Anda di halaman 1dari 27

1

BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Perpustakaan merupakan sistem informasi yang di dalamnya terdapat aktivitas
pengumpulan, pengolahan, pengawetan, pelestarian dan penyajian serta penyebaran
informasi. Perpustakaan sebagaimana yang ada dan berkembang sekarang telah
dipergunakan sebagai salah satu pusat informasi, sumber ilmu pengetahuan,
penelitian, rekreasi, pelestarian khasanah budaya bangsa, serta memberikan berbagai
layanan jasa lainnya (Lasa Hs:1!". #elain itu menurut #ulistyo$%asuki (11: & "
perpustakaan adalah sebuah ruangan, bagian sebuah gedung, ataupun gedung itu
sendiri yang digunakan untuk menyimpan buku dan terbitan lainnya menurut tata
susunan tertentu untuk digunakan pemba'a, bukan untuk dijual.
#ebagian besar masyarakat beranggapan bahwa perpustakaan merupakan
tempat tumpukan buku tanpa mengetahui pasti 'iri dan fungsi perpustakaan. (da
beberapa 'iri yang perlu diketahui oleh masyarakat diantaranya adalah tersedianya
koleksi, sarana prasarana, pustakawan dan pengunjung serta adanya suatu unit kerja.
)ebudayaan sebagai aktivitas manusia yang melibatkan unsur karsa, rasa dan
'ipta diibaratkan lingkaran yang tidak mengenal ujung ataupun pangkalnya. #uatu
produk budaya dikatakan merupakan awal, dalam waktu yang singkat bisa menjadi
pijakan untuk kegiatan budaya yang baru lainnya. Hal ini karena kegiatan
kebudayaan berhubungan dengan kondisi yang berhubungan dengan manusia sebagai
aktornya maupun alam dan benda sebagai objeknya selalu berubah atau berkembang.
*i samping itu dalam lingkungan kebudayaan ada proses
kontemplasi+eksperimentasi tentang kenyataan+eksistensi (persoalan ontologi" asal
muasal pengetahuan (persoalan epistemologi" rasa+keindahan (persoalan estetika"
kemudian berlanjut ke tahapan komunikasi. *ua tahapan ini tidak mutlak, misalnya
2
ketika dalam tahapan komunikasi hasil kontemplasi maka juga ada kegiatan$kegiatan
mempertanyakan asal muasal pengetahuan, kebenaran dan keindahan. (ktivitas
tersebut meninggalkan jejak yang disebut sebagai koleksi kebudayaan. ,ujud atau
koleksi dari kegiatan berpikir dan mengolah rasa dapat berupa, pertama, buku atau
tulisan (ilmiah, puisi, esai atau novel", kedua, berujud lukisan, kaligrafi, fotografi,
patung, ketiga adalah seni drama, monolog, pemba'aan puisi, tari dan lainnya.
)oleksi kebudayaan memiliki arti yang penting karena, Pertama, sebagai
informasi yang bisa menunjukkan unsur$unsur yang telah membentuk kebudayaan
suatu bangsa atau kelompok. )edua, sebagai sumber ilmu pengetahuan. )ebudayaan
adalah hasil dari aktivitas 'ipta, karsa dan rasa manusia, sehingga mun'ul teknik atau
pengetahuan dari aktivitas tersebut yang bisa dimanfaatkan dan diperbarui. )etiga,
sebagai sumber kearifan atau nilai moral. )ebudayaan memuat ajaran tentang
bagaimana hubungan dengan orang lain itu dilakukan, bagaimana memaknai
kelahiran, perkawinan, kematian atau bagaimana menjalin hubungan dengan alam.
)eempat, bernilai pariwisata ataupun ekonomi. ,ujud kebudayaan mun'ul dalam
bentuk$bentuk yang memiliki unsur estetika atau keunikan sehingga dapat
dipertontonkan. )ebudayaan ditampilkan dan dikemas menarik sehingga dapat
ditonton, dinikmati dan mendatangkan keuntungan. *i samping, itu bisa juga
berfungsi untuk memperkenalkan suatu bentuk kebudayaan+negara tertentu
-empertahankan, memelihara, mengembangkan serta menyempurnakan
kebudayaan merupakan kewajiban masyarakat baik dalam arti perorangan, kelompok
maupun dalam arti keseluruhan. .iri khas dan kepribadian suatu bangsa terutama
terletak pada kebudayaan yang dimilikinya (#oetrisno, 1!/: &". )ebudayaan perlu
dihimpun karena berpotensi hilang atau musnah yang bisa berarti putusnya rantai
sejarah suatu peradaban, hilangnya nilai kearifan, ilmu pengetahuan dan keindahan,
serta keunikaannya. #etelah dihimpun kebudayaan juga perlu dirawat untuk menjaga
eksistensinya. 0ahap berikutnya kebudayaan perlu disebarkan karena, kebudayaan
membutuhkan apresiasi dan kritik agar dapat terus berkembang serta berdayaguna.
3
1saha penghimpunan, perawatan dan penyebaran informasi tersebut dapat
dilakukan salah satunya oleh Perpustakaan. 2ungsi perpustakaan diantaranya adalah
pengumpulan+penyimpanan, perawatan dan penyebaran bahan pustaka. -enurut
#oejono 0rimo (13: /$&", fungsi perpustakaan, pertama, sebagai 'learing house
(pusat pengumpulan+penyimpanan" bagi semua penerbitan dari dan tentang daerahnya
ataupun dalam bidang ilmu pengetahuan tertentu, kedua, the preservation of
knowledge atau menjaga kelestarian baik fisik maupun isinya sehingga informasi
yang dikandungnya masih terjaga, dapat diketahui dan disebarkan walaupun telah
di'etak atau ditulis beberapa waktu yang lampau.
Lebih lanjut #oejono 0rimo menjelaskan bahwa peran+fungsi perpustakaan
sesuai dengan misi atau visi organisasi induknya. )etika perpustakaan berada di
lingkungan kebudayaan maka perpustakaan tersebut bertugas menghimpun, merawat,
mengembangkan dan menyebarkan koleksi kebudayaan. Hal ini sejalan dengan tugas
pokok dari perpustakaan yaitu menghimpun, mengelola, memelihara dan
menyebarkan semua ilmu pengetahuan atau gagasan manusia.
Peran perpustakaan sebagai pusat kebudayaan berdiri di dua pijakan yang
saling mendukung. Pijakan pertama adalah yang terkait dengan tugas$tugas pokok
seperti, menyediakan koleksi yang lengkap di bidang kebudayaan
(ensiklopedi,majalah, tabloid, surat kabar harian, buku hasil penelitian,
terbitan+penulis luar negeri maupun dalam negeri, .ompa't *is' dan 4.*",
memberika jasa layanan yang baik+prima (pustakawan ramah, tanggap, menguasai
koleksi yang dimiliki, memiliki media+ alat penelusuran bahan informasi yang 'epat
dan tepat, proses peminjamannya 'epat dan mudah melakukan kontrol terhadap
koleksi yang dimiliki atau dipinjam baik untuk perpustakaan maupun usernya"
men'iptakan kondisi perpustakaan yang kondusif untuk berlajar, studi maupun
rekreasi dengan membuat lingkungan perpustakaan yang bersih, kelembaban udara
yang terjaga ideal, 'ahaya yang ideal dan arsitektur yang indah.
4
Pijakan kedua adalah kegiatan pendukung yang mengarah ke pemanfaatan
bahan pustaka, penyebaran, pengenalan bahan informasi+ilmu pengetahuan,
pen'iptaan bahan informasi yang dimiliki atau dihimpun perpustakaan. )egiatan ini
antara lain5 diskusi, pelatihan, pameran, pementasan atau pertunjukan, sarasehan.
*engan latar belakang masalah di atas penulis tertarik untuk mengetahui
fungsi .ulture Library 2oundation sebagai pusat kebudayaan dan mengetahui
langkah$langkah yang ditempuh untuk mewujudkan fungsi Perpustakaan sebagai
pusat kebudayaan
1.2 Rumusan Masalah
1. %agaimana peran Culture Library Foundation sebagai pusat kebudayaan6
/. %agaimana Culture Library Foundation mewujudkan perpustakaan sebagai pusat
kebudayaan6
1.3 Tujuan an Man!aat Penul"san
1. -engetahui peran Culture Library Foundation sebagai pusat kebudayaan.
/. -engetahui usaha$usaha yang dilakukan Culture Library Foundation untuk
mewujudkan perpustakaan sebagai pusat kebudayaan.
&. -emberikan sumbangan pemikiran bagi 7lmu Perpustakaan dan 7nformasi
mengenai seluk beluk perpustakaan dalam bidang kebudayaan.
8. -emberikan informasi dan sumbangan pemikiran tentang upaya$upaya yang
dilakukan perpustakaan dalam mewujudkan tujuan, peran atau visi misinya.
