Anda di halaman 1dari 18

Fungsi Perulangan (While)

Perulangan (while) adalah sebuah kondisi di


mana satu atau beberapa baris kode program
(statement) dieksekusi secara berulang-ulang.

Fungsi Perulangan (While)


While (<ujikondisi>)
{
<baris-baris kode di dalam while>;
}

/* variabel $buku dibawah ini digunakan untuk mengontrol


banyaknya perulangan. Awalnya $buku=0 */
$buku;
//selama isi variabel $buku masih kurang dari 10
While($buku<10)
{
//cetak kalimatnya
echo buku ini keren;
//tambahkan isi $buku dengan 1
$buku=$buku +1;
//lanjutkan perulangan
}

Fungsi Perulangan (For)


Perulangan (For) digunakan untuk perulangan
yang lebih kompleks. Stuktur perulangan ini
akan mengulang-ulang eksekusi beberapa baris
kode program didalamnya berdasarkan
perubahan isi sebuah variabel.

Fungsi Perulangan (For)


for(<init-exp>;<terminate-check>;<loop-end-exp>)
{
<baris-baris kode di dalam for>
}

init-exp adalah isi awal dalam variabel yang di acu.


terminate-check adalah kondisi yang akan diperiksa
untuk menentukan apakah perulangan diteruskan atau
tidak.
loop-end-exp adalah bagian yang menunjukan
bagaimana isi variabel yang diacu berubah-ubah selama
perulangan

Fungsi Perulangan (For)


/* perulangan dibawah ini akan bergantung pada isi dari
sebuah variabel bernama $buku=0. isi dari variabel $buku
tersebut akan selalu ditambah dengan angka 1. perulangan
akan terus dilakukan selama isi dari variabel $buku masih
kurang dari 10 */

For($buku=0; $buku<10; $buku=$buku+1)


{
//cetak katanya
echo buku ini keren;
}

<html>
<head>
<title>Latihan bikin perulangan</title>
</head>
<body>
<?php
$judul=Terowongan Rawa Panjang;
echo judul ini dicetak 5 kali :;
echo <br>;
while($a <= 5)
{
echo $judul; echo <br>;
$a=$a+1;
}

?>

echo teks ini dicetak 3 kali :;


echo <br>;
for($a=1; $a<=3; $a=$a+1)
{
echo Hantu WC kosong; echo <br>
}

</body>
</html>

TONG.TENG.2X SOAL LATIHAN


BUATLAH TAMPILAN KAYAK DIBAWAH.!
10
9
8
7
6
5
4
3
2
1

TONG.TENG.2X SOAL LATIHAN LAGI


SUPAYA LEBIH CADAS LAGI COBA YANG INI.
BUATLAH TAMPILAN KAYAK DIBAWAH.!
10+1=11
9+2=11
8+3=11
7+4=11
6+5=11
5+6=11
4+7=11
3+8=11
2+9=11
1+10=11

Fungsi ARRAY
Array adalah jenis variabel yang mampu
menyimpan beberapa nilai data bertipe
sama dalam urutan tertentu.

Fungsi ARRAY
Indeks ARRAY

$arrayku [0] = pertama;


$arrayku[1]= kedua;
Elemen ARRAY

Pada contoh diatas, terdapat sebuah variabel array


bernama $arrayku. Variabel $arrayku tersebut memiliki dua
buah elemen, elemen pada indeks 0 adalah kata pertama,
dan elemen pada indeks 1 adalah kata kedua,

Indeks ARRAY
$arrayku[1]= pertama;
$arrayku[2]= kedua;
$arrayku

[indekstiga]

= ketiga;

$arrayku[4]= keempat;
Elemen ARRAY

pada contoh diatas, indeks pada elemen ketiga tidak ditulis


dengan angka, melainkan dengan sebuah string indekstiga
sehingga elemen pada indeks 1 adalah kata pertama,
elemen pada indeks 2 adalah kata kedua, elemen pada
indeks indekstiga adalah kata ketiga, dan elemen pada
indeks 4 adalah kata keempat.

