Anda di halaman 1dari 1

Setuju dengan adanya pengajaran tentang sex education di sekolah.

Sex education menjadi penting


di zaman modern sekarang ini karena masalah sex sudah menjadi rahasia umum dikalangan remajaremaja yang masih sekolah. Melihat perkembangan yang sangat pesat dari teknologi elektronik
seperti jaringan internet yang sudah menjadi keseharian yang biasa, apalagi bagi para remaja masa
kini. Mereka mungkin bisa saja membuka situs porno karena keingintahuan yang mereka miliki
tentang seks. Dimulai dari keingintahuan ini, mereka bisa saja mencoba mempraktikkannya tanpa
tahu akibat apa yang timbul atas perbuatannya. Maka dari itu sex education penting bagi mereka
remaja yang masih labil dan mempunyai keingintahuan yang tinggi. Menurut saya aspek yang
sebaiknya disampaikan tentang latar belakang, dampak/bahaya dan akibat yang disebabkan oleh sex
bebas. Agar mereka mengerti dan tidak akan mencoba melakukan hal itu. Cara penyampaiannya bisa
dengan pemberian materi mengenai aspek-aspek nya dan sharing terbuka dengan mereka.

Anda mungkin juga menyukai