5
BAB II
MET#DE PENULI$AN
2.1 $um%er Data
*ata dan fakta yang berhubungan dengan pembahasan tema ini didapatkan
dengan tahapan$tahapan pengumpulan data dengan 'ara pemba'aan kritis terhadap
ragam literatur yang berhubungan dengan tema pembahasan.
*ata yang digunakan adalah data dengan kriteria telah dipublikasikan kepada
masyarakat melalui literatur yang diterbitkan, surat kabar, buletin, jurnal upun
internet. *engan demikian penulis mengelompokan atau menyeleksi data dan
informasi berdasarkan ktegori dan relevansi untuk selanjutnya dianalisis dan
disimpulkan.
2.2 Anal"s"s Data
*alam penulisan ini teknik analisa data yang digunakan adalah analisa
deskriptif kualitatif. -enurut (rikunto (1!", analisa deskriptif kualitatif adalah
analisa yang digambarkan dengan kata$kata atau kalimat dipisah$pisahkan menurut
kategori untuk memperoleh kesimpulan.
1ntuk menganalisa data dan informasi yang didapat, digunakan analisis isi
('ontent analysis". (nalisis isi adalah suatu teknik yang sistematik untuk
menganalisis makna pesan dan 'ara mengungkapkan pesan. (nalisis isi selalu
melibatkan kegiatan menghubungkan atau membandingkan penemuan berupa kriteria
atau teori. Langkah yang dilakukan dalam menganalisis data pada penelitian ini
menggunakan interaktive model dari -iles dan Huberman (-iles dan Huberman,
18". -odel ini terdiri dari 8 komponen yang saling berkaitan, yaitu (1"
6
pengumpulan data, (/" penyederhanaan atau reduksi data, (&" penyajian data dan (8"
penarikan dan pengujian atau verifikasi kesimpulan.
7
BAB III
HA$IL PEMBAHA$AN
3.1 Anal"sa
Culture Library Foundation adalah sebuah pemikiran baru dimana
menempatkan Perpustakaan yang selama ini hanya berfungsi sebagai tempat
memba'a ditambah fungsinya menjadi pusat kebudayaan. 1ntuk membuat Culture
Library Foundation yang tepat maka beberapa hal harus dilakukan terlebih dahulu
diantaranya adalah
1. Penataan an Tata Ruang &eung
%angunan maupun ruang untuk perpustakaan sebenarnya tidak sesederhana
yang dibayangkan orang. *itinjau dari segi bangunan, perpustakaan merupakan suatu
organisasi yang memiliki sub$sub sistem yang memiliki fungsi berbeda$beda. 9leh
karena itu, dalam peren'anaan gedung dan ruang perpustakaan perlu memperhatikan
fungsi tiap ruang, unsur$unsur keharmonisan dan keindahan, baik segi eksterior
maupun interior. :uang yang tertata baik akan memberikan kepuasan kepada
pemakainya ( Pegawai maupun pengguna perpustakaan".
*alam peren'anaan bangunan atau ruang perpustakaan perlu juga
diperhatikan alokasi luas lantai, pembagian ruangan menurut fungsi, tata ruang
struktur, utilitas, pegamanan ruang, dan rambu$rambu. *isamping itu perlu dipikirkan
pula area perluasan, minimal untuk masa sepuluh tahun mendatang.
Prinsip$prinsip arsitektur
;edung + ruang perpustakaan perlu ditata sesuai kebutuhan dengan tetap
mengindahkan prinsip$prinsip arsitektur. :uang perpustakaan akan nyaman
8
bagi pemakai dan petugas apabila ditata dengan memperhatikan fungsi,
keindahan, dan keharmonisan ruang. *engan penataan yang baik akan
memberikan kepuasan fisik dan psikis bagi pemakai. 9leh karena itu, dalam
peren'anaan pelu diperhitungkan kebutuhan manusia, tata ruang, dan segi
lingkungan.
(<as$a<as tata ruang
*isamping itu perlu diperhatikan a<as$a<as tata ruang, yakni a<as jarak, a<as
rangkaian kerja, dan a<as pemanfaatan.
(<as jarak, yaitu suatu susunan tata ruang yang memungkinkan proses
penyelesain pekerjaan dengan menempuh jarak yang paling pendek.
(<as rangkaian kerja, yakni suatu tata ruang yang menempatkan tenaga
dan alat$alat dalam suatu rangkaian yang sejalan dengan urutan penyelesaian
pekerjaan yang bersangkutan.
(<as pemanfaatan, yakni tara susunan ruang yang mempergunakan ruang
yang ada.
0ata Letak
1ntuk memperlan'ar kegiatan pelayanan dan penyelesaian pekerjaan, dalam
penataan ruang perlu diperhatikan prinsip$prinsip tata ruang berikut ini :
Pelaksanaan tugas yang memerlukan konsentrasi hendaknya ditempatkan
di ruang terpisah atau di tempat yang aman dari gangguan.
%agian yang bersifat pelayanan umum hendaknya ditempatkan di lokasi
yang strategis agar mudah di'apai.
Penempatan perabot, seperti meja, kursi, dan rak hendaknya disusun
dalam bentuk garis lurus.
9
=arak satu mebeler dengan yang lain dibuat agak melebar agar orang yang
lewat leluasa.
*alam peren'anaan bangunan atau ruang perpustakaan perlu juga
diperhatikan alokasi luas lantai, pembagian ruangan menurut fungsi, tata ruang
struktur, utilitas, pegamanan ruang, dan rambu$rambu. *isamping itu perlu dipikirkan
pula area perluasan, minimal untuk masa sepuluh tahun mendatang.
Prinsip$prinsip arsitektur
;edung + ruang perpustakaan perlu ditata sesuai kebutuhan dengan tetap
mengindahkan prinsip$prinsip arsitektur. :uang perpustakaan akan nyaman
bagi pemakai dan petugas apabila ditata dengan memperhatikan fungsi,
keindahan, dan keharmonisan ruang. *engan penataan yang baik akan
memberikan kepuasan fisik dan psikis bagi pemakai. 9leh karena itu, dalam
peren'anaan pelu diperhitungkan kebutuhan manusia, tata ruang, dan segi
lingkungan.
(<as$a<as tata ruang
*isamping itu perlu diperhatikan a<as$a<as tata ruang, yakni a<as jarak, a<as
rangkaian kerja, dan a<as pemanfaatan.
(<as jarak, yaitu suatu susunan tata ruang yang memungkinkan proses
penyelesain pekerjaan dengan menempuh jarak yang paling pendek.
(<as rangkaian kerja, yakni suatu tata ruang yang menempatkan tenaga
dan alat$alat dalam suatu rangkaian yang sejalan dengan urutan penyelesaian
pekerjaan yang bersangkutan.
(<as pemanfaatan, yakni tara susunan ruang yang mempergunakan ruang
yang ada.
10
0ata Letak
1ntuk memperlan'ar kegiatan pelayanan dan penyelesaian pekerjaan, dalam
penataan ruang perlu diperhatikan prinsip$prinsip tata ruang berikut ini :
Pelaksanaan tugas yang memerlukan konsentrasi hendaknya ditempatkan
di ruang terpisah atau di tempat yang aman dari gangguan.
%agian yang bersifat pelayanan umum hendaknya ditempatkan di lokasi
yang strategis agar mudah di'apai.
Penempatan perabot, seperti meja, kursi, dan rak hendaknya disusun
dalam bentuk garis lurus.
=arak satu mebeler dengan yang lain dibuat agak melebar agar orang yang
lewat leluasa.
%agian yang mempunyai tugas yang sama, hampir sama, maupun
kelanjutan, hendaknya ditempatkan di lokasi yang berdekatan.
%agian yang menangani pekerjaan yang berantakan, seperti pengolahan,
pengetikan, dan penjilidan hendaknya ditempatkan di tempat yang tidak
tampak oleh khalayak umum.
(pabila memungkinkan, semua petugas dalam suatu unit+ ruangan duduk
menghadap arah yang sama dan pimpinan duduk di belakang.
(lur pekerjaan hendaknya bergerak maju dari satu meja ke meja lain
dalam satu garis lurus.
1kuran tinggi, rendah, panjang, dan lebar, luas, dan bentuk perabot
hendaknya dapat diantur lebih leluasa.
11
Perlu ada lorong yang 'ukup besar untuk jalan apabila sewaktu$waktu
terjadi kebakaran.
%agian yang menimbulakn suara berisik hendaknya ditempatkan di ruang
terpisah.
/. #tandar dan )apasitas Perpustakaan 1mum
Persentase pengguna aktif sebuah perpustakaan (populasi yang dilayani" pada
sebuah kota atau masyarakat normalnya adalah antara />$&> ? penduduknya
12
&. 0injauan 2ungsi
*ari tinjauan fungsi ini, kiata dapat mengetahui bagaimana Culture Library
Foundation bekerja, apa aktifitasnya siapa penggunanya dan persyaratan ruang
a. *eskripsi Pengguna dan )egiatan
=adwal operasional kegiatan yang terjadi di -edan Publi' Library yaitu:
#enin @ =umat : Pukul >!.&> @ />.>>
0utuppukul 13.>> pada malam 0ahun %aru, malam Aatal. -alam 7dul
2itri, malam *eepavali, malam 7mlek.
