Anda di halaman 1dari 17

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH SUMATERA UTARA


RESORT KOTA MEDAN
Jln. H.M. Said No. 1 Medan 20235
PRO JUSTITIA :

BERITA ACARA PENDAPAT


( RESUME

------ Pada hari ini Senin tanggal 7 Bulan Nopember Tahun 2011, (Dua ribu Sepuluh) Pukul 10.00 Wib,
oleh
saya :----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- SUDIYONO.

P ----------------------------------------------------

Pangkat IPTU NRP 65070437, selaku penyidik pada kantor tersebut diatas, bersama-sama dengan : --------------------------------------------------Pangkat AIPTU
Nrp
diatas.------------------------

S.MATONDANG,S.H

58050762,

selaku

penyidik

----------------------------------------------pembantu

pada

kantor

tersebut

Setelah melakukan serangkaian Penyelidikan dan Penyidikan berhasil memperoleh alat bukti berupa
keterangan Saksi, petunjuk dan keterangan Tersangka, kemudian membuat Resume sebagai berikut : -------I.

D ASAR :
1.
2.
3.

II.

Laporan Polisi Nomor : LP/ 1445 / V / 2011/ Resta Mdn, tanggal 27 Mei 2011.----------------Surat Perintah Penyidikan Nomor : SP.Sidik/ 960 /VI/ 2011/Reskrim, tanggal 1 Juni 2011.--Surat Pemberitahuan Dimulainya Penyidikan Nomor : B/
/XI/ 2011/Reskrim, tanggal
Nopember
2011.----------------------------------------------------------------------------------------------

PE R K AR A :
Tindak Pidana Penipuan yang dilakukan Tersangka ALIATI dengan cara pada tanggal 20
Pebruari 2010, Saksi RAKIDJO Als AJU bekerja sebagai Sales dari Toko King Oil milik
Tersangka disuruh datang dari Rantau Prapat ke Toko Tersangka yang terletak di Komplek
Perumahan Asia Mega Mas Medan, sesampainya ditoko Tersangka mengatakan kepada Saksi
RAKIDJO Als AJU Carikan uang dulu di Rantau Prapat minta sama langganan kita disana
dengan Jaminan Bilyet Giro sambil menyerahkan 23 (dua puluh tiga) lembar Bilyet Giro, lalu
Saksi RAKIDJO Als AJU pergi menemui Saksi MARICE Br. HUTABARAT dan melakukan
peminjaman uang senilai Rp 424.500.000 (empat ratus dua puluh empat juta lima ratus ribu
rupiah) dengan jaminan 15 (lima belas lembar) Bilyet Giro, kemudian kepada Saksi RINGKUAN
melakukan peminjaman uang senilai Rp 120.000.000 ( Seratus dua puluh juta rupiah) dengan
jaminan 3 (tiga) lembar Bilyet Giro dan dan kepada Saksi YOUK TUN melakukan peminjaman
uang senilai Rp 140.000.000 (seratus empat puluh juta rupiah) dengan jaminan 5 (lima) lembar
Bilyet Giro, maka total keseluruhannya sejumlah Rp. 684.500.000,- (enam ratus delapan puluh
empat juta lima ratus ribu rupiah) dan uang tersebut langsung ditransfer Saksi RAKIDJO Als
AJU ke Rekening Tersangka ALIATY, namun Bilyet Giro yang diberikan Tersangka ALIATI
melalui Saksi RAKIDJO kepada Saksi MARICE Br. HUTABARAT, Saksi RINGKUAN dan
Saksi YOUK TUN semuanya ditolak masing-masing Bank dengan alasan rekening sudah tutup,
sebagaimana dimaksud dalam pasal 378 dari KUH Pidana.-----------------------------------------------

III.

FAKTA- FAKTA :
1.

Penyidikan :
Berdasarkan Surat Perintah Penyidikan Nomor : SP.Sidik/ 960 /VI/ 2011/Reskrim, tanggal 1
Juni 2011, sudah dilakukan Penyidikan terhadap peristiwa pidana Penipuan yang dilaporkan
RAKIDJO Als AJU, Penyidikan dilakukan dengan cara melakukan pemanggilan dan
pemeriksaan terhadap Saksi-Saksi dan melakukan Pemanggilan dan pemeriksaan terhadap
Tersangka, dan lain-lain.------------------------------------------------------------------------------------

2
2.

3.

Pemanggilan :
a.

Terhadap RAKIDJO Als AJU, MARICE BR SIRAIT, RINGKUAN, YOK TUN,


WIRLI Als APIN, HERMAN, AGUS HAMDANI RITONGA, NILAWATY,
JUNAPIAH, KASMIN SALIM, TOPAN ANWAR dan ARIFIN SALIM telah
dilakukan pemanggilan dan sudah didengar keterangannya sebagai Saksi.--------------------

b.

Terhadap Saudari ALIATI sudah dilakukan pemanggilan dan sudah disengar


keterangannya sebgai Tersangka.--------------------------------------------------------------------

Penyitaan :
Berdasarkan Surat Perintah Penyitaan Nomor : SP.Sita/ 472/ VI /2011/Reskrim, tanggal 30
Juni 2011, telah dilakukan Penyitaan Barang Bukti dari Saksi RAKIDJO Als AJU, berupa : -a.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Mestika No. N 713828 senilai Rp 28.000.000,- (dua puluh
delapan juta rupiah), tanggal 22 Maret 2011.------------------------------------------------------

b.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Mestika No.N. 713840 senilai Rp 40.000.000,- (empat pulu
juta rupiah), tanggal 7 Maret 2011.------------------------------------------------------------------

c.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Mestika No. N. 713841 senilai Rp 25.000.000 ,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 28 Maret 2011.----------------------------------------------------------

d.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Mestika No. N.713842 senilai Rp 25.000.000,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 29 Maret 2011.----------------------------------------------------------

e.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Mestika No. N.713826 senilai Rp 27.500.000,- (dua puluh
tujuh juta lima ratus ribu rupiah),tanggal 18 Maret 2011.----------------------------------------

f.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Mestika No. N.653141 sebesar Rp. 30.000.000,- (tiga puluh
juta rupiah), tanggal 29 Maret 2011.----------------------------------------------------------------

g.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Mestika No. N.713827 sebesar Rp 25.000.000,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 20 Maret 2011.----------------------------------------------------------

h.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 004187 sebesar Rp 25.000.000,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 15 April 2011.-----------------------------------------------------------

i.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 027097 sebesar Rp 27.500.000,- (dua puluh
tujuh juta lima ratus ribu rupiah), tanggal 10 April 2011.----------------------------------------

j.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 094287 sebesar Rp. 30.000.000,- (tiga puluh
juta rupiah), tanggal 14 April 2011.-----------------------------------------------------------------

k.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 015637 sebesar Rp. 30.000.000,- (tiga puluh
juta rupiah), tanggal 18 April 2011.-----------------------------------------------------------------

l.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 071367 sebesar Rp 25.000.000,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 10 April 2011.-----------------------------------------------------------

m.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 069807 sebesar Rp 25.000.000,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 27 April 2011.-----------------------------------------------------------

n.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 040887 sebesar Rp 40.000.000,- ( empat puluh
juta rupiah), tanggal 28 April 2011.-----------------------------------------------------------------

o.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 092727 sebesar Rp 25.000.000,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 22 April 2011.-----------------------------------------------------------

p.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 060456 sebesar Rp 50.000.000,- (lim puluh juta
rupiah), tanggal 27 April 2011.----------------------------------------------------------------------

q.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 023977 sebesar Rp 30.000.000,- (tiga puluh
juta rupiah), tanggal 30 April 2011.-----------------------------------------------------------------

r.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Sumut No. BG 646306 senilai Rp 35.000.000,- (tiga puluh
lima juta rupiah), tanggal 8 April 2011.------------------------------------------------------------

s.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Sumut No. BG 646305 senilai Rp 30.000.000,- (tiga puluh
juta rupiah), tanggal 6 April 2011.------------------------------------------------------------------

t.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Sumut No. BG 646304 senilai Rp 30.000.000,- (tiga puluh
juta rupiah), tanggal 31 Maret 2011.----------------------------------------------------------------

u.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Sumut No. BG 077034 senilai Rp 30.000.000,- (tiga puluh
juta rupiah), tanggal 22 Maret 2011.----------------------------------------------------------------

v.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Sumut No. BG 077035senilai Rp 25.000.000,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 25 Maret 2011.----------------------------------------------------------

4.

w.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Sumut No. BG 077036senilai Rp 26.500.000,- (dua puluh
enam juta lima ratus ribu rupiah), tanggal 26 Maret 2011.---------------------------------------

x.

20 (dua puluh) lembar Asli Slip Setoran Bank Mestika.-----------------------------------------

Persetujuan Penyitaan :
Berdasarkan Surat Nomor : K/
/VI/2011/Reskrim, tanggal Juni 2011, telah mintakan
Penetapan Ijin Sita dari Pengadilan Negeri Medan.-----------------------------------------------------

5.

Penangkapan :
N i h i l.--------------------------------------------------------------------------------------------------------

6.

Penahanan :
N i h i l.--------------------------------------------------------------------------------------------------------

7.

Keterangan Saksi :
a.

