Anda di halaman 1dari 5

BAB I

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Mahasiswa Teknik elektro dituntut agar dapat
menguasai pengetahuan teoritis dan keterampilan
praktik dalam bidang yang ditekuni. Pengetahuan
teoritis telah didapat pada proses belajar di bangku
perkuliahan. Sedangkan keterampilan praktik dapat
dikembangkan

melalui

kerjasama

dengan

pihak

perusahaan terkait. Untuk mencapai tujuan tersebut,


maka perlu diadakan Praktik Industri. Pada buku
pedoman Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri
Surabaya tercantum mata kuliah Praktik Industri yang
wajib ditempuh oleh setiap mahasiswa.
Dengan adanya penyelenggaraan mata kuliah
Praktik Industri diharapkan antara perusahaan terkait
dengan jurusan atau program studi teknik elektro
memiliki kerjasama yang baik. Oleh karena itu, praktik
industri diadakan untuk meningkatkan wawasan dan
keterampilan mahasiswa pada dunia industri. Selain
itu juga

meningkatkan

menghadapi

analisis

permasalahan

mahasiswa

dalam

yang terjadi dilapangan

2
dan dapat menyelesaikannya sesuai dengan teori
yang telah dipelajari.
Hasil

pencapaian

Praktik

Industri

akhirnya

mengacu pada pembentukan sikap profesionalisme


dalam bidang yang ditekuni yaitu teknik elektro, yang
mencakup ilmu pengetahuan, keterampilan dan sikap
yang harus dimiliki oleh lulusan Jurusan Teknik Elektro
Universitas Negeri Surabaya, sehingga lulusan mampu
bersaing dengan lulusan dari perguruan tinggi lainnya.
Dalam pelaksanaan Praktik Industri ini dipilih PT.
SPIL sebagai tempat praktik industri dikarenakan
dalam kamar mesin kapal dipasang mesin-mesin yang
dibutuhkan

untuk

operasi

kapal

(menjalankan

kapal/berlayar) serta muatannya (muat dan bongkar),


termasuk untuk penunjang kehidupan awak kapal dan
orang-orang lain diatas kapal. Perusahaan bergerak
dalam bidang Shipping lines atau pengiriman barang.
B. Tujuan
Adapun tujuan umum dari Praktik Industri (PI)
bagi

mahasiswa

program

studi

Strata

(S-1)

Pendidikan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas


Negeri Surabaya adalah mahasiswa dapat mengenal
kegiatan industri, menghayati proses pengelolaan

3
industri dan memperoleh pengalaman kerja di industri
atau perusahaan.
Adapun tujuan khusus dari Praktik Industri (PI)
bagi

mahasiswa

program

studi

Strata

(S-1)

Pendidikan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas


Negeri Surabaya adalah dapat mencapai:
1.

Mengetahui komponen dan cara kerja Crane,


khususnya pada bengkel PT. SPIL.

2.

Mengetahui cara pengoperasian Crane di


bengkel PT. SPIL.

3.

Mengaplikasikan pengoperasian Crane pada


pengangkatan material berat, khususnya pada
bengkel PT. SPIL.

C. Manfaat
Beberapa manfaat yang dapat diperoleh ketika
melaksanakan kegiatan Praktik Industri adalah sebagai
berikut:
1.

Bagi Mahasiswa
a.

Dapat menambah wawasan tentang Crane,


khususnya pada bengkel PT. SPIL.

4
b.

Dapat

mengetahui

cara

mengoperasikan Crane,

merancang

dan

khususnya pada

kapal PT. SPIL.


c.

Mengetahui

dan

memahami

tentang

peraturan, etos kerja dan kinerja perusahaan


serta

mengetahui

mesin-mesin

sistem

pada

kamar

pengoperasian
mesin

kapal.

khususnya pada kapal PT. SPIL.


2.

Bagi Perguruan Tinggi


a.

Menjalin hubungan kerja sama yang baik


antara perusahaan dengan perguruan tinggi
sehingga dapat memberikan efek yang positif
antara satu sama lain di masa yang akan
datang, khususnya dalam perekrutan tenaga
kerja.

b.

Mendapatkan

input

berupa

berbagai

macam informasi untuk terus meningkatkan


kualitas dari perguruan tinggi khususnya di
jurusan teknik elektro

di

bidang

teknik

tenaga listrik, sehingga pada proses belajar


mengajar terus mengalami perbaikan.

3.

Bagi Perusahaan

5
a.

Meningkatkan
manusia
listrik,

kemampuan

khususnya
sehingga

sumber

daya

bidang teknik tenaga

tersedia

sumber

daya

manusia yang ahli dalam bidangnya dan


dapat bersaing dengan baik.
b.

Menjalin hubungan baik dengan perguruan


tinggi khususnya Universitas Negeri Surabaya.

Anda mungkin juga menyukai