Anda di halaman 1dari 6

Sejarah Perkembangan Pendidikan

dan Pelayanan Bidan di Belanda


OLEH KELOMPOK 5 :

LIANA NUR ILASARI 1402450029
RIZKY YUSANITA DEWI 1402450030
ELISA DANIK KURNIAWATI 1402450031
SYIFA MAULIDA 1402450032
DINDA NUR AIDA 1402450033
ELMA FITRIAN 1402450034

Sejarah Perkembangan Pendidikan
Bidan di Belanda
Memisahkan pendidikan bidan
dengan pendidikan keperawatan
Astrid berpendapat bahwa
perawat dididik untuk merawat
orang sakit, sedangkan bidan
dididik untuk menjaga kesehatan
wanita.

Tahun 1865
Pemerintah memberikan
kewenangan kepada bidan
sebagai praktisi medis dan
pendidik

Tahun 1878
Pemerintah belanda
mengeluarkan keputusan
untuk pemberian gelar
kepada yang telah lulus,
dengan demikian seorang
bidan diberi kewenangan
izin praktik bila sudah
melakukan ujian dan
dianggap lulus

Tahun 1991
Peninjauan kembali
kurikulum oleh suatu
komite yang bekerjasama
dengan departemen
kesejahteraan, kesehatan
dan kebudayaan di
Netherland.

Tahun 1992
Sekolah kebidanan
adalah universitas
mandiri yang dapat
melanjutkan ke tingkat
pendidikan vokasi yang
lebih tinggi.

Tahun 1993
Kurikulum di
kembangkan menjadi
4 tahun

Awal tahun 1970 an
Angka persalinan di rumah
berkisar 70% dan pada
masa ini tenaga kerja bidan
sangat berat dan
pendapatannya rendah.


Akhir tahun 1970 an
Angka persalinan di rumah
menurun drastis sampai
35%

Tahun 1980 an
Merupakan masa
kebangkitan bidan di
Belanda. Bidan harus
mempertahankan persalinan
di rumah (80% ditolong
bidan, 20% di rumah sakit).
Tahun 1990 an
Angka persalinan di rumah
meningkat kembali, tapi
persalinan yang ditolong
bidan mengalami
penurunan (17% - 19%
ditolong dokter umum dan
sekitar 6% ditolong bidan)
tapi pemerintah
mendukung pelayanan
bidan dibandingkan dokter
umum.
Tahun 1992
Pusat kelahiran didirikan
di Amsterdam. Tempat ini
membawa 800 ibu hamil
per tahun
Kesimpulan
Pendidikan bidan dilakukan bersama dengan
pendidikan dokter dan farmakologi, tetapi
dipisahkan dengan perawat sehingga
kemampuan dan keterampilan mereka serta
tugasnya berbeda.
Bidan di Belanda memberikan pelayanan
kepada ibu hamil dari antenatal sampai
posparatum (mulai masa nifas sampai
pengarahan tentang bayi).






Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai