Anda di halaman 1dari 7

A.

Internet dan Sejarahnya


1. Apakah Internet itu?
Internet adalah singkatan dari interconnected netword yaitu
system jaringan kerja yang menghubungkan jutaan komputer di
seluruh dunia.
Internet dapat diibaratkan seperti jarang laba-laba yang
menyelimuti bumi dan terdiri atas titik-titik (node) yang saling
berhubungan. Node tersebut dapat berupa personal komputer,
laptop atau peralatan komunikasi seperti handphone dan PD
(Personal Data ssistance). Node tersebut dapat ber!ungsi sebagai
pusat in!ormasi atau sebagai pengguna yang mencari dan bertukar
in!ormasi melalui internet. "aris penghubung antarnode disebut
Internet backbone yang berupa media transmisi seperti kabel,
serat optic, maupun gelombang mikro (microwa#e)
$%P&IP (transmission %ontrol Protocol&Internet Protocol) menjadi
standar utama jaringan Internet yang dapat menyatukan bahasa
dank ode berbagai komputer di dunia.
2. Sejarah Internet
Dibentuk oleh Departmen Pertahanan merika 'erikat pada tahun
()*) melalui proyek +P (d#anced +esearchProject gency)
yang memutuskan untuk mengadakan riset tentang cara
menghubungkan sejumlah komputer sehingga membentuk
jaringan organic. Program riset ini dikenali dengan nama +PNet.
,aringan pertama yang dibangun menghubungkan - tempat, yaitu
.%/ (.ni#esity o! %ali!ornia /os angeles)
()01, $%P&IP ($ranmission %ontrol Protocol&Internet Protocol) mulai
digunakan sebagi sebuah protocol resmi yang diakui oleh semua
jaringan.
())2, $imothy 3ernes /ee seorang ahli komputer dari Inggris
menciptakan program editor dan browser yang dapat menjelajah
antara satu komputer dengan komputer lainnya yang membentuk
jaringan. Program inilah yang disebut 444 (4orld 4ide 4eb).
B. Apa saja yang dapat dilakukan di Internet?
1. 3rowsing & 'ur5ng
6enjelajah di situs-situs internet tang bertujuan untuk
mendapatkan in!ormasi atau data.
2. 'earching
dalah kegiatan mencari atau memperoleh in!ormasi yang kita
inginkan dengan bantuan mesin pencari (search engine).
%ontoh 7 "oogle, lta#ista, llthewrb dan masih banyak lagi.
3. 8mail
dalah singkatan dari electronic mail yaitu digunakan untuk
mengirimkan berita atau in!romasi.
4. %hatting
%hatting dapat diartikan mengobrol atau bercakap-cakap, yaitu
salah satu cara untuk berkomunikasi antar pengguna Internet
melalui sebuah tempat pertemuan #irtual (maya). 3eberapa
contoh chatting yaitu 7 mI+% dan 9ahoo 6asenger.
5. Download dan .ploud
dalah proses mengambil 5le dari internet untuk disimpan
dikomputer kita.
C. Manfaat dan Peranan Internet
1. e-/earning
e-learning adalah suatu jenis pendidikan atau proses belajar
mengajar yang menggunakan perangkat elektronik untuk
menyampaikan bahan pelajaran ke siswa melalui media
Internet, Intranet, jaringan komputer lain, maupun komputer
stand alone.
2. e-"o#ernment
bidang pemerintahan internet juga berperan akti! dalam
transparansi pelaksanaan pemerintah melalui e-"o#ernment.
3. e-%ommerce
perkembangan internet juga berpengaruh terhadap
perkembangan ekonomi. :ita dapat bertransaksi jual beli
dengan orang atau perusahaan diseluruh dunia tanpa harus
bertatap muka secara langsung. ;asilitas ini biasa disebut
dengan e-%om-merce.
4. 8-3anking
kti#itas perbankan yang dilakukan melalui Internet. $ransaksi
yang dapat dilakukan melalui e-3ankin antara lain pengecakan
saldo, trans!er uang, pembayaran tagihan, in!ormasi rekening
dan sebagainya.
D. Sekilas Tentang Intranet
1. Pengertian Internet
Internet merupakan sebuah jaringan komputer yang dibangun
dengan mengadopsi teknologi intenet.
:hoe 9ao $ung (())<) mengetakan bahwa Intranet adalah /N
(/ocal rea Network) atau jaringan komputer local yang
menggunakan standar komunikasi dan segala !asilitas Internet.
2. Peman!aatan Intranet
6isalnya, dipergunakan untuk pendidikan, took, perusahaan,
instansi atau department.
E. K3 (Kesehatan dan Keselamatan Kerja)
1. ;aktor 8rgonomis (:enyamanan)
da berbagai cara untuk mengatasi masalah ini, antara lain
sebagai berikut 7
- 6engatur sumber cahaya pada ruangan
- 6enempatkan lampu pijar biasa di dekat monitor untuk
menghilangkan dampak dari lampuneon yang mempunyai
tingkat kedip (=icker rate)tinggi
- 6enggunakan 5lter screen yang dirancang untuk
meminimalisir&mereduksi cahaya menyilaukan dan pantulan
pada layar monitor.
2. 3eberapa 3agian dari :omputer yang Perlu diperhatikan untuk
6enjaga :esehatan dan :eselamatan :erja
a. 6onitor
.ntuk mengurangi keluhan pada mata, ada beberapa layar
monitor yang perlu diperhatikan.
a. >arus meletakan monitor sedemikian rupa di ruangan
sehingga layar monitor tidak memantulkan cahaya dari
sumber cahaya lain
b. /etakkanlah monitor lebih rendah dari garis hori?ontal
mata, agar tidak menengadah atau merunduk
c. turlah cahaya monitor agar tidak terlalu terang dan
gelap
d. Pergunakan 5lter screen untuk mereduksi cahaya
e. 'ering-seringlah mengedipkan mata untuk menjaga agar
mata tidak kering. 'esekali memandang jauh ke luar
ruangan
b. %P. (%entral Processing .nit)
a. $angan yang basah baik oleh air atau keringat tidak boleh
langsung bersentuhan dengan %P.
b. liran listrik yang ada pada %P. dapat menimbulkan
setrum
c. :abel :omputer
:orsleting dapat mengakibatkan hubungan arus listrik yang
dapat mengakibatkan hubungan arus listrik yang dapat
menyebabkan kebakaran
d. :eyboard
Posisi keyboard merupakan salah satu !actor penyebab nyeri
otot dan persendian, misalnya penggunaan jari-jari tertentu
saja dalam waktu yang lama.
3. Posisi $erbaik di Depan :omputer
- ,angan jauhkan siku dari badan. Ini akan mengurangi
ketegangan otot bahu dan pundak
- ,aga sudut )2
2
antara lengan atas dan bawah
- Pergelangan dan lengan harus selalu lurus. 'ebaiknya ada
penyangga pergelangan di dekat keyboard untuk menjaga
kelurusan itu
- :epala tegak lurus, jarak mata dengan monitor sekitar 2,@
meter. ,arak minimal yang masih bias ditolelir adalah sekitar
A2 cm.
BAB II M!"!A# $A%I!"A! K&MP'T%
A. Sistem $aringan K(mputer
1. Pengertian ,aringan :omputer
Data dapat dikirim dari satu komputer ke komputer lainnya
dengan menggunakan system jaringan yang disebut jaringan
komputer. ,aringan komputer merupakan kumpulan beberapa
komputer, printer, dan peralatan lainnya yang terhubung dalam
satu kesatuan.
Didalam jaringan komputer terdapat tiga element system yang
harus tersedia, yaitu sumber data (source), media transmisi
(transmission media) dan penerima (recei#er)
2. 'istem :oneksi ,aringan
a. Peer to Peer
Digunakan untuk jaringan kecil. 'etiap komputer dapat
ber!ungsi sebagai client maupun ser#er pada waktu yang
sama. Pada system operasi 4indows, model peer to peer
dikenal sebagai workgroup.
Kele)ihan Kekurangan
- /ebih murah
- 6udah untuk disetup
- 6udah dan murah dalam
perawatan
- $idak membutuhkan system
operasi berbasis ser#er
- 'etiap user harus mengatur sistem
keamanan etiap komputernya
- .ser dapat menjadi bingung karena
tidak ada pusat data yang mengatur
- 6embutuhkan user yang
berpengalaman
- $erbatas untuk (2 komputer atau
kurang
b. %lient-'er#er
:omputer yang ber!ungsi sebagai administrator atau
pengelola jaringan yang disebut ser#er dan ada komputer
yang bertindak sebagai pengguna layanan jaringan yang
disebut client.
Kele)ihan Kekurangan
- :arena ser#er mudah memilii sumber
daya yang besar (Processor, +6 dan
harddisk) sehingga komputer client tidak
membutuhkan spesi5kasi terlalu tinggi
- 'ecurity terpusat
- 'inkronisasi pada 5le
- 6udah dibackup
- 6udah diperbesar jaringannya
- 6embutuhkan ser#er
- >arus terdapat administrator
dalam jaringan
- 6embutuhkan system
B. Perangkat jaringan K(mputer
Perangkat keras (>ardware) dan perangkat lunak (so!tware).
1. 'er#er
'er#er adalah sebuah komputer yang berisi system operasi,
program aplikasi dan database. 3ertugas memberikan
pelayanan kepada komputer-komputer client dalam suatu
jaringan.
'er#er juga ber!ungsi sebagai gateway atau gerbang komputer
client dalam mengakses Internet. /ayanan yang terdapat pada
ser#er antara lain sebagai berikut 7
- ;ile ser#er 7 layanan pengelolaan 5le
- Print ser#er 7 layanan !ungsi pencetakan
- Database ser#er 7 database disimpan pada ser#er
2. %lient
%lient adalah komputer yang digunakan untuk mengolah
database yang diambil dari ser#er.
