Anda di halaman 1dari 40

Pratiwi Ilyas

1102009215

Pembimbing :
dr. Yanti Widamayanti, Sp.Pd
Demam Dengue Pada
Penderita Penyakit Jantung
Bawaan

Identitas Pasien

Nama lengkap
Jenis kelamin
Usia
Suku bangsa
Status perkawinan
Agama
Pekerjaan
Pendidikan
Alamat
Tanggal masuk RS

: Tn. M
: Laki-Laki
: 35 tahun
: Sunda
: Sudah Menikah
: Islam
: Guru
: S-1
: Citangtu
: 14 Mei 2013

Anamnesis
Autoanamnesa dan alloanamnesa dilakukan
oleh pasien serta keluarga pasien
Keluhan Utama : Demam 3 hari

Anamnesis
Riwayat Penyakit Sekarang :

Pasien datang dengan keluhan demam sejak 3 hari SMRS. Demam


dirasakan terus menerus sepanjang hari. Demam ini diikuti mual dan
muntah tanpa darah, nafsu makan menurun, sakit kepala yang berdenyut
di bagian depan, punggung bagian bawah nyeri, nyeri kalau
menggerakkan mata. Tidak ada bercak kemerahan yang tidak gatal pada
kulit, tidak ada gangguan pada telinga, tidak ada mimisan dan gusi
berdarah. Pasien tidak merasakan adanya nyeri tenggorokan dan tidak
merasakan adanya benjolan pada leher.
Pasien mengaku sejak kecil punya penyakit jantung bawaan (pasien
mengatakan ASD) dan tidak sedang merasa sesak nafas. Pasien selalu
makan dengan teratur 3 kali sehari dan minum banyak setiap harinya.
Pasien tidak ada riwayat sakit maag. Buang air kecil lancar, tidak ada nyeri,
warna kekuningan, keluar seperti batu atau menetes disangkal. Buang air
besar tidak ada kelainan dan pasien merasakan nyeri pada kedua sendi
lutut.

Anamnesis
Riwayat penyakit dahulu:
Pasien memiliki riwayat penyakit katup jantung bawaan (pasien
mengatakan ASD). Tidak ada meminum minuman keras, penyakit
asma, sakit kuning dan penyakit diabetes.
Riwayat penyakit keluarga:
Tidak ada anggota keluarga yang mengalami demam seperti yang
dialami oleh pasien. Riwayat penyakit hipertensi, asma, jantung,
penyakit kuning dan diabetes di dalam keluarga disangkal.
Riwayat Alergi :
Pasien tidak mempunyai alergi terhadap makanan, udara atau obatobatan tertentu.

Anamnesis Sistem
Kulit
: tidak ada manifestasi perdarahan
Kepala
: sakit kepala
Mata
: nyeri kalau menggerakan mata
Telinga
: t.a.k
Hidung
: t.a.k
Mulut
: t.a.k
Tenggorokan : t.a.k
Leher
: t.a.k
Dada (jantung/paru-paru)
: penyakit jantung bawaan (ASD)
Abdomen (lambung/usus)
: t.a.k
Saluran kemih/alat kelamin
: t.a.k
Saraf dan Otot
: t.a.k
Ekstremitas
: nyeri sendi

Pemeriksaan Fisik
KEADAAN UMUM
Keadaan Umum : Tampak sakit sedang
Kesadaran
: Compos mentis
UKURAN ANTROPOMETRIK
Berat badan
: 65 kg
Tinggi badan
: 176 cm
Keadaan Gizi
: BMI = 65/ (1,76)2 = 21,03
(Normoweight )

Pemeriksaan Fisik
TANDA-TANDA VITAL
TD
: 110/80 mmHg
Nadi
: 76 x/menit reguler, isi cukup
Respirasi : 20 x/menit
Suhu
: 38,2 C
JVP
: 5+2 cm H2O
Sianosis : tidak ada
Edema Umum : tidak ada
Cara Berjalan
: Normal

Pemeriksaan Fisik
KULIT
Warna
Jaringan Parut
Pertumbuhan Rambut
Suhu Raba
Keringat Umum
Ikterus
Lapisan Lemak

