Abstrak

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 18

PENGARUH GROWTH OPPORTUNITIES, LEVERAGE, DAN STRUKTUR

KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP KONSERVATISME


AKUNTANSI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DAN
NON MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA
EFEK INDONESIA PERIODE 2009-2013

Skripsi Oleh :

ANDRI ARSEN0
01101403110
Akuntansi
Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Meraih
Gelar Sarjana Ekonomi
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
UNIVERSITAS SRIWIJAYA
FAKULTAS EKONOMI
2014

LEMBAR PERSETUJUAN UJIAN KOMPREHENSIF

PENGARUH GROWTH OPPORTUNITIES, LEVERAGE, DAN STRUKTUR


KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP KONSERVATISME
AKUNTANSI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DAN
NON MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA
EFEK INDONESIA PERIODE 2009-2013
Disusun oleh:
Nama

: Andri Arseno

Nim

: 011101403110

Fakultas

: Ekonomi

Jurusan

: Akuntansi

Bidang Kajian/Konsentrasi

: Teori Akuntansi

Disetujui untuk digunakan dalam ujian komprehensif


TANGGAL PERSETUJUAN

Tanggal

: 06 / 06 / 2014

DOSEN PEMBIMBING

Ketua

:
Mukhtaruddin, SE, MSi, Ak CA
NIP. 196712101994021001

Tanggal

: 06 / 06 / 2014

Anggota :
H Dewa Saputra, SE, MM, Ak
NIP. 196312271992031004

LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI

ii

PENGARUH GROWTH OPPORTUNITIES, LEVERAGE, DAN STRUKTUR


KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP KONSERVATISME
AKUNTANSI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DAN
NON MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA
EFEK INDONESIA PERIODE 2009-2013
Disusun oleh:
Nama

: Andri Arseno

Nim

: 01101403110

Fakultas

: Ekonomi

Jurusan

: Akuntansi

Bidang Kajian

: Teori Akuntansi

Telah diuji dalam ujian komprehensif pada tanggal dan telah memenuhi syarat untuk
diterima.
Panitia Ujian Komprehensif
Palembang, 3 September 2014
Ketua,

Anggota,

Anggota,

Mukhtaruddin, SE, MSi, Ak CA

Yulia Saftiana, SE., M.Si., Ak

Ermadiani, SE., MM., Ak., CA.

NIP 196712101994021001

NIP 19670701199203200

NIP 19660820199402001

Mengetahui,
Ketua Jurusan

Ahmad Subeki, SE, MM, Ak


NIP 196508161995121001

SURAT PERNYATAAN INTEGRITAS KARYA ILMIAH

iii

Yang bertanda tangan di bawah ini :


Nama
NIM
Jurusan
Fakultas

: Andri Arseno
: 01101403110
: Akuntansi
: Ekonomi

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi saya yang berjudul :


Pengaruh Growth Opportunities, Leverage, Dan Struktur Kepemilikan Manajerial
Terhadap Konservatisme Akuntansi Pada Perusahaan Manufaktur Dan Non
Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2013
Pembimbing
Ketua
Anggota
Tanggal Ujian

:
: Mukhtaruddin, SE, MSi, Ak CA
: H. Dewa Saputra, SE, MM, Ak
: 3 September 2014

Adalah benar-benar hasil karya saya sendiri di bawah bimbingan tim


pembimbing. Di dalam skripsi ini tidak ada hasil karya orang lain yang saya salin
keseluruhan atau sebagian tanpa menyebutkan sumber aslinya.
Demikianlah surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan
apabila dikemudian hari ternyata pernyataan saya ini tidak benar, maka saya bersedia
menerima sanksi sesuai dengan peraturan, termasuk pembatalan gelar kesarjanaan
saya.
Palembang, 3 September 2014
Pembuat Pernyataan,

ANDRI ARSENO
NIM 01101403110
MOTTO DAN PERSEMBAHAN

iv

Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan,


maka apabila kamu telah selesai (dari suatu urusan),
kerjakan dengan sesungguhnya (urusan) yang lain,
dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap.
(Q.S: Al- Insyiroh 6-8)

Sesungguhnya semua urusan (perintah),


apabila Allah menghendaki segala sesuatunya,
Allah hanya berkata Jadilah maka jadilah.
(Q.S: Yasin 82)

Skripsi ini dipersembahkan untuk:

Orang tua tersayang

Kakak dan adikku tersayang

Sahabat-sahabatku

Teman-teman Akuntansi 10

Almamaterku

KATA PENGANTAR

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan karunia-Nya
sehingga saya dapat menyelesaikan penelitian dan skripsi yang berjudul Pengaruh
Growth Opportunities, Leverage, Dan Struktur Kepemilikan Manajerial
Terhadap Konservatisme Akuntansi Pada Perusahaan Manufaktur Dan Non
Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2013.
Skripsi ini adalah untuk memenuhi salah satu syarat kelulusan dalam meraih derajat
sarjana Ekonomi program Strata Satu (S-1) Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penyususnan skripsi ini masih
banyak kekurangan dan keterbatasan. Walaupun demikian, penulis berusaha dengan
segenap kemampuan dan pengetahuan yang dimilikiuntuk menyajikan skripsi ini
dengan sebaik-baiknya. Kritik dan saran yang sifatnya membangun, sangat penulis
harapkan untuk penyempurnaan skripsi ini dan penulis berharap skripsi ini dapat
memberikan manfaat bagi semua pihak.
Dalam penyususnan skripsi ini, penulis banyak mendapatkan pengalaman,
pengetahuan , petunjuk, bimbingan serta dukunagan doa dari berbagai pihak yang
begotu besar manfaatnya bagi penulis sampai akhirnya penulis dapat menyelesaikan
skripsi ini.

Palembang, 3 September 2014

Andri Arseno

vi

ABSTRAK
PENGARUH GROWTH OPPORTUNITIES, LEVERAGE, DAN STRUKTUR KEPEMILIKAN
MANAJERIAL TERHADAP KONSERVATISME AKUNTANSI PADA PERUSAHAAN
MANUFAKTUR DAN NON MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR
DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2009-2013

Oleh:
Andri Arseno
Penerapan konservatisme pada laporan keuangan memang masih banyak
menimbulkan pro dan kontra, akan tetapi penelitian ini lebih menuju ke arah pro
dalam penerapannya karena dapat meminimalisir perilaku oportunistik manajer dalam
melaporkan labanya. Hal tersebut dapat menimbulkan konflik teori agensi antara
pemilik dan manager sebagai pengelolanya. Konflik keagenan tersebut kemudian
menimbulkan konservatisme akuntansi. Oleh karana itu, suatu mekanisme diperlukan
untuk mengatasi konflik yang muncul. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk
mengetahui pengaruh growth opportunities, leverage, dan struktur kepemilikan
manajerial terhadap konservatisme akuntansi
Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek
Indonesia tahun 2009-2013. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling
untuk menentukan jumlah sampel yang digunakan, dan dari metode tersebut
didapatkan 42 sampel. Model analisis jalur dan statistik korelasi digunakan untuk
analisis data.
Hasil penelitian membuktikan bahwa 1) Growth opportunities berpengaruh
positif tidak signifikan terhadap konservatisme akuntansi. 2) Leverage berpengaruh
positif tidak signifikan terhadap konservatisme akuntansi. 3) Struktur Kepemilikan
Manajerial berpengaruh positif tidak signifikan terhadap konservatisme akuntansi. 4)
Growth opportunities berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kepemilikan
manajerial. 5) Leverage berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kepemlikan
manajerial. 6) Growth opportunities berpengaruh positif signifikan terhadap
Leverage. Penelitian ini memiliki keterbatasan, yaitu jumlah sampel yang berjumlah
hanya 42 perusahaan dan ada satu sampel yang secara statistik menunjukkan hasil
yang signifikan.
Kata kunci : Teori Agensi, Growth opportunities, Leverage, Struktur kepemilikan
manajerial, Konservatisme akuntansi
Ketua,

Palembang, 3 September 2014


Anggota,

Mukhtaruddin, SE, M.Si, Ak, CA


NIP. 196712101994021001

H. Dewa Saputra, SE, MM, Ak


NIP. 196312271992031004
Mengetahui,
Ketua Program,

Ahmad Subeki, SE, MM, Ak, CA


NIP. 196508161995121002
vii

ABSTRACT
THE INFLUENCE OF GROWTH OPPORTUNITIES, LEVERAGE, AND MANAGERIAL
OWNERSHIP TOWARDS ACCOUNTING CONSERVATISM AT LISTED
MANUFACTURING AND NON MANUFACTURING COMPANY
IN INDONESIAN STOCK EXCHANGE
PERIOD OF 2009-2013

