Anda di halaman 1dari 2

PENGUJIAN BAHAN MAKANAN

Alat dan Bahan:


1. Tabung reaksi
2. Tungku pemanas
3. Penjepit
4. Gelas ukur
5. Alat penumbuk
6. Mangkuk
7. Pembakar spiritus
8. Tahu

9. Larutan benedict
10. Larutan lugol
11. Larutan biuret
12. Sampul kopi
13. Air

Cara Pengujian:
1. Haluskan tahu dengan menggunakan alat penumbuk.
2. Panaskan
air
yang
ada
didalam
gelas
ukur
menggunakan tungku pemanas.
3. Kemudian masukkan tahu yang
4.

telah

dihaluskan

kedalam 3 tabung reaksi.


Berilah tabung reaksi pertama dengan cairan biuret
kemudian panaskan di dalam air yang telah dipanaskan,

5.

amati perubahan warnanya.


Berilah tabung reaksi kedua dengan cairan benedict
kemudian panaskan juga seperti cairan pertama, amati

perubahan warna yang terjadi.


6. Berilah tabung reaksi yang ketiga dengan lugol lalu
diamkan dan tidak perlu dipanaskan.
7. Letakkan tahu diatas sampul kopi lalu amati perubahan
yang terjadi.

Hasil Pengamatan
Perubahan warna:
1. Oranye / kemerahan : glukosa
2. Hitam / kebiruan
: karbohidrat

3. Hitam / kecoklatan

N
o

Larutan/Bahan

1.
2.
3.
4.

Biuret
Yodium/lugol
Benedict
Sampul kopi

: protein

Protei
n

Zat Makanan
Amilu Glukos
Lemak
m
a

Keterangan:
Saat tahu diberi larutan biuret dan dipanaskan, warna biuret berubah
menjadi ungu. Hal itu menunjukkan bahwa tahu mengandung protein.

Anda mungkin juga menyukai