Saksi 1 N a ma

: RAKIDJO Als AJU, Umur 42 Tahun, Lahir di Kisaran pada


tanggal 18 Januari 1970, Agama Budha, Pendidikan Terahir SLTA ,
Kewarganegaraan Indonesia, Pekerjaan Sales, Alamat Jalan Tennis
Kel. Siring-Ringo Kec. Rantau Parapat Barat Kota Rantau Parapat .-

Menerangkan :

Penipuan atas diri Saksi diketahui pada tanggal 29 April 2011 bertempat di Toko
King Oil Komplek Perumahan Asia Mega Mas Medan yang dilakukan oleh
Tersangka ALIATY dan perbuatan tersebut diketahui WIRLY, TOPAN ANWAR, Ir.
JUNAFIAH, dan KASMIN SALIM.------------------------------------------------------

Adapun caranya penipuan dilakukan Tersangka ALIATI, S.E dengan cara pada
tanggal 20 Pebruari 2010, Saksi bekerja sebagai Sales dari Toko King Oil milik
ALIATI,SE disuruh datang dari rantau Prapat ke toko milik ALIATI,SE yang
bergerak dibidang penjualan Pupuk Organik SPM di Toko King Oil Komplek
Peerumahan Asuia Mega Mas Medan ,sesampai ditoko bersama dengan saksi
WIRLY ALIATI,SE mengatakan carikan uang dulu di Rantau Prapat minta sama
langganan kita kasihkan Jaminannya Bilyet Giro sambil menyerahkan 3(tiga) lembar
Bilyet Giro masing-masing Bilyet Giro Bank Internasional Indonesia 1(satu) lembar
No BP 077036 senilai Rp 26.500.000 (dua puluh enam juta lima ratus ribu rupiah)
1(satu) lembar Bilyet Bank Mestika No N 713828 senilai Rp 28.000.000 (dua puluh
delapan juta rupiah) 1(satu) lembar Cek Bank Permata No BGA 060456 senilai Rp
50.000.000 (lima puluih juta rupiah) atas suruhan tersebut Saksi meminjam uang di
Rantau Prapat kepada AKUANG sebesar Rp 50.000.000 dengan jaminan Cek Bank
Permata, kepada MARICE Br SIRAIT sebesar Rp 54.500.000 kemudian uang
tersebut Saksi setelah Saksi dapatkan Saksi setorkan ke rekening ALIATI,SE di
Bank Mestika No 20104109946 atas nama ALIATI,SE ,namun setelah ketiga
lembar Cek maupun Bilyet giro dikliringkan oleh pihak Bank ditolak dengan alasan
Rekening stutup
sebelum ketiga lembar Cek maupun bilyet giro dikliringkan
ALIATI,SE kembali menyerahkan Bilyet Giro kepada Saksi yaitu Bilyet Giro
Bank Sumut 2(dua ) lembar masing-masing No BG 646306 senilai Rp 35.000.000
(tiga puluh lima juta rupiah) dan No BG 64305 senilai Rp 30.000.000 (tiga puluh
juta rupiah) dan uangnya juga Saksi transper kerekening ALIATI di Bank
Mestika ,kemudian menyerahkan lagi 4(empat) lembar Bilyet Giro Bank Mestika
masing-masing No N 713840 senilai Rp 40.000.000 (empat pulu juta rupiah) No
N713826 senilai Rp 27.500.000 No N 713841 senilai Rp 25.000.000 N 713842
senilai Rp 25.000.000 ,kemudian 2(dua) lembar lagi Bilyet Giro Bank BII masingmasing No BP 077035 senilai Rp 25.000.000 No BP 077034 senilai Rp 30,.000.000
selanjutnya 9(sembilan ) lembar Bilyet Giro Bank Permata No 071367 senilai Rp
25.000.000 No 023977 senilai Rp 30.000.000 No. 069807 senilai Rp 25.000.000 No
092727 senilai Rp 25.000.000 No 004187 senilai Rp 25.000.000 No 015637 senilai
Rp 30.000.000 No 027097 senilai Rp 27.500.000,No 094287 senilai Rp 30.000.000
No 046887 senilai Rp 40.000.000 kemudian 2(dua) lembar Bilyet Giro Bank Sumut
masing-masing No BG 646306 senilai Rp 35.000.000 No BG 646305 senilai Rp
30.000.000 dansemua uang hasil penukaran Bilyet Giro Saksi transperkan ke
rekening sdri ALIATI,SE dengan bukti Transper ada sama Saksi ,akan tetapi setelah
semua bilyet Giro di kliringkan oleh masing-masing Bank yang bersangkutan
ditolak dengan alasan Rekening sudah tutup,sehingga akibatnya Saksi diminta
pamilik uang untuk mempertanggung jawabkannya sementara sdri ALIATI,SE

4
memberikan jawaban kepada Saksi haus menunggu suaminya yang sedang berada
di Pontianak.------------

b.

Bahwa yang membuat Saksi percaya kepada Tersangka ALIATI, SE adalah


dikarenakan Saksi sudah bekerja sebagai Sales dari usahanya semenjak tahun 2008
dan sehingga Saksi menjadi percaya kepadanya dikarenakan selama ini tidak pernah
dianya membohongi Saksi.---------------------------------------------------------------------

Bilyet Giro yang Saksi terima dari Tersangka ALIATY sesuai dengan permintaan
Tersangka ALIATY supaya Saksi meminjam uang milik orang lain dengan jaminan,
adapun bilyet giro tersebut saksi serahkan kepada MARICE Br. HUTABARAT
sebanyak 15 (lima belas lembar) dengan nilai Rp 424.500.000 (empat ratus dua
puluh empat juta lima ratus ribu rupiah), kemudian kepada AKUANG sebanyak 3
(tiga) lembar dengan nilai Rp 120.000.000 ( Seratus dua puluh juta rupiah) dan
kepada YOUK TUN sebanyak 5 (lima) lembar dengan nilai Rp 140.000.000 (seratus
empat puluh juta rupiah), maka total keseluruhannya Rp. 684.500.000,- (enam ratus
delapan puluh empat juta lima ratus ribu rupiah).-----------

Setelah Saksi menyerahkan bilyet giro sebagai jaminan kepada dari MARICE Br.
HUTABARAT, AKUANG dan YOUK TUN, lalu ketiga orang menyerahkan uang
tersebut kepada Saksi, lalu Saksi langsung mentransfer uang tersebu ke rekening
Tersangka ALIATY.-----------------------------------------------------------------------------

Saksi 2 N a ma

: MARICE BR SIRAIT, Umur 41 Tahun, Lahir di Poresea pada


tanggal 24 April 1970, Agama Kristen, Pendidikan Terahir SLTP,
Kewarganegaraan Indonesia, Pekerjaan Ibu Rumah Tangga, Alamat
Sungai Tawar Jln. Gereja HKBP Kel. Bina Raga Kec. Rantau Utara
Rantau Parapat .--------------------------------------------------------------

Menerangkan :
-

Kenal dengan Saksi RAKIDJO Als AJU pada sekitar bulan Januari 2011, perkenalan
Saksi dengannya dikarenakan dianya sering datang minum Tuak ketempat Saksi
berjualan.-------------------------------------------------------------------------------------------

Saksi RAKIDJO Als AJU ada meminjam uang kepada Saksi sebanyak Rp
424.500.000 (empat ratus dua puluh empat juta lima ratus ribu rupiah).------------------

Adapun caranya peminjaman uang dilakukan oleh sdr. RAKIDJO Als AJU kepada
Saksi adalah dengan cara sdr. RAKIDJO Als AJU datang kewarung Saksi dan saat
bertemu dengan Saksi dianya mengatakan pinjamlah dulu uang kakak biar ada
modalku berjualan, dan kuberikan jaminan Bilyet Giro dan nanti cairkan sesuai
dengan tanggal jatuh tempo yang dituliskan di Giro tersebut yaitu satu-bulan satu
bulan, dikarenakan sudah kenal baik tanpa merasa curiga maka Saksi mau
meminjamkan uang kepadanya sebesar Rp 30.000.000 (tiga puluh juta rupiah) dan
kepada Saksi diserahkan 1(satu) lembar Bilyet Giro Bank BII Nomor BP 077034
tanggal 22 Maret 2011 sekitar 3(tiga) hari kemudian dianya datang lagi meminjam
uang kepada Saksi dengan menyerahkan 1(satu) lembar Bilyet Giro Bank BII No.BP
077035 senilai Rp 25.000.000 (dua puluh lima juta rupiah) tanggal 25 Maret 2011,
dan begitulah seterusnya dianya datang lagi meminjam uang dengan menggunakan :a. Bilyet Giro Bank Mestika No. N. 71382 sebesar Rp 20.000.000,- (dua puluh
juta rupiah), tanggal 22 Maret 2011.-----------------------------------------------------b. Bilyet Giro Bank BII No. BP 077036 sebesar Rp 26.500.000,- (dua puluh
enam juta lima ratus ribu rupiah), tanggal 26 Maret 2011.---------------------------c. Bilyet Giro Bank Sumut No. BG 646306 sebesar Rp 35.000.000,- (tiga puluh
lima juta rupiah), tanggal 8 April 2011.--------------------------------------------------d. Bilyet Giro Permata Bank No. 027097 sebesar Rp 27.500.000,- (dua puluh
tujuh juta lima ratus ribu rupiah), tanggal 10 April 2011.----------------------------e. Bilyet Giro Permata Bank No. 071367 sebesar Rp 25.000.000,- (dua puluh lima
juta rupiah), tanggal 10 April 2011.------------------------------------------------------f.

Bilyet Giro Permata Bank No. 094287 sebesar Rp 30.000.000,- (tiga puluh juta
rupiah), tanggal 14 April 2011.------------------------------------------------------

g. Bilyet Giro Permata Bank No. 004187 sebesar Rp 25.000.000,- ( Dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 15 April 2011.------------------------------------------------h. Bilyet Giro Permata Bank No. 015637 sebesar Rp 30.000.000,- ( tiga puluh juta
rupiah), tanggal 18 April 2011.------------------------------------------------------------

5
i.

Bilyet Giro Bank BII No. BG. 646305 sebesar Rp 30.000.000,- ( tiga puluh juta
rupiah), tanggal 6 April 2011.

setelah terkumpul ditangan Saksi Bilyet Giro sebanyak 15 (lima belas) lembar maka
begitu jatuh tempo yang pertama yaitu Bilyet Giro Bank BII Nomor BP 077034
tanggal 22 Maret 2011 senilsi Rp 30.000.000 (tiga puluh juta rupiah) ditolak oleh
Bank dengan alasan rekening tutup dan begitulah seterusnya setelah ke 15(lima
belas) lembar Bilyet Giro yang Saksi terima dikliringkan semua ditolak pihak bank
dengan alasan rekening sudah tutup.---------------------------------------------------------

c.

Setelah Saksi ketahui kalau semua Bilyet iro sebanyak 15 (lima belas ) lembar
adalah Bilyuet Giro yang rekeningnya sudah ditutup, maka Saksi langsung
menemui sdr. RAKIDJO Als AJU, dan saat bertemu RAKIDJO Als AJU
menjelaskan kepada Saksi kalau semua Bilyet Giro yang dijadikan sebagai agunan/
jaminan pinjaman uang dari Saksi adalah Bilyet Giro milik Bosnya bernama
ALIATI Als LILING yang tinggasl di Medan.----------------------------------------------

Saksi ada menerima beberapa lembar Bilyet Giro dari RAKIDJO dan pada waktu
Saksi menerima bilyet Giro tersebut, Saksi tanyakan kepada RAKIDJO Als AJU
bilyet giro yang Saksi terima milik siapa, lalu RAKIDJO Als AJU mengatakan
bahwa bilyet giro yang diserahkan kepada Saksi itu adalah bilyet giro milik Bosnya
bernama ALIATI Als LILING di Medan.----------------------------------------------------

Kenal dengan sdri ALIATI Als LILING pada bulan Januari 2011, perkenalan Saksi
dengannya melalui Handphone yang dikenalkan oleh RAKIDJO Als AJU dan Saksi
tidak punya hubungan saudara dengannya.----------------------------------------------------

Adapun cara perkenalan Saksi dengan ALIATI Als LILING itu melalui telepon
adalah dengan cara pada bulan Januari 2011, RAKIDJO Als AJU mendatangi Saksi
untuk meminjam uang dengan membawa lembaran Bilyet Giro kepada Saksi ,
sewaktu lembaran bilyet Giro ditunjukkan kepada Saksi, oleh Saksi menanyakan ini
Bilyet Giro siapa, lalu dijawab ini adalah bilyet Giro Bos saya di Medan bernama
ALIATI Als LILING kemudian ianya menelepon ALIATI Als LILING pertama
Saksi katakana tidak ada uang, lalu RAKIDJO Als AJU menyerahkan Handphon
kepada Saksi untuk berbicara langsung dengan ALIATI Als LILING, dalam
pembicaraan itu Saksi
tanyakan apakah benar bilyet Giro milik ALIATI Als
LILING, dijawabnya Iya, semua bilyet giro yang ditangan RAKIDJO Als AJU itu
adalah bilyet giro saya dan ada dananya, begitu jatuh tempo tukarkan saja ke Bank
atau melalui RAKIDJO Als AJU, dan tolonglah pinjamkan saya uang dulu sesuai
Bilyet giro lalu Saksi bertanya apa jaminannya ?, Jaminannya. RAKIDJO Als
AJU, saya tidak mungkin menjerumuskan anggota saya bernama RAKIDJO Als
AJU pinjamkan saja dulu Buk mendengar kata-kata ALIATI itulah yang membuat
Saksi menjadi percaya, lalu mau meminjamkan uang kepada ALIATI Als LILING
melalui RAKIDJO Als AJU.-------------------------------------------------------------------

Saksi 3 N a ma

: RINGKUAN, Umur 35 Tahun, Lahir di Kampung Pin pada tanggal


28 Maret 1978, Agama Budha, Pendidikan Terahir SI,
Kewarganegaraan Indonesia, Pekerjaan Wiraswasta, Alamat Jln.
Imam Bonjol No. 59 Kel. Rantau Prapat Kec. Rantaua Utara . ------

Menerangkan :

Kenal dengan sdr. RAKIDJO Als AJU pada tahun 2010, perkenalan Saksi dengannya
dikarenakan dianya adalah sebagai Sales, sedangkan Saksi pedagang.-----

Saksi RAKIDJO Als AJU ada meminjam uang kepada Saksi sebanyak Rp
120.000.000 ( Seratus dua puluh juta rupiah).-----------------------------------------------

Adapun caranya peminjaman uang dilakukan oleh sdr. RAKIDJO Als AJU kepada
Saksi adalah secara bertahap dengan cara sdr. RAKIDJO Als AJU datang kewarung
Saksi dan saat bertemu dengan Saksi dianya mengatakan pinjamlah dulu uang kamu
mau tambahan modal buat usaha bosnya di Medan yang berjualan pupuk dan CPO
serta Canggang, dan kuberikan jaminan Bilyet Giro milik Bos Saksi itu dan nanti
cairkan sesuai dengan tanggal jatuh tempo yang dituliskan di Giro tersebut yaitu satu
bulan, dikarenakan sudah kenal baik tanpa merasa curiga maka Saksi mau
meminjamkan uang kepadanya yang pertama sebesar Rp 40.000.000 (empat puluh
juta rupiah) dan kepada Saksi diserahkan 1 (satu) lembar Bilyet Giro Bank Mestika
No N 713840 tanggal 7 Maret 2011 sekitar sepuluh hari kemudian dianya datang
lagi meminjam uang kepada Saksi dengan menyerahkan 1 (satu) lembar Bilyet Giro
Bank Permata No BGA 060456 senilai Rp 50.000.000 (lima puluh juta rupiah) dan

6
sekitar 12(dua belas) hari kemudian dianya dating lagi meminjam uang dengan
menyerahkan 1(satu) lembar Bilyet Giro Bank Permatan No 023977 senilai Rp
30.000.000 (tiga puluh juta rupiah) tanggal 30 April 2011 : ------------------------------a. Bilyet Giro Bank Mestika No. N. 713840 sebesar Rp 40.000.000,- (empat
puluh juta rupiah), tanggal 07 Maret 2011.---------------------------------------------b. Bilyet Giro Bank Mestika No. 060456 sebesar Rp 50.000.000,- (lima puluh
juta rupiah), tanggal 19 Mei 2011.-------------------------------------------------------c. Bilyet Giro Permata Bank No. 023977 sebesar Rp 30.000.000,- (tiga puluh juta
rupiah), tanggal 30 April 2011.dan setelah ke 3 (tiga lembar Bilyet Giro yang
Saksi terima dikliringkan semua ditolak pihak Bank dengan alas an rekening
sudah tutup.-----------------------------------------------------------------------------------

d.

Setelah Saksi ketahui kalau semua Bilyet iro sebanyak 3( tiga ) lembar adalah
Bilyet Giro yang rekeningnya sudah ditutup, maka Saksi langsung menemui sdr.
RAKIDJO Als AJU ,saat bertemu itulah sdr. RAKIDJO Als AJU menjelaskan
kepada Saksi kalau semua Bilyet Giro yang dijadikan sebagai agunan/ jaminan
pinjaman uang dari Saksi adalah Bilyet Giro milik Bosnya nama ALIATI Als
LILING yang tinggasl di Medan.--------------------------------------------------------------

Kenal dengan RAKIDJO Als AJU semenjak tahun 2010 pada saat dianya
menyerahkan 3 (tiga) lembar bilyet giro kepada Saksi sebagai jaminan pinjaman
uang sebesar Rp 120.000.000 (seratus dua puluh juta rupiah)

Saksi ada menanyakan kepada RAKIDJO Als AJU siapa pemilik bilyet giro
tersebut, saat. RAKIDJO Als AJU mengatakan bahwa pemilik bilyet giro adalah
bosnya bernama ALIATI Als LILING yang tinggal di Medan, lalu Saksi meminta
nomor Handphone ALIATI Als LILING untuk membuktikan benar bilyet giro yang
diserahkan RAKIDJO Als AJU adalah ALIATI Als LILING dan untuk menanyakan
apakah bilyet giro tersebut ada dananya saat ditukarkan nanti.---------------------------

2 (dua) bulan sebelum Saksi


menyerahkan uang kepada ALIATI Als LILING
melalui RAKIDJO Als AJU Saksi sudah pernah berkenalan dengan ALIATI Als
LILING melalui telepon dalam hal dagang, dikarenakan RAKIDJO Als AJU pernah
bercerita kepada Saksi bahwa dianya punya bos di Medan pedagang CPO, Sarang
burung Walet, Cangkang, sehingga pada saat RAKIDJO Als AJU datang kepada
Saksi minta bantuan dipinjamkan uang untuk ALIATI Als LILING Saksi langsung
meneleponnya, dalam pembicaraan ditelepon tersebut Saksi langsung tanyakan
apakah bilyet giro benar miliknya dan milik orang tuanya dikarenakan ada 2 (dua)
Bank yaitu Bank Mestika dan Bank Permata, dijawab benar ketiga lembar bilyet giro
adalah benar miliknya, kemudian dianya mengatakan kepada Saksi Giro itu sehat
dan ada dana, tolonglah pinjamkan saya dulu uang boleh kamu cek ke Bank,
mendengar hal itu Saksi
percaya lalu menyerahkan uang kepada ALIATI Als
LILING melalui RAKIDJO Als AJU.---------------------------------------------------------

Setelah Saksi mengkliringkan ketiga lembar bilyet giro ke Bank ternyata ketiga
lembar bilyet giro tersebut ditolak oleh pihak Bank, lalu Saksi
berusaha
menghubungi ALIATI Als LILING akan tetapi Handphonnya mati, lalu Saksi
sampaikan kepada RAKIDJO Als AJU tentang ditolaknya bilyet giro dan matinya
Handphon ALIATI Als LILING tersebut, lalu oleh RAKIDJO Als AJU mengatakan
sabar dulu saya sedang mengusahakan ketemu ALIATI Als LILING, akan tetapi
ahirnya sampai saat ini Saksi tidak berhasil bertemu dengan ALIATI Als LILING,
sehingga atas kejadian tersebut Saksi benar-benar merasa sangat dirugikan, lalu Saksi
dan teman-teman lainnya menyuruh RAKIDJO Als AJU untuk melaporkannya.-------

Saksi 4 N a ma

: YOK TUN, Umur 57 Tahun, Lahir di Kisaran pada tanggal 23 April


1954, Agama Budha, Pendidikan Terahir SLTP Kewarganegaraan
Indonesia, Pekerjaan Wiraswasta, Alamat Jln. Kualuh No 23 Kel.
Kartini Kec. Rantau Utara Kabupaten Labuhan Batu.-------------------

Menerangkan :
-

Kenal dengan RAKIDJO Als AJU sudah selama 14 (empat belas) tahun yang lalu.----

Bahwa yang meminjam uang kepada Saksi sebenarnya adalah ALIATI Als LILING
melalui karyawannya bernama. RAKIDJO Als AJU dengan jumlah sebesar Rp
140.000.000 (seratus empat puluh juta rupiah) dengan memberikan jaminan berupa
Bilyet giro sebanyak 5 (lima) lembar masing-masing 2 (dua) lembar bilyet giro Bank
Mestika dan 3 (tiga) lembar bilyet giro Bank Permata.--------------------------------------

e.

