Anda di halaman 1dari 8

ILMU BEDAH KHUSUS

VETERINER
URETHROTOMY

URETHROTOMY
Pembedahan uretra dengan insisi untuk mengeluarkan

kalkuli
Indikasinya dilakukan apabila kalkuli pada urethra cukup
besar dan tidak dapat terdorong ke kantong kencing

PREOPERASI
Mempersiapkan alat, bahan, dan obat.

Mempersiapkan ruang operasi


Mempersiapkan pasien
Mempersiapkan operator

ANASTESI
Dapat menggunakan anastesi umum, epidural, dan

anastesi lokal.
Bila uremia akibat obstruksi kalkuli disarankan
menggunakan anastesi lokal atau epidural.
Gunakan adalah atropin sulfat dan xylasin untuk
premedikasi dan untuk anastesi umum menggunakan
ketamin.

OPERASI URETHROTOMY
Insisi diatas urethra diantara os penis dan skrotum atau

melalui prescrotalis sepanjang 2-3 cm.


Deteksi keberadaan kristal menggunakan kateter
Insisi bagian urethra yang terjadi obstruksi
Keluarkan kalkuli secara hati hati lalu bilas dengan NaCl
Fisiologis

Lanjutan
kemudian kateter didorong masuk ke kantong kencing

dan urethra yang terinsisi dibiarkan sampai sembuh


dengan sendirinya tanpa jahitan
jaringan subkutan dijahit dengan pola sederhana menerus
menggunakan benang plain catgut 3/0
kulit dijahit dengan benang nonabsorable dengan pola
jahitan sederhana terputus.

PASCA OPERASI
Antibiotika

Antiseptik
Elizabeth collar
jauhkan hewan dari hewan lain
Obat golongan tranquilization diperlukan bagi hewan yang

hiperaktif

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai