Anda di halaman 1dari 38

SILABUS

1.

Identitas Perguruan Tinggi


a. Perguruan Tinggi
b. Fakultas
c. Jurusan/Prodi

: UNESA Surabaya
:
:

Identitas Mata Kuliah


a. Nama Mata Kuliah
b. Kode Mata Kuliah
c. Semester
d. Bobot

: Pendidikan Kewarganegaraan
: 90120207
: Ganjil dan Genap
: 2 SKS

3.
4.

Mata Kuliah Prasyarat


a. Status Mata Kuliah
b. Sifat Mata Kuliah

:: MPK
: Wajib

5.

Standar Kompetesi
:
Memiliki wawasan, sikap dan perilaku sebagai warga masyarakat, warga bangsa
dan warga negara yang baik dalam rangka mempertahankan kelangsungan hidup
bangsa dan negara Indonesia menuju kejayaannya sesuai dengan tujuan dan citacita nasional

6.

Deskripsi Mata Kuliah


:
Memberikan pembekalan konsep-konsep dasar tentang : Warga Negara,
masyarakat, bangsa, Negara, HAM, Demokrasi, Wawasan Nusantara, Ketahanan
Nasional serta Polstranas agar di dalam diri peserta didik tumbuh pola pikir, pola
sikap dan pola tindak yang didasarkan pada kecintaan akan tanah air dan NKRI.

7.

Pendekatan Pembelajaran

2.

8.
9.
10.
11.

: Langsung, kooperatif, dan pembelajaran


berdasarkan masalah
Media Pembelajaran
: OHP
Asesmen
: Tes, Observasi, Portofolio
Tugas-tugas Mahasiswa
: Individu dan kelompok
Daftar Rujukan
:
1.
Tim Pendidikan Kewarganegaraan MPK-UNESA, Pendidikan
Kewarganegaraan, UPRESS Surabaya, 2005
2.
Tim Dosen UGM, Pendidikan Kewarganegaraan, Paradikma,
Yogyakarta, 2002
3.
S. Sumarsono, dkk, Pendidikan Kewarganegaraan, Penerbit PT.
Gramedia Pustaka Utama, Jakarta, 2001
4.
E. Shobirin Nadj dan Naning Marinah, Diseminasi Hak Asasi Manusia,
(Perspektif dan Aksi), CESDA LP3ES, Jakarta, 2000
5.
.., UU RI No. 2 dan 3 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara RI dan
Pertahanan Negara, Penerbit Citra Umbara, Bandung, 2002

6.
7.
12.
Pert.
Ke

UU yang relevan dengan materi pembelajaran.


UU / Peraturan perundangan yang berlaku.

Rincian Perkuliahan : 16 kali Tatap Muka @ 100 menit, Terstruktur = 120


menit, Mandiri 120 menit. Total : 340 menit/minggu
Kompetensi Dasar

1.

Mahasiswa
memahami,
menghayati, dan
menjelaskan
Pendidikan
Kewargenegaraan

Mahasiswa mengenal
dan menjelaskan
konsep bangsa, rakyat,
masyarakat, dan warga
Negara

Indikator Hasil
Belajar
a. Mahasiswa dapat
memahami dan
menjelaskan visi
dan misi PKn
b. Mahasiswa dapat
memahami dan
menjelaskan latar
belakang PKn
c. Mahasiswa dapat
memahami dan
menjelaskan
sejarah
perkembangan
mata kulian PKn

Kegiatan
Pembelajaran
- Pembelajaran
langsung,
- Tanya jawab,
- Pemberian
ilustrasi

Mahasiswa dapat
mengenal dan
menjelaskan konsep
bangsa, rakyat,
masyarakat, dan
warga negara

Pembelajaran
kooperatif
Presentasi
pengalaman
belajar
tentang
bangsa,
rakyat,
masyarakat,
dan warga
Negara

Rujukan
Buku 1, hal 14, 27-29
Buku 2, hal 16
Buku 3, hal 13
Buku 6, hal 39

Buku 2, hal 611


Buku 3, bal 714

3-4

Mahasiswa dapat
memahami,
mengenali, dan
menjelaskan bangsa,
rakyat, masyarakat,
dan warga Negara

5-6

Mahasiswa dapat
memahami dan
mengimplementasikan
bela Negara sesuai
profesi kedudukannya
sebagai WNI

7- 8

Mahasiswa dapat
memahami,
menjelaskan konsep
serta
mengimplementasikan
HAM sebagai WNI

a. Mahasiswa dapat
- Diskusi
menjelaskan
- Presentasi
terbentuknya
- Pengalaman
bangsa Indonesia
belajar
b. Mahasiswa dapat
tentang
menjelaskan
bangsa,
konsep rakyat dan
rakyat, dan
masyarakat
WNI
Indonesia
- Pembelajaran
c. Mahasiswa dapat
langsung
menjelaskan
terbentuknya
Negara Indonesia
d. Mahasiswa dapat
menjelaskan WNI
(asli dan
naturalisasi) dan
syarat-syarat
menjadi WNI
a. Mahasiswa dapat
- Diskusi
menjelaskan
- Presentasi
makna bela
Pengalaman
Negara
belajar tentang
b. Mahasiswa dapat
bela Negara,
mengimplementasi
dasar
kan bela Negara
melaksanakan
dalam menghadapi
bela Negara
segala ancaman,
tantangan,
hambatan, dan
gangguan,
(ATHG) terhadap
NKRI

Buku 1, hal
27-28
Buku 6, hal 39

a. Mahasiswa dapat
memahami konsep
HAM
b. Mahasiswa dapat
menjelaskan
sejarah HAM
c. Mahasiswa dapat
mengetahui hak
pribadi,
menghargai hak
orang lain
d. Mahasiswa sadar

Buku 1, hal
30-39
Buku 2, hal
11-30
Buku 3, hal
21-39

- Pembelajaran
berdasarkan
masalah
- Presentasi
pengalaman
belajar tentang
HAM

Buku 1, hal
29-30
Buku 6, hal 39

akan kewajiban
menghormati hak,
baik hak pribadi
maupun hak orang
lain
e. Mahasiswa patuh
terhadap
perundangundangan di
Indonesia
9
10

Mahasiswa dapat
memahami hak dan
kewajibannya sebagai
WNI

1112

Mahasiswa memahami
makna demokrasi dan
mengimplementasikan
dalam
konteks
kehidupan berbangsa
dan
bernegara
Indonesia

1314

Mahasiswa memahami
dan
mengimplementasikan
wawasan
nasional
dalam
kehidupan

USS
a. Mahasiswa dapat
menjelaskan,
mengimplementasi
kan dalam
kehidupan
berbangsa dan
bernegara
Indonesia
b. Mahasiswa sadar
akan hak dan
kewajiban sebagai
WNI
a. Mahasiswa dapat
memahami konsep
demokrasi
b. Mahasiswa dapat
menghayati makna
kehidupan
demokrasi
c. Mahasiswa dapat
mengimplementasi
kan dalam
kehidupan yang
demokratis sesuai
dengan filosofi
bangsa Indonesia
mewujudkan
tujuan dan cita-cita
bangsa Indonesia
a. Mahasiswa dapat
menjelaskan
pentingnya
wawasan nasional
bagi suatu bangsa

