Anda di halaman 1dari 1

6.

Gambaran Klinis

Adanya lesi makula berwarna coklat muda ataupun coklat muda, berbatas
tegas, tepi ireguler seperti peta dan biasanya simetris. Perjalanan penyakit
kronik dan mengalami eksaserbasi bila kena sinar matahari atau sinar buatan
UVA dan UVB. Melasma sering terjadi setelah kehamilan yang berulang-ulang
dan dapat mengadakan resolusi setalah melahirkan atau penghentian oral
kontrasepsi. Ada 3 bentuk klinis:
1. Bentuk sentrol fasial: tersering, terutam pada pipi, dahi, bibir atas, hidung
dan dagu
2. Bentuk malar: pada pipi dan hidung
3. Bentuk mandibular: pada ramus mandibular
7.
Diagnosis Banding
Hiperpigmentasi paska radang
Penyakit Addison
8.

Diagnosis

9.

Tatalaksanaan

10.

Pengobatan Profilaksis

11.

Prognosis

Anda mungkin juga menyukai