Adapun caranya peminjaman uang dilakukan oleh ALIATI Als LILING melalui sdr.
RAKIDJO Als AJU kepada Saksi adalah secara bertahap selama 1(satu) minggu
dengan cara sdr. RAKIDJO Als AJU datang kerumah Saksi dan saat bertemu dengan
Saksi dianya mengatakan pinjamlah dulu uang kamu mau tambahan modal buat
usaha bos Saksi ALIATI Als LILING di Medan yang berjualan sarang burung Walet
bersama bapaknya yang punya rumah wallet , dan ini diberikan jaminan Bilyet Giro
milik Bos Saksi itu dan nanti cairkan sesuai dengan tanggal jatuh tempo yang
dituliskan di Giro tersebut yaitu satu-bulan sja ,mendengar penyampaian sdr.
RAKIDJO Als AJU tersebut lalu Saksi minta nomor Handphon sdri ALIATI Als
LILING ,kemudian Saksi langsung menghubungi sdri ALIATI Als LILING di
Medan melalui Handphon ,dalam pembicaraan Saksi dengan sdri ALIATI Als
LILING Saksi tanyakan benar cek yang ada ditangan sdr. RAKIDJO dan diserahkan
kepada Saksi untuk jaminan pinjaman uang bilyet giro milik kamu, dijawab itu benar
bilyet giro milik Saksi ,dananya ada ,Saksi minta tolong pinjamkan uang Rp
140.000.000 (seratus empat puluh juta rupiah) 1(satu) bulan Saksi kembalikan
sesuai tanggal jatuh tempo bilyet giro itu kapan jatuh tempo uangkan saja ke Bank
yang bersangkutan ,jangan sangsilah dananya ada ,dan ada RAKIDJO karyawan
Saksi jaminannya , uangnya serahkan saja sama RAKIDJO Als AJU biar dia yang
kirimkan kepada Saksi , mendengar kata-kata ALIATI Als LILING tersebut Saksi
menyetujui meminjamkan uang lalu uang kontan sebesar Rp 140.000.000 (seratus
empat puluh juta rupiah) Saksi serahkan kepada RAKIDJO Als AJU dengan terlebih
dahulu ketangan Saksi diserahkan 5(lima) lembar Bilyet Giro masing-masing 3(tiga)
lembar Bilyet Giro Bank Permata No 092727 senilai Rp 25.000.000 (dua puluh lima
juta rupiah) No 046887 senilai Rp 40.000.000 (empat puluh juta rupiah) Nomor :
069807 senilai Rp 25.000.000 (dua puluh lima juta rupiah) dan 2(dua) lembar bilyet
Giro Bank Mestika masing-masing No. N.713841 senilai Rp m25.000.000 (dua puluh
lima juta rupiah) Nomor : N 713842 senilai Rp 25.000.000 (dua puluh lima juta
rupiah).---------------------------------------------------------------------------------------------

Setelah sampai waktu selama 1(satu) bulan sesuai dengan tanggal bilyet giro tersebut
Saksi langsung mengkliringkan ke 5(lima) lembar bilyet giro ke Bank, akan tetapi
oleh pihak Bank Bilyet giroditolak dengan alas an dana tidak ada, setelah sampai
3(tiga) kali berturut-turut Saksi kliringkan pihak Bank mengeluarkan keterangan
rekening
tutup.-------------------------------------------------------------------------------------

Setelah Saksi ketahui kalau semua Bilyet Giro sebanyak 5 (lima) lembar adalah
Bilyuet Giro yang rekeningnya sudah ditutup, maka Saksi hubungi sdri ALIATI Als
LILING namun Handphonnya tutup ,maka kemudian Saksi langsung menemui sdr.
RAKIDJO Als AJU ,saat bertemu itulah sdr. RAKIDJO Als AJU menjelaskan kepada
Saksi supaya Saksi sabar,dianya sedang berusaha menghubungi ALIATI Als
LILING . ------------------------------------------------------------------------------------

Saksi 5 N a ma

: WIRLI Als APIN, Umur 38 Tahun, Lahir di Rantau Prapat pada


tanggal 7 Pebruari 1974, Agama Budha, Pendidikan Terahir SLTA,
Kewarganegaraan Indonesia, Pekerjaan Ibu Rumah Tangga, Alamat
Jln. Tennis Kel. Siring-Ringo Kec. Rantau Parapat Barat. -------------

Menerangkan :

Penipuan yang terjadi terhadap RAKIDJO di ketahui pada tanggal 29 April 2011
bertempat di Toko King Oil Komplek Perumahan Asia Mega Mas Medan yang
dilakukan oleh ALIATY SE als LILING.---------------------------------------------------

Adapun caranya penipuan dilakukan ALIATI,S.E adalah dengan cara pada tanggal
20 Pebruari 2010 Saksi yang bekerja sebagai Sales dari Toko King Oil milik
ALIATI,SE disuruh datang dari rantau Prapat ke toko milik ALIATI,SE yang
bergerak dibidang penjualan Pupuk Organik SPM di Toko King Oil Komplek
Peerumahan Asuia Mega Mas Medan ,sesampai ditoko Saksi bersama dengan sdr.
RAKIDJO sdri ALIATI SE mengatakan carikan uang dulu di Rantau Prapat minta
sama langganan kita kasihkan Jaminannya Bilyet Giro sambil menyerahkan 3(tiga)
lembar Bilyet Giro masing-masing Bilyet Giro Bank Internasional Indonesia 1(satu)
lembar No BP 077036 senilai Rp 26.500.000 (dua puluh enam juta lima ratus ribu
rupiah) 1(satu) lembar Bilyet Bank Mestika No N 713828 senilai Rp 28.000.000 (dua
puluh delapan juta rupiah) 1(satu) lembar Cek Bank Permata No BGA 060456 senilai
Rp 50.000.000 (lima puluih juta rupiah) atas suruhan tersebut RAKIDJO meminjam
uang di Rantau Prapat kepada AKUANG sebesar Rp 50.000.000 dengan jaminan Cek
Bank Permata, kepada MARICE Br SIRAIT sebesar Rp 54.500.000 kemudian uang

8
tersebut Saksi setelah Saksi dapatkan Saksi setorkan ke rekening ALIATI,SE di
Bank Mestika No 20104109946 atas nama ALIATI,SE ,namun setelah ketiga lembar
Cek maupun Bilyet giro dikliringkan oleh pihak Bank ditolak dengan alasan
Rekening stutup
sebelum ketiga lembar Cek maupun bilyet giro dikliringkan
ALIATI,SE kembali menyerahkan Bilyet Giro kepada Saksi yaitu Bilyet Giro Bank
Sumut 2(dua ) lembar masing-masing No BG 646306 senilai Rp 35.000.000 (tiga
puluh lima juta rupiah) dan No BG 64305 senilai Rp 30.000.000 (tiga puluh juta
rupiah) dan uangnya juga di transper kerekening ALIATI di Bank Mestika
,kemudian menyerahkan lagi 4(empat) lembar Bilyet Giro Bank Mestika masingmasing No N 713840 senilai Rp 40.000.000 (empat pulu juta rupiah) No N713826
senilai Rp 27.500.000 No N 713841 senilai Rp 25.000.000 N 713842 senilai Rp
25.000.000 ,kemudian 2(dua) lembar lagi Bilyet Giro Bank BII masing-masing No
BP 077035 senilai Rp 25.000.000 No BP 077034 senilai Rp 30,.000.000 selanjutnya
9(sembilan ) lembar Bilyet Giro Bank Permata No 071367 senilai Rp 25.000.000 No
023977 senilai Rp 30.000.000 No. 069807 senilai Rp 25.000.000 No 092727 senilai
Rp 25.000.000 No 004187 senilai Rp 25.000.000 No 015637 senilai Rp 30.000.000
No 027097 senilai Rp 27.500.000,No 094287 senilai Rp 30.000.000 No 046887
senilai Rp 40.000.000 kemudian 2(dua) lembar Bilyet Giro Bank Sumut masingmasing No BG 646306 senilai Rp 35.000.000 No BG 646305 senilai Rp 30.000.000
dansemua uang hasil penukaran Bilyet Giro di transperkan ke rekening sdri
ALIATI,SE dengan bukti Transper ada sama Saksi ,akan tetapi setelah semua bilyet
Giro di kliringkan oleh masing-masing Bank yang bersangkutan ditolak dengan
alasan Rekening sudah tutup,sehingga akibatnya Saksi diminta pamilik uang untuk
mempertanggung jawabkannya sementara sdri ALIATI,SE memberikan jawaban
kepada RAKIDJO haus menunggu suaminya yang sedang berada di Pontianak

f.

Apaun yang membuat RAKIDJO percaya kepada sdri ALIATI,SE adalah


dikarenakan RAKIDJO sudah bekerja sebagai Sales dari usaha sdri ALIATI,SE
semenjak tahun 2008 dan sehingga dianya menjadi percaya kepadanya dikarenakan
selama ini tidak pernah dianya membohongi RAKIDJO.----------------------------------

Akibat
penipuan yang dilakukan
atas diri RAKIDJO ini, maka Saksi
menderita kerugian Rp 799.500.000 ( tujuh ratus sembilan puluh sembilan juta lima
ratus ribu rupiah).--------------------------------------------------------------------------------

Saksi 6 N a ma

: HERMAN, Umur 49 Tahun, lahir di Medan pada tanggal 28


Agustus 1962, agama Islam, Pekerjaan Karyawan PT Bank Mestika
Dharma, Suku Minang, Pendidikan terakhir SLTA, Kewarga
negaraan Indonesia, Alamat Jln. Seto Gg. Amanah No 15 Kel.
Tegalsari II Kec. Medan Area.----------------------------------------------

Menerangkan :

g.

Saksi kenal dengan ke 4 (empat) lembar Bilyet Giro Bank Mestika Dharma masingmasing BG No. N 713828 senilai Rp 28.000.000 (dua puluh delapan juta rupiah)
BG No N 713840 senilai Rp 40.000.000 (empat puluh juta rupiah) BG No N 713841
senilai Rp 25.000.000 (dua puluh lima juta rupiah) BG N 713826 senilai Rp
27.500.000 (dua puluh tujuh juta lima ratus ribu rupiah) yang diperlihatkan Penyidik
kepada Saksi, yang mana ke 4(empat) lembar Bilyet Giro tersebut tercatat atas nama
ARIFIN SALIM.----------------------------------------------------------------------------------

ARIFIN SALIM menjadi nasabah pihak PT Bank Mestika Dharma semenjak tanggal
18 September 2008 dengan No Rekening 0104018995 dan rekening atas nama
ARIFIN SALIM tersebut telah ditutup semenjak tanggal 2 Mei 2011.-------------------

Adapun dari hasil penelitian Saksi terhadap ke 4(empat) lembar Bilyet Giro tersebut,
bahwa dikliringkan pada tanggal 6 Mei 2011 yaitu setelah rekening sdr. ARIFIN
SALIM Tutup di bank Mestika Dharma.------------------------------------------------------

Sebelum rekening sdr. ARIFIN SALIM ditutup di Bank Mestika Dharma ,pihak Bank
Mestika Dharma telah membuat dan mengirim surat kepada sdr. ARIFIN SALIM
yaitu surat pemberitahun pada tanggal 23 Maret 2011 dan tanggal 20 April 2011
dikirim Surat Pemberitahuan Pembekuan Hak Penggunaan Cek dan atau Bilyet Giro
serta Surat Pemberitahuan Penutupan Rekening Giro tanggal 2 Mei 2011.--------

Saksi 7 N a ma

: AGUS HAMDANI RITONGA, Umur 34 Tahun, lahir di Medan


pada tanggal 8 Agustus 1977, Agama Islam, Pekerjaan Karyawan
PT Bank Sumut, Suku Mandailing, Pendidikan terakhir Perguruan

9
Tinggi, Kewarganegaraan Indonesia, Alamat Jln. Melati II No 24
Kel. Sempakata Kec. Medan Selayang.---------------------------------Menerangkan :

h.

Saksi kenal dengan ke 3 (tiga) lembar Bilyet Giro Bank Sumut masing-masing No.
BG No. 646306 senilai Rp35..000.000 ( Tiga puluh lima juta rupiah) No BG
646395 senilai Rp 30.000.000 ( Tiga puluh juta rupiah) No. BG 646304 senilai Rp
30.000.000 ( Tiga puluh juta rupiah) yang diperlihatkan Penyidik kepada Saksi, yang
mana ke 3(tiga) lembar Bilyet Giro tersebut tercatat atas nama JUNAFIAH.-----------

JUNAFIAH menjadi nasabah pihak PT Bank Sumut semenjak tanggal bulan Maret
2010 dengan No Rekening 0104000201.0 dan rekening atas nama JUNAFIAH
tersebut telah ditutup semenjak tanggal 17 Mei 2011 . -------------------------------------

Dengan ditutupnya Rekening atas nama sdr. JUNAFIAH No. Rekening


0104000201.0 maka sdr. JUNAFIAH tidak boleh menggunakan Warkat PT Bank
Sumut berupa Bilyet Giro untuk alat pembayaran, dan kalau masih tetap
digunakannya maka perbuatan tersebut adalah menyalahi ketentuan hukum.------------

Sebelum rekening sdr. JUNAFIAH ditutup di Bank Sumut ,pihak Bank Sumut telah
membuat dan mengirim surat kepada sdr. JUNAFIAH yaitu surat pemberitahun pada
tanggal 14 Maret 2011 yang berisikan agar sdr. JUNAFIAH mengembalikan seluruh
sisa Cek atau Giro kepada pihak Bank Sumut.-----------------------------------------------

Adapun penggunaaan Bilyet No. BG No. 646306 senilai Rp35..000.000 (Tiga puluh
lima juta rupiah) No BG 646395 senilai Rp 30.000.000 ( Tiga puluh juta rupiah)
No. BG 646304 senilai Rp 30.000.000 ( Tiga puluh juta rupiah) yang digunakan
pada tanggal 8 April 2011 ,tanggal 6 April 2011 dan tanggal 31 Maret 2011
digunakan setelah Rekening ditutup.-----------------------------------------------------------

Saksi 8 N a ma

: NILAWATY, Umur 35 Tahun, lahir di Medan pada tanggal 7 Juni


1976, Agama Budha, Pekerjaan Karyawan PT Bank Internasional
ndonesia Cabang AR Hakim Medan, Pendidikan terakhir Perguruan
Tinggi (S1) Kewarganegaraan Indonesia, alamat Jln. Batubara No.3
Kel. Sei Rengas II Kec. Medan Area.---------------

Menerangkan :

i.

Saksi kenal dengan ke 3 (tiga) lembar Bilyet Giro Bank Internasional Indonesia
masing-masing No. BP 077034 senilai Rp30..000.000 (tiga puluh juta rupiah) No
BP 077035 senilai Rp 25.000.000 (dua puluh lima juta rupiah) No. BP 077036
senilai Rp 26.500.000 (dua puluh enam juta lima ratus ribu rupiah), yang mana ke 3
(tiga) lembar Bilyet Giro tersebut tercatat atas nama TOPAN ANWAR ,alamat Jalan
Rotan Baru No C-79 Medan.-------------------------------------------------------------

TOPAN ANWAR menjadi nasabah pihak PT Bank Internasional Indonesia


semenjak tahun 2009 dengan No Rekening 2204001637 dan rekening atas nama
TOPAN ANWAR tersebut telah ditutup semenjak tanggal 9 Pebruari 2011.------------

Dengan telah ditutupnya Rekening atas nama sdr. TOPAN ANWAR No. Rekening
2204001637 maka sdr. TOPAN ANWAR tidak boleh menggunakan Warkat PT Bank
Internasional Indonesia berupa Bilyet Giro untuk alat pembayaran, dan kalau masih
tetap digunakannya maka perbuatan tersebut adalah menyalahi ketentuan hukum . ----

Sebelum rekening sdr. TOPAN ANWAR ditutup di Bank Internasional Indonesia


,pihak Bank Internasional Indonesia telah membuat dan mengirim surat kepada sdr.
TOPAN ANWAR yaitu surat pemberitahun pada tanggal 9 Pebruari 2011 yang
berisikan agar sdr. TOPAN ANWAR mengembalikan seluruh sisa Cek atau Giro
kepada pihak Bank Internasional Indonesia . -------------------------------------------------

Adapun penggunaaan Bilyet Giro masing-masing No. BP 077034 senilai


Rp30..000.000 ( Tiga puluh juta rupiah) No BP 077035 senilai Rp 25.000.000
(dua puluh lima juta rupiah) No. BP 077036 senilai Rp 26.500.000 ( Dua puluh
enam juta lima ratus ribu rupiah) yang masing-masing tertanggal 22 Maret 2001,
tanggal 25 Maret 2011 dan tanggal 26 Maret 2011 ini digunakan setelah Rekening
ditutup dan sudah menyalahi aturan hokum yang ada .-------------------------------------

Saksi 9 N a ma

: JUNAPIAH, Umur 45 Tahun, Lahir di Tanjung Sari pada tanggal


27 Juli 1966, Agama Islam, Pendidikan Terakhir S.1,

10
Kewarganegaraan Indonesia, Pekerjaan Wiraswasta, Alamat Jalan
Melati Desa Baru Batang Kuis Kec. Batang Kuis Kab. Deli Serdang
Menerangkan :

j.

Kenal dengan Tersangka ALIATY sejak 10 tahun yang lalu, yang mana Tersangka
ALIATY istri dari teman Saksi yang bernama TOPAN ANWAR.------------------------

Usaha King Oil yang bertempat di Komplek Perumahan Asia Mega Mas adalah milik
ARIFIN sedangkan Tersangka ALIATY berkantor di Toko King Oil Komplek
Perumahan Asia Mega Mas yaitu usaha pupuk.----------------------------------------------

Bahwa benar 3 (tiga) lembar Bilyet Giro Bank SUMUT, No. Rek : 109.
01.04000201.0 atas nama saksi, masing-masing : tanggal 31 Maret 2011 BG
646304 sebesar Rp. 30.000.000,- (tiga puluh juta rupiah), tanggal 6 April 2011
BG.653141 646304 sebesar Rp. 30.000.000,- (tiga puluh juta rupiah) dan tanggal 8
April 2011 BG 646306 646304 sebesar Rp. 35.000.000,- (tiga puluh lima juta
rupiah) pernah diminta Tersangka ALIATY kepada Saksi yang digunakan untuk
usaha Tersangka ALIATY.---------------------------------------------------------------------

Saksi menyerahkan 3 (tiga) lembar Bilyet Giro tersebut kepada Tersangka ALIATY
pada bulan Pebruari 2011 di rumah Saksi.---------------------------------------------------

Sejak bulan Maret 2011, bahwa 3 (tiga) lembar Bilyet Giro Bank SUMUT Nomor :
109. 01.04000201.0 yang Saksi serahkan kepada Tersangka ALIATY rekeningnya
sudah ditutup.-------------------------------------------------------------------------------------

Saksi menggunakan/menyerahkan Bilyet Giro Bank SUMUT, No. Rek : 109.