- Pembelajaran
langsung
- Tanya jawab

Buku 1, hal
27-29
Buku 3, hal 314

- Orientasi
klasikal
- Studi pustaka
- Diskusi

Buku 1, hal
11-26
Buku 2, hal
25-32
Buku 3 hal 1932

- Pembelajaran
langsung
- Diskusi

Buku 1, hal
40-61
Buku 2, hal
31-58
Buku 3, hal

berbangsa
bernegara

15

16

dan b. Mahasiswa dapat


memahami dan
menjelaskan
wawasan nasional
bangsa Indonesia
c. Mahasiswa dapat
mengimplementasi
kan wawasan
nusantara dalam
mewujudkan
NKRI
Mahasiswa dapat
a. Mahasiswa dapat
menggunakan
menjelaskan
TANNAS sebagai
konsep TANNAS
pisau analisis dalam
b. Mahasiswa dapat
menyelesaikan
menjelaskan
fenomena sosial dalam
fungsi TANNAS
kehidupan berbangsa
c. Mahasiswa dapat
dan bernegara
menggunakan
TANNAS sebagai
pisau analisis
dalam pemecahan
masalah-masalah
kehidupan
berbangsa dan
bernegara
d. Mahasiswa dapat
menjelaskan
hubungan
wawasan
nusantara dengan
TANNAS
Mahasiswa memahami a. Mahasiswa dapat
politik dan strategi
menjelaskan
nasional
pentingnya
POLSTRANAS
dalam mengelola
penyelenggaran
pemerintahan
b. Mahasiswa dapat
menjelaskan
proses penyusunan
pembangunan
nasional sesuai
dengan
POLSTRANAS

54-100
Buku 6, hal
13-51

- Pembelajaran
langsung
- Inventarisir
aspek
kehidupan
nasional
- Model Jigsaw

Buku 1, hal
63-84
Buku 2, hal
59-135
Buku 3, hal
102-128

- Pembelajaran
langsung
- Inventarisir
dan strategi
penggunaan
potensi
nasional
- Diskusi

Buku 1, hal
85-101
Buku 3, hal
137-177
Buku 6, hal
125-159

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Kuliah
: Pendidikan Kewarganegaraan
Jurusan/Prodi
: PMP-KN/PPKN dan Administrasi Negara
Semester/SKS
: Ganjil/Genap)/ 2 SKS
Pertemuan ke
: 1 dan 2
Alokasi Waktu: 4 x 50 menit (2 x Tatap muka)
Standar Kompetesi :
Memiliki wawasan, sikap dan perilaku sebagai warga masyarakat, warga bangsa
dan warga negara yang baik dalam rangka mempertahankan kelangsungan hidup
bangsa dan negara Indonesia menuju kejayaannya sesuai dengan tujuan dan citacita nasional
Kompetensi Dasar

:
Mahasiswa memahami, menghayati, dan menjelaskan Pendidikan
Kewargenegaraan

Indikator :
o Menjelaskan latar belakang diberikannya mata kuliah PKn
o Menjelaskan tujuan PKn
o Menganaisis arti pentingnya PKn dalam kehidupan berbangsa dan
bernegara
o Memahami sejarah perkembanganPKn
I. Tujuan Pembelajaran
a. Mahasiswa dapat menjelaskan latar belakang diberikannya mata kuliah PKn
dengan benar
b. Mahasiswa dapat menjelaskan tujuan PKn dengan tepat
c. Mahasiswa dapat menganalisis arti pentingnya PKn dalam kehidupan berbangsa
dan bernegara dengan benar
d. Mahasiswa dapat menjelaskan sejarah perkembangan PKn dengan benar
II. Materi Pembelajaran
1.
Latar belakang (sejarah perjuangan bangsa, Globalisasi dan sistem pendidikan
nasional)
2.
Tujuan PKn
3.
Sejarah perkembangan PKn
III. Metode Pembelajaran
Pendekatan
Model Pembelajaran
Strategi Pembelajaran

: Kontekstual
: Langsung
: Ceramah, tanya jawab

IV. Langkah-langkah Pembelajaran


1. Pertemuan ke-1 (100 menit)
b. Kegiatan Awal (15 menit)
1. Mengeksplorasi pemahaman awal mahasiswa melalui proses tanya jawab.
2. Menggugah rasa ingin tahu mahasiswa dengan pertanyaan atau istilah-istilah
yang menantang.
3. Mengarahkan pembicaraan pada topik perkuliahan hari ini.
c. Kegiatan Inti (70 menit)
1. Dosen memberikan ceramah tentang materi latar belakang PKn
2. Dosen - mahasiswa tanya jawab
d. Kegiatan Akhir
1. Mahasiswa menyimpukan hasil belajar yang telah berlangsung
2. Dosen memberikan penguatan atas simpulan mahasiswa
3. Secara acak bertanya kepada mahasiswa dengan pertanyaan-pertanyaan yang
sifatnya mengulang.
4. Memberikan tugas untuk membaca tentang materi yang dibahas pada
pertemuan selanjutnya.
2.Pertemua ke-2 (100 menit )
1.
Kegiatan Awal (15 menit)
a. Mengeksplorasi pemahaman awal mahasiswa melalui proses tanya jawab.
b. Menggugah rasa ingin tahu mahasiswa dengan pertanyaan atau istilahistilah yang menantang.
c. Mengkaitkan materi yang sebelumnya dengan materi yang akan dibahas
hari ini.
2.Kegiatan Inti (70 menit)
1.
Dosen memberikan ceramah tentang materi tujuan PKn
2.
Dosenmahasiswa tanya jawab
3.
Dosen menjelaskan sejarah perkembangan PKn
4.
Dosenmahasiswa tanya jawab
4.

Kegiatan Akhir
1.
Mahasiswa menyimpukan hasil belajar yang telah berlangsung
2.
Dosen memberikan penguatan atas simpulan mahasiswa
3.
Secara acak bertanya kepada mahasiswa dengan pertanyaan-pertanyaan
yang sifatnya mengulang.
4.
Memberikan tugas untuk membaca tentang materi yang dibahas pada
pertemuan selanjutnya.

V. Alat/Bahan/Sumber :
1. Alat : OHP/LCD, White Board, Spidol
2. Buku wajib

VI. Penilaian
1. Pelaksanaan :
1. Penilaian dalam proses
2. Penilaian pada akhir pembelajaran
2 Bentuk Penilaian : Tes
3. Instrumen :
a. Tes dalam proses
1). keaktifan bertanya
2). pertanyaan tentang materi yang dibahas dan berbobot
3). aktif menanggapi pertanyaan yang dilontarkan dosen dan atau/ mahasiswa lain
4). tanggapan berbobot
b. Penilaian pada akhir pembelajaran
1) Tes : - Jelaskan latar belakang diberikannya PKn
- Jelaskan tujuan PKn
- Jelaskan arti penting PKn dalam kehidupan berbangsa dan bernegara
- Jelaskan sejarah perkembangan PKn
- Jelaskan pengertian bela negara
- Jelaskan alasan mengapa setiap warga negara wajib memiliki
kesadaran bela negara

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Kuliah
: Pendidikan Kewarganegaraan
Jurusan/Prodi
:
Semester/SKS
: Ganjil/Genap)/ 2 SKS
Pertemuan ke
:3
Alokasi Waktu: 2 x 50 menit (1 x tatap muka)
Standar Kompetesi :
Memiliki wawasan , sikap dan perilaku sebagai warga masyarakat, warga bangsa
dan warga negara yang baik dalam rangka mempertahankan kelangsungan hidup
bangsa dan negara Indonesia menuju kejayaannya sesuai dengan tujuan dan citacita nasional
Kompetensi Dasar

:
Mahasiswa memahami konsep bangsa, rakyat, masyarakat, dan
warga negara

Indikator :
- Menjelaskan konsep rakyat, bangsa, dan warga negara
- Menjelaskan proses terbentuknya bangsa Indonesia
- Menjelaskan konsep rakyat dan masyarakat Indonesia
- Menjelaskan terbentuknya Negara Indonesia
- Menjelaskan WNI (asli dan naturalisasi) dan syarat-syarat menjadi WNI
I. Tujuan Pembelajaran
1. Mahasiswa dapat menjelaskan konsep rakyat, bangsa dan negara
2. Mahasiswa dapat menilai bahwa proses terbentuknya bangsa Indonesia dengan
bangsa Prancis
3. Mahasiswa dapat menganalisis akibat dari proses terbentuknya bangsa Indonesia
dengan benar
4. Mahasiswa dapat menyimpulkan bahwa warga negara merupakan unsur penting
dalam berdirinya suatu negara
5. Mahasiswa dapat menyimpulkan bahwa warga negara merupakan penentu dalam
menjaga kelangsungan hidup negara bangsa
6. Mahasiswa dapat menjelaskan proses terbentuknya Negara Kesatuan Republik
Indonesia
II. Materi Pembelajaran
1.Konsep rakyat, bangsa dan negara
2.Rakyat, bangsa dan negara Indonesia
III. Metode Pembelajaran
Pendekatan
Model Pembelajaran

: Kontekstual
: Kooperatif

Strategi Pembelajaran

: Diskusi kelompok

IV. Langkah-langkah Pembelajaran


1.Kegiatan Awal (15 menit)
a.Mengeksplorasi pemahaman awal mahasiswa melalui proses tanya jawab.
b.Menggugah rasa ingin tahu mahasiswa dengan pertanyaan atau istilah-istilah yang
menantang.
c.Mengarahkan pembicaraan pada topik perkuliahan hari ini.
2.Kegiatan Inti (70 menit)
a.Dosen memberikan ceramah singkat tentang materi perkuliahan, dengan tetap
membuka forum tanya jawab langsung dengan mahasiswa.
b.Dosen meminta mahasiswa membentuk kelompok yang terdiri dari 4-5 orang
mahasiswa (kurang lebih 10 kelompok).
c.Dosen memberikan lembar pertanyaan pada masing-masing kelompok dengan
satu pertanyaan berbeda dan harus dikerjakan dalam tempo 3 menit.
d.Setiap 3 menit, lembar pertanyaan dipindahkan ke kelompok yang lain sehingga
masing-masing kelompok akan mengerjakan semua lembar pertanyaan yang
diberikan oleh dosen.
e.Masing-masing kelompok membuat kesimpulan jawaban dari lembar pertanyaan
pertama yang diterimanya.
f.Hasil diskusi ditempel di kelas dan mahasiswa diberikan waktu 10 menit untuk
melakukan orientasi hasil diskusi.
3.Kegiatan Akhir
a.Mahasiswa menyimpukan hasil belajar yang telah berlangsung
b.Dosen memberikan penguatan atas simpulan mahasiswa
c.Secara acak bertanya kepada mahasiswa dengan pertanyaan-pertanyaan yang
sifatnya mengulang.
d.Memberikan tugas untuk membaca tentang materi yang dibahas pada pertemuan
selanjutnya.
V. Alat/Bahan/Sumber:
1. Alat : OHP/LCD, White Board, Spidol
2. Sumber : Buku wajib
VI. Penilaian
1.Pelaksanaan :
a. Penilaian dalam proses
b. Penilaian pada akhir pembelajaran
2.Bentuk Penilaian : Tes dan Non-tes
3.Instrumen :
a. Observasi (individu) dalam kelompok
1) keaktifan mengemukakan ide-ide dalam kelompok
2). Ikut berperan aktif menanggapi pendapat teman dalam kelompok
3). Ikut berperan aktif dalam kelompok

b. Observasi kelompok :
1). Mampu menyampaikan ide-ide pada kelompok lain
2). Mampu mempertahankan ide
3). Mampu menanggapi pertanyaan kelompok lain
b. Penilaian pada akhir pembelajaran (dilakukan secara acak )
Tes : - Jelaskan pengertian rakyat, bangsa dan warga negara
- Jelaskan perbedaan antara warga negara dan penduduk
- Jelaskan cara memperoleh dan kehilangan warga negara Indonesia

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Kuliah
: Pendidikan Kewarganegaraan
Jurusan/Prodi
:
Semester/SKS
: Ganjil/Genap)/ 2 SKS
Pertemuan ke
:4
Alokasi Waktu: 2 x 50 menit (1 x Tatap muka)
Standar Kompetesi :
Memiliki wawasan , sikap dan perilaku sebagai warga masyarakat, warga bangsa
dan warga negara yang baik dalam rangka mempertahankan kelangsungan hidup
bangsa dan negara Indonesia menuju kejayaannya sesuai dengan tujuan dan citacita nasional
Kompetensi Dasar

:
Mahasiswa memahami, menghayati, dan mengimplementasikan
Bela Negara. Dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan
bernegara

Indikator :
o Memahami makna bela negara bagi kelangsungan hidup bangsa dan
negara
o Memiliki kesadaran bela negara
o Mampu mengimplementasikan bela negara dalam kehidupan sehari-hari
sesuai dengan profesi masing-masing
I.Tujuan Pembelajaran
1.Mahasiswa dapat menjelaskan konsep bela Negara dengan tepat
2.Mahasiswa dapat menjelaskan makna bela negara bagi kelangsungan hidup bangsa
dan negara
3. Mahasiswa dapat menjelaskan bahwa kelangsungan hidup bangsa dan negara
menjadi tanggung jawab semua warga negara tanpa kecuali
4.Mahasiswa menunjukkan sikap bela negara
.
II. Materi Pembelajaran
1.
Pengertaian bela negara
2. Makna bela negara
3. Tanggung Jawab bela negara
III. Metode pembelajaran :
1. Pendekatan : kontekstual
2. Strategi
: Kooperatif
3. Metode
: Diskusi kelompok
IV. Langkah-langkah pembelajaran

1. Kegiatan awal
a.Mengeksplorasi pemahaman awal mahasiswa melalui proses tanya jawab.
b.Menggugah rasa ingin tahu mahasiswa dengan pertanyaan atau istilah-istilah yang
menantang.
c.Mengarahkan pembicaraan pada topik perkuliahan hari ini.
2. Kegiatan inti
a. Dosen memberikan ceramah singkat tentang materi perkuliahan, dengan tetap
membuka forum tanya jawab langsung dengan mahasiswa.
b. Dosen meminta mahasiswa membentuk kelompok yang terdiri dari 4-5 orang
mahasiswa (kurang lebih 10 kelompok).
c. Dosen memberikan lembar pertanyaan pada masing-masing kelompok dengan
satu pertanyaan berbeda dan harus dikerjakan dalam tempo 3 menit.
d. Setiap 3 menit, lembar pertanyaan dipindahkan ke kelompok yang lain
sehingga masing-masing kelompok akan mengerjakan semua lembar
pertanyaan yang diberikan oleh dosen.
e. Masing-masing kelompok membuat kesimpulan jawaban dari lembar
pertanyaan pertama yang diterimanya.
f. Hasil diskusi kelompok didiskusikan di kelas dengan memberikan waktu 10
menit pada masing-masing kelompok untuk presentasi
3. Kegiatan akhir
a. Mahasiswa menyimpukan hasil belajar yang telah berlangsung
b. Dosen memberikan penguatan atas simpulan mahasiswa
c. Secara acak bertanya kepada mahasiswa dengan pertanyaan-pertanyaan yang
sifatnya mengulang.
d. Memberikan tugas untuk membaca tentang materi yang dibahas pada
pertemuan selanjutnya.
V. Alat/ Bahan/Sumber
1. Alat : OHP/LCD, White Board, Spidol
2. Sumber : Buku wajib
VI. Penilaian
1.Pelaksanaan :
a. Penilaian dalam proses
b. Penilaian pada akhir pembelajaran
2.Bentuk Penilaian : Tes dan Non-tes
3.Instrumen :
a. Observasi (individu) dalam kelompok
1) keaktifan mengemukakan ide-ide dalam kelompok
2). Ikut berperan aktif menanggapi pendapat teman dalam kelompok
3). Ikut berperan aktif dalam kelompok
b. Observasi kelompok :
1). Mampu menyampaikan ide-ide pada kelompok lain
2). Mampu mempertahankan ide

3). Mampu menanggapi pertanyaan kelompok lain


b. Penilaian pada akhir pembelajaran (dilakukan secara acak )
Tes : - Jelaskan pengertian bela negara
- Jelaskan makna bela negara dalam kelangsungan hidup bangsa dan
negara
Non tes :
No Aspek yang dinilai
1. Mempertahankan keutuhan bangsa dan negara
sepenuhnya menjadi tanggung jawab TNI
2. Apabila ada wilayah negara Indonesia yang ingin
diambil negara lain, tanggung jawabsepenuhnya
untuk mempertahankannya adalah di tangan TNI
3. Sebagai warga negara yang baik sudah seharusnya
mem peroleh hak-haknya dari negara tanpa harus
dibebani kewajiban
4. Sudah menjadi tanggung jawab negara untuk
mensejahterakan warganya tanpa kecuali
5. Setiap warga negara memiliki hak sepenuhnya
melakukan eksploitasi alam lingkungannya asalkan
untuk meningkatkan kesejahteraan hidupnya

SS

Keterangan : Untuk jawaban yang paling bagus skornya 4


Untuk jawaban yang bagus skornya 3
Untuk jawaban yang kurang bagus skornya 2
Untuk jawaban yang tidak bagus skornya 1

TS

STS

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Kuliah
: Pendidikan Kewarganegaraan
Jurusan/Prodi
:
Semester/SKS
: Ganjil/Genap)/ 2 SKS
Pertemuan ke
:5
Alokasi Waktu: 2 x 50 menit (1 x Tatap muka)
Standar Kompetesi :
Memiliki wawasan , sikap dan perilaku sebagai warga masyarakat, warga bangsa
dan warga negara yang baik dalam rangka mempertahankan kelangsungan hidup
bangsa dan negara Indonesia menuju kejayaannya sesuai dengan tujuan dan citacita nasional
Kompetensi Dasar

:
Mahasiswa
dapat
memahami,
mengimplementasikan HAM sebagai WNI

menghayati

serta

Indikator :
- Mahasiswa dapat memahami konsep HAM
- Mahasiswa dapat menjelaskan sejarah HAM
- Mahasiswa dapat mengetahui hak pribadi, menghargai hak orang lain
- Mahasiswa sadar akan kewajiban menghormati hak, baik hak pribadi maupun hak
orang lain
- Mahasiswa patuh terhadap perundang-undangan di Indonesia
I. Tujuan pembelajaran
1. Mahasiswa dapat menjelaskan konsep HAM
2. Mahasiswa dapat menjelaskan sejarah HAM
3. Mahasiswa dapat menjelaskan dasar hukum HAM di Indonesia
4. Mahasiswa dapat menjelaskan bahwa dibalik HAM ada kewajiban asasi
5. Mahasiswa dapat melaksanakan HAM dan kewajiban asasinya secara seimbang
II. Materi pembelajaran
1. pengertian HAM
2. Sejarah perkembangan HAM
3. Peraturan yang mengatur HAM
III. Metode pembelajaran
1. Pendekatan : kontekstual
2. Strategi
: Inkuiri
3. Metode
: tugas kelompok

IV. Langkah-langkah pembelajaran


1. Kegiatan Awal
a. Mengeksplorasi pemahaman awal mahasiswa melalui proses tanya jawab.
b.
Menggugah rasa ingin tahu mahasiswa dengan pertanyaan atau istilah-istilah
yang menantang.
c. Mengarahkan pembicaraan pada topik perkuliahan hari ini.
2. Kegiatan Inti
a. Dosen memberikan ceramah singkat tentang materi perkuliahan, dengan
tetap membuka forum tanya jawab langsung dengan mahasiswa.
b.
Dosen meminta mahasiswa membentuk kelompok yang terdiri dari 4-5
orang mahasiswa (kurang lebih 10 kelompok).
c. Dosen memberikan tugas pada masing-masing kelompok
d.
Tugas : melakukan analisis (menemukan masalah-masalah HAM yang
paling menonjol yang ada di lingkungannya, alternatif-alternatif
pemecahannya, alternatif yang dipilih )
e. Hasil diskusi kelompok dipresentasikan di depan kelas untuk ditanggapi
kelompok lain
f.
Hasilnya dikumpulkan setelah mendapat masukan dari kelas
3. Kegiatan Akhir
a. Dosen memberikan penguatan hasil diskusi melalui proses tanya jawab.
b.
Secara acak bertanya kepada mahasiswa dengan pertanyaan-pertanyaan
yang sifatnya mengulang.
c. Memberikan tugas baca dan resume untuk dikumpulkan pada pertemuan
selanjutnya.
V. Alat/Bahan/Sumber
1. Alat
: OHP/LCD, White board, spidol
2. Sumber : Buku wajib
VI. Penilaian
1. Pelaksanaan :
a. Penilaian dalam proses
b. Penilaian pada akhir pembelajaran (pos tes)
2. Strategi

: Tes dan Non tes

3. Instrumen penilaian :
a. Tes : - Jelaskan pengertian HAM
- Jelaskan sejarah perkembangan HAM
- Jelaskan impementasi HAM dalam kehidupan bermasyarakat,
berbangsa dan bernegara
- Sebutkan landasan hukum HAM di Indonesia

NO
1.
2.
3.
4.

b. Non tes : lembar observasi individu dalam kelompok


Aspek yang diobservasi
Ikut aktif dalam diskusi
Mengemukakan ide
Memberikan kesempatan pada orang lain menyampaikan
pendapat
Menghargai pendapat orang lain

Ya

Tidak

Non tes : hasil kerja kelompok :


Aspek yang dinilai : - masalah yang diangkat (penting dan mendesak)
- alternatif pemecahan yang ditawarkan (rasionalisasi)
- alternatif yang dipilih (ketepatan untuk memecahkan masalah)
- kemampuan menyampaikan pendapat
- kemampuan mempertahankan pendapat
- kemampuan menanggapi pertanyaan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Kuliah
: Pendidikan Kewarganegaraan
Jurusan/Prodi
:
Semester/SKS
: Ganjil/Genap)/ 2 SKS
Pertemuan ke
:6
Alokasi Waktu: 2 x 50 menit (1 x Tatap muka)
Standar Kompetesi :
Memiliki wawasan , sikap dan perilaku sebagai warga masyarakat, warga bangsa
dan warga negara yang baik dalam rangka mempertahankan kelangsungan hidup
bangsa dan negara Indonesia menuju kejayaannya sesuai dengan tujuan dan citacita nasional
Kompetensi Dasar

: Mahasiswa dapat memahami hak dan kewajibannya sebagai


WNI

Indikator :
- Menjelaskan hak dan kewajiban sebagai WNI
- Menyadari hak dan kewajiban sebagai warga negara Indonesia yang baik
- Berperilaku sesuai peraturan yang ada dapat menjelaskan, mengimplementasikan
dalam kehidupan berbangsa dan bernegara Indonesia
- Mahasiswa dapat menyadari hak dan kewajibannya dalam kehdiupan sehari-hari
I.

Tujuan pembelajaran
1. Mahasiswa dapat menjelaskan hak dan kewajiban WNI sesuai dengan peraturan
yang ada
2. Mahasiswa dapat menjelaskan bahwa antara hak dan kewajiban sebagai warga
negara harus dilaksanakan secara seimbang
3. Mahasiswa memiliki sikap menjunjung tinggi hak dan kewajiban yang dimiliki
setiap warga negara
4. Mahasiswa melaksanakan hak dan kewajiban yang dimiliki dalam kehidupan
sehari-hari dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegara

II.

Materi pembelajaran
1. Hak dan kewajiban WNI yang diatur dalam UUD 1945

III.

