Anda di halaman 1dari 5

A

Nama

Hari/tanggal :

Kelas

Mapel

: Termokimia

Jawablah soal berikut dengan teliti dan benar.


1.

Sebuah Kristal KNO3 dimasukkan ke dalam tabung reaksi, kemudian ditetesi dengan air. Pada dasar
tabung reaksi terasa dingin. Reaksi ini dapat digolongkan sebagai reaksi di mana, energi berpindah
dari Ke

2. 2H2(g) + O2(g) 2H2O(l) H= -571 kJ


Arti dari persamaan termokimia tersebut adalah pembentukan 2 mol air disertai dengan perpindahan
kalor dari sistem ke lingkungan sebesar 571 kJ. Gambarkan diagram energinya.
3. Pada penguraian 2 mol gas ammonia menjadi gas hidrogen dan gas nitrogen diperlukan kalor sebesar
100 kJ. Tentukan Hfo 1 mol gas amonia dan tuliskan persamaan termokimianya.
4. Gas metana (CH4) dimasukkan ke dalam kalorimeter bom dan direaksikan dengan oksigen dengan
persamaan reaksi: CH4(g) + 2O2(g) CO2(g) + 2H2O(g). Jika perubahan entalpi pada reaksi tersebut adalah
-400 kJ/mol, kalor yang diserap oleh air dalam kalorimeter adalah 78 kJ, dan jika diketahui kapasitas
kalor kalorimeter adalah 1000 J/oC serta kenaikan suhu pada reaksi adalah 20 oC, maka berapakah
massa CH4 yang bereaksi dalam kalorimeter bom tersebut? (Ar C=12; Ar H=1)
5. Diketahui persamaan reaksi sebagai berikut:
H2O(l) H2(g) + O2(g)

H= +68 kJ/mol

H2(g) + O2(g) H2O(g)

H= -57 kJ/mol

H2O(l) H2O(s)

H= -2 kJ/mol

Perubahan entalpi dari es (H2O(s)) menjadi uap (H2O(g)) adalah


6. Jika diketahui:
Hfo CH4(g) = -75 kJ/mol
Hfo CO2(g) = -393,5 kJ/mol
Hfo H2O(g) = -242 kJ/mol
Maka, besarnya Hco reaksi pembakaran gas metana CH4(g) + 2O2(g) CO2(g) + 2H2O(g) adalah
7. Diketahui energi ikatan (dalam kJ/mol) adalah sebagai berikut:
CH = 413

O=O = 495

C=O = 799

OH=463

Perubahan entalpi reaksi pembakaran gas metana CH4(g) + 2O2(g) CO2(g) + 2H2O(g) adalah

Nama

Hari/tanggal :

Kelas

Mapel

: Termokimia

Jawablah soal berikut dengan teliti dan benar.


1.

20 mL larutan cuka dimasukkan ke dalam gelas kimia, kemudian ditambahkan dengan 20 g NaHCO 3 atau
soda kue ke dalamnya . Jika setelah penambahan serbuk natrium bikarbonat terjadi penurunan suhu, maka
reaksi antara larutan cuka dengan soda kue ini tergolong dalam reaksi di mana, energi berpindah dari
ke

2. Persamaan termokimia reaksi penguraian 1 mol H 2O adalah: H2O(l) H2(g) + O2(g)

H= +285,5 kJ.

Gambarkan diagram energinya.


3. Pada penguraian 1 mol gas metana (CH 4) menjadi gas hidrogen dan gas karbon membutuhkan kalor sebesar
100 kJ. Tentukan Hfo 2 mol gas metana dan tuliskan persamaan termokimianya.
4. Gas metana (CH4) dimasukkan ke dalam kalorimeter bom sehingga terjadi reaksi dengan oksigen dengan
persamaan reaksi: CH4(g) + 2O2(g) CO2(g) + 2H2O(g). Jika kalor yang dibebaskan pada reaksi adalah 8.014 J,
kapasitas kalor kalorimeter adalah 1907 J/oC, massa air di dalam kalorimeter adalah 500 g dan kalor jenis
air adalah 4,2 J/g oC, maka berapakah kenaikan suhu pada reaksi tersebut?
5. Diketahui reaksi sebagai berikut:
2H2(g) + O2(g) 2H2O(l)

H= -570 kJ/mol

Ca(s) + O2(g) CaO(s)

H= -635 kJ/mol

CaO(s) + H2O(g) Ca(OH)2(s)

H= -64 kJ/mol

Entalpi pembentukan Ca(OH)2 dari unsur-unsurnya yakni kalsium, hidrogen, dan oksigen adalah
6. Diketahui: Hfo C2H2 (g) = +52 kJ/mol
Hfo CO2(g) = -394 kJ/mol
Hfo H2O(g) = -242 kJ/mol
Jika reaksi pembakaran gas etuna adalah: C 2H2 (g) + O2(g) 2CO2(g) + H2O(g), kalor yang dihasilkan pada
reaksi pembakaran 104 g gas etuna adalah? (Ar C=12; Ar H=1) Tuliskan pula persamaan reaksinya.
7. Diketahui energi ikatan rata-rata sebagai berikut (dalam kJ/mol):
CC = 145

HH = 104,2

CH = 99,3

CC = 83,1

Perubahan entalpi yang terjadi pada reaksi: CH3CCH(g) + 2H2(g) CH3CH2CH3(g) sebesar

Nama

Hari/tanggal :

Kelas

Mapel

: Termokimia

Jawablah soal berikut dengan teliti dan benar.