0utup pada Hari Libur 1mum
b. Pengunjung Perpustakaan
Pengunjung
1sia balita (usia 1$B tahun"
$ -ewarnai
$ -enggambar
$ -enonton video
$ %ermain
$ 0idur
1sia anak$anak (usia B$1/ tahun"
$ -en'ari informasi
$ -elihat buku baru
13
$ -ewarnai
$ -enggambar
$ -en'ari buku
$ -emba'a buku
$ -eminjam buku
$ %elajar
$ -engembalikan buku
$ -endengarkan 'erita
$ -enonton video
$ -elihat pameran
$ %ermain game komputer
$ %ermain
$ -embeli alat tulis
$ -embeli suvernir
1sia muda (usia 1&$1C tahun"
$ -en'ari informasi
$ -elihat buku baru
$ -en'ari buku
$ -emba'a buku
14
$ -eminjam buku
$ %elajar
$ -engembalikan buku
$ %erdiskusi
$ -enonton video
$ -elihat pameran
$ -engakses internet
$ -engikuti seminar
$ -embeli alat tulis
$ -embeli suvernir
1sia remaja (usia 13$1 tahun"
$ -en'ari informasi
$ -elihat buku baru
$ -en'ari buku
$ -emba'a buku
$ -eminjam buku
$ %elajar
$ -engembalikan buku
$ %erdiskusi
15
$ -enonton video
$ -elihat pameran
$ -engakses internet
$ -engikuti seminar
$ -embeli alat tulis
$ -embeli suvernir
1sia dewasa (usia D 1 tahun"
$ -en'ari informasi
$ -en'ari buku
$ -emba'a buku
$ -eminjam buku
$ %erdiskusi
$ %elajar
$ -engembalikan buku
$ -enonton video
$ -elihat pameran
$ -engakses internet
$ -engikuti seminar
$ -embeli alat tulis
16
$ :apat
$ -elihat seni
$ -embeli suvernir
Pengelola
)epala Perpustakaan
-emimpin perpustakaan dan menyiapkan kebijakan$kebijakan bagi perpustakaan.
(dministrasi
Pelayanan administrasi yang meliputi pembinaan ketatausahaan, organisasi dan
tatalaksana, kepegawaian, peren'anaan, keuangan, perlengkapan, rumah
tangga, hubungan masyarakat. *imana terbagi menjadi sekretaris dan asisten.
1nit pengadaan bahan
-elaksanakan pengadaan koleksi bahan pustaka melalui pembelian, hadiah, hibah
dan tukar menukar.
1nit pengelolaan bahan
-elaksanakan klasifikasi, katalogisasi dan penyelesaian fisik bahan pustaka,
verifikasi bahan pustaka serta pemasukan data ke pangkalan data.
1nit pelayanan, sirkulasi, dan peminjaman
-elaksanakan layanan sirkulasi, rujukan dan keliling, audio visual, reproduksi,
terjemahan, transliterasi (alih aksara", melaksanakan kerjasama perpustakaan
dalam dan luar negeri, pengelolaan pangkalan data daerah, pelaksanaan,
pengembangan sistem otomasi perpustakaan di lingkungan %adan, pengelolaan
website, jaringan internet.
17
1nit Pelayanan :eferensi
-elaksanakan layanan referensi, alat$alat bibliografi seperti indeks, laporan
tahunan, kamus, ensiklopedia, dll
'. *eskripsi pelaku
Pengguna dan alurkegiatan
18
#truktur organisasi pengelola perpustakaan umum
19
Proses pelayanan arus sirkulasi buku
Proses alur koleksi buku lama
20
Proses alur koleksi buku baru
3.2 $"ntesa 'Culture Library Foundation an Pusat (e%ua)aan*
-odel Culture Library Foundation yang bisa di'ontoh dan patut ditiru adalah
Eayasan )arta pustaka. Pusat kebudayaan Eayasan )arta Pustaka didirikan pada
tahun 1C3 oleh nyonya F. 0h. #imadibrata$Piontek, Pater 0heodore ;eldorp (*i'k
Hartoko, #=.", *rs. #oepojo Padmodiputro, -(., dan Pater H. -. L. Loeff, #=..