Metode pembelajaran
1. Pendekatan : kontekstual
2. Strategi
: kooperatif
3. Metode
: diskusi kelompok

IV.

Langkah-langkah pembelajaran
1. Kegiatan Awal
a. Mengeksplorasi pemahaman awal mahasiswa melalui proses tanya jawab.
b.
Menggugah rasa ingin tahu mahasiswa dengan pertanyaan atau istilahistilah yang menantang.
c. Mengarahkan pembicaraan pada topik perkuliahan hari ini.
2. Kegiatan Inti
a. Dosen memberikan ceramah singkat tentang materi perkuliahan, dengan
tetap membuka forum tanya jawab langsung dengan mahasiswa.
b.
Dosen meminta mahasiswa membentuk kelompok yang terdiri dari 4-5
orang mahasiswa (kurang lebih 10 kelompok).
c. Dosen memberikan masalah yang harus didiskusikan
d.
Masing-masing kelompok membuat kesimpulan atas masalah yang
didiskusikan
e. Hasilnya dikumpulkan pada dosen
3. Kegiatan Akhir
a. Dosen memberikan penguatan hasil diskusi melalui proses tanya jawab.
b.
Secara acak bertanya kepada mahasiswa dengan pertanyaan-pertanyaan
yang sifatnya mengulang.
c. Memberikan tugas baca dan resume untuk dikumpulkan pada pertemuan
selanjutnya.

V.

Alat/Bahan/Sumber
1. Alat
: OHP/LCD, White Board, Spidol
2. Sumber : Buku wajib dan UUD 1945 amandemen

VI. Penilaian
1. Pelaksanaan :
a. Penilaian dalam proses
b. Penilaian pada akhir pembelajaran (pos tes)
2. Strategi

: Tes dan Non tes

3. Instrumen penilaian :
a. Tes : - Identifikasi pasal-pasal UUD 1945 yang mengatur hak dan kewajiban
warga negara
- Jelaskan pelaksanaan hak dan kewajiban warga negara dalam hidup
sehari-hari !
- Jelaskan bagaimana keberpihakan pemerintah dalam penegakkan
pelaksanaan hak dan kewajiban warga negara
- Jelaskan bagaimana sebaiknya warga negara dalam menjalankan hak
dan kewajibannya dalam hidup bermasyarakat, berbangsa dan
bernegara!

b.
NO
1.
2.
3.
4.

Non tes : lembar observasi individu dalam diskusi kelompok


Aspek yang diobservasi
Ya
Ikut aktif dalam diskusi
Mengemukakan ide
Memberikan kesempatan pada orang lain menyampaikan
pendapat
Menghargai pendapat orang lain

Non tes : hasil kerja kelompok :


Aspek yang dinilai : - Keluasan materi yang dibahas
- Kedalam materi yang dibahas
- Kerjasama dalam kelompok

Tidak

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Mata Kuliah
: Pendidikan Kewarganegaraan
Jurusan/Prodi
:
Semester/SKS
: Ganjil/Genap/ 2 SKS
Pertemuan ke
: 7 dan 8
Alokasi Waktu: 4 x 50 menit (2 x Tatap muka)
Standar Kompetesi :
Memiliki wawasan , sikap dan perilaku sebagai warga masyarakat, warga bangsa
dan warga negara yang baik dalam rangka mempertahankan kelangsungan hidup
bangsa dan negara Indonesia menuju kejayaannya sesuai dengan tujuan dan citacita nasional
Kompetensi Dasar

: Mahasiswa memahami makna demokrasi dan mampu


mengimplementasikan dalam konteks kehidupan berbangsa
dan bernegara Indonesia

Indikator :
a.
b.
c.
d.
e.

Memahami konsep demokrasi


Memahami prinsip-prinsip demokrasi
Memahami makna kehidupan demokratis
Memahami perbedaan asas demokrasi setiap negara bangsa
Memahami bahwa demokrasi Indonesia adalah demokrasi yang
berlandaskan Pancasila
f. Mampu menunjukkan sikap dan perilaku yang demokratis
I.

Tujuan pembelajaran
1. Mahasiswa dapat menjelaskan konsep demokrasi dengan benar
2. Mahasiswa dapat menjelaskan prinsip-prinsip demokrasi dengan tepat
3. Mahasiswa dapat menjelaskan arti penting demokrasi dalam kenidupan
bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
4. Mahasiswa dapat menganalisis bahwa asas demokrasi setiap negara berbeda
satu dengan lainnya sesuai dengan falsafah bangsanya
5. Mahasiswa dapat menjelaskan demokrasi yang berlaku di Indonesia
6. Mahasiswa dapat menunjukkan sikap dan perilaku demokratis dalam kehidupan
sehari-hari.

II.

Materi pembelajaran
1. Konsep demokrasi
2. Prinsip-prinsip demokrasi
3. Faktor-faktor yang mempengaruhi pelaksanaan demokrasi
4. Asas demokrasi Pancasila
5. Makna demokrasi dalam kehdiupan bermasyarakat, berbangsa dan
bernegara

III.

Metode pembelajaran
1. Pendekatan : kontekstual
2. Strategi
: kooperatif
3. Metode
: diskusi kelompok

IV.

Langkah-langkah pembelajaran (pertemuan 1)


1. Kegiatan awal
a. Mengeksplorasi pemahaman awal mahasiswa melalui proses tanya jawab.
b. Menggugah rasa ingin tahu mahasiswa dengan pertanyaan atau istilah-istilah
yang menantang.
c. Mengarahkan pembicaraan pada topik perkuliahan hari ini.
2. Kegiatan inti
a. Dosen memberikan ceramah singkat tentang materi perkuliahan, dengan
tetap membuka forum tanya jawab langsung dengan mahasiswa.
b. Dosen meminta mahasiswa membentuk kelompok yang terdiri dari 4-5
orang mahasiswa (kurang lebih 10 kelompok inti).
c. Dosen meminta anggota kelompok yang memperoleh nomor yang sama
menggabung menjadi satu kelompok, sehingga ada 5 kelompok besar
d. Dosen memberikan topik pada masing-masing kelompok besar yang harus
didiskusikan
e. Setelah selesai diskusi kelompok besar, masing-masing anggota kelompok
kembali ke kelompok kecil (inti), dan menyampaikan hasil diskusi
kelompok besar kepada masing-masing anggota yang lain

3. Kegiatan akhir
a. Dosen memberikan penguatan hasil diskusi melalui proses tanya jawab.
b. Secara acak bertanya kepada mahasiswa dengan pertanyaan-pertanyaan
yang sifatnya mengulang.
c. Memberikan tugas baca dan resume untuk dikumpulkan pada pertemuan
selanjutnya.
IV. Langkah-langkah pembelajaran (pertemuan 2)
1. Kegiatan awal
a. Mengeksplorasi pemahaman awal mahasiswa melalui proses tanya jawab.
b. Menggugah rasa ingin tahu mahasiswa dengan pertanyaan atau istilah-istilah
yang menantang.
c. Mengarahkan pembicaraan pada topik perkuliahan hari ini.
2. Kegiatan inti
a. Dosen memberikan ceramah singkat tentang materi perkuliahan, dengan tetap
membuka forum tanya jawab langsung dengan mahasiswa.
b. Dosen meminta mahasiswa membentuk kelompok yang terdiri dari 4-5 orang
mahasiswa (kurang lebih 10 kelompok).
c. Dosen memberikan masalah yang harus didiskusikan

d. Masing-masing kelompok membuat


didiskusikan
e. Hasilnya dikumpulkan pada dosen

kesimpulan

atas

masalah

yang

3. Kegiatan akhir
a. Dosen memberikan penguatan hasil diskusi melalui proses tanya jawab.
b. Secara acak bertanya kepada mahasiswa dengan pertanyaan-pertanyaan yang
sifatnya mengulang.
c. Memberikan tugas baca dan resume untuk dikumpulkan pada pertemuan
selanjutnya.
V.

