Anda di halaman 1dari 3

Tujuan Pemeriksaan Telinga Hidung dan Tenggorok

Tujuan umum
Mengenal anatomi terapan tentang Telinga, Hidung dan Tenggorok.
Mengetahui anatomi normal Telinga Hidung dan Tenggorok.
Tujuan khusus
Mengenal bagian-bagian penting dari Telinga Hidung dan Tenggorok.
Mengenal alat-alat sederhana untuk pemeriksaan Telinga Hidung dan Tenggorok.
Mampu/dapat menyiapkan pasien untuk dilakukan pemeriksaan
Telinga Hidung dan Tenggorok.
Mampu melakukan pemeriksaan Telinga Hidung dan Tenggorok.

Pemeriksaan Telinga
Urutan pemeriksaan :
1. Menyiapkan alat
2. Menyiapkan penderita
3. Melakukan anamesis
4. Melakukan pemeriksaan inspeksi organ telinga
5. Melakukan pemeriksaan palpasi telinga

Adj 3. Melakukan Anamesis


Alasan datang ke RS/dokter? (Keluhan utama)
a. Sakit : Sejak kapan
Didahului oleh apa
Apakah disertai gejala-gejala yang lain
b. Kurang dengar :
Sejak kapan
Didahului oleh apa?
c. Berdengung :
Sejak kapan
Didahului oleh?
Apakah menderita penyakit lain : DM, hipertensi, hiperkolesterolemi
d. Keluar cairan :
Sejak kapan?
Didahului oleh apa?
Apakah keluar cairan disertai dengan darah
Disertai oleh gejala yang lain?

Anda mungkin juga menyukai