,alaupun para pendirinya telah wafat, namun yayasan ini masih tetap berdiri. Para
anggota pengurusnya masih tetap terdiri dari tokoh$tokoh penting dalam bidang
kebudayaan, kesenian dan pendidikan dari berbagai universitas dan organisasi budaya
di Eogyakarta. )epemimpinan harian kantor berada dalam tangan ibu (nggi -inarni
21
di dukung oleh 1> orang pegawai yang sebagian besar sudah bekerja lebih dari 1>
tahun untuk )arta Pustaka.
*alam tahun />>& Eayasan )arta Pustaka telah merumuskan ulang tujuannya
yaitu: penguatan persahabatan antara 7ndonesia dengan negeri %elanda melalui
kebudayaan memfasilitasi kegiatan pendidikan masyarakat melalui kebudayaan dan
kesenian, dan mendorong upaya upaya pelestarian warisan budaya.
)arta Pustaka bekerja sama dengan Frasmus Huis, Pusat %ahasa Frasmus,
dan banyak pusat kebudayaan serta lembaga pendidikan lain di Eogyakarta dan
sekitarnya, antara lain dengan %entara %udaya Eogyakarta, 7nstitut #eni 7ndonesia
(7#7" Eogyakarta, =ogja Heritage #o'iety, =ogja 04, FL07 :adio, 0eater ;arasi,
=aringan Perempuan Eogyakarta dan Eayasan 1mar )ayam.
)arta Pustaka juga turut memberi sumbangan dalam pengenalan akan
kebudayaan %elanda dan 7ndonesia dalam arti yang luas. )arena itu yayasan ini
sering diundang oleh pihak pemerintah maupun swasta untuk bekerjasama dalam
bidang kebudayaan di Eogyakarta. )arta Pustaka berpendapat bahwa kebudayaan
bisa membentuk sebuah jembatan yang mantap antara manusia dari berbagai budaya,
dan merupakan sebuah alat bantu yang sangat baik untuk menghargai insan manusia.
Eayasan )arta Pustaka sungguh sesuai dengan makna namanya, karena )arta
Pustaka berarti: perpustakaan yang berkembang5 perpustakaannya benar benar
bertumbuh dan saat ini berjumlah .>>> judul, terutama terdiri dari buku buku
mengenai kebudayaan. *alam tahun />> sebanyak 8!3& orang telah memanfaatkan
perpustakaan ini, kebanyakan para mahasiswa berusia antara 1 @ &B tahun, dan para
peneliti. *i samping itu para anggota yang berusia lebih tua tetap memanfaatkan
perpustakaan ini dengan setia. %eberapa a'ara diselenggarakan di pendopo (ruang
tamu dari bangunan =awa" )arta Pustaka, dan hal ini kembali meningkatkan jumlah
pengunjung perpustakaan.
22
*alam tahun />> juga kembali diadakan berbagai kursus bahasa %elanda
untuk komunikasi aktif, adapun kelas reguler dan les privat. 0erdapat 1! peserta
kursus yang terdiri dari para mahasiswa, pegawai biro perjalanan, atau orang orang
yang telah menikah dengan orang %elanda. #e'ara total ada 1C orang yang telah
mengikuti ujian dari .na40 dari Aederlandse 0aalunie (Persatuan %ahasa %elanda".
(tas bantuan Frasmus Huis, maka bagi ketiga tenaga pengajar terdapat kemungkinan
untuk mengikuti pendidikan lanjutan di Pusat %ahasa Frasmus di =akarta, di negeri
%elanda atau di %elgia.
%ersama dengan Frasmus Huis telah diselenggarakan ! kegiatan berikut ini dalam
tahun />>:
'eramah oleh Louis Gweer dan pemutaran film dokumenter karya (lfred
HustinH di pendopo )arta Pustaka, yang banyak diminati para fotografer
muda, jurnalis foto dan mahasiswa.
konser musik klasik oleh 0rio #torioni di ruangan 2akultas )edokteran
1niversitas ;ajah -ada, yang terutama telah menarik minat publik muda usia
(8>> pengunjung".
duo akordeon 09F(. beranggotakan Pieternel %erkers dan :enIe %ekkers
(&B> pengunjung". 09F(. juga telah mengunjungi sebuah sekolah menengah
dan memperkenalkan musik akordeon kepada para siswa (1>> orang".
konser musik ja<< oleh #ensual %and dan *enise =annah dengan
kelompoknya, dengan lebih dari C>> orang pengunjung pada masing masing
konser.
trio -ike del 2erro menyajikan sebuah konser musik ja<< dalam kerjasama
dengan orkes gamelan (<ied *ewa 0rio dari Eogyakarta. #ebuah perpaduan
23
yang luar biasa dari instrumen musik diatonis %arat dengan gamelan
pentatonis dari Eogya (8>> pengunjung".
pameran desain grafis oleh -aH )isman membawa banyak inspirasi bagi para
dosen dan mahasiswa sekolah desain grafis (&>> pengunjung".
pameran J%uku dengan *esain 0erbaikK, dengan lokakarya (8> mahasiswa"
dan 'eramah (3B mahasiswa" oleh =oost ;rootens (C>> pengunjung".
