Anda di halaman 1dari 4

Metode penentuan luas

permukaan
Metode adsorpsi

Metode Penentuan Luas Permukaan


Luas permukaan suatu sampel serbuk dapat
ditentukan dengan mengetahui distribusi
ukuran partikel.
1. Metode Adsorpsi
2. Metode Permeabilitas Udara

Metode Adsorpsi
Jumlah zat terlarut suatu gas atau cairan yang
diadsorbikan diatas sampel serbuk tersebut
untuk membentuk suatu lapis tunggal atau
monolayer.
Partikel-partikel yang memiliki luas
permukaan spesifik yang besar merupakan
adsorben yang baik untuk adsorbsi gas dan zat
terlarut dari larutan.

Dalam menentukan
permukaan
adsorben, volume
gas yang teradsorpsi
(cm3) / adsorben (g)
dapat diplot
terhadap tekanan
gas tersebut pada
suhu yang konstan
untuk menghasilkan
suatu isotermal.

Anda mungkin juga menyukai