By:
Andri Arseno; Mukhtaruddin, SE, M.Si, Ak, CA;
Dewa Saputra, SE, MM, Ak.
.
The application of conservatism on accounting in the financial statement still
raised the pro and contra. However, this study more leaded to pro opinion because it
could minimize the managers oppotunistic behavior on reporting their profit. This
could create agency theory conflict between owners and managers as the
administrator. Those agency conflict then cause earning management. Therefore, a
mechanism was needed to resolve the conflicts that have been raised. The purpose of
this study was to find out the influence of Growth Opportunities, Leverage, and
Managerial ownership towards accounting conservatism.
The population in this study was manufacturing and non manufacturing the
company listed on the Indonesia Stock Exchange at 2008-2012. This study used
purposive sampling method to determine the samples, which obtained 42 samples.
Path analysis model and descriptive corelations were used for data analysis.
The results described that 1) Growth opportunities had unsignificant positive
effect towards the accounting conservatism. 2) Leverage had unsignificant positive
effect towards the accounting conservatism. 3) Managerial ownership had
unsignificant positive effect towards the accounting conservatism. 4) Growth
opportunities had unsignificant positive effect towards the managerial ownership. 5)
Leverage had unsignificant positive effect towards the managerial ownership. 6)
Growth opportunities had significant positive effect towards the leverage. This study
had limitation, where the number of sample was taken only from 42 companies and
there was one sample showed significant results statistically.
Key words: Agency thoery, Growth opportunities, Leverage, Managerial ownership,
Accounting conservatism
Ketua,

Palembang, 3 September 2014


Anggota,

Mukhtaruddin, SE, M.Si, Ak, CA


NIP. 196712101994021001

H. Dewa Saputra, SE, MM, Ak


NIP. 196312271992031004
Mengetahui,
Ketua Program,

Ahmad Subeki, SE, MM, Ak, CA


NIP. 196508161995121002
viii

SURAT PERNYATAAN

Kami dosen pembimbing skripsi menyatakan bahwa abstraksi skripsi dari mahasiswa
Nama

: Andri Arseno

NIM

: 01101403110

Judul Skripsi

: Pengaruh Growth Opportunities, Leverage, Dan Struktur

Kepemilikan Manajerial Terhadap Konservatisme Akuntansi Pada


Perusahaan Manufaktur Dan Non Manufaktur Yang Terdaftar Di
Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2013

Telah kami periksa cara penulisan, grammar, maupun susunan tensesnya dan kami
setujui untuk ditempatkan pada lembar abstrak.

Palembang, 3 September 2014

Pembimbing Skripsi
Ketua,

Anggota,

Mukhtaruddin, SE, MSi, Ak CA

H. Dewa Saputra., SE., MM., Ak.

NIP 196712101994021001

NIP 196312271992031004

ix

RIWAYAT HIDUP
Nama Mahasiswa

: Andri Arseno

Jenis Kelamin

: Laki-Laki

Tempat/Tanggal Lahir

: Palembang, 27 September 1992

Agama

: Islam

Alamat Rumah (Orang Tua)

: Jln. Pertahanan Lrg Kelapa III NO. 2095 RT


53 RW 12 Kelurahan 16 ulu Kecamatan SU
II Palembang

Alamat Email

: andriarseno@yahoo.co.id

Pendidikan Formal :
Sekolah Dasar

: SD Negeri 106 Palembang

SLTP

: SMP Negeri 30 Palembang

SMU

: SMA Negeri 8 Palembang

Pendidikan Non Formaal

:-

Pengalaman Organisasi

:-

UCAPAN TERIMA KASIH

Puji dan Syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas
berkat dan rahmat-Nya, penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Pengaruh
Growth Opportunities, Leverage, Dan Struktur Kepemilikan Manajerial Terhadap
Konservatisme Akuntansi Pada Perusahaan Manufaktur Dan Non Manufaktur Yang
Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2013 sebagai salah satu syarat
dalam mencapai gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas Ekonomi Universitas
Sriwijaya. Pada kesempatan ini, penulis mengucapkan terima kasih kepada semua
pihak yang telah membantu dan memberikan dukungan baik moril maupun materiil
dalam penulisan skripsi ini, antara lain:

Ibu Prof. Dr. Hj. Badia Perizade, M.B.A., PhD, Rektor Universitas Sriwijaya.

Bapak Prof. Dr. Taufik Marwah, S.E., M.Si., Dekan Fakultas Ekonomi
Universitas Sriwijaya.

Bapak Ahmad Subeki S.E., M.M., Ak., Ketua Jurusan Akuntansi Fakultas
Ekonomi Universitas Sriwijaya.

