Anda di halaman 1dari 1

Dari ketujuh konsep design yang sudah diberikan diatas, ada beberapa hal yang harus diperhatikan

mulai dari tingkat ergonomisnya, ketahanannya, efisiensinya, dan lain lain. Maka konsep yang dipilih
adalah konsep yang nomor .. . Konsep tersebut memiliki keunggulan keunggulan yang lebih banyak
dibandingkan konsep konsep lain. Maka dari beberapa desain konseptual (conceptual design), dipilih 1
konsep yang akan dijadikan detail design.
Konsep nomor . Memiliki tingkat ergonomis yang lebih baik dibandingkan jenis jenis pisau pada
konsep yang lain. Kemudian, pengguna pisau juga akan lebih nyaman menggunakan pisau tersebut
karena gagang yang tidak akan slip karena gagang mengikuti bentuk tangan dari pengguna. Selain itu,
karena terbuat dari bahan kayu, maka massa dari pisau tersebut akan lebih ringan dan akan
menghambat arus listrik serta panas karena kayu merupakan bahan isolator.
Pisau tersebut juga memiliki pelindung tangan yang akan melindungi tangan dari pangkal pisau yang
akan melukai tangan pengguna pisau tersebut. Karena bahan dari bilah pisau merupakan stainless steel,
maka umur dari pisau tersebut akan menjadi lama karena akan tahan korosi.

Anda mungkin juga menyukai