Alat/Bahan/Sumber
1. Alat
: OHP/LCD, White Board, Spidol
2. Sumber : Buku-buku wajib

VI. Penilaian
1. Pelaksanaan penilaian :
a. Penilaian dalam proses
b. Penilaian pada akhir pembelajaran
2. Strategi penilaian : Tes dan Non tes ( skala sikap dan observasi)
3. Instrumen penilaian :
a. Tes : - Jelaskan pengertian demokrasi
- Jelaskan prinsip-prinsip demokrasi
- Jelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi pelaksanaan demokrasi
- Jelaskan makna demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa
dan bernegara
b. Non tes :
1) Skala sikap : Bagaimana tanggapan anda terhadap penyerangan yang
dilakukan oleh sekelompok anggota masyarakat terhadap
kelompok anggota masyarakat tertentu karena dianggap
menganut ajaran sesat ? Mengapa demikian ? beri alasanalasannya !
2) Observasi : Aspek yang diobservasi :
- aktivitas bertanya
- aktivitas menanggapi pertanyaan-pertanyaan
- kerjasama dalam kelas
- menghormati pendapat orang lain
- memberi kesempatan orang lain berpendapat

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Kuliah
Mahasiswa/Smst
Pertemuan KeAlokasi Waktu
Standar Kompetensi

:
:
:
:
:

Kompetensi Dasar

: Mahasiswa
memahami
dan
mengimplementasikan
wawasan
nasional
dalam kehidupan berbangsa dan bernegara
: d. Mahasiswa
dapat
memahami
konsep
demokrasi
e. Mahasiswa
dapat
menghayati
makna
kehidupan demokrasi
f. Mahasiswa dapat mengimplementasikan
dalam kehidupan yang demokratis sesuai
dengan
filosofi
bangsa
Indonesia
mewujudkan tujuan dan cita-cita bangsa
Indonesia.

Indikator

I. Tujuan Pembelajaran

Pendidikan Kewarganegaraan
11- 12
2 x 100 mnt ( 2 x pertemuan)
Mengantarkan
peserta
didik
memiliki
wawasan kesadaran bernegara untuk bela
negara dan memiliki pola pikir, pola sikap,
dan pola tindak untuk cinta tanah air
Indonesia.
Menumbuhkembangkan
wawasan
kebangsaan, kesadaran berbangsa dan
bernegara, sehingga membentuk daya
tangkal sebagai ketahanan nasional
Menumbuhkembangkan peserta didik untuk
memiliki pola sikap, pola pikir dan pola tindak
yang
komprehensif
integral
pada
aspek/variabel kehidupan.

: 1. Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian

2.
3.
4.
5.

II. Materi Pembelajaran

III. Metode Pembelajaran

demokrasi dengan baik.


Mahasiswa dapat menyebutkan sejarah
demokrasi dengan baik.
Mahasiswa dapat menguraikan ciri-ciri
negara demokrasi dengan tepat.
Mahasiswa
dapat
menyebutkan
perkembangan demokrasi di Indonesia
dengan jelas.
Mahasiswa dapat memberikan contoh
implementasi demokrasi dalam kehidupan
bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
dengan baik.
Pengertian demokrasi.
Sejarah demokrasi klasik dan demokrasi
moderen.
Ciri-ciri negara demokrasi.
Perkembangan demokrasi di Indonesia

: Ceramah bervariasi, tanya-jawab dan


demonstrasi.

IV. Langkah-langkah
Pembelajaran (Pertemuan I)
A. Kegiatan Awal
B. Kegiatan Inti

C. Kegiatan Akhir

V. Alat/ Bahan/ Sumber

: Dosen memutarkan vcd tentang demonstrasi


sebagai salah satu bentuk demokrasi di
Indonesia.
: Dosen mengeksplorasi pengetahuan awal
mahasiswa
melalui
proses
tanya-jawab.
Dilanjutkan dengan penjelasan materi dari
dosen
tentang
demokrasi
ditinjau
dari
pengertian, sejarah dan perkembangannya di
Indonesia. Mahasiswa diminta membuat konsep
berdemonstrasi secara kelompok maksimal 5
orang dengan tema bebas dan disampaikan
selama maksimal 15 menit.
: Dosen membuat kesimpulan materi kuliah
dengan terlebih dahulu mempersilahkan kepada
mahasiswa
menyampaikan
pendapatnya
terhadap materi yang diperolehnya. Dosen
meminta mahasiswa mempersiapkan materi
berdemonstrasi untuk pertemuan berikutnya.
: 1. Tim Pendidikan Kewarganegaraan MPKUNESA, Pendidikan Kewarganegaraan,
UNIPRESS Surabaya, 2005
2. Tim
Dosen
UGM,
Pendidikan
Kewarganegaraan, Paradikma, Yogyakarta,

3.
4.
5.

6.

VI. Penilaian

IV. Langkah-langkah
Pembelajaran (Pertemuan II)
A. Kegiatan Awal

B. Kegiatan Inti

C. Kegiatan Akhir
V. Alat/ Bahan/ Sumber

2002
S.
Sumarsono,
dkk,
Pendidikan
Kewarganegaraan, Penerbit PT. Gramedia
Pustaka Utama, Jakarta, 2001
E. Shobirin Nadj dan Naning Marinah,
Diseminasi Hak Asasi Manusia, (Perspektif
dan Aksi), CESDA LP3ES, Jakarta, 2000
.., UU RI No. 2 dan 3 Tahun 2002 tentang
Kepolisian Negara RI dan Pertahanan
Negara, Penerbit Citra Umbara, Bandung,
2002
UU No 9 tahun 1998 tentang Kemerdekaan
Menyampaikan Pendapat.

: Tes tertulis dengan menjawab permasalahan


yang dikemukakan oleh dosen.

: Dosen memberikan apersepsi tentang materi


yang telah disampaikan minggu lalu. Setelah itu
mahasiswa
diminta
mempersiapkan
penampilannya untuk berdemo di depan kelas.
: Dosen meminta mahasiswa maju secara
berkelompok untuk berdemo sesuai tema
masing-masing selama 15 menit. Terjadi dialog
dengan peserta lain dan dosen.
: Dosen
bersama
mahasiswa
membuat
kesimpulan hasil demonstrasi masing-masing
kelompok.
: 1. Tim Pendidikan Kewarganegaraan MPKUNESA, Pendidikan Kewarganegaraan,
UNIPRESS Surabaya, 2005
2. Tim
Dosen
UGM,
Pendidikan
Kewarganegaraan, Paradikma, Yogyakarta,
2002
3. S.
Sumarsono,
dkk,
Pendidikan
Kewarganegaraan, Penerbit PT. Gramedia
Pustaka Utama, Jakarta, 2001
4. E. Shobirin Nadj dan Naning Marinah,
Diseminasi Hak Asasi Manusia, (Perspektif
dan Aksi), CESDA LP3ES, Jakarta, 2000
5. .., UU RI No. 2 dan 3 Tahun 2002 tentang
Kepolisian Negara RI dan Pertahanan

Negara, Penerbit Citra Umbara, Bandung,


2002
6. UU No 9 tahun 1998 tentang Kemerdekaan
Menyampaikan Pendapat..
: Non Tes meminta mahasiswa berdemontrasi
sesuai dengan tema yang telah ditentukan.
Lembar Pengamatan Mahasiswa Sewaktu
Berdemonstrasi :

VI. Penilaian

PEDOMAN OBSERVASI PROSES DEMONSTRASI


Data ini untuk mencatat kualitas proses demonstrasi.
Arti angka-angka : 5 = sangat baik, 4 = baik, 3 = cukup, 2 = kurang, dan 1 =
sangat kurang.
SKOR
NO

NAMA
SISWA

Kesesua
i dengan
tema

Kekompaka
n antar
anggota

Penampilan

Sikap

Rata-

sewaktu

rata

dialog
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8
9
10

Jumlah
Skor

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Kuliah
Mahasiswa/Smst
Pertemuan KeAlokasi Waktu
Standar Kompetensi

: Pendidikan Kewarganegaraan
:
: 13
: 1 x 100 mnt ( 1 x pertemuan)
Mengantarkan
peserta
didik
memiliki
wawasan kesadaran bernegara untuk bela
negara dan memiliki pola pikir, pola sikap,
dan pola tindak untuk cinta tanah air
Indonesia.
Menumbuhkembangkan
wawasan
kebangsaan, kesadaran berbangsa dan
bernegara, sehingga membentuk daya
tangkal sebagai ketahanan nasional
Menumbuhkembangkan peserta didik untuk
memiliki pola sikap, pola pikir dan pola tindak
yang
komprehensif
integral
pada
aspek/variabel kehidupan.

