dan faktor
eksternal


Model sistem
neuman
berhubungan dg
keluarga sehingga
penerima askep
termasuk keluarga
Keluarga diuraikan
sbg target yg baik
utk pengkajian &
intervensi primer,
sekunder & tersier
Model ini
bermanfaat utk
membimbing praktek
keperawatan
keluarga
Faktor-faktor yang
berperan dalam
kesuksesan kewirausahaan
Untuk menjadi wirausaha sukses dan tangguh
melalui inovasi, maka harus menerapkan beberapa
hal berikut:
1 .Seorang wirausaha harus mampu beripikir secara
Kreatif
2 .Seorang wirausaha juga harus bisa membaca
arah perkembangan dunia usaha.
3 .Seorang wirausaha harus dapat menunjukkan
nilai lebih dari produk yang dimilikinya, agar
konsumen tidak merasa produk yang ditawarkan
terlalu mahal.
2. Model
Perawatan Diri
4 . Seorang wirausaha perlu
menumbuhkan sebuah kerjasama
tim, sikap leadership,
kebersamaan dan membangun
hubungan yang baik dengan
karyawannya.
5 . Seorang wirausaha harus mampu
membangun personal approach
yang baik dengan lingkungan
sekitarnya dan tidak cepat
berpuas diri dengan apa yang
telah diraihnya
.

6 . Seorang wirausaha harus selalu
meng-upgrade ilmu yang dimilikinya
untuk meningkatkan hasil usaha yang
dijalankannya.
7 . Seorang wirausaha harus bisa
menjawab tantangan masa depan dan
mampu menjalankan konsep manajemen
dan teknologi informasi.


Tahap Imitasi dan duplikasi (imitating
& duplicating).
Tahap duplikasi dan pengembangan
(duplicating & developing).
Tahap menciptakan sendiri produk
baru yang berbeda (creating new and
different).
Tahapan Proses
kewirausahaan

Memperoleh pendapatan yang tidak pasti,
dan memikul berbagai resiko
Bekerja keras dan waktu/jam kerjanya
panjang.
Kualitas hidupnya masih rendah sampai
usahanya berhasil, sebab dia harus berhemat.
Tanggung jawabnya sangat besar, banyak
keputusan yang harus dia buat walaupun dia
kurang menguasai permasalahan yang
dihadaipnya
Alasan seseorang mengapa
tidak ingin jadi
pengusaha.
faktor
penyebab kegagalan
kewirausahaan
Tidak kompeten dalam manajerial,
Kurang berpengalaman dalam operasi
dan menghasilkan produk
Lemah dalam pengendalian keuangan
Gagal dalam perencanaan program
bisnis
Lokasi yang kurang memadai
Kurangnya pengawasan peralatan
Sikap yang tidak bersungguh-sungguh
dalam usaha
Sedangkan kerugian yang mungkin dapat
dirasakan oleh seorang wirausahawan
Pengorbanan personal, pada
awalnya wirausaha harus bekerja
dalam waktu lama dan sibuk,
sedikit waktu untuk keluarganya
dan relaksasi.
Beban tanggung jawab,
wirausaha harus mengelola semua
fungsi bisnis, baik pemasaran,
keuangan, personal, maupun
pengadaan dan pelatihan.
Margin keuntungan yang kecil
dan kemungkinan gagal.
Wirausaha yang menggunakan
modal sendiri, maka profit margin
yang diperoleh relative kecil dan
ada kemungkinan gagal.
TERIMA KASIH
SEMOGA
BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai