Anda di halaman 1dari 3

Anda punya file penting, seperti dokumen, video pribadi ,atau audio yang ingin anda sembunyikan agar

siapapun tidak bisa melihatnya? Tenang, cara menyembunyikanya mudah , pada postingan kali ini saya
akan membagikan trik bagaimana menyembunyikan file. Alat yang anda butuhkancuma aplikasi file
manager, anda bisa menggunakan file manager bawaan android maupun file manager yang sudah anda
download di playstore.
Berikut ini adalah langkah langkahnya:
Silahkan anda buka aplikasi file manajer di android kamu.

Silahkan anda pilih menu -> setting, dan anda akan menemui pilihan show/hidden files. Dan silahkan
anda aktifkan pilihan show/hidden files.

Langkah selanjutnya adalah sentuh dan tahan folder/file yang ingin anda sembunyikan.

Langkah selanjutnya, silahkan anda rename folder/file tersebut dengan menambahkan tanda titik,
contoh .namafile, dengan menambahkan tanda titik, maka secara otomatis file atau folder anda dapat
langsung tersembunyi.

Mudah dan simple bukan, ternyata untuk menyembunyikan sebuah folder atau files di smartphone
android, ternyata hanya cukup dengan menambahkan tanda titik.
Pada tutorial yang saya tunjukkan, saya menggunakan aplikasi solid explorer, dan jika kamu memiliki
aplikasi file manager yang lainya, anda tetap bisa menyembunyikan file anda hanya dengan
menambahkan tanda titik ( . ) sebelum nama file ataupun folder. Selamat mencoba dan semoga
berhasil.
Sekian, semoga artikel yang saya buat ini cukup bermanfaat buat anda. salam blogger.
Editor : nurul hasan, twitter: @nurulhasan565 . sumber: blog berita technology.
http://beli-puas.blogspot.com/2014/11/cara-menyembunyikan-file-penting-di.html

Anda mungkin juga menyukai