selain dengan mengisikan langsung, sebuah array dapat


juga dibuat dengan memanfaatkan sebuah fungsi bernama
array(). Perhatiin contoh berikut.
$arrayku= array(satu, dua, tiga, empat);
Pada contoh diatas, variabel $arrayku secara otomatis
berisi elemen kata satu pada indeks 0, elemen pada
indeks 1 adalah kata dua, elemen pada indeks 2 adalah
kata tiga, dan element pada indeks 3 adalah kata
empat. Hal tersebut bakal sama hasilnya kalo kamu
bikinnya dengan mengisi langsung seperti berikut:
$arrayku[0]=
$arrayku[1]=
$arrayku[2]=
$arrayku[3]=

satu;
dua;
tiga;
empat;

untuk mengakses atau mengambil suatu elemen dari array,


maka gunakanlah indeks dari elemen array-nya. Contoh:

$tampung= $array[1];
pada contoh diatas, isi sebuah variabel bernama $tampung
bakal sama dengan isi elemen array pada indeks 1 dari
sebuah array bernama $arrayku. Jika $arrayku[1]=25,
maka $tampung bakal sama dengan 25.

Waduh sudah gak kerasa sampe sini capek juga yah


Tapi kita lanjut lagi nanggung neehh
Selain yang sudah disebutkan diatas, kita juga dapat
mengakses elemen array dengan menggunakan fungsi
list(). Contoh:
$arrayku=array(A,B);
List($tampung1,$tampung2) = $arrayku;
pada contoh diatas, secara otomatis isi variabel $tampung1
akan sama dengan isi $arrayku[0] yaitu huruf A. Dan isi
variabel $tampung2 akan sama dengan isi $arrayku[1]
yaitu huruf B.

Pada beberapa penjelasan sebelumnnya, kita sudah


ngebahas array yang sifatnya satu dimensi. PHP juga
memungkinkan kita untuk bikin array multidimensi.
Misalanya array dua dimensi yang diatur berdasarkan baris
dan kolom. Contoh:
$matriksku[1]
$matriksku[1]
$matriksku[2]
$matriksku[2]

[1]=
[2]=
[1]=
[2]=

15;
17;
18;
19;

Pada contoh diatas, dibuat sebuah variabel array dua


dimensi bernama $matriksku. Isi baris 1 kolom 1 adalah
angka 15. isi baris 1 kolom 2 adalah angka 17. isi baris 2
kolom 1 adlah 18, dan isi baris 1 kolom 1 adalah angka 19.

UNTUK LEBIH JELASNYA SILAHKAN DICOBAIN.!!!!

Supaya lebih mantep lagi COBA YANG SATU INI


CADAS. DAH.
<html>
<head>
<title>Latihan bikin array</title>
</head>
<body>
<?php
$arrayku=array(A,B,C,D,E);
$arrayku2[1]= 15;
$arrayku2[2]= 16;
$arrayku2[tiga]= 17;
$arrayku2[4]= 18;
$matriksku[1]
$matriksku[1]
$matriksku[2]
$matriksku[2]

[1]=
[2]=
[1]=
[2]=

15;
17;
18;
19;

$nilaimutu=$arrayku[3];
list($amun, $andri, $deni)=$arrayku2;
Echo isi elemen arrayku pada indeks 3=
Echo $arrayku[3];
Echo <br>;

Echo isi elemen arrayku2 pada indeks 2= ;


Echo $arrayku[2];
Echo <br>;
/*tambahkan karakter garis miring didepan
tanda kutip, untuk mencetak tanda kutip
ke layar */
Echo isi arrayku2 pada indeks \tiga\= ;
Echo $arrayku[tiga];
Echo <br>;
Echo isi variabel nilaimutu= ;
Echo $nilaimutu;
Echo <br>;
Echo isi variabel andri= ;
Echo $andri;
Echo <br>;
Echo isi baris 1 kolom 1 pada matriks= ;
Echo $matriksku[1] [1];
Echo <br>;
?>
</body></html>

Anda mungkin juga menyukai