Anda di halaman 1dari 11

Tugas pbl

Komunitas 2
Farmasi Industri
Apoteker di sebuah IOT ingin membuat sediaan
bawang putih yang dapat diterima oleh masyarakat
terutama dari sisi aroma dan dosisnya, sebagai anti
kolesterol
Bawang
putih
Standarisasi
bahan baku
Metode
ekstraksi
Sediaan yang
cocok
Formulasi dan
IPC
Analisis masalah
Parameter Standarisasi simplisia
Spesifikasi Persyaratan
Kadar air (%) 6-9
Kadar abu (%) 3,0
Kadar abu yang tdk larut asam (%) 1,0
Kadar sari yg larut dlm air (%) 5,0
Kadar sari yg larut dlm etanol (%) 4,0
Jenis/nama bahan aktif Tannin < 1%, minyakatsiri,
dialilsulfida, aliin, alisin,
enzimalinase

Dalam 100gram bawang putih segar
terkandung
Parameter standarisasi ekstrak
Parameter Identitas
Ekstrak
Nama Ekstrak: Allium
sativum extractum
Nama Latin Tumbuhan:
Allium sativum L.
Bagian tumbuhan yang
digunakan: Allium
sativum bulbus
Nama Indonesia
Tumbuhan: Bawang
putih (indonesia)
Parameter Organoleptik
Ekstrak
Bentuk : kental
Warna : kuning
Bau : khas
aromatik
tajam

Parameter standarisasi non
spesifik ekstrak
Spesifikasi Persyaratan
Kadar air (%) -
Kadar abu total (%) 5,0
Kadar abu yg tdk larut asam (%) 1,0
Residu pestisida
Aldrin dan dialdrin (g/kg)

0,05
Cemaran logam berat
Sn (mg/kg)
Cd (mg/kg)

10
0,3
Cemaran aflatoksin (g/kg) 20
Cemaran mikroba
Bakteri aerob (/g)
Enterobacteria dan bakteri gram negatif (/g)

10
5

10
3

Angka kapang/ khamir (/g)
Bakteri pathogen
10
4

Negatif
Serbuk kering bawang putih
freeze drying
bawang putih segar dibekukan
Pembuatan ekstrak
IPC suhu, kadar air
IPC Kadar
Serbuk bawang putih 300 mg

m.f da in caps

Penggunaan 3 x sehari, 1 kapsul setelah makan

Formulasi
Dalam 100gram bawang putih segar
terkandung 63ml air.
37gram serbuk bawang putih/100gram
bawang putih segar
37000mg/300mg(dalam 1 kapsul) = 123
kapsul
Jika 1 batch 1.000.000 kapsul, dibutuhkan
813kg bawang putih segar.
kapsulasi
Serbuk bawang putih
kering
Filling
Kapsul 0
Pengemasan primer
Pengemasan sekunder
IPC : Keseragaman
pengemasan, pelabelan
IPC Pelabelan
IPC Keseragaman Bobot

Anda mungkin juga menyukai