Anda di halaman 1dari 39

1

IMPLEMENTASI SISTEM
Gede Aditra Pradnyana, S.Kom., M.Kom
2
Sesudah menyelesaikan pekerjaan merancang
sistem baru (termasuk pemilihan sistem
komputer yang akan digunakan), langkah
berikutnya adalah mengimplementasikan dan
melaksanakan sistem baru tersebut.
Tahap implementasi ini merupakan waktu sejak
disetujuinya rancangan sistem baru oleh
manajemen sampai pada berhasilnya sistem itu
dilaksanakan dalam perusahaan.
3
LANGKAH IMPLEMENTASI
SISTEM
konsultan harus memerinci pekerjaan-
pekerjaan yang perlu dilakukan untuk
mengimplementasikan sistem informasi itu.

Perincian dibuat dalam bentuk jadwal waktu
yang diperlukan sampai sistem informasi yang
baru siap dilaksanakan.
4
Sebagai contoh, beberapa perincian
pekerjaan dalam tahap implementasi
adalah sebagai berikut :

Menyiapkan gedung untuk tempat komputer (24 minggu).
Menyusun organisasi dan deskripsi jabatan (4 minggu).
Mencari karyawan yang sesuai (3 minggu).
Training karyawan (8 minggu).
Memasang komputer (4 minggu).
Merubah (memindahkan) data ke dalam file (4 minggu).
Membuat (membeli) program komputer (6 minggu).
Mengetest program komputer (3 minggu).
Melaksanakan sistem baru (percobaan 16 minggu).
Penyusunan Rencana
Implementasi

(1) Gantt chart dan

(2) Program Evaluation and Review
Technique (PERT).

5
6
Berikut ini adalah daftar urutan pekerjaan yang
perlu dilakukan:

7
Gantt Chart
Membuat tabel yang kolom-kolomnya
menunjukkan periode waktu, dan setiap
barisnya menunjukkan jenis kegiatan.

Untuk setiap jenis kegiatan, dibuat garis (blok)
mendatar yang menunjukkan lamanya
kegiatan itu.
8
Berikut ini adalah contoh Gantt chart untuk proyek
penyusunan sistem informasi di atas.
JADWAL RENCANA KERJA
Nama Proyek : Sistem Informasi Akuntansi
Mulai tanggal : 29 Juli 1992
Pen. Jawab : Risa Fadila
Selesai Tanggal : 06 Agustus 1993

9
10
Program Evaluation and Review Technique (PERT)
PERT merupakan alat bantu yang berguna bagi
konsultan untuk merencanakan kegiatan
implementasinya. Bila pekerjaan designnya tidak banyak
dan jenis kegiatan implementasinya juga sedikit, cara ini
(PERT) tidak akan menunjukkan kelebihan bila
dibandingkan dengan tabel Gantt.

Tetapi bila jenis kegiatan dalam tahap implementasinya
itu cukup banyak, maka PERT akan lebih berguna
daripada tabel Gantt.
11
Teknik PERT ini menggunakan lingkaran yang
menunjukkan dimulai atau diakhirinya suatu
kegiatan.
Biasanya nomor kegiatan dimulai dengan satu
untuk menunjukkan awal kegiatan yang
direncanakan.
Selain lingkaran, teknik PERT juga
menggunakan anak panah untuk menunjukkan
setiap jenis kegiatan.
12
Jalur kritis jalur yang memakan waktu
terpanjang
Minimalisasi jalur kritis

13
14
Contoh kegiatan di muka bila digambarkan
dalam diagram PERT akan nampak seperti
Gambar
15
Dari Gambar dapat dilihat ada empat
jalur pelaksanaan kegiatan yaitu :
Jalur 1 :A E F I = 48 minggu

Jalur 2 :A E G H I = 53 minggu

Jalur 3 :B C D F I = 35 minggu

Jalur 4 :B C D G H I = 40 minggu

Waktu yang terpanjang adalah jalur ke-2, selama 53 minggu,
sehingga jalur ini yang meliputi kegiatan A - E - G - H - I merupakan
critical path.