Bapak Mukhtaruddin, SE, MSi, Ak CA Pembimbing I yang telah memberikan


petunjuk, bimbingan dan pengarahan dalam penulisan skripsi ini.

Bapak H. Dewa Saputra., SE., MM., Ak. Pembimbing II yang telah meluangkan
waktu untuk membimbing penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

Ibu Shelly Febriani Kartasari, SE, Msi, Ak. sebagai dosen Pembimbing
Akademik.

Semua Bapak/Ibu dosen yang telah memberikan ilmu pengetahuan selama penulis
mengikuti kuliah di Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya.

Kedua orang tua tercinta, terima kasih untuk semangatnya, nasihat, dan
pengorbanan yang telah diberikan baik moril maupun materiil, serta doa-doa
yang tidak henti-hentinya dipanjatkan.

xi

Saudaraku Ruli Arseno dan Ratri Arseno, terima kasih untuk semangat, doa dan
motivasi yang diberikan.

Fathurrahman, Yehezkiel, Rio Natanael, Derry, Zefanye Ece dan seluruh temanteman

satu

angkatan

Jurusan

Akuntansi

2010,

terima

kasih

atas

kebersamaannya selama hampir 4 tahun terakhir ini.

M Hikam Ardiansyah sebagai kakak tingkat yang juga membantu dalam


penyusunan skripsi ini serta Asrul Adli, Azlia, Fara, Harliani, Hefina, Shendy,
teman satu pembimbing yang saling membantu dan memberi semangat selama
bimbingan skripsi.

Dan kepada semua pihak-pihak lain yang turut membantu dalam penyusunan
skripsi yang tidak bisa disebutkan satu per satu, penulis ucapkan terima kasih
banyak atas semangat dan bantuannya.
Hanya ucapan terima kasih dan doa yang dapat saya haturkan atas segala jasa

dan kebaikan yang telah diberikan selama ini, semoga Tuhan Yang Maha Esa
membalas budi baik dan melimpahkan berkah kepada kita semua. Aamiin.

Penulis

Andri Arseno

xii

DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL
.......................................................................
i
HALAMAN PERSETUJUAN UJIAN KOMPREHENSIF
............
ii
HALAMAN PERSETUJUAN SKRIPSI ................................................
iii
HALAMAN PERNYATAAN INTEGRITAS KARYA ILMIAH
...... iv
HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN ....................................
v
KATA PENGANTAR
........................................................................
vi
ABSTRAK ................................................................................................
vii
ABSTRACT ................................................................................................
viii
HALAMAN PERNYATAAN GRAMMAR
....................................
ix
RIWAYAT HIDUP ....................................................................................
x
UCAPAN TERIMA KASIH
............................................................
xi
DAFTAR ISI
....................................................................................
xiii
DAFTAR TABEL ....................................................................................
xvi
DAFTAR GAMBAR
........................................................................
xvii
DAFTAR LAMPIRAN
........................................................................
xviii
BAB I

PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah
................................................
1.2 Perumusan Masalah
............................................................
1.3 Tujuan Penelitian
............................................................
1.4 Manfaat Penelitian
............................................................
1.5 Sistematika Penulisan ............................................................

1
7
7
8
9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA


2.1 Landasan Teori
...........................................................
2.1.1 Teori Keagenan ...........................................................
2.1.2 Faktor Pemilihan Konservatisme ...................................
2.1.2.1 Growth Opportunities
...................................
2.1.2.2 Leverage ...........................................................
2.1.2.3 Kepemilikan Manajerial ...................................

11
11
16
16
17
19

2.1.3 Konservatisme Akuntansi ...............................................

22

2.2 Penelitian Terdahulu ...........................................................


2.3 Kerangka Pemikiran ...........................................................
2.4 Hipotesis
.......................................................................

25
26
29

xiii

2.4.1 Pengaruh growth opportunities terhadap konservatisme..


2.4.2 Pengaruh leverage terhadap konservatisme
...........
2.4.3 Pengaruh kepemilikan manajerial terhadap konservatisme
2.4.4 Pengaruh growth opportunities terhadap konservatisme..
2.4.5 Pengaruh leverage terhadap konservatisme
...........
2.4.6 Pengaruh kepemilikan manajerial terhadap konservatisme

30
31
32
33
34
35

BAB III METODOLOGI PENELITIAN


3.1 Teknik Penentuan Populasi dan Sampel
........................
3.1.1 Populasi .........................................................................
3.1.2 Sampel ........................................................................
3.2 Teknik Pengumpulan Data
................................................
3.2.1 Jenis Data
............................................................
3.2.2 Sumber Data ............................................................
3.2.3 Pengumpulan Data
.................................................
3.3 Definisi Operasional dan Pengukuan Variabel ........................
3.3.1 Definisi Operasional ................................................
3.3.2 Pengukuran Variabel ................................................
3.4 Teknik Analisis Data dan Uji Hipotesis........................
41
3.4.1 Analisis Jalur ............................................................
3.4.2 Uji Hipotesis ............................................................

