Anda di halaman 1dari 13

KONDISI KERJA &

ERGONOMIC

Ergonomic atau psikologi kerekayasaan


mengantisipasi pada pemahaman
terhadap kecakapan sumber daya
manusia dalam kaitannya dengan sistem
manusia dengan mesin, termasuk
rancangan peralatan kerja dan
permesinan untuk meningkatkan
produktivitas dan keamanan para
pegawai

Ergonomic adalah salah satu ilmu


yang peduli akan adanya
keserasian manusia dan
pekerjaannya

Tujuan akhir dari ergonomic membantu


dalam perancangan, tugas-tugas,
tempat-tempat kerja dan lingkungan
kerja sedemikian rupa sehingga mereka
merupakan pasangan paling tepat bagi
kemampuan dan keterbatasan tenaga
kerja

Tugas dari ergonomic


Mengubah mesin-mesin alat
yang di gunakan manusia
dalam pekerjaanya atau
lingkungan kerjanya tempat ia
bekerja untuk membuat
pekerjaanya lebih sesuai bagi
manusia

Kondisi kerja
Kondisi kerja di bagi atas 2:
1. Kondisi kerja fisik
2.Kondisi lama waktu kerja

Kondisi kerja fisik


Pencahayaan
Warna
Noise
Musik

Kondisi lama waktu


kerja

Jam kerja
Kerja paro waktu tetap
Empat hari minggu kerja
Jam kerja lentur

Sistem mesin manusia adalah sistem


di mana kedua komponen harus
bekerja sama untuk menyelesaikan
pekerjaanya
Ada 2 macam sistem mesin
manusia: 1.sistem mesin
manusia(yang berikal terbuka)
2.Berikal tertutup

Esensi dari sistem mesin manusia


tidak lain manusia dan mesin saling
bekerja sama untuk menyelesaikan

Penyajian informasi
sebagai saluran komunikasi
antara mesin dan manusia serta
bagaimana bentuk peraga
tersebut.
Fungsi fungsi kendali

Kesimpulan ergonomic dan kondisi


kerja ada kaitannya dan sangat erat
kaitannya di mana ketika
ergonomicnya baik pasti akan
mempengaruhi kondisi kerja dan
meningkatkan produktivitas

Sekian dan terima kasih

Anda mungkin juga menyukai