: Sawo matang
: Tidak ada
: Normal
: Panas
: Tidak ada
: Tidak ada
: Cukup

Efloresensi
Pigmentasi
Pemb.darah
Lembab/kering
Turgor
Rumple leede
Edema

: Tidak ada
: Tidak ada
:Tidak melebar
: Biasa
: Baik
: + (volardextra)
: tidak ada

KELENJAR GETAH BENING


Submandibula, glandula parotis, axila dextra sinistra, coli dextra sinistra,
supraklavikula, ketiak dan paha : Tidak ada pembesaran

Pemeriksaan Fisik
KEPALA
Ekspresi wajah
Simetri muka
Rambut
Pem.Darah Temporal

: Flushing tidak ada


: (+)
: Tebal
: Teraba

Pemeriksaan Fisik
MATA

Exopthalmus
: (-)
Enopthalmus : (-)
Kelopak
: Normal
Lensa
: (-)
Konjungtiva
: tidak anemis, perdarahan (-)
Sklera
: Tidak ikterik
Gerakan Mata
: baik segala arah
Lapangan Penglihatan : Baik
Nyeri retroorbital
: (+)
Deviatio Konjungtiva
: Tidak ada
Nystagmus
: Tidak ada

Pemeriksaan Fisik
TELINGA
Tuli
: (-) Selaput pendengaran
Lubang
: baik
Penyumbatan
Serumen : normal
Perdarahan
Cairan
: (-)
HIDUNG
Septum deviasi
: PCH
: -/ Sekret
: -/ Perdarahan
: -/-

: normal
: (-)
: (-)

Pemeriksaan Fisik
LEHER
Tekanan Vena Jugularis (JVP)
Kelenjar Tiroid
Kelenjar Limfe
DADA
Bentuk
Pembuluh darah
Buah dada

: 5+2 cm H2O
: Tidak ada pembesaran
: Tidak ada pembesaran
: Simetris kanan dan kiri
: Tidak ada pelebaran
: Tidak ada kelainan

Pemeriksaan Fisik
PARU-PARU
Inspeksi : Simetris hemithoraks kanan dan kiri simetris
saat statis dan dinamis.
Palpasi
: Fremitus taktil dan fremitus vokal simetris
hemitorak kanan dan kiri.
Perkusi
: Sonor pada hemitorak kanan-kiri depanbelakang
Batas paru hati di ICS VI linea midklavikula
dekstra
Auskultasi : Vesikuler breathing sound kanan = kiri,
Ronkhi -/-, Wheezing -/-

Pemeriksaan Fisik
JANTUNG
Inspeksi : Iktus kordis terlihat di sela iga V, linea
midclavicularis sinistra
Palpasi
: Iktus kordis teraba di sela iga V, linea
midclavicularis sinistra
Perkusi
:
Batas atas
Batas kiri
Batas kanan

: ICS III linea parasternalis sinistra


: ICS VI linea axillaris anterior sinistra
: Sela iga V linea midclavicularis dextra

Auskultasi : Bunyi jantung I dan bunyi jantung II regular,


murmur (+) sistolik, gallop S4 (-)

Pemeriksaan Fisik
ABDOMEN
Inspeks
Auskultasi
Perkusi
Palpasi
Hati
Limpa
Ginjal

: datar, tidak ada benjolan, tidak ada


sikatrik
: Bising Usus (+) normal
: Timpani di ke 4 kuadran abdomen,
undulasi (-), shifting dullness (-)
: Nyeri tekan epigastrium (-), nyeri
lepas (-).
: Tidak teraba membesar
: Tidak teraba membesar
: Tidak teraba, ballotment (-), CVA -/-

Pemeriksaan Fisik
Extremitas
Lengan kanan/kiri
Rumple leede
Tonus Otot
Massa
Sendi
Gerakan
Kekuatan
Edema

: ptekie +
: baik / baik
: -/: ke segala arah / ke segala arah
: ke segala arah
:5/5
: -/-

Pemeriksaan Fisik
Tungkai dan Kaki kanan/kiri
Luka
: -/ Varises
: -/ Otot Tonus
: normal / normal
Masa
: -/ Sendi
: ke segala arah / ke segala arah
Gerakan
: ke segala arah, pada bagian
pergelangan kaki terbatas (udem)
Kekuatan
:5/5
Edema
: -/-

