Anda di halaman 1dari 4

PETUNJUK PENGGUNAAN

MULTI MEDIA PEMBELAJARAN

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM


KELAS XI-XII

Oleh
Tim MGMP SMA/SMK KABUPATEN JOMBANG

About
I. Pendahuluan
Perkembangan teknologi dan komunikasi dewasa ini menuntuk perubahan struktur
kurikulum dan metode pembelajaran. Model-model pembelajaran lama akan
menyebabkan kejenuhan belajar bagi siswa, penggunaan waktu belajar yang tidak
efektif, dan sulitnya menerapkan konsep-konsep ilmu dan pengetahuan kepada
siswa.
Media Pembelajaran merupakan salah satu jawaban. Hal ini didukung dengan
semakin terjangkaunya harga piranti keras (hardware) komputer dan semakin
berkembangnya dunia piranti lunak (software) saat ini. Dengan demikian
mendekatkan pembelajaran siswa menuju model media pembelajaran mandiri akan
mendekatkan penguasaan teknologi informasi dan komunikasi kepada siswa.
Atas dasar itulah, kami berusaha keras membuat
MODEL PEMBELAJARAN
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM dengan berbasis ICT untuk kelas XI SMA/SMK dengan
pendekatan kurikulum tahun 2006 ( KTSP ).
II. Isi Program
Program pembelajaran ini berisikan materi bahan ajar untuk kelas XI untuk
semester ganjil dan genap tingkat SMA/K. Program ini dikemas dalam ukuran CD,
dengan proses pembuatan menggunakan soft ware Sothing SWF Easy dengan
extensi file .gla yang kemudian dipublish menjadi soft ware Macro Media Flash
dengan extensi file . swf.
File ini digunakan dengan alas an bahwa :
1.
2.
3.
4.

File . swf sangat popular dan hampir ada setiap computer memilikinya.
Tidak memerlukan banyak memori.
Dapat dengan mudah dioperasikan.
Bila terjadi trouble tidak terjadi perubahan editing.

Bagian isi program:


1. Opening
Adalah intro dari materi. Ini berisi Judul / topik bahasan materi
2. Inentitas program
Berisi Standar Kompetensi, Kompetensi Dasar dan Indikator .
3. MENU Utama / Home
4. Mapping
Berisi uraian poko-pokok materi yang akan dibahas.
5. Materi
Berisi uraian materi, penjelasan, contoh, ilustrasi, dan simulasi hal-hal yang terdapat
dalam materi
6. Evaluasi
Berisi test langsung untuk mengetahui tingkat pemahaman siswa/pengguna media
dalam memahami materi ini.

Help
I. Petunjuk Instalasi
Agar dapat menggunakan program ini:
Anda ingin menyimpan dikomputer, maka perlu disiapkan satu folder untuk
meletakkan/men-copy semua file pada CD file File swf.
II. Trouble Shooting
Setelah instalasi dilakukan, kemungkinan yang muncul adalah :
1.

Animasi yang berjalan lambat. Hal ini biasanya disebabkan RAM computer yang
di bawah 256 MB, atau pada saat yang bersamaan terbuka juga program/aplikasi
yang lain.
2. Komputer anda tidak dapat menjalankan program ini. Hal ini disebabkan pada
computer anda
Belum ada Program soft ware Flash player, oleh karena itu perlu di install program
ini.
3. Bila anda tidak ingin menginstal program Flashplayer yang bisa anda dapatkan di
http://get.adobe.com/flashplayer/, maka File ini dapat dibuka dengan Program
Browser Mozilla yang sudah ada plugin/addons flash player
III. Cara Menggunakan
1. Cara menggunakan software ini setelah CD dimasukkan ke dalam CD ROM
atau instalasi dilakukan adalah :
Klik kanan, explore pilih Direktory CD.
2. Pilih Judul/Topik Pokok Bahasan yang diinginkan
3. Klik Menu File swf.
4. Klik / ikuti navigasi yang ada. Pada bagian bawah terdapat navigasi / panah
terus ke slide berikut atau kembali ke slide sebelumnya. Jika anda memilih
menu home ( gambar rumah ) berarti anda kembali ke menu utama.
5. Untuk bagian slide yang ada audionya sebaikmua ditunggu sampai audionya
berhenti. Sebab jika tidak akan terjadi kekacauan ( mungkin doble audio )
6. Untuk mengakhiri presentasi dapat juga digunakan Klik kanan, end show.
Kemudian keluar dari program.
7. Program yang sudah di publish menjadi file swf. Tidak bisa / sulit untuk di edit.
8. Jika ingin mengedit melalui file harus melalui proses awal yaitu pada program
Sothing swf Easy dengan Ekstensi file .gla, yang dimiliki oleh Editor.( MGP PAI
Kab. Jombang )

IV. Kebutuhan Sistem


flash player
pentium III 800
memory minimal 256
Resolusi 800 x 600
CD-ROM min 24x
VGA 16 bit
Sound Card

Speaker
Min. Windows Xp

Anda mungkin juga menyukai