Anda di halaman 1dari 4

10/25/14 Dadelina.blogspot.

com: Soal TIK Kelas XI Microsoft Excel 2010 Beserta Kunci Jawabannya
dadelina.blogspot.com/2014/02/soal-tik-kelas-xi-microsoft-excel-2010.html 1/4
Dadelina.blogspot.com
Home Tentang Saya Daftar Isi
Ads Powered by PPCblogger.com -Gratis Pasang Iklan Baris
Nah, kali ini aku mau nge-post pelajaran TIK aja deh. Ini masalah tentang Microsoft Excel 2010
kelas XI.
Baiklah, langsung saja, aku cuman ngasih soal dari Uji Kompetensi BAB 5 Teknologi Informasi dan
Komunikasi dengan penerbit Erlangga, beserta kunci jawabannya.
I. Pilihlah jawaban yang paling tepat.
1. Di bawah ini yang bukan merupakan langkah untuk mengaktifkan aplikasi Microsoft Excel
adalah...
a. Melalui ikon pada All Programs
b. Menggunakan shortcut pada dekstop
c. klik ganda nama file dokumen Excel pada folder tertentu
d. menggunakan ikon Open
e. melalui jendela Run
2. Buku kerja dalam MIcrosoft Excel disebut dengan...
a. slide b. layar editing
c. frame d. workbook e. worksheet
3. Lembar kerja elektronik yang terdiri dari baris dan kolom disebut...
a. workbook b. worksheet
c. workshop d. workgroup e. worker
4. Secara default lembar kerja yang aktif dalan workbook adalah...
a. 1 b. 2
c. 3 d. 4 e. 5
5. Jumlah kolom pada lembar kerja Microsoft Excel adalah...
a. 16.834 b. 16.843
c. 16.438 d. 16.384
6. Jumlah baris pada lembar kerja Microsoft Excel adalah...
a. 1.048.576 b. 1.480576
c. 1.408.576 d. 1.084.576 e. 1.804.576
7. Untuk membuat file baru dengan menggunakan lembar kerja kosong, pada jendela Template
dapat memilih...
a. General Templates
b. Templates on my Web Sites
c. Templates on Microsoft.com
d. Blank Workbook
e. Read Templates
8. Perintah untuk membuat file baru dapat menggunakan ikon new dengan gambar....
a. b. c. d. e.
9. Perintah untuk menambah lembar kerja baru menggunakan menu ribbon adalah...
a. klik menu tab File - klik ikon Insert pada grup Cells - klik Insert Cells
b. klik mwnu Ribbon Home - klik ikon Insert pada grup Cells - klik insert Cells
Soal TIK Kelas XI Microsoft Excel 2010 Beserta Kunci
Jawabannya
Artikel
Bahasa Indonesia
Biologi
Cerbung
English
Jenis-Jenis Puisi Lama
Kimia
Membaca Cepat
Menanggapi isi berita
Menulis Narasi
Puisi Lama
Ramalan Zodiak Harian
SKI
Suka suka gueh
TIK
Tips
Zodiac daily
Zodiac Weekly
Labels
Select Language
Powered by Translate
Translate
1