16
PENGAWASAN PELAKSANAAN
Pengawasan terhadap pelaksanaan ini selama
beberapa waktu tertentu untuk mencari
kemungkinan terdapat kekurangan-
kekurangan, maka perlu ditentukan sebab-
sebab ini akan menentukan siapa yang
bertanggung jawab atas kekurangan itu atau
tidak.
17
Jika menggunakan konsultan untuk
memperbaiki kekurangan-kekurangan yang
diakibatkan kurang baiknya tahap design dan
implementasi mungkin akan membuat
konsultan itu memulai pekerjaannya dari tahap
analisa sistem.
Sehingga akan dilakukan seluruh tahap dalam
system life cycle untuk menghilangkan
kelemahan atau kekurangan yang ada.
Bagian Implementasi
1. Persiapan Tempat
2. Pelatihan Personil
3. Pembuatan Dokumentasi
4. Konversi file dan system
5. Peninjauan pasca implementasi
18
Persiapan Tempat
Ruang (Sesuai dengan platform
teknologi yang akan digunakan, ex:
micro, mini, atau mainframe)
Listrik, telepon, koneksi lainnya, ac,
ventilasi, dll
Pengujian burn in (simulasi proses pada
vendor)
19
Pelatihan Personil
Tidak ada sistem yang bekerja secara
memuaskan jika para pemakai dan
orang lain yang berinteraksi dengan
sistem tersebut tidak dilatih secara
benar
Pelatihan personel tidak hanya
meningkatkan keahlian/keterampilan
pemakai, namun juga memudahkan
penerimaan mereka terhadap sistem
baru.
20
Menyiapkan Dokumen
Dokumentasi adalah materi
tertulis/video/audio yang menjabarkan
beroperasinya sebuah sistem (termasuk
pokok-pokok bahasan yang harus
dikuasai oleh pemakai)
21
Tujuan Dokumentasi
Pelatihan
Pengintruksian
Pengkomunikasian
Penetapan standar kinerja
Pemeliharaan sistem
Referensi Historis
22

23
Bagaimana menerapkan sistem yang
baru???
24
Konversi Sistem
Konversi sistem merupakan tahapan
yang digunakan untuk mengoperasikan
sistem baru dalam rangka menggantikan
sistem yang lama atau proses
pengubahan dari sistem yang lama ke
sistem yang baru
25
Metode Konversi Sistem
Konversi Langsung (Direct Conversion)
Konversi Paralel (Parallel Conversion)
Konversi Bertahap (Phase-in
Conversion)
Konversi Pilot (Pilot Conversion)
26
Konversi Langsung
Menghentikan sistem lama,
menggantikan dengan sistem baru
Paling beresiko, tetapi murah
Apabila konversi sudah dilakukan tidak
ada cara balik ke sistem lama
27
Dilakukan saat
Sistem tersebut tidak mengganti sistem
lain
Sistem yang lama sepenuhnya tidak
bernilai
Sistem yang baru bersifat kecil atau
sederhana atau keduanya

28
Kelebihan
Proses konversi relatif tidak mahal
29
Kelemahan
Mempunyai resiko kegagalan yang tinggi
30
Konversi Paralel
Sistem baru dan sistem lama sama-
sama dijalankan.
Jika sistem baru telah bisa diterima
untuk mengganti sistem lama segera
dihentikan.
Pendekatan paling aman, tapi mahal krn
pemakai harus menjalankan dua sistem
sekaligus
31
Kelebihan
Mencegah kegagalan sistem baru
32
Kelemahan
Besarnya biaya untuk menduplikasi
fasilitas-fasilitas dan biaya personel yang
memelihara sistem rangkap tersebut
33
Konversi Bertahap
Konversi dilakukan dengan
menggantikan suatu bagian dari sistem
lama dengan sistem baru
Sistem baru diimplementasikan
beberapa kali secara sedikit demi sedikit
mengganti sistem lama
Mensegmentasi program

34
Kelebihan
Cocok untuk organisasi yang sulit
menerima perubahan
Sumber pemrosesan data dapat
diperoleh sedikit demi sedikit selama
periode waktu yang luas
35
Kelemahan
Keperluan yang harus diadakan untuk
mengembangkan interface temporer
Kemunduran semangat,orgnisasi atau
pengembang tidak merasa
menyelesaikan sistem
36
Konversi Pilot
Hanya menerapkan sistem baru hanya
pada lokasi tertentu yang diperlakukan
sebagai pelopor
Jika konversi berhasil akan diperluas ke
tempat lain
Mensegmentasi pasar
37
Segala kesalahan dapat dikoreksi
sebelum implementasi lebih jauh
dilakukan
Tepat dilakukan apabila sistem baru
melibatkan prosedur baru dan
perubahan yang drastis dalam perangkat
lunaknya
38
39

Anda mungkin juga menyukai