Anda di halaman 1dari 2

BAB III

METODE PENELITIAN
3.1 Bagan Alir Penelitian
PENCEMARAN
LAUT

SALAH SATU PENYEBAB


LOGAM BERAT

ANALISIS DENGAN
AAS

INDIKATOR : IKAN
DAN KERANG

ANALISIS KADAR
LOGAM Pb dan Cd

3.2 Alat dan Bahan


3.2.1

Alat
1.
2.
3.
4.
5.
6.

3.2.2

Atomic Absorption Spectrofotometri


Oven
Desikator
Botol
Labu ukur 100 mL
Cawan porselein

Bahan
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Sampel biota air (ikan, kerang)


HNO3
H2SO4
HClO4
Aquades
Serbuk Cd dan Pb.

3.3 Prosedur Penelitian


3.3.1

Uji Kepekaan dan Presisi Alat AAS


Uji kepekaan dan presisi alat uji AAS dilakukan dengan mengukur
serapan larutan standar 2 ppm dengan 3 kali pengukuran, sedangkan

presisi alat uji ditentukan dengan menghitung simpangan baku dari


pengukuran 6 kali serapan larutan standar tersebut.
3.3.2

Pembuatan Kurva Kalibrasi


Uji kepekaan dan presisi alat uji AAS dilakukan dengan mengukur
serapan larutan standar 2 ppm dengan 3 kali pengukuran, sedangkan
presisi alat uji ditentukan dengan menghitung simpangan baku dari
pengukuran 6 kali serapan larutan standar tersebut.

3.3.3

Perlakuan Sampel
1. Sampel dikeringkan dalam oven pada suhu 10oc selama 24 jam dan
didinginkan di dalam desikator,
2. Sampel ditimbang sebanyak 2 g yang dimasukkan dalam wadah
tertutup,
3. Di tambahkan 1,5 ml hclo4 pekat dan 3,5 ml hno3 pekat ditutup dan
dibiarkan selama 24 jam.
4. Larutan yang diperoleh dipanaskan di atas penangas air pada suhu 6070oc selama 2 - 3 jam,
5. Bila sampel tidak semua larut ditambahkan lagi hclo4 pekat dan hno3
pekat,
6. Lalu ditambahkan 3 ml aquades, dipanaskan kembali hingga larutan
hampir kering,
7. Didinginkan pada suhu ruangan dan ditambahkan 1 ml hno3 pekat dan
diaduk pelan-pelan
8. Ditambahkan 9 ml aquades.
9. Sampel siap diukur dengan aas menggunakan nyala udara-asetilen

Anda mungkin juga menyukai