3. :abel dan :onektor
Dalam jaringan komputer, kabel ber!ungsi sebagai media
penghantar sinyal. ,enis-jenis kabel beserta konektornya antara
lain kabel %oaBial dengan konektor 3N% dan kabel .$P dengan
konektor +,--@
4. 8thernet %ard
8thernet %ard atau kartu jaringan merupakan perangkat
tambahan untuk komputer agar dapat dikoneksikan antara satu
dengan lainnya.
5. >ub
>ub ber!ungsi sebagai pemusat koneksi dan membagi sinyal
data dari /N card yang sekaligus ber!ungsi sebagai penguat
sinyal.
6. +epeater
+epeater adalah alat yang digunakan untuk memperkuat sinyal
yang lemah karena melalui kabel yang panjang. %ara kerja
repeator adalah menerima sinyal dari kabel sebelumnya dan
dipancarkan kembali ke kabel berikutnya dengan kekuatan
sinyal penuh seperti semula.
7. +outer
+outer dapat menyambungkan /N yang terpisah dari jarak
jauh.
8. 3ridge
3ridge merupakan perangkat keras yang ber!ungsi untuk
menghubungkan dua buah /N atau lebih dalam suatu system
jaringan.
C. Ma*am+ma*am jaringan K(mputer
1. /N (/ocal rea Network)
/N (/ocal rea Network) adalah jaringan komputer yang
biasanya digunkan di dalam sebuah gedung perkantoran,
pabrik, perusahaan dan kampus yang jaraknya tidak terlalu jauh
dan dibatasi tidak lebih dari beberapa ratus meter.
2. 6N (6etropolitan rea Network)
6N digunakan untuk menghubungkan beberapa buah jaringan
kecil ke dalam jaringan yang lebih besar.
3. 4N (4ide rea Network)
4N (4ide rea Network) merupakan jaringan komputer yang
lebih besar dari 6N. ,aringan 4N biasanya menggunakan
media transmisi wireless, microware atau satelit karena
jangkauan 4N mencakup daerah geogra5s yang luas, yaitu
beberapa Negara bahkan juga benua.
4. Internet (Interconnected Network)
Internet adalah jaringan komputer yang mencakup pengguna
komputer di seluruh penjuru dunia. Internet menggunakan
protocol yang sama, yaitu 9%P&IP ($ransmission %ontrol
Protocol&Internet Protocol). $%P&IP adalah sekelompok protocol
yang mengatur komunikasi data komputer di Internet.
D. T(p(l(gi $aringan K(mputer
$opologi adalah suatu cara yang digunakan untuk menghubungkan
komputer yang satu dengan komputer lainnya sehingga
membentuk jaringan.
1. $opologi 3us
$opologi 3us hanya menggunakan satu jalur kabel sebagai
media transmisi. :omputer yang dihubungkan dapat mengirim
dan menerima data melalui kabel yang ber!ungsi sebagai
pembawa sinyal.
:euntungan 7
- >emat kabel, karena hanya satu jalur saja
- Instalasi lebih mudah karena layout kabel sederhana
:euntungan 7
- /alu lintas komunikasi padat karena hanya satu jalur
- pabila jarak terlalu jauh maka harus memakai repeater
agar kekuatan sinyalnya tidak berkurang.
- 'ulit untuk mendeteksi jika terdapat kesalahan atau
kerusakan
- ,ika salah satu client rusak, maka jaringan tidak dapat
ber!ungsi
- 3iaya perawatan mahal
2. $opologi $oken-+ing
$opologi $oken-+ing atau biasa disebut dengan topologi ring
adalah cara menghubungkan komputer dimana salah satu
komputer dihubungkan dengan komputer yang ada didepan dan
dibelakangnya sehingga membentuk lingkaran (ring)
:euntungan 7
- >emat kabel, hamper sama dengan topologi bus
- 'ambungan point to point dapat mengurangi terjadinya
transmission eror
- :egagalan koneksi akibat gangguan dari media dapat diatasi
lewat jalur yang lain yang masih terhubung
:erugian 7
- Pengembangan jaringan kaku (kurang =eksibel)
- 'ulit mendeteksi jika terjadi kesalahan atau kerusakan
- $rans!er data lambat jika melalui banyak komputer
3. $opologi 'tar
:euntungan 7
- /ebih mudah dalam pengelolaan jaringan karena control
jaringan terpusat
- Pengembangan jaringan paling =eksibel
- :emudahan dalam mendeteksi apabila terjadi kesalahan
atau kerusakan
- Pemasangan atau perubahan jaringan sangat mudah dan
tidak mengganggu bagian jaringan lain
:erugian 7
- :abel yang digunakan banyak
- >ub menjadi elemen atau alat yang sangat kritis. ,ika hub
rusak, maka jaringan tidak dapat ber!ungsi
E. Manfaat $aringan K(mputer
6an!aat tersebut adalah sebagai berikut 7
1. Proses berbagi data lebih cepat (Data 'haring)
2. :eamanan Data /ebih $erjamin
3. 6anajemen 'umber Daya (+esource) /ebih 85sien
4. /isensi 'o!tware /ebih 6urah
5. :emudahan dalam melakukan :omunikasi ntar Pengguna
:omputer

Anda mungkin juga menyukai