Pemeriksaan Fisik
Pemeriksaan refleks
Tidak dilakukan Pemeriksaan
Colok dubur (atas indikasi )
Tidak dilakukan pemeriksaan

Pemeriksaan Penunjang
HEMATOLOGI
Darah Rutin (15/5/2013)
Haemoglobin
: 13,6 gr/dl
Hematokrit
: 44%
Leukosit
: 2530/mm3
Trombosit
: 88.000/mm3
Eritrosit
: 5,12 juta/jam

(12,0 - 16,0)
(35 - 47)
(3.800 - 10.600)
(150.000-440.000)
( 3,6 - 5,6)

Pemeriksaan Penunjang
KIMIA KLINIK

AST ( SGOT)
ALT (SGPT)
Ureum
Kreatinin
Glukosa Darah Sewaktu
Natrium (Na)
Kalium (K)
Klorida (Cl)
Kalsium (Ca Bebas)

: 41 U/L
: 21 U/L
: 31 mg/dL
: 1,11mg/dL
: 87 mg/dL
: 144 mEq/L
: 3,5 mEq/L
: 110 mEq/L
: 3,16 mg/dL

Imunoserologi
NS1

: POS (+)

( s/d 31 )
( s/d 31 )
( 15 50 )
( 0,7 1,2 )
( < 140 )
(125 145)
(3,6 5,6 )
(98 108)
(4,1 5,2)

Resume
35tahun,
demam 3 hari
SMRS

Nyeri retroorbita,
pegal-pegal
seluruh badan

Laboratorium:
Leukosit :2530/mm3 ,
Trombosit : 88.000/mm3
AST ( SGOT): 41 U/L,
Kalium (K): 3,5 mEq/L,
Klorida (Cl) : 110 mEq/L,
Kalsium (Ca Bebas): 3,16
mg/dL, NS1 : POS (+).

Pasien mempunyai
riwayat penyakit
jantung bawaan
(ASD)

Suhu: 38,2 0C,


cor: murmur +
sistolik

Masalah Sementara
Demam Dengue
Penyakit Jantung Bawaan (ASD)

PENGKAJIAN MASALAH
1. Demam Dengue
Berdasarkan :
- Demam 3 hari
- Nyeri Retroorbita
- Badan pegal-pegal
- pemeriksaan NS1 posiitif
2. Penyakit Jantung Bawaan
Berdasarkan :
- Murmur Sistolik pada katup pulmonal

Perencanaan
DIAGNOSTIK
Lab darah rutin tiap 24 jam
(Hb, Ht, Trombosit, Leukosit, Eritrosit)
EKG
Ekokardiografi
Rontgen Thorax

Perencanaan
Umum
Bed rest total
Banyak minum air putih

Khusus

Inf RL 40 gtt/menit
Kebutuhan cairan pasien : 1500 + 20 x (65-20)
= 1500 + 900
= 2400 mL
Tetesan
: kebutuhan cairan (cc) x 1/3
Waktu (jam)
= 2400 x 1/3
24
= 33 tetes/menit
Cernevit 1x1 dlm RL
Sistenol 3x1
Panso 1x1

Follow Up
Terlampir

Permasalahan
Apakah diagnosa pada pasien ini sudah
benar?
Apakah penatalaksanaan pada pasien ini
sudah benar?
Bagaimana prognosis pada pasien ini?

Demam Dengue
Demam Dengue (DD) dan Demam Berdarah
Dengue (DBD) merupakan suatu penyakit
infeksi yang disebabkan oleh virus dengue
melalui perantara artropoda (nyamuk) spesies
Aedes.

Bagaimana dengan pasien ini ?

Tatalaksana

Protokol pemberian cairan dengan Ht


meningkat >20 %

Pada kasus perdarahan spontan dan masif

Penatalaksanaan pada DSS

Pada pasien ini ?

Penyakit Katup Jantung Bawaan


Atrial Septal Defect

Prognosis

Quo ad
sanactionam
: ad bonam

Quo ad
vitam : ad
bonam

Quo ad functionam
: ad malam

Anda mungkin juga menyukai