Anda di halaman 1dari 15

Pencegahan Dekubitus

pada Pasien Stroke

Program Pendidikan Profesi Ners


Fakultas Keperawatan
Universitas Airlangga

Dekubitus adalah luka pada jaringan kulit yang


disebabkan oleh tekanan yang berlangsung lama
dan terus menerus. Dekubitus mengakibatkan
kerusakan/ kematian kulit sampai jaringan di
bawah kulit, bahkan menembus otot bahkan
sampai mengenai tulang.

Tekanan

Aliran darah ke kulit berkurang


Kulit kurang oksigen

Timbul luka

Kemerahan pada kulit

Grade 1: Terjadi kemerahan pada kulit


Grade 2: Kehilangan kulit lapisan atas
Grade 3: Kehilangan lapisan kulit ke 2
Grade 4: Kehilangan jaringan pada otot dan
tulang

Orang-orang
yang lumpuh,
sangat lemah,
dipasung

Pasien stroke
Kekurangan gizi

Terkena kerutan sprei

Baju yang teralu besar

Pasien dengan diabetes

Terlalu sering terkena keringat, air kencing ataupun tinja

Daerah tubuh yang sering terkena luka


dekubitus adalah:
Pada penderita pada posisi terlentang:
pada daerah belakang kepala, daerah
tulang belikat, daerah bokong dan tumit.

Pada penderita dengan posisi miring:


daerah pinggir kepala (terutama daun
telinga), bahu, siku, daerah pangkal
paha, kulit pergelangan kaki dan bagian
atas jari-jari kaki.

Pada penderita dengan posisi tengkurap:


dahi, lengan atas, tulang iga, dan lutut.

1. Menjaga kebersihan kulit


2. Mengatur posisi
- Merubah posisi tiap 2 jam
sekali
3. Jaga kerapian sprei, jangan
aada lipatan dibawah tubuh
pasien

Penatalaksanaan Dekubitus
1.

Tahap 1:
Beri tahu perawat
Masase bagian luar daerah yang
kemerahan
Jaga agar area sekitar kulit yang
rusak tetap bersih dan kering
Kurangi semua tekanan berlebihan
pada area tersebut
Menganjurkan makan makanan
bergizi dan cairan cairan yang cukup

Penatalaksanaan Dekubitus
2. Tahap 2:

Mengganti posisi pasien

Masase dengan lembut daerah sekitar


area yang memerah untuk mencegah
pembentukan luka baring

Laporkan ke perawat

Penatalaksanaan Dekubitus
3. Tahap 3:
Untuk mencegah infeksi perawat dapat
mencari daerah luka dengan bahan anti
bakteri
Jika ada jaringan mati perlu dilakukan
pengambilan
Luka dijaga agar tetap lembab
Pada kasus yang parah, konsultasi
dengan dokter bedah untuk
penanganan lebih lanjut.

Penatalaksanaan Dekubitus
4. Tahap 4:

Lanjutkan tindakan pada tahap

sebelumnya

Pengkajian yang konstan terhadap


kerusakan kulit meliputi pengukuran
luas luka dan mengobservasi dan
mengevaluasi penyembuhan

Video cara pencegahan dekubitus

Anda mungkin juga menyukai