01.04000201.0 terakhir pada bulan Pebruari 2011 yang diberitahu pihak Bank
Sumut melalui Hanphone , akan tetapi semenjak pemberitahuan tersebut Saksi tidak
pernah lagi menggunakan ataupun menyerahkan Bilyet Giro tersebut.-----------------

Saki pernah meminta kepada Tersangka ALIATY agar Bilyet Giro milik Saksi
dikembalikan namun sampai saat ini belum dikembalikan Tersangka ALIATY.------

Saksi 10 N a ma : KASMIN SALIM, Umur 67 Tahun, Lahir di Labuhan Bulik pada


tanggal 8 Januari 1945, Agama Budha, Pendidikan Terakhir SD,
Kewarganegaraan Indonesia, Pekerjaan
Wirsawasta, Alama
Sudirman Lab. Bilik Kec. Panai Kab. Labuhan Batu -------------------Menerangkan :

k.

Saksi selaku Orang Tua Kandung dari Tersangka ALIATY.-------------------------------

Kenal dengan Saksi RAKIDJO Als AJU sekitar 5 (lima) tahun yang lalu, yang mana
Istrinya bernama WARLY masih mempunyai hubungan saudara dengan Istri Saksi.--

Usaha King Oil yang bertempat di Komplek Perumahan Asia Mega Mas adalah milik
ARIFIN sedangkan Tersangka ALIATY berkantor di Toko King Oil Komplek
Perumahan Asia Mega Mas yaitu usaha pupuk.----------------------------------------------

Usaha pemasaran pupuk teresbut pemasarannya sampai ke Rantau Prapat dan


sebagai perwakilannya disana ditunjuk Saksi RAKIDJO Als AJU.---------------------

Bahwa benar 13 (tiga belas) lembar Bilyet Giro Bank Permata, No. Rek :
0883308166 pernah Saksi serahkan kepada Tersangka ALIATY untuk mendukung
usahannya.----------------------------------------------------------------------------------------

Saksi menyerahkan 13 (tiga) belas lembar Bilyet Giro tersebut kepada Tersangka
ALIATY pada bulan Maret 2011 di Komplek Asia Mega Mas Medan.-----------------

13 (tiga) belas Bilyet Giro yang Saksi serahkan kepada Tersangka ALIATY masih
aktip.-----------------------------------------------------------------------------------------------

Saksi 11 N a ma : TOPAN ANWAR, Umur 42 Tahun, Lahir di Medan pada tanggal


10 Juni 1966,
Agama Budha, Pendidikan Terakhir SLTA,
Kewarganegaraan Indonesia, Pekerjaan Wiraswasta, Alamat Jalan
Rotan Baru 79 - C Kec. Medan Petisah.---------------------------------Menerangkan :

11

l.

Saksi selaku Suami dari Tersangka ALIATY.------------------------------------------------

Kenal dengan Saksi RAKIDJO Als AJU sekitar 6 (enam) tahun yang lalu, yang mana
Istrinya bernama WARLY masih mempunyai hubungan saudara dengan Istri
Saksi.-----------------------------------------------------------------------------------------------

Usaha King Oil yang bertempat di Komplek Perumahan Asia Mega Mas adalah milik
Adik Ipar Saski benama ARIFIN sedangkan Tersangka ALIATY berkantor di Toko
King Oil Komplek Perumahan Asia Mega Mas yaitu usaha pupuk.-----------------------

Usaha pemasaran pupuk teresbut pemasarannya sampai ke Rantau Prapat dan


sebagai perwakilannya disana ditunjuk Saksi RAKIDJO Als AJU.---------------------

Bahwa benar 29 (dua puluh sembilan) lembar Bilyet Giro Bank BII, No. Rek :
220.400.1637 atas nama Saksi, pernah Saksi serahkan kepada Tersangka ALIATY.--

Bahwa 29 (dua puluh sembilan) lembar Bilyet Giro Bank BII atas nama Saksi
tersebut sudah di tutup pada pertengahan bulan Pebruari 2011.-------------------

Saksi menggunakan/menyerahkan Bilyet Giro terakhir pada bulan Januari 2011


akan tetapi jatuh temponya pada bulan Maret 2011.----------------------------------------

Bahwa sebagian bilyet giro tersebut Saksi tarik, namun sebagian bilyet giro yang
ditarik tersebut masih berada ditangan TAKIDJO Als AJU dan sebagiannya lagi
Saksi ganti dengan setoran tunai dan juga giro lain atas nama ARIFIN di Bank
Mestika.-------------------------------------------------------------------------------------------

Saksi 12 N a ma : ARIFIN SALIM, Umur 37 Tahun, Lahir di Prapat pada tanggal 09


September 1981, Agama Budha,
Pendidikan Terakhir S.1,
Kewarganegaraan Indonesia, Pekerjaan Wiraswasta, Alamat Jalan
AR. Hakim 7-A Medan.-----------------------------------------------------Menerangkan :

7.

Saksi Kakak Kandung dari Tersangka ALIATY.--------------------------------------------

Kenal dengan Saksi RAKIDJO Als AJU sekitar 6 (enam) tahun yang lalu, yang mana
Istrinya bernama WARLY masih mempunyai hubungan saudara dengan Saksi.-

Usaha King Oil yang bertempat di Komplek Perumahan Asia Mega Mas adalah milik
Saksi sedangkan Tersangka ALIATY berkantor di Toko King Oil Komplek
Perumahan Asia Mega Mas yaitu usaha pupuk.----------------------------------------------

Usaha pemasaran pupuk tersebut pemasarannya sampai ke Rantau Prapat dan


sebagai perwakilannya disana ditunjuk Saksi RAKIDJO Als AJU.---------------------

Bahwa pada bulan Maret 2011, 7 (tujuh) lembar Bilyet Giro Bank Mestika, No.
Rek : 10.104.01899.5 atas nama Saksi, pernah Saksi serahkan kepada Tersangka
ALIATY.----------------------------------------------------------------------------------------

Bahwa 7 (tujuh) lembar Bilyet Giro Bank Mestika tersebut Saksi serahkan kepada
tersangka ALIATY pada pertengahan pada bula April 2011.----------------------------

Saksi menggunakan/menyerahkan Bilyet Giro pada bulan Maret 2011, akan tetapi
jatuh temponya tidak Saksi ketahui dikarenakan warkah Bilyet Giro sudah Saksi
serahkan Tersangka ALIATY.-----------------------------------------------------------------

Saksi tidak ada melakukan penarikan terhadap Bilyet Giro yang masih berada
ditangan prang lain setelah rekening Saksi ditutup.-----------------------------------------

Keterangan Tersangka :
Nama

Menerangkan :

: ALIATI, Umur 37 Tahun, lahir di Labuhan Bilik Asahan pada


tanggal 4 September 1974, Agama Budha, Pendidikan Terakhir
Perguruan Tinggi, Kewarganegaraan Indonesia, Pekerjaan
Wiraswasta/Ibu Rumah Tangga, Alamat Jalan Rotan Baru 79 - C
Ke. Medan Patisah Kec. Medan Petisah Kota Medan / Komplek
Perumahan Asia Mega Mas Blok B No 20 (Toko King Oil)
Medan.----------------------------------------------------------------