)onser ;ypsy =a<< oleh kelompok Pigalle 88 di 2akultas )edokteran 1;-
merupakan sebuah sukses besar. #ebanyak &>> penonton menunggu selama
hampir / jam kedatangan para artis yang terlambat karena jadwal
penerbangan.
%aik dalam kerjasama dengan pihak lain ataupun tidak, atas inisiatif sendiri )arta
Pustaka antara lain juga telah mengadakan kegiatan berikut :
pameran gambar oleh .lementine 9omes, seorang ilustrator koran A:.
Handelsblad dan buku anak anak (total />> pengunjung".
Furope *ays, bekerjasama dengan pusat kebudayaan lainnya, membawa
informasi tentang kebudayaan Furopa, bahasa dan pendidikan (total 1B>>
pengunjung".
7nternational ,omenLs *ay, dengan penampilan kaum wanita dari 7ndonesia,
%elanda, Peran'is dan (merika (/B> pengunjung".
9pera J-ata HariK bekerjasama dengan 7#7 Eogyakarta dan 0aman %udaya
Eogyakarta, dengan sutradara panggung =oned #uryatmoko, penata musik
Fdward van Aess dan komposer 4in'ent -s*ermott, desainer kostum (fif
#yakur, restoran ;ajah ,ong, peralatan tata suara dan tata 'ahaya dari
-ad2lash (8>> pengunjung".
24
J(nak dan PerangkoK, sebuah kerjasama dengan perkumpulan 2ilateli
7ndonesia Eogyakarta, dan P0 P9#. #etiap hari anak anak dari berbagai
sekolah dan rumah piatu dari Eogya dan sekitarnya mengunjungi pameran,
dan ber'akap$'akap dengan anak anak yang memenangkan hadiah karena
keindahan koleksi perangko mereka (8>> pengunjung".
Pameran pameran foto oleh para mahasiswa dari berbagai universitas atau
perkumpulan foto, dilanjutkan oleh diskusi dengan para wartawan foto senior
dari media pers nasional seperti a.l. )ompas dan 0empo.
7ndonesia (rts and .ulture #'holarship, sebuah program yang diikuti oleh 1/
siswa dari 1/ negara di (sia Pasifik, untuk belajar mengenal kesenian dan
kebudayaan 7ndonesia.
J#even AeedlesK, sebuah pameran karya bordir, rajutan dan manik manik,
yang dilanjutkan dengan lokakarya (&>> pengunjung".
J#eniman -emba'a -angunwijayaK, dalam rangka mengenang Pater E%
-angunwijaya, seorang pendeta )atolik, bapak pelindung wilayah miskin
pinggir kali .ode, arsitek dan penulis dari karya karya prosa terkenal.
25
BAB I+
(E$IMPULAN DAN $ARAN
,.1 $"m-ulan
Penelitian ini dapat disimpulkan menjadi dua poin5
1. Peran Culture Library Foundation sebagai pusat kebudayaan adalah menjadi
tempat apresiasi, eksperimen dan men'ipta di bidang kebudayaan. Peran ini ditunjang
oleh koleksi yang representatif di bidang kebudayaan di samping keragaman jenis
informasinya. %ahan informasi itu terdiri dari5 pertama, koleksi 'etak terdiri dari
buku, majalah, ensiklopedi, kamus, surat kabar, tabloid5 kedua, adalah koleksi non
'etak, kaset, foto atau 'ompa't dis' terbitan+produksi dalam negeri maupun luar
negeri.
/. Perpustakaan yang 'on'ern di bidang kebudayaan berpijak di dua tempat. Pertama
berpijak pada koleksi yang representatif sehingga user mampu melakukan apresiasi
se'ara komprehensif atau analitis, mengerjakan ekspreimen dengan bahan rujukan
yang beragam dan kaya, men'ipta dengan kekayaan pengetahuan dan pengalaman.
