Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR AKTIVITAS SISWA

Median
Median (Me) adalah nilai yang menjadi batas antara 50% banyak data yang nilainya lebih rendah dari nilai tersebut
dengan banyak data yang nilainya lebih tinggi dari nilai tersebut. Atau dengan kata lain, median adalah suatu nilai
yang membagi menjadi dua bagian yang sama banyaknya setelah data tersebut diurutkan dari yang terkecil hingga
yang terbesar.
Untuk data yang telah disusun dalam daftar distribusi frekuensi, median dihitung dengan rumus :

Keterangan :

= batas bawah kelas median

= panjang kelas median

= banyak data

fkb

= jumlah semua frekuensi sebelum kelas median

fMe

= frekuensi kelas median

Contoh
1. Diketahui data berikut : 8, 3, 4, 7, 6, 8, 6, 7, 9, 7 . tentukan mediannya !
Penyelesaian :
3

Me =

.....

2. Tentukan median dari distribusi frekuensi (DF) berikut ini!


xi

21-30

31-40

41-50

51-60

61-70

71-80

81-90

fi

10

12

28

36

Penyelesaian :
Kita terlebih dahulu menyusun DF kumulatifnya seperti berikut ini.
xi

fi

fk

21-30

31-40

10

41-50

12

51-60

28

n =

61-70

36

fkb =

71-80

fMe =

81-90

Jumlah

n=....

b = . . . . . 0,5 =
P =

Me

= +

Anda mungkin juga menyukai