12
- Kenal dengan RAKIDJO Als AJU sekitar 6 (enam) tahun yang lalu, perkenalan Tersangka
dengannya dikarenakan Istri RAKIDJO Als AJU nama WIRLI masih mempunyai
hubungan Saudara.-------------------------------------------------------------------------------------- Sejak tahun 2008 Tersangka menerima RAKIDJO Als AJU sebagai karyawan di Toko
King Oil milik Tersangka.----------------------------------------------------------------------------- Selain dari pada RAKIDJO Als AJU, Tersangka juga ada memakai karyawan lain yang
bekerja di usaha yang Tersangka pippin yaitu sdr. JUNAPIAH, sedangkan usaha Tersangka
bergerak di bidang penjualan pupuk cair.---------------------------------------------- Dalam menjalankan usaha penjualan pupuk Cair tersebut memang Tersangka ada
memasarkan penjualan sampai di daerah Rantau Prapat dan dalam hal ini didaerah Rantau
prapat Tersangka menunjuk sdr. RAKIDJO Als AJU sebagai perwakilan disana.------------- Adapun cara kerja antara Tersangka dengan sdr. RAKIDJO Als AJU dalam hal melakukan
penjualan pupuk Cair tersebut adalah dengan cara barang berupa pupuk Tersangka
kirimkan kepada sdr. RAKIDJO Als AJU sesuai dengan orderan yang dibuatnya, dan ada
kalanya tidakpun sesuai orderannya barang tetap Tersangka kirim, dan setelah barang
berupa pupuk terjual sdr. RAKIDJO Als AJU mengirimkan uang ke rekening Tersangka di
Bank Internasional Indonesia.-------------------------------------------------------------------------- Tersangka ada menyuruh sdr. RAKIDJO Als AJU menjualkan pupuk cair di daerah
Rantau Prapat, Tersangka juga sering menyerahkan beberapa lembar Bilyet Giro kepada
RAKIDJO Als AJU semenjak tahun 2009 sampai bulan Pebruari 2011.------------------------ Bilyet Giro yang Tersangka serahkan kepada RAKIDJO Als AJU pada bulan Pebruari
2011 adalah berupa Bilyet Giro Bank Internasional Indonesia atas nama TOPAN ANWAR,
Bank Mestika atas nama ARIFIN SALIM, Bank Sumut atas nama JUNAPIAH dan Bank
Permata atas nama KASMIN SALIM dan tempat penyerahan Bilyet Giro tersebut dengan
cara Tersangka kirimkan melalui kereta api, sesampai di Rantau Prapat langsung dijemput
dan diambil RAKIDJO Als AJU di stasiun.---------------------------------- Jumlah lembar yang Tersangka kirimkan kepada sdr. RAKIDJO Als AJU pada waktu itu
jumlahnya sudah tidak ingat lagi dikarenakan pengirimannya dilakukan berulang sehingga
tidak Tersangka ingat lagi lembar perlembar setiap Bilyet Giro yang Tersangka kirimkan
- Adapun caranya Tersangka untuk mendapatkan Bilyet-Bilyet Giro dari para pemilik
rekening di Bank BII, Bank Permata, Bank Mestika dan Bank Sumut adalah dengan cara
meminjam langsung kepada masing-masing pemilik rekening dikarenakan semuanya
masih Saudara-Saudara dan Suami, Ayah Kandung dan karyawan Tersangka, setelah
mereka serahkan kepada Tersangka, lalu Tersangka melakukan penulisan nilai nominal
didalam Bilyet Giro yang akan jatuh tempo satu bulan kemudian atau pada bulan Maret
2001 dan bulan April 2011, setelah itu barulah Bilyet-bilyet giro yang sudah Tersangka
tuliskan nilai nominal dan tanggal jatuh temponya itu Tersangka kirimkan kepada
RAKIDJO Als AJU untuk ditukarkan kepada orang lain dan setelah dianya mendapatkan
uang kontan lalu uang tersebut dikliringkan kepada Tersangka melalui rekening
Tersangka di Bank Mestika No Rekening 20.104.109946.-------------------------------------- Bilyet Giro Bank BII atas nama TOPAN ANWAR, Bilyet Giro Bank Mestika atas nama
ARIFIN SALIM, Bilyet Giro Bank Permata atas nama KASMIN SALIM dan Bilyet Giro
Bank Sumut atas nama JUNAPIAH saat itu masih hidup, kemudian semua Bilyet-Bilyet
Giro yang Tersangka kirimkan kepada RAKIDJO Als AJU tersebut Bank BII 3 (tiga)
lembar ditolak dengan alasan penolakan Saldo tidak cukup senilai Rp 81.500.000
(delapan puluh satu juta lima ratus ribu rupiah), Bank Mestika 7 (tujuh) lembar ditolak
saat dikliringkan dengan alasan saldo tidak cukup dengan nilai total Rp 200.500.000 (dua
ratus juta lima ratus ribu rupiah) kemudian Bank Permata sebanyak 13 (tiga belas) lembar
ditolak dengan alasan Saldo tidak cukup jumlah uangnya Rp 425.000.000 (empat ratus
dua puluh lima juta rupiah), dan yang terakhir Bilyet Giro Bank Sumut sebanyak 3 (tiga)
lembar ditolak dengan alasan saldo tidak cukup dan jumlah total Rp 95.000.000
(sembilan puluh lima juta rupiah).-------------------------------------------------------------------- Diantara Bilyet giro yang Tersangka kirimkan kepada sdr. RAKIDJO Als AJU tersebut
rekening yang sudah tutup adalah rekening Bank BII atas nama TOPAN ANWAR, Bank
Mestika atas nama ARIFIN SALIM dan Bank Sumut atas nama JUNAPIAH.--------------- Dari sekiankali Tersangka menyerahkan Bilyet-Bilyet Giro kepada RAKIDJO Als AJU itu
untuk mendapatkan uang, memang ada 1 (satu) lembar Cek yaitu Cek Bank Permata No.
BGA 060456 senilai Rp 50.000.000 (lima puluh juta rupiah) tertanggal 18 April 2011 akan
tetapi Cek tersebut sudah Tersangka Cros sehingga posisinya berubah menjadi Bilyet
Giro.-------------------------------------------------------------------------------------------------------

13
- Tersangka masih dapat mengenali Cek yang dicros maupun Bilyet Giro ini, dimana Bilyet
Giro Bank Permata sebanyak 9 (sembilan) lembar atas nama Rekening KASMIN SALIM,
Bilet Giro Bank Mestika 7 (tujuh) lembar atas nama Rekining ARIFIN SALIM, Bilyet Giro
Bank BII sebanyak 3 (tiga) lembar atas nama TOPAN ANWAR, dan 3 (tiga) lembar Bilyet
Giro Bank Sumut atas rekening JUNAFIAH 1 (satu) lembar Cek yang dicros Atasa nama
KASMIN SALIM.--------------------------------------------------------------------------------------- Benar, Tersangka ada menerima uang dari tangan RAKIDJO Als AJU dari hasil penukaran
22 (dua puluh dua) lembar Bilyet Giro dan 1 (satu) lembar Cek yang dicros, dengan cara
ditransferkannya kepada Tersangka
di Rekening Tersangka
Bank Mestika No
20.104.109946, namun berapa jumlah pastinya Tersangka sudah lupa.------------------------- Tersangka tidak mengetahui dari siapa saja RAKIDJO Als AJU mendapatkan uang hasil
penukaran Bilyet Giro sebanyak 22 (dua puluh dua) lembar dan 1 (satu) lembar Cek Bank
Permata yang di Cros itu.------------------------------------------------------------------------------- Dari uang yang Tersangka terima hasil penukaran 22 (dua puluh dua) lembar Bilyet Giro
dan 1 (satu) lembar Cek Bank Permata yang di Cros itu sudah ada yang Tersangka
kembalikan sebanyak Rp 20.000.000 (dua puluh juta rupiah) melalui rekening isteri
RAKIDJO Als AJU atas nama WIRLI pada tanggal 8 April -2011 melalui Bank BII.------- Tersangka tidak pernah mendapat telepon dari MARICE BR SIRAIT, RINGKUAN dan
KOK TUN bahkan Tersangka tidak pernah kenal dengan mereka itu ------------------------8.

Barang Bukti :
a.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Mestika No. N 713828 senilai Rp 28.000.000,- (dua puluh
delapan juta rupiah), tanggal 22 Maret 2011.------------------------------------------------------

b.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Mestika No.N. 713840 senilai Rp 40.000.000,- (empat pulu
juta rupiah), tanggal 7 Maret 2011.------------------------------------------------------------------

c.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Mestika No. N. 713841 senilai Rp 25.000.000 ,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 28 Maret 2011.----------------------------------------------------------

d.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Mestika No. N.713842 senilai Rp 25.000.000,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 29 Maret 2011.----------------------------------------------------------

e.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Mestika No. N.713826 senilai Rp 27.500.000,- (dua puluh
tujuh juta lima ratus ribu rupiah),tanggal 18 Maret 2011.----------------------------------------

f.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Mestika No. N.653141 sebesar Rp. 30.000.000,- (tiga puluh
juta rupiah), tanggal 29 Maret 2011.----------------------------------------------------------------

g.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Mestika No. N.713827 sebesar Rp 25.000.000,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 20 Maret 2011.----------------------------------------------------------

h.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 004187 sebesar Rp 25.000.000,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 15 April 2011.-----------------------------------------------------------

i.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 027097 sebesar Rp 27.500.000,- (dua puluh
tujuh juta lima ratus ribu rupiah), tanggal 10 April 2011.----------------------------------------

j.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 094287 sebesar Rp. 30.000.000,- (tiga puluh
juta rupiah), tanggal 14 April 2011.-----------------------------------------------------------------

k.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 015637 sebesar Rp. 30.000.000,- (tiga puluh
juta rupiah), tanggal 18 April 2011.-----------------------------------------------------------------

l.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 071367 sebesar Rp 25.000.000,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 10 April 2011.-----------------------------------------------------------

m.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 069807 sebesar Rp 25.000.000,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 27 April 2011.-----------------------------------------------------------

n.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 040887 sebesar Rp 40.000.000,- ( empat puluh
juta rupiah), tanggal 28 April 2011.-----------------------------------------------------------------

o.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 092727 sebesar Rp 25.000.000,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 22 April 2011.-----------------------------------------------------------

p.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 060456 sebesar Rp 50.000.000,- (lim puluh juta
rupiah), tanggal 27 April 2011.----------------------------------------------------------------------

q.

1 (satu) lembar Bilyet Permata Bank No. 023977 sebesar Rp 30.000.000,- (tiga puluh
juta rupiah), tanggal 30 April 2011.-----------------------------------------------------------------

14

IV.

r.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Sumut No. BG 646306 senilai Rp 35.000.000,- (tiga puluh
lima juta rupiah), tanggal 8 April 2011.------------------------------------------------------------

s.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Sumut No. BG 646305 senilai Rp 30.000.000,- (tiga puluh
juta rupiah), tanggal 6 April 2011.------------------------------------------------------------------

t.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Sumut No. BG 646304 senilai Rp 30.000.000,- (tiga puluh
juta rupiah), tanggal 31 Maret 2011.----------------------------------------------------------------

u.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Sumut No. BG 077034 senilai Rp 30.000.000,- (tiga puluh
juta rupiah), tanggal 22 Maret 2011.----------------------------------------------------------------

v.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Sumut No. BG 077035senilai Rp 25.000.000,- (dua puluh
lima juta rupiah), tanggal 25 Maret 2011.----------------------------------------------------------

w.

1 (satu) lembar Bilyet Bank Sumut No. BG 077036senilai Rp 26.500.000,- (dua puluh
enam juta lima ratus ribu rupiah), tanggal 26 Maret 2011.---------------------------------------

x.

20 (dua puluh) lembar Asli Slip Setoran Bank Mestika.-----------------------------------------

Pembahasan kasus :
a.

b.

