Anda di halaman 1dari 4

POPULASI DAN SAMPEL

Oleh
Nugroho Susanto
PENGANTAR
Populasi adalah keseluruhan objek yang
akan/ingin diteliti.
Populasi yang tidak pernah diketahui
dengan pasti jumlahnya disebut "Populasi
Infinit" atau tak terbatas,
Populasi yang jumlahnya diketahui dengan
pasti (populasi yang dapat diberi nomor
identifikasi), misalnya murid sekolah,
jumlah karyawan tetap pabrik, dll disebut
"Populasi Finit"
Lanjutan
Misalnya penduduk suatu negara
adalah populasi yang infinit karena
setiap waktu terus berubah
jumlahnya. Apabilah penduduk
tersebut dibatasi dalam waktu dan
tempat, maka populasi yang infinit
bisa berubah menjadi populasi yang
finit.
Populasi target dan sasaran
Populasi target menekankan pada aspek
siapa yang akan dilakukan penelitian.
Populasi sasaran menekankan pada aspek
populasi yang akan dituju.
Ilustrasi sebuah contoh: Suatu penelitian
akan dilakukan pada penderita Ca servik di
wilayah kerja dinas kesehatan provinsi DIY.
Pada kasus ini yang diangap sebagai target
adalah penderita Ca servik sedangkan yang
dianggap sebagai populasi sasaran adalah
penderita yang berada diwilayah kerja
dinas kesehatan Provinsi DIY.

Anda mungkin juga menyukai