Lainnya

Blog Berikut Buat Blog

Masuk
10/25/14 Dadelina.blogspot.com: Soal TIK Kelas XI Microsoft Excel 2010 Beserta Kunci Jawabannya
dadelina.blogspot.com/2014/02/soal-tik-kelas-xi-microsoft-excel-2010.html 2/4
c. klik menu ribbon Home - klik ikon Insert pada grup Cells - klik insert Sheet
d. klik menu ribbon Home - klik ikon Insert pada grup Cells - klik insert Rows
e. klik menu tab Insert - klik ikon Insert pada grup Cells - klik insert Sheet
10. Perintah awal untuk mengubah ukuran tampilan lembar kerja adalah...
a. klik menu ribbon Edit - ikon zoom pada grup Zoom
b. klik menu ribbon Insert - ikon zoom pada grup Zoom
c. klik menu ribbon Home - ikon zoom pada grup Zoom
d. klik menu ribbon View - ikon zoom pada grup Zoom
e. klik menu ribbon Formulas - ikon zoom pada grup Zoom
11. Untuk membuat file baru dengan menggunakan keyboard adalah dengan menekan tombol...
a. Ctrl + B b. Ctrl + N
c. Ctrl + S d. Ctrl + Y e. Ctrl + Z
12. Akibat dari perbesaran tampilan kerja adalah...
a. Sel menjadi tidak beraturan
b. sel menjadi kecil
c. teks menjadi kecil
d. data terlihat lebih banyak
e. data terlihat lebih sedikit
13. Akibat dari memperkecil tampilan kerja adalah...
a. Sel menjadi tidak beraturan
b. sel menjadi kecil
c. teks menjadi kecil
d. data terlihat lebih banyak
e. data terlihat lebih sedikit
14. Saat melakukan perintah untuk mengatur ukuran tampilan lembar kerja dengan menggunakan
menu, untuk menentukan ukuran sendiri, maka pada kotak dialog Zoom dapat memilih opsi...
a. Read Templates
b. Fit Selection
c. Custom
d. 200%
e. Text Width
15. Dalam memasukkan dtaa, penekanan Enter, akan memindah pointer ke sel...
a. di bawah
b. di atas
c. di kiri
d. di kanan
e. di tengah
16. Berikut ini yang tidak termasuk jenis data dalam Microsoft Excel adalah...
a. angka
b. teks
c. boolean
d. tanggal
e. jam
17. Angka yang terletak dalam kurung ( ) bernilai...
a/. positif
b. negatif
c. mata uang
d. aktif
e. absolut
18. Angka yang diawali tand $ akan menghasilkan nilai dengan format...
a. Decimal
b. General
c. Date
d. Currency
e. Fixed
19. Secara default, pemisah angka atau separator adalah...
a. titik
b. koma
c. titik koma
d. titik dua
e. titik titik
20. Data teks terdiri dari gabungan angka dan teks disebut...
a. numeric
b. alphanumeric
c. alphabet
d. character
Dina Adelina Azzah Harahap
Fol l ow
0
View my complete profile
About Me
Instagram
0
10/25/14 Dadelina.blogspot.com: Soal TIK Kelas XI Microsoft Excel 2010 Beserta Kunci Jawabannya
dadelina.blogspot.com/2014/02/soal-tik-kelas-xi-microsoft-excel-2010.html 3/4
Newer Post Older Post Home
e. boolean
21. Secara default, format tanggal yang berlaku adalah...
a. bulan/tanggal/tahun
b. tanggal/bulan/tahun
c. bulan/tahun/tanggal
d. tanggal/tahun/bulan
e. tahun/bulan/tanggal
22. Jika waktu menunjukkan 10.30 malam, pengetikan data yang benar adalah...
a. 10:30
b. 10:30 p
c. 10:30 a
d. 10:30 pa
e. 10:30 ap
23. Perintah untuk membuat data secara berurutan menggunakan menu, setelah sel diblok
sebanyak nomor yang dibutuhkan, adalah...
a. klik menu ribbon Home - klik ikon Fill pada grup Editing
b. klik menu ribbon Insert - klik ikon Fill pada grup Editing
c. klik menu ribbon Page Layout - klik ikon Fill pada grup Editing
d. klik menu ribbon Formulas - klik ikon Fill pada grup Editing
e. klik menu ribbon Data - klik ikon Fill pada grup Editing
24. Perintah untuk membuat validasi data adalah...
a. klik menu ribbon Home - klik ikon Data Validation pada grup Data Tools
b. klik menu ribbon Insert - klik ikon Data Validation pada grup Data Tools
c. klik menu ribbon Page Layout - klik ikon Data Validation pada grup Data Tools
d. klik menu ribbon Formulas - klik ikon Data Validation pada grup Data Tools
e. klik menu ribbon Data - klik ikon Data Validation pada grup Data Tools
25. Untuk menyimpan file Excel ke versi lama, pada kotak dialog Save As, kita dapat memilih Excel
97-2003 Workbook, yang terdapat pada...
a. kotak isian File name
b. kotak daftar direktori
c. tombol Tools
d. kotak isian Save as type
e. link Folder
KUNCI JAWABAN
Nah, untuk kunci jawabannya kalian bisa download di bawah ini. Tinggal klik gambarnya, unduh
dan tunggu :D gampang kan. Oke deh langsung aja nih ... Tinggal klik gambar bertuliskan download
here berwarna hijau yang ada tanda panah hijau serta ada jejak kaki beruang warna coklat.
Sekian semoga bermanfaat ya minna-san :D
Soal TIK Kelas XI Microsoft Excel 2010 Beserta Kunci Jawabannya
Nah, kali ini aku mau nge-post pelajaran TIK aja deh. Ini masalah tentang Microsoft Excel 2010
kelas XI. Baiklah, langsung saja, aku cuman ...
Popular Posts
10/25/14 Dadelina.blogspot.com: Soal TIK Kelas XI Microsoft Excel 2010 Beserta Kunci Jawabannya
dadelina.blogspot.com/2014/02/soal-tik-kelas-xi-microsoft-excel-2010.html 4/4
Contoh Laporan Praktikum Jaringan Hewan
Laporan Praktikum Jaringan Hewan D i S u s u n Oleh :
Soal TIK Kelas XI Microsoft Excel 2010 Beserta Kunci Jawabannya Part II
Baik, kali ini aku nge post tentang Microsoft Excel bagian kedua. Yah, sebenarnya
soal-soal dibawah ini aku ambil dari buku Teknologi Inform...
Contoh Notula Diskusi
Baiklah, udah lama gak nge pos nih, nih nih buat teman-teman yang lagi bingung cari contoh
notula / notulen diskusi, bisa di liat nih c...
Jangan lupa share dan komen ya :D
Don't forget to share and give comment ya :D
Sample Text
Ethereal template. Powered by Blogger.

Anda mungkin juga menyukai