36
36
36
37
37
37
38
38
38
39
41
41

BAB IV GAMBARAN UMUM DATA SAMPEL


4.1 Data Penelitian .......................................................................

44

4.2 Gambaran Data Variabel Penelitian Tahun 2009

............

48

4.3 Gambaran Data Variabel Penelitian Tahun 2010

............

50

4.4 Gambaran Data Variabel Penelitian Tahun 2011

............

52

4.5 Gambaran Data Variabel Penelitian Tahun 2012

............

54

4.6 Gambaran Data Variabel Penelitian Tahun 2013

............

56

................................................

58

........................................................................

61

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN


5.1 Analisis Statistik Korelasi
5.2 Uji Hipotesis

5.2.1 Hasil Uji F

............................................................

61

5.2.2 Hasil Uji T

............................................................

63

xiv

5.2.3 Menguji Koefisien Regresi


5.3 Pembahasan Hasil

....................................

62

............................................................

68

5.3.1 Hubungan Growth Opportunities Dengan Konservatisme..

68

5.3.2 Hubungan Leverage Dengan Konservatisme

70

............

5.3.3 Hubungan Kepemilikan Manajerial Dengan Konservatisme

72

5.3.4 Hubungan Growth Opportunities Dengan Kepemilikan..

74

5.3.5 Hubungan Leverage Dengan Kepemilikan Manajerial....

76

5.3.6 Hubungan Growth Opportunities Dengan Leverage........

78

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN


6.1 Kesimpulan

.........................................................................

80

.....................................................................................

81

6.3 Keterbatasan Penelitian ............................................................

82

6.2 Saran

DAFTAR PUSTAKA

........................................................................

83

LAMPIRAN

DAFTAR TABEL
Halaman
Tabel 3.1. Kriteria Pengambilan Sampel Penelitian ...........................................37
Tabel 4.1. Daftar Sampel Perusahaan Manufaktur .............................................45
Tabel 4.2. Daftar Sampel Perusahaan Non Manufaktur .....................................46
Tabel 4.3. Daftar Sampel Perusahaan .................................................................47
Tabel 4.4. Data Variabel Penelitian Tahun 2009 .................................................48

xv

Tabel 4.5. Data Variabel Penelitian Tahun 2010 .................................................50


Tabel 4.6. Data Variabel Penelitian Tahun 2011 .................................................52
Tabel 4.7. Data Variabel Penelitian Tahun 2012 .................................................54
Tabel 4.8. Data Variabel Penelitian Tahun 2013 .................................................56
Tabel 5.1. Corelations

.............................................................................. 59

Tabel 5.2. Korelasi antar variabel

.................................................................. 59

Tabel 5.3. Frekuensi Konservatisme Akuntansi

.......................................... 60

Tabel 5.4. Anova 1 .......................................................................................... 61


Tabel 5.5. Anova 2 .......................................................................................... 62
Tabel 5.6. Anova 3 .......................................................................................... 62
Tabel 5.7. Coeficients 1

.............................................................................. 63

Tabel 5.8. Coeficients 2

.............................................................................. 64

Tabel 5.9. Coeficients 3

.............................................................................. 64

DAFTAR GAMBAR
Halaman
Gambar 2.1. Kerangka Pemikiran.........................................................................29
Gambar 5.1. Koefisien jalur...................................................................................65

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1

Halaman
Data Variabel perusahaan Tahun 2009 ........................................86

Lampiran 2

Data Variabel perusahaan Tahun 2010 ........................................90

Lampiran 3

Data Variabel perusahaan Tahun 2011 ........................................94

Lampiran 4

Data Variabel perusahaan Tahun 2012 ........................................98

Lampiran 5

Data Variabel perusahaan Tahun 2012 ........................................102

xvii

Lampiran 6

Hasil Output Penghitungan SPSS.................................................106

xviii

Anda mungkin juga menyukai