Anda di halaman 1dari 2

3.

INTERAKSI OBAT ANTIDIABETES


No.
1.

Obat A
Glibenklamid

Obat B
Captopril

Mekanisme Obat A
Merangsang sekresi insulin
dari granul sel-sel beta
pankreas

Mekanisme Obat B
Mencegah perubahan angiotensin
I menjadi angiotensin II dengan
menghambat AngiotensinConverting Enzyme

Sifat
Aditif

2.

Repaglinide

Klaritromisin

Menghambat sintesis protein


kuman dengan berikatan secara
reversible dengan ribosom subunit
50S

Aditif

3.

Metformin

Alkohol

Alkohol meningkatkan efek


metformin pada metabolisme
laktat

Metformin

Gliburid

Menghambat perangsangan saraf


sehingga mengganggu
keseimbangan eksitasi dan inhibisi
di otak
Merangsang sekresi insulin dari
granul sel-sel beta pankreas

Aditif

4.

Potensiasi

Metformin meningkatkan
AUC dan Cmax gliburid

5.

Glimepirid

Fluvoxamin

Merangsang sekresi insulin


pada pancreas dengan
menutup kanal K yang ATPindependent di sel beta
pankreas
Menghambat
glukoneogenesis dan
meningkatkan penggunaan
glukosa di jaringan
Menghambat
glukoneogenesis dan
meningkatkan penggunaan
glukosa di jaringan
Merangsang sekresi insulin
dari granul sel-sel beta
pankreas

Sebagai antidepresi dengan


menghambat ambilan serotonin

Aditif

6.

Insulin

Beta-bloker

Menstimulasi pengambilan
glukosa perifer dan
menghambat produksi
glukosa hepatik

Menghambat secara kompetitif


efek obat adrenergic pada
adrenoseptor beta

Aditif

7.

Insulin

Captopril

Klorpropamid

Antasida

Mencegah perubahan angiotensin


I menjadi angiotensin II dengan
menghambat AngiotensinConverting Enzyme
Menetralkan asam lambung
dengan menaikkan pH lambung

Aditif

8.

Menstimulasi pengambilan
glukosa perifer dan
menghambat produksi
glukosa hepatik
Merangsang sekresi insulin
dari granul sel-sel beta
pankreas

Meningkatkan efek
hipoglikemia dengan
menurunkan metabolisme
glimepirid; CYP2C9)
Meningkatkan efek
hipoglikemia
dengan penghambatan
glikogenolisis hati oleh betablocker diduga menjadi faktor
penyebabnya.
Meningkatkan efek
hipoglikemia dengan
meningkatkan kerja insulin

9.

Klorpropamid

Simetidin

Merangsang sekresi insulin


dari granul sel-sel beta

Menghambat reseptor H2,


sehingga menghambat sekresi

Aditif

Aditif

Interaksi
Meningkatkan efek
hipoglikemia. Diduga
Peningkatan sementara
sensitivitas insulin oleh ACE
INHIBITOR
Meningkatkan efek
hipoglikemia dengan
menurunkan metabolisme
Repaglinide; (CYP3A4)

Meningkatkan efek
hipoglikemia dengan
meningkatkan absorpsi
klorpropamid
Meningkatkan efek
hipoglikemia dengan

10.

Tolbutamid

Dikumarol

pankreas

asam lambung

Merangsang sekresi insulin


dari granul sel-sel beta
pankreas

Mencegah reduksi vitamin K


teroksidasi sehingga aktivasi
faktor pembekuan darah
terganggu

Aditif

menurunkan metabolisme
klorpropamid
Meningkatkan efek
hipoglikemia dengan
menurunkan metabolisme
tolbutamid

Anda mungkin juga menyukai