Kompetensi Dasar

: Mahasiswa
memahami
dan
mengimplementasikan
wawasan
nasional
dalam kehidupan berbangsa dan bernegara
: d. Mahasiswa dapat menjelaskan pentingnya
wawasan nasional bagi suatu bangsa

Indikator

I. Tujuan Pembelajaran

e. Mahasiswa
dapat
memahami
dan
menjelaskan wawasan nasional bangsa
Indonesia
f. Mahasiswa dapat mengimplementasikan
wawasan nusantara dalam mewujudkan
NKRI
: 1. Mahasiswa dapat menguraikan pentingnya
wawasan nasional bagi suatu bangsa.
2. Menjelaskan sejarah wawasan nasional
bangsa Indonesia.
3. Mahasiswa dapat menyebutkan unsur-unsur
dasar wawasan nusantara.
4. Mahasiswa dapat menjelaskan faktor-faktor
yang mendorong terwujudnya wawasan
nusantara di NKRI.
5. Mahasiswa
dapat
menyebutkan
implementasi wawasan nusantara dalam
kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan
bernegara.

II. Materi Pembelajaran

: Latar Belakang Wawasan Nusantara

III. Metode Pembelajaran

: Ceramah, tanya-jawab, inquiry dan diskusi

Hakekat Wawsan Nusantara


Definisi Wawasan Nusantara
Tujuan Wawasan Nusantara
Dasar Hukum Wawasan Nusantara
Dasar Pemikiran Wawasan Nusantara
Unsur Dasar Wawasan Nusantara

IV. Langkah-langkah
Pembelajaran
A. Kegiatan Awal
B. Kegiatan Inti

: Dosen
memberikan
apersepsi
sebelum
memberikan materi. Diberikan pertanyaan yang
mengingatkan akan materi sebelumnya.
: Dosen mengeksplorasi pengetahuan awal
mahasiswa
melalui
proses
tanya-jawab.

C. Kegiatan Akhir

V. Alat/ Bahan/ Sumber

VI. Penilaian

Dilanjutkan dengan penjelasan materi dari


dosen tentang wawasan nusantara. Kemudian
mahasiswa diminta mendiskusikan manfaat
wawasan nasional bagi suatu bangsa dengan
teman disampingnya.
: Dosen bersama mahasiswa membuat refleksi
dan penguatan hasil diskusi. Dosen meminta
mahasiswa mempersiapkan materi untuk
pertemuan berikutnya.
: 1. Tim Pendidikan Kewarganegaraan MPKUNESA, Pendidikan Kewarganegaraan,
UNIPRESS Surabaya, 2005
2. Tim
Dosen
UGM,
Pendidikan
Kewarganegaraan, Paradikma, Yogyakarta,
2002
3. S.
Sumarsono,
dkk,
Pendidikan
Kewarganegaraan, Penerbit PT. Gramedia
Pustaka Utama, Jakarta, 2001
4. E. Shobirin Nadj dan Naning Marinah,
Diseminasi Hak Asasi Manusia, (Perspektif
dan Aksi), CESDA LP3ES, Jakarta, 2000
5. .., UU RI No. 2 dan 3 Tahun 2002 tentang
Kepolisian Negara RI dan Pertahanan
Negara, Penerbit Citra Umbara, Bandung,
2002
6. UU No 34 tahun 2004 tentang TNI
: Tes tertulis dengan meminta mahasiswa
membuat analisis tentang manfaat wawasan
nasional bagi suatu bangsa..

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Mata Kuliah
Mahasiswa/Smst
Pertemuan KeAlokasi Waktu
S dapattandar Kompetensi

:
:
:
:
:

Kompetensi Dasar

: Mahasiswa dapat menngunakan TANNAS


sebagai pisau analisis dalam menyelesaikan
fenomena sosial dalam kehidupan berbangsa
dan bernegara.
: a. Mahasiswa dapat menjelaskan konsep
TANNAS
b. Mahasiswa dapat menjelaskan fungsi
TANNAS
c. Mahasiswa dapat menggunakan TANNAS
sebagai pisau analisis dalam pemecahan
masalah-masalah kehidupan berbangsa dan
bernegara
d. Mahasiswa dapat menjelaskan hubungan
Wawasan Nusantara dengan TANNAS.

Indikator

I. Tujuan Pembelajaran

Pendidikan Kewarganegaraan
14
1 x 100 mnt (1 x pertemuan)
Mengantarkan
peserta
didik
memiliki
wawasan kesadaran bernegara untuk bela
negara dan memiliki pola pikir, pola sikap,
dan pola tindak untuk cinta tanah air
Indonesia.
Menumbuhkembangkan
wawasan
kebangsaan, kesadaran berbangsa dan
bernegara, sehingga membentuk daya
tangkal sebagai ketahanan nasional
Menumbuhkembangkan peserta didik untuk
memiliki pola sikap, pola pikir dan pola tindak
yang
komprehensif
integral
pada
aspek/variabel kehidupan.

: 1. Mahasiswa dapat menyebutkan pengertian


TANNAS dengan baik.
2. Mahasiswa dapat menjelaskan fungsi
TANNAS dengan tepat.
3. Mahasiswa dapat memberikan contoh
pelaksanaan TANNAS dalam memecahkan
masalah dalam kehidupan berbangsa dan
bernegara.
4. Mahasiswa dapat menguraikan hubungan
antara Wasantara dengan TANNAS dengan
benar.

II. Materi Pembelajaran

III. Metode Pembelajaran

Pengertian Ketahanan Nasional.


Fungsi Ketahanan Nasional.
Hubungan antara Wasantara dan Ketahanan
Nasional
Ketahanan Nasional dewasa ini.
: Ceramah bervariasi, tanya-jawab dan diskusi.

IV. Langkah-langkah
Pembelajaran
A. Kegiatan Awal
B. Kegiatan Inti

C. Kegiatan Akhir

V. Alat/ Bahan/ Sumber

: Dosen menanyakan kepada mahasiswa situasi


dan kondisi ketahanan nasional dewasa ini.
: Dosen mengeksplorasi pengetahuan awal
mahasiswa
melalui
proses
tanya-jawab.
Dilanjutkan dengan penjelasan materi dari
dosen tentang ketahanan nasional dilihat dari
pengertian, fungsi dan hubungannya dengan
wawasan nusantara serta keadaan ketahanan
nasional dewasa ini. Mahasiswa diminta
mencari kasus yang ada di masyarakat yang
berhubungan dengan ketahanan nasional.
: Dosen membuat kesimpulan materi kuliah
dengan terlebih dahulu mempersilahkan kepada
mahasiswa
menyampaikan
pendapatnya
terhadap materi yang diperolehnya. Dosen
meminta mahasiswa meminta mahasiswa
membuat kliping yang berhubungan dengan
situasi dan kondisi ketahanan nasional dewasa
ini untuk minggu depan.
: 1. Tim Pendidikan Kewarganegaraan MPKUNESA, Pendidikan Kewarganegaraan,
UNIPRESS Surabaya, 2005
2.
Tim
Dosen
UGM,
Pendidikan
Kewarganegaraan, Paradikma, Yogyakarta,
2002
3. S.
Sumarsono,
dkk,
Pendidikan
Kewarganegaraan, Penerbit PT. Gramedia
Pustaka Utama, Jakarta, 2001
4.
E. Shobirin Nadj dan Naning Marinah,
Diseminasi Hak Asasi Manusia, (Perspektif
dan Aksi), CESDA LP3ES, Jakarta, 2000
5.
.., UU RI No. 2 dan 3 Tahun 2002
tentang
Kepolisian
Negara
RI
dan
Pertahanan
Negara,
Penerbit
Citra
Umbara, Bandung, 2002

: Non Tes dengan mengumpulkan kliping yang


berhubungan dengan situasi dan kondisi
ketahanan nasional dewasa ini untuk minggu
depan.

VI. Penilaian

Rubrik Penilaian Kliping


ASPEK YANG DINILAI
NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10

NAMA

Ketepatan
Kliping
(1-15)

Kedalaman
Analisis
(1 40 )

Keindahan
Grafis
( 1 15 )

Jumlah
Nilai
Ketepatan
Skor
Pengumpulan Maks.100
( 1- 30)

Mata Kuliah
Mahasiswa/Smst
Pertemuan KeAlokasi Waktu
Standar Kompetensi

:
:
:
:
:

Kompetensi Dasar

: Mahasiswa memahami politik dan strategi


nasional.
: a. Mahasiswa dapat menjelaskan pentingnya
POLSTRANAS
dalam
mengelola
penyelenggaraan pemerintahan.
b. Mahasiswa dapat menjelaskan proses
penyusunan pembangunan nasional sesuai
dengan POLSTRANAS.

Indikator

I. Tujuan Pembelajaran

Pendidikan Kewarganegaraan
15- 16
2 x 100 mnt ( 2 x pertemuan)
Mengantarkan
peserta
didik
memiliki
wawasan kesadaran bernegara untuk bela
negara dan memiliki pola pikir, pola sikap,
dan pola tindak untuk cinta tanah air
Indonesia.
Menumbuhkembangkan
wawasan
kebangsaan, kesadaran berbangsa dan
bernegara, sehingga membentuk daya
tangkal sebagai ketahanan nasional
Menumbuhkembangkan peserta didik untuk
memiliki pola sikap, pola piker dan pola
tindak yang komprehensif integral pada
aspek/variabel kehidupan.

: 1. Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian


POLSTRANAS dengan baik.
2. Mahasiswa dapat
memberikan analisis
tentang pentingnya POLSTRANAS dalam

penyelenggaraan pemerintahan di Indonesia


dengan jelas.
3. Mahasiswa dapat menguraikan proses
penyusunan pembangunan nasional sesuai
dengan POLSTRANAS.
4. Mahasiswa dapat menjelaskan hubungan
antara
Wasantara,
TANNAS
dan
POLSTRANAS dalam kehidupan berbangsa
dan bernegara dengan baik.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

II. Materi Pembelajaran

III. Metode Pembelajaran

Pengertian POLSTRANAS.
Dasar pemikiran penyusunan POLSTRANAS.
Penyusunan POLSTRANAS
Implementasi POLSTRANAS yang mencakup
bidang-bidang pembangunan nasional.

: Ceramah bervariasi, tanya-jawab dan inquiry.

IV. Langkah-langkah
Pembelajaran (Pertemuan I)
A. Kegiatan Awal
B. Kegiatan Inti

C. Kegiatan Akhir

: Dosen ....
: Dosen mengeksplorasi pengetahuan awal
mahasiswa
melalui
proses
tanya-jawab.
Dilanjutkan dengan penjelasan materi dari
dosen tentang ...
: Dosen membuat kesimpulan materi kuliah
dengan terlebih dahulu mempersilahkan kepada
mahasiswa
menyampaikan
pendapatnya
terhadap materi yang diperolehnya. Dosen
meminta mahasiswa mempersiapkan materi
berdemonstrasi untuk pertemuan berikutnya.

V. Alat/ Bahan/ Sumber

: 1. Tim Pendidikan Kewarganegaraan MPKUNESA, Pendidikan Kewarganegaraan,


UNIPRESS Surabaya, 2005
2. Tim
Dosen
UGM,
Pendidikan
Kewarganegaraan, Paradikma, Yogyakarta,
2002
3. S.
Sumarsono,
dkk,
Pendidikan
Kewarganegaraan, Penerbit PT. Gramedia
Pustaka Utama, Jakarta, 2001
4. E. Shobirin Nadj dan Naning Marinah,
Diseminasi Hak Asasi Manusia, (Perspektif
dan Aksi), CESDA LP3ES, Jakarta, 2000
5. .., UU RI No. 2 dan 3 Tahun 2002 tentang
Kepolisian Negara RI dan Pertahanan
Negara, Penerbit Citra Umbara, Bandung,
2002
6. UU No 32 tahun 2004 tentang Otonomi
Daerah.

VI. Penilaian

: Tes tertulis dengan menjawab permasalahan


yang dikemukakan oleh dosen.

IV. Langkah-langkah
Pembelajaran (Pertemuan II)
A. Kegiatan Awal
B. Kegiatan Inti

C. Kegiatan Akhir
V. Alat/ Bahan/ Sumber

:
Dosen memberikan apersepsi tentang materi
yang telah disampaikan minggu lalu. Setelah itu
mahasiswa
diminta
mempersiapkan
penampilannya untuk berdemo di depan kelas.
: Dosen meminta mahasiswa maju secara
berkelompok untuk berdemo sesuai tema
masing-masing selama 15 menit. Terjadi dialog
dengan peserta lain dan dosen.
: Dosen
bersama
mahasiswa
membuat
kesimpulan hasil demonstrasi masing-masing
kelompok.
: 1. Tim Pendidikan Kewarganegaraan MPKUNESA, Pendidikan Kewarganegaraan,
UNIPRESS Surabaya, 2005
2. Tim
Dosen
UGM,
Pendidikan
Kewarganegaraan, Paradikma, Yogyakarta,
2002
3. S.
Sumarsono,
dkk,
Pendidikan

Kewarganegaraan, Penerbit PT. Gramedia


Pustaka Utama, Jakarta, 2001
4. E. Shobirin Nadj dan Naning Marinah,
Diseminasi Hak Asasi Manusia, (Perspektif
dan Aksi), CESDA LP3ES, Jakarta, 2000
5. .., UU RI No. 2 dan 3 Tahun 2002 tentang
Kepolisian Negara RI dan Pertahanan
Negara, Penerbit Citra Umbara, Bandung,
2002
6. UU No 32 tahun 2004 tentang Otonomi
Daerah.
: Non Tes meminta mahasiswa berdiskusi sesuai
dengan tema yang telah ditentukan.
Lembar Pengamatan Mahasiswa Sewaktu
Berdiskusi :

VI. Penilaian

PEDOMAN OBSERVASI PROSES DISKUSI


Data ini untuk mencatat kualitas proses diskusi.
Arti angka-angka : 5 = sangat baik, 4 = baik, 3 = cukup, 2 = kurang, dan 1 =
sangat kurang.
SKOR
NAMA
NO
SISWA

Kesesua
i dengan
tema

Kekompaka
n antar
anggota

Penampilan

Sikap

Rata-

sewaktu

rata

diskusi
1.
2.
3.

4.
5.
6.
7.
8
9
10

Jumlah
Skor

Anda mungkin juga menyukai