1.

Ke dalam 20 mL larutan HCl, dimasukkan 0.5 g serbuk Mg. Jika setelah penambahan serbuk Mg terjadi
kenaikan suhu, maka reaksi antara HCl dan serbuk Mg ini tergolong dalam reaksi Di mana, energi
berpindah dari ke

2. Tulislah persamaan termokimia diagram di bawah ini:

CaO + CO2
H = + 178 kJ
CaCO3
3. Jika penguraian Kristal ammonium klorida (NH4Cl) menjadi gas hidrogen (H2), nitrogen (N2) dan klor (Cl2)
memerlukan kalor sebesar 314 kJ/mol, maka tentukan Hfo 2 mol kristal ammonium klorida dan tuliskan
persamaan termokimianya.
4. Gas metana (CH4) dimasukkan ke dalam kalorimeter bom dan direaksikan dengan oksigen dengan
persamaan reaksi: CH4(g) + 2O2(g) CO2(g) + 2H2O(g). Jika kalor yang dibebaskan pada reaksi adalah 12,021
kJ, kapasitas kalor kalorimeter adalah 1907 J/oC, massa air di dalam kalorimeter adalah 500 g dan kalor
jenis air adalah 4,2 J/g oC, maka berapakah kenaikan suhu pada reaksi tersebut?
5. Diketahui reaksi sebagai berikut:

C(s) + O2(g) CO2(g)

H= -393,5 kJ/mol

H2(g) + O2 (g) H2O(g)

H= -383,5 kJ/mol

2C(g) + H2(g) C2H2(g)

H= +226,5 kJ/mol

Perubahan entalpi untuk reaksi: C2H2(g) + O2(g) H2O(g) + 2CO2(g) adalah


6. Jika diketahui reaksi pembakaran 1 mol gas metana CH4(g) + 2O2(g) CO2(g) + 2H2O(g) dan:
Hco CH4(g) = -802,5 kJ/mol

Hfo H2O(g) = -242 kJ/mol

Hfo CO2(g) = -393,5 kJ/mol


Maka, besarnya Hfo pembentukan 2 mol gas metana adalah
7. Diketahui energi ikatan rata-rata sebagai berikut (dalam kJ/mol):
OH = 464

O=O = 500

D
HH = 436
Kalor yang diperlukan untuk menguraikan 1 mol H2O(g) berdasarkan reaksi:
H2O(g) H2(g) + O2(g) adalah
Nama

Hari/tanggal :

Kelas

Mapel

: Termokimia

Jawablah soal berikut dengan teliti dan benar.


1.

Diketahui bahwa suhu air dalam temperatur ruang adalah 26 oC. Setelah ditambahkan 5 g batu kapur ke
dalamnya, ternyata suhu campuran menjadi 30oC. Tergolong reaksi apakah ini?.. di mana, energi
berpindah dari Ke

2. Tulislah persamaan termokimia diagram di bawah ini:

CaO3 + H2O
H = - 97,8 kJ
Ca(OH)2 + CO2
3. Pada pembentukan 1 mol air (H2O) dari gas hidrogen dan gas oksigen dibebaskan kalor sebesar 383 kJ.
Tentukan Hdo 2 mol air dan tuliskan persamaan termokimianya.
4. Sebanyak 32 g gas metana (CH4) dimasukkan ke dalam kalorimeter bom dan direaksikan dengan oksigen
dengan persamaan reaksi: CH4(g) + 2O2(g) CO2(g) + 2H2O(g). Jika perubahan entalpi pada reaksi tersebut
adalah -800 kJ/mol, maka berapakah kalor yang diserap oleh air dalam kalorimeter jika diketahui
kapasitas kalor kalorimeter adalah 1000 J/ oC dan perubahan suhu pada reaksi adalah 20 oC. (Ar C=12; Ar
H=1)
5. Diketahui: H2O(l) H2(g) + O2(g)

H= +68 kJ/mol

H2O(g) H2(g) + O2(g)

H= +57 kJ/mol

2H2O(l) 2H2O(s)

H= -4 kJ/mol

Perubahan entalpi dari es (H2O(s)) menjadi uap (H2O(g)) adalah


6. Jika diketahui reaksi pembakaran 1 mol gas metana CH4(g) + 2O2(g) CO2(g) + 2H2O(g) dan:
Hco CH4(g) = -802,5 kJ/mol

Hfo H2O(g) = -242 kJ/mol

Hfo CO2(g) = -393,5 kJ/mol


Maka, besarnya Hfo pembentukan 1 mol gas metana adalah
7. Diketahui energi ikatan rata-rata sebagai berikut (dalam kJ/mol):

C
OH = 464

HH = 436

O=O = 500

Kalor yang diperlukan untuk membentuk 1 mol H 2O(g) berdasarkan reaksi: H2(g) + O2(g)
H2O(g) adalah

Anda mungkin juga menyukai