Anda di halaman 1dari 2

TUGAS MANDIRI 1 SISTEMATIKA TUMBUHAN

KELOMPOK 1 :
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.

Monica Bataona (13/346997/BI/09053)


Nibras Zakiyah (13/346998/BI/09054)
Wachda Haq (13/347000/BI/09056)
M. Firdaus Z.S. Akbar (13/347002/BI/09058)
Rendi Mahadi (13/347003/BI/09059)
Aprian Rizki Santoso (13/347004/BI/09060)
Suffyananda Khansa A. (13/347005/BI/09061)
Jati Sekar Mayang (13/347006/BI/09062)

Perbedaan Karakteristik Briopsida, Hepaticopsida, dan Anthocerotopsida


PEMBEDA
GAMETOFIT

SPOROFIT

BRIOPSIDA
HEPATICOPSIDA
a. Protonema berupa benang, pita, atau Talus dorsiventral (bentuk lembaran
lembaran.
menyerupai batang-daun).
b. Gametofora terdiri dari batang &
daun.
c. Gametangium di ujung batang
dikelilingi daun pelindung.
d. Bersifat Homotalik atau Heterotalik
a. Disebut sporogonium yang terdiri
a. Sporofit yang primitif terdiri dari kapsul,
dari kaki, seta & kapsul.
tanpa elatera.
b. Kaki berfungsi sebagai haustorium.
b. Sporofit yang maju terdiri dari kaki, seta,
c. Seta umumnya panjang.
kapsul, dan ada elatera.
d. Kapsul dibedakan atas :
Apofise(penggelembungan
ujung seta
Teka (kotak spora)

ANTHOCEROTOPSIDA
a. Talus dorsiventral, berbentuk cakram, tepi
bertoreh.
b. Organ seksual tertanam di dalam jaringan
gamerofit.
c. Jaringan penyusun talus homogen,
memiliki kloroplas dengan pirenoid besar
yang memiliki beberapa granula.
a. Terdiri dari kaki dan kapsul.
b. Berbentuk silindris dan linear menyerupai
tanduk.
c. Dinding kapsul terdiri dari 4-6 lapis sel, dan
memiliki stomata.

CARA
BERKEMBANG
BIAK

CARA
PERTUMBUHAN

Tutup yang menutupi stoma, di


sekeliling stoma ada gigi
peristoma
1. Aseksual :
Dengan spora
2. Seksual :
Dengan antheridium dan
arkhegonium

Orthotrop (tumbuh ke atas) dan


Plagiotrop (tumbuh ke samping)

3. Aseksual :
a. Fragmentasi
b. Pembentukan ujung talus
c. Pembentukan kuncup eram
(gemma)
d. Pembentukan umbi ( tuber)
e. Pembentukan tunas cabang
f. Daya regenerasi
4. Seksual :
Bertemunya gamet jantan dan
betina.

1. Aseksual :
a. Pembentukan spora
b. Fragmentasi
c. Pembentukan kuncup (gemma)
d. Pembentukan umbi (tuber)
e. Penebalan ujung tepi (talus)
2. Seksual :
Dengan antheridium dan
arkhegonium

Anda mungkin juga menyukai