Anda di halaman 1dari 3

DEFENISI

Low back pain (LBP) adalah nyeri di daerah


punggung bawah antara sudut bawah kosta
sampai lumbosakral.
Nyeri juga bisa menjalar ke daerah lain seperti
punggung bagian atas dan tungkai.

ETIOLOGI
Kongenital
1. Spondylisthesis
2. Kissing Spine
3. Sacralisasi
Infeksi
1. TB tulang
Neoplasma
Trauma
1. Perubahan sendi sacroilica
2. Perubahan sendi lumbosacral
Degeneratif
1. Spondylosis Deformans
2. Fibrositis
Pengaruh gaya berat

KLASIFIKASI
berdasarkan perjalanan kliniknya
Acute Low Back Pain
Rasa nyeri tiba-tiba, durasi bbrp hari-minggu,
dapat hilang/sembuh,
e : luka traumatic.
Chronic Low Back Pain
Rasa nyeri durasi > 3 bln, nyeri berulang,
sembuh pd waktu yg lama.
e : kongenital, infeksi, neoplasma, trauma,
degeneratif

Anda mungkin juga menyukai