Anda di halaman 1dari 1

Penanya

Christina dari kel.

Pertanyaan

Jawaban

Apa perbedaan bank umum dengan


bank central?

Bank umum bertugas untuk


melayani seluruh jasa-jasa
perbankan dan melayani segenap
lapisan masyarakat perorangan
maupun lembaga-lembaga lainnya,
sedangkan bank central untuk
mengatur berbagai kegiatan yang
berkaitan dengan dunia perbankan
dan dunia keuangan di suatu
negara.

Silva dari kel.

Apa pengertian Special Drawing


Right (SDR)?

Adalah aset cadangan internasioanl


untuk melengkapi cadangan resmi
yang ada pada negara-negara
anggota.

Rinda dari kel.

Apa fungsi dari bank notes di


indonesia?

Adalah untuk melakukan transaksi


antara valuta yang dapat diterima
pembayarannya dan dapat
diperjualbelikkan dan
diperdagangkan kembali sesuai
dengan nilai tukarnya.

Fatimah dari kel.

Pengertian bank draft beserta


fungsinya?

Merupakan wesel yang dikeluarkan


kepada nasabahnya. Fungisnya
adalah untuk memperjualbelikkan
wesel kepada para nasabah yang
membutuhkannya.

Setia dari kel.

Pengertian sertifikat emas?

Vinny dari kel.

Pengertian surplus?

Juli dari kel.

Apa prinsip-prinsip bank syariah?

Adalah sertifikat investor, yang


menunjukkan bukti kepemilikan
atas emas batangan.
Adalah penerimaan yang melebihi
pengeluaran.
Prinsip-prinsipnya adalah sebagai
berikut :
Pembiayaan berdasarkan
prinsip bagi hasil.
Pembiayaan berdasarkan
prinsip peneyrtaan.
Prinsip jual beli barang
dengan memperoleh
keuntungan.
Pebiayaan barang modal
berdasarkan sewa murni
tanpa pilihan.
Pilihan pemindahan
kepemilikan atas barang
yang disewa dari pihak bank
oeh pihak lain.

Anda mungkin juga menyukai