Anda di halaman 1dari 2

KUESIONER KONSEP DIRI

Perubahan Gambar Diri:


1. Apakah anda merasa malu jika berat badan anda semakin kurus?
2. Apakah anda merasa malu jika terjadi perubahan warna kulit saat pengobatan?
3. Apakah orang-orang dekat anda mengalami perubahan sikap kepada anda setelah
mengetahui anda terinfeksi HIV?
4. Saya tetap menerima perubahan tubuh saya.
Perubahan Ideal Diri:
5.

Saya merasa berkecil hati setelah saya mengetahui positif HIV.

6.

Saya tidak merasa sedih walaupun saya terdiagnosa HIV positif.

7.

Saya meras tidak berdaya dan malas untuk beraktifitas.

8.

Saya ingin diterima oleh orang-orang terdekat saya walaupun saya terjangkit HIV.

9.

Saya berharap saya dapat lebih menghargai diri saya sendiri.

Perubahan harga Diri:


10. Saya sering menyalahkan diri sendiri dan merasa orang yang tak berguna.
11. Kadang-kadang saya berpikir saya tidak baik sama sekali dan penuh dosa.
12. Saya merasa malu pada diri sendiri dan pada Tuhan.
13. Saya tidak punya pikiran untuk melakukan bunuh diri.
14. Saya masih tetap senang bergaul dengan orang lain.
Perubahan Peran:
15. Sejak dinyatakan terinfeksi HIV saya meras gagal sebagai ayah/anak.
16. Saya tetap dilibatkan dalam kegiatan keluarga.
17. Saya memaksa diri saya untukmengerjakan sesuatu.
18. Saya masih tetap bekerja dan masih aktif dalam kegiatan.
Perubahan Identitas:

19. Sejak saya tahu status saya positif HIV, jika ada masalah saya sering salah dalam bertindak
dan mengambil keputusan dan saya takut berdekatan dengan orang lain atau keluarga karena
khawatir penyakit saya menularkan pada orang lain atau keluarga.
20. Sejak saya dinyatakan positif HIV, saya tetap merasa yakin ada harapan di masa depan.

Anda mungkin juga menyukai