Anda di halaman 1dari 1

HENDY TRI KURNIAWAN TEKNOLOGI POLIMER 01

1206217433

Rantai polimer memiliki tiga jenis konfigurasi rantai, yakni sindiotaktik, isotaktik dan ataktif.
Jelaskan bagaimana perilaku dari ketiga jenis konfigurasi rantai polimer tersebut ketika
solidifikasi !
JAWAB :

Isotaktik memiliki konfigurasi rantai polimer dengan peletakan cabang pada salah satu sisi
rantai, sehingga perilaku konfigurasi rantai polimer isotaktik pada saat pendinginan akan
cenderung untuk membentuk folding sehingga polimer tersebut cenderung kristalin
Sindiotaktik memiliki konfigurasi rantai polimer dengan peletakan cabang selang-seling
(berpola), sehingga perilaku konfigurasi rantai polimer sindiotaktik akan mirip dengan isotaktik
yakni lebih cenderung membentuk folding sehingga polimer ini memiliki kristalinitas yang tinggi.
Ataktik memiliki konfigurasi rantai yang acak, sehingga perilaku rantai ini pada saat solidifikasi
akan cenderung untuk membentuk belitan ( entanglement ) sehingga polimer ataktik akan lebih
bersifat amorf

Anda mungkin juga menyukai