Analisa Kasus :

Benar, Saksi
RAKIDJO Als AJU bekerja sebagai Sales di Toko King Oil milik
Tersangka ALIATI yang terletak di Komplek Perumahan Asia Mega Mas Medan
bergerak di bidang penjualan pupuk cair.----------------------------------------------------------

Benar, usaha pemasaran pupuk tersebut pemasarannya sampai ke Rantau Prapat dan
sebagai perwakilannya disana ditunjuk Saksi RAKIDJO Als AJU.--------------------------

Benar pada tanggal 20 Pebruari 2010, Saksi RAKIDJO Als AJU disuruh datang dari
Rantau Prapat ke ke Toko Tersangka yang terletak di Komplek Perumahan Asia Mega
Mas Medan, dan sesampainya ditoko tersebut Tersangka mengatakan kepada Saksi
RAKIDJO Als AJU Carikan uang dulu di Rantau Prapat minta sama langganan kita
disana dengan Jaminan Bilyet Giro sambil menyerahkan 23 (dua puluh tiga) lembar
Bilyet Giro.---------------------------------------------------------------------------------------------

Bahwa benar, Saksi RAKIDJO Als AJU pergi menemui Saksi MARICE Br.
HUTABARAT dan melakukan peminjaman uang senilai Rp 424.500.000 (empat ratus
dua puluh empat juta lima ratus ribu rupiah) dengan jaminan 15 (lima belas lembar)
Bilyet Giro.---------------------------------------------------------------------------------------------

Bahwa benar, Saksi RAKIDJO Als AJU pergi menemui Saksi RINGKUAN melakukan
peminjaman uang senilai Rp 120.000.000 ( Seratus dua puluh juta rupiah) dengan
jaminan 3 (tiga) lembar Bilyet Giro.----------------------------------------------------------------

Bahwa benar, Saksi RAKIDJO Als AJU pergi menemui Saksi YOUK TUN melakukan
peminjaman uang senilai Rp 140.000.000 (seratus empat puluh juta rupiah) dengan
jaminan 5 (lima) lembar Bilyet Giro.---------------------------------------------------------------

Bahwa benar, total uang keseluruhannya yang dterima dari Saksi MARICE Br.
HUTABARAT, Saksi RINGKUAN dan Saksi YOUK TUN sejumlah Rp. 684.500.000,(enam ratus delapan puluh empat juta lima ratus ribu rupiah) telah ditransfer Saksi
RAKIDJO Als AJU ke Rekening Tersangka ALIATY.------------------

Bahwa benar, Bilyet Giro yang diberikan Tersangka ALIATI melalui Saksi RAKIDJO
kepada Saksi MARICE Br. HUTABARAT, Saksi RINGKUAN dan Saksi YOUK TUN
semuanya ditolak masing-masing Bank dengan alasan rekening sudah tutup.---------

Analisa Yuridis :

15
Berdasarkan Analisa Kasus, terdapat petunjuk perbuatan Tersangka ALIATI melakukan
perbuatan Penipuan sudah memenuhi unsur Tindak Pidana sebagaimana dimaksud didalam
pasal 378 dari KUH Pidana, yaitu :-----------------------------------------------------------------------Pasal 378 dari KUH Pidana.
Barang siapa dengan maksud hendak menguntungkan diri sendiri atau orang lain dengan
melawan hak, baik dengan memakai nama palsu atau keadaan palsu, baik dengan akal dan tipu
muslihat, maupun dengan karangan perkataan-perkataan bohong, membujuk orang supaya
memberikan sesuatu barang, membuat utang atau menghapuskan piutang, dihukum penjara
selama-lamanya 4 (empat) tahun.-------------------------------------------------------------------------1.

UNSUR BARANG SIAPA.


Terpenuhi yaitu : ALIATI, Umur 37 Tahun, lahir di Labuhan Bilik Asahan pada tanggal
4 September 1974, Agama Budha, Kewarganegaraan Indonesia, Pekerjaan Wiraswasta,
Alamat Jalan Rotan Baru 79 - C Ke. Medan Patisah Kec. Medan Petisah Kota Medan /
Komplek Perumahan Asia Mega Mas Blok B No 20 (Toko King Oil) Medan.---------------

16
2.

UNSUR DENGAN MAKSUD HENDAK MENGUNTUNGKAN DIRI SENDIRI


Terpenuhi : Bahwa Tersangka ALIATI menyuruh Saksi RAKIDJO Als AJU datang dari
Rantau Prapat ke ke Toko King Oil milik Tersangka yang terletak di Komplek
Perumahan Asia Mega Mas Medan, dan sesampainya ditoko tersebut Tersangka
mengatakan kepada Saksi RAKIDJO Als AJU Carikan uang dulu di Rantau Prapat
minta sama langganan kita disana dengan Jaminan Bilyet Giro sambil menyerahkan 23
(dua puluh tiga) lembar Bilyet Giro, dengan maksud agar Saksi RAKIDJO Als AJU
mencari pinjaman uang kepada para pelanggan di Rantau Prapat dengan jaminan Bilyet
Giro yang rekeningnya sudah tutup.-----------------------------------------------------------------

3.

DENGAN AKAL DAN TIPU MUSLIHAT, MAUPUN DENGAN KARANGAN


PERKATAAN-PERKATAAN BOHONG, SUPAYA ORANG MEMBERIKAN
SESUATU BARANG
Terpenuhi : Bahwa Tersangka ALIATI dengan akal tipu muslihat menyuruh Saksi
RAKIDJO Als AJU datang dari Rantau Prapat ke ke Toko King Oil milik Tersangka
yang terletak di Komplek Perumahan Asia Mega Mas Medan, dengan tujuan agar Saksi
RAKIDJO Als AJU mencari pinjaman uang kepada para pelanggan di Rantau Prapat
dengan jaminan 23 (dua puluh tiga) lembar Bilyet Giro, lalu oleh Saksi RAKIDJO Als
AJU pergi menemui Saksi MARICE Br. HUTABARAT dan melakukan peminjaman
uang senilai Rp 424.500.000 (empat ratus dua puluh empat juta lima ratus ribu
rupiah) dengan jaminan 15 (lima belas lembar) Bilyet Giro, kemudian kepada Saksi
RINGKUAN melakukan peminjaman uang senilai Rp 120.000.000 ( Seratus dua puluh
juta rupiah) dengan jaminan 3 (tiga) lembar Bilyet Giro dan dan kepada Saksi YOUK
TUN melakukan peminjaman uang senilai Rp 140.000.000 (seratus empat puluh juta
rupiah) dengan jaminan 5 (lima) lembar Bilyet Giro, maka total keseluruhannya
sejumlah Rp. 684.500.000,- (enam ratus delapan puluh empat juta lima ratus ribu
rupiah) dan uang tersebut langsung ditransfer Saksi RAKIDJO Als AJU ke Rekening
Tersangka ALIATY, namun Bilyet Giro yang diberikan Tersangka ALIATI melalui
Saksi RAKIDJO kepada Saksi MARICE Br. HUTABARAT, Saksi RINGKUAN dan
Saksi YOUK TUN semuanya ditolak masing-masing Bank dengan alasan rekening sudah
tutup.-----------------------------------------------------------------------------------------------------

V.

Kesimpulan/Pendapat
Bahwa perbutan Tersangka ALIATY telah terbukti melakukan perbuatan Tindak Pidana Penipuan
yang dilakukan Tersangka ALIATI dengan cara pada tanggal 20 Pebruari 2010, Saksi
RAKIDJO Als AJU bekerja sebagai Sales dari Toko King Oil milik Tersangka disuruh datang dari
Rantau Prapat ke Toko Tersangka yang terletak di Komplek Perumahan Asia Mega Mas Medan,
sesampainya ditoko Tersangka mengatakan kepada Saksi RAKIDJO Als AJU Carikan uang
dulu di Rantau Prapat minta sama langganan kita disana dengan Jaminan Bilyet Giro sambil
menyerahkan 23 (dua puluh tiga) lembar Bilyet Giro, lalu Saksi RAKIDJO Als AJU pergi
menemui Saksi MARICE Br. HUTABARAT dan melakukan peminjaman uang senilai Rp
424.500.000 (empat ratus dua puluh empat juta lima ratus ribu rupiah) dengan jaminan 15
(lima belas lembar) Bilyet Giro, kemudian kepada Saksi RINGKUAN melakukan peminjaman
uang senilai Rp 120.000.000 ( Seratus dua puluh juta rupiah) dengan jaminan 3 (tiga) lembar
Bilyet Giro dan dan kepada Saksi YOUK TUN melakukan peminjaman uang senilai Rp
140.000.000 (seratus empat puluh juta rupiah) dengan jaminan 5 (lima) lembar Bilyet Giro,
maka total keseluruhannya sejumlah Rp. 684.500.000,- (enam ratus delapan puluh empat juta
lima ratus ribu rupiah) dan uang tersebut langsung ditransfer Saksi RAKIDJO Als AJU ke
Rekening Tersangka ALIATY, namun Bilyet Giro yang diberikan Tersangka ALIATI melalui
Saksi RAKIDJO kepada Saksi MARICE Br. HUTABARAT, Saksi RINGKUAN dan Saksi
YOUK TUN semuanya ditolak masing-masing Bank dengan alasan rekening sudah tutup,
sebagaimana dimaksud dalam pasal 378 dari KUH Pidana.------------------------------------------------- Demikian Berita Acara Pendapat (RESUME) ini dibuat dengan sebenarnya atas kekuatan
sumpah jabatan, kemudian ditutup dan ditanda tangani di Polresta Medan, pada hari, tanggal, bulan
dan tahun tersebut diatas.--------------------------------------------------------------------------------------Diketahui oleh :
KASUBNIT II RESUM SAT RESKRIM

SUDIYONO. P.
IPTU NRP 65070437

Penyidik :

S. MATONDANG, S.H.
AIPTU NRP 58050762

17

Anda mungkin juga menyukai