)edua, berpijak pada kegiatan pendukung yang mampu menjadi pendorong apresiasi,
eksperimen dan men'ipta, atau dengan kata lain koleksi perpustakaan dimanfaatkan
atau membantu dengan 'ara tidak langsung, ada terminal$terminal sebelumnya yang
harus disinggahi. )egiatan pendukung itu antara lain5 pemba'aan puisi, pameran,
pementarasan, diskusi, sarasehan. -isalnya dengan pemba'aan puisi, karya itu akan
dikenal ketika orang belum mengetahui karya itu berada di buku apa. Pemba'aan
puisi juga menambah kaya puisi itu sendiri, karena di apresiasi, dipelajari, dan
menambah ketenangan hati, keluasan pikiran.
,.2 $aran
26
1. )ebudayaan memiliki ranah yang 'ukup luas. -asuk ke dalam bidang kebudayaan
laiknya sebuah penentuan pilihan atau posisi. Culture Library Foundation lewat
perpustakaan sebagai salah satu sarana penyimpan informasi dan penyebaran
informasi juga memilih posisi tertentu dalam wilayah kebudayaan. Hal ini
berpengaruh terhadap pilihan atau penentuan kebijakan dalam koleksi apa yang harus
di sediakan, juga pada kegiatan apa yang harus diselenggarakan, siapa saja pesertanya
sebagai upaya untuk menghimpun koleksi atau menyebarkan informasi budaya.
1paya untuk mengakomodir semua aktivitas dan kelompok kebudayaan juga
mustahil tetapi setidaknya ada 'ara untuk selalu mengikuti perkembangan
kebudayaan yang lebih intens (rutin dan dalam". .aranya adalah dengan melakukan
penelitian$penelitian budaya yang dilakukan yayasan sendiri maupun bekerjasama
dengan pihak lain.
/. Culture Library Foundation, jika dilihat dari segi pengunjung yang memanfaatkan
adalah golongan tertentu. )oleksi yang dimiliki memiliki nilai informasi dan sejarah
yang tinggi. #ehingga harus ada upaya$upaya untuk mengenalkan koleksi$koleksi
yang dimiliki terhadap masyarakat. )oleksi bernilai tinggi ini bagi sebagian orang
menunjukkan kesan angker, dingin dan tidak menarik. Hal ini untuk beberapa kasus
mungkin masalah penyampaian. (rtinya harus ada 'ara lain untuk menyampaikan
selain dengan 'ara informasi yang disajikan lewat format penelitian.
27
DA.TAR PU$TA(A
(bdurahman, *udung. />>&. Pengantar -etode Penelitian. Eogyakarta: )urnia
)alam #emesta.
(lisjahbana, #.0akdir. (t.t.". (A0:9P9L9;7 %(:1. Ailai$nilai #ebagai 0enaga
7ntegrasi dalam Pribadi, -asyarakat dan )ebudayaan. =akarta: 1niversitas Aasional
dan *ian :akyat.
(<war, #aifuddin. 1. -etode Penelitian. Eogyakarta: Pustaka Pelajar.
%udiman, Hikmat. />>/. Lubang Hitam )ebudayaan. Eogyakarta: )anisius.
.apra, 2ritjof. />>>. 0itik %alik Peradaban. #ains, -asyarakat dan )ebangkitan
)ebudayaan. 0urning Point. #'ien'e, #o'iety and 0he :ising .ulture.
0hoyibi (penerj". Eogyakarta: Eayasan %entang %udaya. *riyarkara. 1!>. 0entang
Pendidikan. =akarta: Eayasan )anisius.
*arma, %udi. />>1. 7roni si kembar siam: 0entang posmo dan kajian budaya. *alam
jurnal )alam. Fdisi 1!, tahun />>1
;anap, 4i'tor. />>1. -usik )eron'ong 0ugu #ebuah #intesis %udaya Hibrida dalam
#elonding =urnal Ftnomusikologi 4olume 1, Aomor 1, #eptember />>1.
Hamakonda, 0owa MdanN =.A.%. 0airas. 1/. Pengantar )lasifikasi Persepuluhan
*ewey. =akarta: ;unung -ulia.
=ubaidi, -. />>!. #trategi Pengembangan Perpustakaan -asjid :aya )laten.
(#kripsi". Eogyakarta: 2akultas (dab =urusan 7lmu Perpustakaan dan 7nformasi 17A
#1)(.
)oentjaraningrat. />>/. )ebudayaan, -entalitas dan Pembangunan. =akarta:
;ramedia Pustaka 1tama.

Anda mungkin juga menyukai