Anda di halaman 1dari 28

BY :

MUHAMMAD NADIF
13012100

Fotosintesis
Persamaan Reaksi Fotosintesis :
6 CO2 + 12 H2O + energi cahaya C6H12O6 + 6 O2 + 6 H2O

atau disederhanakan menjadi


6 CO2 + 6 H2O + energi cahaya C6H12O6 + 6 O2

Fotosintesis merupakan reaksi penyederhanaan dari 2 tahap


yaitu: Reaksi Terang dan Reaksi Gelap

Fotosintesis

Gambar Bentuk Fotosintesis


Sumber: Brock, Microorganism

Reaksi Terang
Energi cahaya diserap oleh klorofil

Energi kimia (sintesis NADPH dan ATP) dalam kloroplas

Reaksi terang terjadi dalam grana

Pigmen yang berlangsung dalam reaksi terang adalah


klorofil a

Foton diipindahkan dari satu molekul ke molekul lainnya.

Reaksi Terang
2 macam fotosistem:
Fotosistem 1: P700
Mampu menyerap panjang gelombang cahaya 700 nm
Fotosistem 2 : P680
Mampu menyerap panjang gelombang cahaya 680 nm
Ada 2 kemungkinan aliran elektron pada reaksi terang

Aliran Elektron Non-Siklik

Gambar Aliran Elektron


Non-Siklik

Aliran elektron non-siklik


Transfer elektron tereksitasi dari klorofil pusat reaksi menuju
akseptor elektron primer

H2O diuraikan, kemudian melepaskan O2. Elektron yang berasal dari


air menggantikan elektron yang hilang pada P680

Menuju fotosistem 1 (P700), elektron ditangkap oleh akseptor primer


fotosistem 1.

Enzim NADP+ reduktase transfer elektron ke NADP+ sehingga


membentuk NADPH.

Reaksi Gelap

Klorofil dan
Bakterioklorofil

Klorofil A

Bakterioklorofil A

Klorofil a dan
bakterioklorofil a

Kurva Absorbansi Sepkterum

Struktur-struktur bakterioklorofil

Membran fotosintetik dan


kloroplas

STRUKTUR KLOROFIL

Pusat Reaksi dan Pigmen


Antena

Klorosom
Klorosom dapat ditemukan
dalam bakteri belerang hijau
dan bakteri hijau non-sulfur.

Klorosom merupakan sistem


antenna yang besar tidak seperti
pigmen antenna fototrof
lainnya, molekul
bakterioklorofil di klorosom
tidak melekat pada protein

Karetonoid dan fikobilin


Karotenoid terutama berperan sebagai fotoprotektif
pada fototrof oksigenik dan anoksigenik.
Fikobilin berfungsi sebagai pigmen light-harvesting
besar di cyanobakteria

Struktur beta-karoten, tipe karotenoid

Fotosintesis anoksigenik

Struktur perangkat
fotosintetik bakteri ungu

Aliran elektron fotosintesis


anoksigenik pada bakteri
ungu

Fotofosforilasi
Mekanisme sintesis ATP disebut fotofosforilasi,
khususnya siklik fotofosforilasi, karena elektron
bergerak dalam siklus tertutup.
Fotofosforilasi siklik menyerupai respirasi
dalam aliran elektron melalui membran
membentuk suatu kekuatan motif proton.
Namun, tidak seperti dalam respirasi, dalam
fotofosforilasi siklik tidak ada masukan atau
konsumsi elektron bersih; elektron hanya
menempuh jalan memutar.

Autotrofi dalam bakteri


ungu
NADH atau NADPH (pereduksi)

H2S (Hidrogen Sulfida)

Reverse
Electron
Transport

Kurang Negatif

CO2 direduksi menjadi materi sel

Sebagai donor elektron fotosintesis


yang teroksidasi

Quinone pool (0 Volts)

Fotosintesis oksigenik
Terdapat 2 light system : fotosistem 1 dan
fotosistem 2.
Fotosistem 1 (PSI) disebut P700, menyerap cahaya
pada panjang gelombang 700 nm
Fotosistem 2 (PS II) disebut P680, menyerap cahaya
pada panjang gelombang 680 nm

Aliran elektron dalam


fotosintesis oksigenik

Sintesis ATP dalam


fotosintesis oksigenik
Aliran elektron dalam membran
fotosintesis

PS II ke PS I
Transpor Elektron dapat
menghasilkan ATP yang diproduksi
oleh ATPase

Mekanisme sintesis ATP disebut


non-cyclic photophoshorylation

ATP juga dapat dihasilkan


dengan cyclic
photophosphorylation

Fotosintesis anoksigenik
dalam fototrof oksigenik
Fotosistem II diblok

Oscillatoria limnetica

Beberapa Alga dan


cyanobakteria hanya bisa
menggunakan PSI untuk
fotofosforilasi siklik

Aliran elektron dari PSII


dihambat oleh H2S

Fotosintesis anoksigenik

Oscillatoria limnetica,
fototrof oksigenik ini
yang mempunyai PSII
dan mampu memecah
H2O terhambat oleh H2S.

Fotosintesis anoksigenik

Fiksasi CO2 Autotrofik:


Siklus Calvin

Gambar Siklus Calvin

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai